silabus tumbuh kembang anak

5
Deskripsi Mata Kuliah Tumbuh Kembang Anak Mata kuliah ini merupakan mata kuliah wajib bagi mahasiswa S1 Program Studi Pendidikan Kesejahteraan Keluarga, setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan memahami: Konsep tumbuh kembang anak, Hukum perkembangan, Pengasuhan anak, Tumbuh kembang pada masa bayi, masa pra sekolah, masa sekola dan remaja, Tugas Perkembangan orang dewasa, Mengkaji isu-isu dan masalah tumbuh kembang anak, Observasi kegiatan tumbuh kembang anak ke Lembaga Pengasuhan Anak.Pelaksanaan perkuliahan menggunakan pendekatan ekspasitori dan inkuiri dalam bentuk ceramah, diskusi, tugas latihan yang berhubungan dengan permasalahan yang dibahas sesuai dengan perkembangan di lapangan. Tahap penguasaan mahasiswa dievaluasi melalui kehadiran, tugas-tugas, Ujian Tengah Semester (UTS) dan Ujian Akhir Semester (UAS). Buku sumber utama:

Upload: rahman-saja

Post on 05-Aug-2015

140 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Silabus Tumbuh Kembang Anak

Deskripsi Mata Kuliah Tumbuh Kembang Anak

Mata kuliah ini merupakan mata kuliah wajib bagi mahasiswa S1 Program Studi Pendidikan Kesejahteraan Keluarga, setelah mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan memahami: Konsep tumbuh kembang anak, Hukum perkembangan, Pengasuhan anak, Tumbuh kembang pada masa bayi, masa pra sekolah, masa sekola dan remaja, Tugas Perkembangan orang dewasa, Mengkaji isu-isu dan masalah tumbuh kembang anak, Observasi kegiatan tumbuh kembang anak ke Lembaga Pengasuhan Anak.Pelaksanaan perkuliahan menggunakan pendekatan ekspasitori dan inkuiri dalam bentuk ceramah, diskusi, tugas latihan yang berhubungan dengan permasalahan yang dibahas sesuai dengan perkembangan di lapangan. Tahap penguasaan mahasiswa dievaluasi melalui kehadiran, tugas-tugas, Ujian Tengah Semester (UTS) dan Ujian Akhir Semester (UAS).Buku sumber utama:

Page 2: Silabus Tumbuh Kembang Anak

SILABUS MATA KULIAH

1. Identitas Mata Kuliah

Nama Mata Kuliah : Tumbuh Kembang Anak

Kode Mata Kuliah : KK 130

Semester : 2 (dua)

Jumlah SKS : 2 SKS

Kelompok Mata Kuliah : Bidang Studi

Program Studi/Jenjang : Pendidikan Kesejahteraan Keluarga /S-1

Status Mata Kuliah : Bidang Studi

Prasyarat : -

2. Tujuan

Selesai mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan mampu memahami konsep dasar

tumbuh kembang anak, Hukum perkembangan, Pengasuhan anak, Tumbuh kembang

pada masa bayi, masa pra sekolah, masa sekola dan remaja, Tugas Perkembangan orang

dewasa, Mengkaji isu-isu dan masalah tumbuh kembang anak, Observasi kegiatan

tumbuh kembang anak ke Lembaga Pengasuhan Anak.

3. Deskripsi Mata Kuliah

Mata kuliah ini merupakan mata kuliah bidang studi, yang meliputi topic perkuliahan

mengenai: Konsep dasar tumbuh kembang anak, Hukum perkembangan, Pengasuhan

anak, Tumbuh kembang pada masa bayi, masa pra sekolah, masa sekolah dan remaja,

Tugas Perkembangan orang dewasa, Mengkaji isu-isu dan masalah tumbuh kembang

anak, Observasi kegiatan tumbuh kembang anak ke Lembaga Pengasuhan Anak.

4. Pendekatan Pembelajaran

Ekspositori dan inquiri

Metode : Ceramah, Tanya jawab, diskusi, pemberian tugas, dan Pemecahan masalah

Tugas : 1. Membuat makalah /karya ilmiah

2. observasi ke lembaga pengasuhan anak

Media : OHP, LCD/Power point.

Page 3: Silabus Tumbuh Kembang Anak

5. Evaluasi

a. Kehadiran dan partisipasi kegiatan kelas teori.

b. UTS, UAS.

c. Laporan hasil, observasi, makalah.

6. Rincian Materi Perkuliahan dan Pertemuan

Pert. 1 : Konsep tumbuh kembang anak

Pert. 2 : Konsep Pertumbuhan dan Perkembangan, Hukum Perkembangan

Pert. 3 : Pengasuhan Anak dalam proses tumbuh kembang anak

Pert. 4 : Tumbuh kembang anak pra - kelahiran

Pert. 5 : Tumbuh kermbang anak pada fase bayi

Pert. 6 : Tumbuh kembang anak pada fase kanak-kanak usia di bawah tiga tahun

Pert. 7 : Tumbuh Kembang anak pada fase kanak-kanak usia 4 dan 5 tahun

Pert. 8 : Tumbuh kembang anak pada fase kanak-kanak usia 6 s/d 8 tahun

Pert. 9 : Ujian Tengah Semester

Pert. 10 : Tumbuh kembang anak-anak pada masa sekolah

Pert. 11 : Tumbuh kembang anak pada masa remaja

Pert. 12 : Masalah-masalah pertumbuhan dan perkembangan pada masa remaja

Pert. 13 : Perkembangan dan pertumbuhan pada masa dewasa dan tua

Pert. 14 : Obeservasi kegiatan tumbuh kembang anak ke Lembaga Pengasuhan Anak.Pert. 15 : Persentasi laporan hasil observasi

Pert. 16 : Ujian Akhir Semester

7. Daftar Pustaka

a. Buku Utama :Allen, Eileen, K. , Marotz Lynn R. 2010. Profil Perkembangan Anak. Pra kelahiran

sampai usia 12 tahun.

Page 4: Silabus Tumbuh Kembang Anak

b. Referensi :