sejarah & perkembangan mikrobiologi kes-mas

27
AGUS DARMAWAN I. S.Si, M.Kes 1 SEJARAH PERKEMBANGAN MIKROBIOLOGI

Upload: azizah-az-zahrawi

Post on 02-Aug-2015

244 views

Category:

Documents


7 download

TRANSCRIPT

AGUS DARMAWAN I. S.Si, M.Kes

1

SEJARAHPERKEMBANGAN MIKROBIOLOGI

Sejarah Mikrobiologi

2

DefinisiIlmu yang mempelajari makhluk kecil yang hanya terlihat dengan mikroskop

Mikros = kecilBios = hidupLogos = kata atau ilmu

Ruang Lingkup Mikrobiologi

3

Bakteriologi → bakteri Virologi → VirusMikologi → JamurParasitologi → ParasitImunologi → Reaksi Ag & Ab

Perkembangan Mikrobiologi

4

1632-1723 → Antoni Van LeeuwenhoekOrang pertama mengetahui mikroorganisme

Memperkenalkan mikroskopMelihat makhluk-makhluk kecil

5

6

1860 → Louis PasteurAhli Biokimia & FisikaKebangsaan perancisBakteri tidak muncul spontanMelalui kontaminasi

7

1876 → Robert KochKebangsaan JermanPenyebab penyakit TBC, difteri, Demam tifoid kolera & gonorrhoe

Memperkenalkan pembiakan, pemulasan dan hewan percobaan

Awal perkembangan dunia mikrobiologi

8

1900 → hampir semua jenis kuman diketahuiB. anthracisS.typhiClostridium tetaniEt.al

9

1749-1823 → Edwar JennerInfeksi cacar sapi (cowpox)

Menyusun konsep vaksinasi

10

1929 → Alexander FlemingPenemuan penicillinDisusul oleh Florey & Chain 1940

Memberikan hasil yang menakjubkan

Tahapan perkembangan Mikrobiologi

11

Tahap kegelapan sebelum 1977Penyakit menular dan tidak menular

Disebabkan benda kecilMasih mengenal mistik dan gaib

Generatio spontanea

12

Tahap penemuan MikroskopPenemuan medium untuk pembiakan

Penemuan bakteriPenemuan vaksinPerkembangan perlahan-lahan akibat keterbatasan dalam teknik pembuatan medium dan pembiakan

Mikroskop masih sederhana

13

Tahap perkembangan mikrobiologiPenemuan mikroskop elektron

Perkembangan imunologiDiagnosis penyakit dengan reaksi Ag dan Ab

14

Tahap BiomolekulerPenemuan DNA sebagai pembawa sifat sel

Identifikasi yang lebih sensitif dan spesifik

Ex. M.leprae

Postulat Koch (1884)

15

Mikroorganisme ditemukan pada kasus penyakit

Mikroorganisme tersebut harus tumbuh invitro

Biakan dapat diinokulasi pada binatang

Hasil inokulasi dapat diisolasi ulang pada binatang percobaan

Klasifikasi

16

Bergey’s Manual of Determinative Bacteriology. 8 th. Ed, 1974

REVISI 2000 & 2002

17

Berdasarkan MorfologiBasilKokkusSpiral

18

Berdasarkan sifat pewarnaanGram → positif dan NegatifGram positif berwarna ungu tua

Gram negatif merah muda dengan Fuchsin & merah dengan safranin

Pengecatan gram negatif (merah)

Differential Stains: Gram Stain

Color of Gram +

cells

Color ofGram – cells

Primary stain:Crystal violet

Purple Purple

Mordant:Iodine

Purple Purple

Decolorizing agent:Alcohol-acetone

Purple Colorless

Counterstain:Safranin

Purple Red

19

20

Berdasarkan sifat tahan asamHanya dipakai untuk identifikasi genus Mycobacterium ( M.tbc & M.leprae )

21

Berdasarkan aktivitas metabolisme ( kebutuhan akan oksigen)Bakteri aerobBakteri anaerobBakteri fakultatif anaerob

22

Berdasarkan aktivitas metabolisme ( Produksi enzim)Oksidase +/-Hemolisin alfa /betaKoagulase +/-

23

Klasifikasi filogenik (garis keturunan)KingdomDivisiClassOrderFamilyTribeGenusSpecies

24

Pemberian nama MikroorganismeNama kuman terdiri atas Genus dan spesies

Genus diawali dengan huruf besar

Spesies diawali dengan huruf kecil

Bahasa latin ditulis miring atau tegak

Penulisan tegak harus digarisbawahi baik nama genus maupun spesies secara terpisah

25

Penulisan nama mikroorganismeSalmonella typhiStapylococcus aureusS.typhiMycobacterium leprae

Beberapa Istilah Penting Dalam Mikrobiologi

26

Interaksi Mikroba adalah Hubungan timbal balik antara mikroba dengan mikroba lainnya maupun organisme yang lebih tinggi.

Simbiosis adalah Hubungan antara dua bentuk kehidupan yang berlangsung lama atau sebentar dan memerlukan bentuk fisik.

Endosimbiosis adalah Suatu organisme berada di dalam organisme yang lain. Ektosimbiosis adalah Suatu organisme berada di luar/ di permukaan organisme yang lain. Mutualisme adalah Suatu kerja sama yang saling menguntungkan ke dua belah pihak. Komensalisme adalah Suatu kerja sama yang mendapatkan keuntungan, sedangkan yang lainnya tidak

dirugikan. Parasitisme adalah Bila salah satu pihak mendapat keuntungan, sedangkan pihak lain dirugikan. Infeksi adalah Masuk, bertambah dan berkembangnya bibit penyakit ke dalam tubuh sampai menimbulkan

gejala. Patogenitas adalah Kemampuan organisme penyebab penyakit menular untuk menyebabkan penyakit

pada manusia. Virulensi adalah Tingkat patogenitas suatu organisme penyakit menular, hal ini dapat dilihat dari kefatalan

kasus tersebut. Infeksi Nosokomial adalah Infeksi yang didapat detelah masuk rumah sakit. Zoonosis adalah Suatu penyakit menular yang ditularkan dari hewan vertebrata kepada manusia. Hospes adalah Manusia atau hewan yang dapat memberi tempat tinggal atau kehidupan organisme

penyebab penyakit menular. Vektor adalah Hospes perantara atau tempat hidup sementara suatu organisme penyakit menular. Endemik adalah Adanya penyakit atau organisme penyebab penyakit menular yang tetap dalam suatu

area geografis tertentu. Epidemi (wabah) adalah Kejadian atau peristiwa dalam suatu masyarakat atau wilayah dari suatu kasus

penyakit tertentu (kasus kejadian luar biasa) yang secara nyata melebihi dari jumlah yang diperkirkan. Desinfeksi adalah Suatu proses untuk mematikan atau memusnahkan organisme penyebab penyakit

menular di luar tubuh. Desinfektan adalah Suatu bahan kimia tertentu yang dapat digunakan untuk membunuh atau

memusnahkan organisme penyebab penyakit menular di luar tubuh. Bakteriostatik adalah Suatu zat yang mampu menghambat pertumbuhan bakteri. Bakterisidal adalah Suatu zat yang mampu membunuh bakteri.

27