sarkoma - karsinoma2

15
1 BAB 1 PENDAHULUAN Sel mempunyai dua tugas utama yakni bekerja dan berkembang biak, kerja sel ber gantung pad a akt ivi tas sito pla sma dan akt ivi tas ber kembang bia k sel  bergantung pada inti sel. Namun DNA sel dapat mengalami mutasi, mutasi DNA sel menyebabkan kemungkinan terjadinya neoplasma sehingga terdapat gangguan  pada proses regulasi homeostatis sel. Karsinogenesis akibat mutasi materi genetik ini menyebabkan pembelahan sel yang tidak terkontrol dan pembentuk an tumor atau neoplasma. 1,2  Neoplasma adalah sekumpulan sel abnormal yang terbentuk oleh sel-sel yang tumbuh terus-mene rus seara tidak berbat as, tidak berkoord inasi dengan  jaringan sekitarnya, dan tidak berguna bagi tubuh. 1  !ada sel neoplasma terjadi  perubahan si"at, sehingga sebagian besar energi yang digunakan untuk  berkembang biak akan ter"okus ke sel tersebut. !ertumbuhan y ang tidak terkontrol da pa t me ng arah ke pert umbu ha n ji na k #benign$ at au pe rtu mb uhan ganas #malignant  atau kanker$. 1,2 %umo r ji nak tumb uh la mb at , be rsimpa i #menga ndun g ki st a$ , dan  berselaput pembungkus, sehingga relati" tidak berbahaya dan mudah dioperasi ata u dia ngk at. %u mor ganas ada lah kan ker ya ng tumbuh sang at epat, tidak  bersimpai, dan tumbuhny a menyusup ke bagian lain melalui pembuluh darah dan  pembuluh getah bening. & Kanker dapat tumbuh dari jenis sel apapun dan di dalam  jaringan tubuh manapun, dan bukanlah suatu penyakit tunggal tetapi merupakan sejumlah besar penyakit yang digolongkan berdasarkan jaringan dan jenis sel asal. 'o long an ini te rdir i da ri ratu san jeni s, teta pi ada ti ga go long an ut ama. !ertama, sarkoma, merupakan kanker yang tumbuh dari jaringan penyambung dan  penyokong, seperti tulang, tulang ra(an, sara", pembuluh darah, otot dan lemak. Kedua , karsin oma, meru pakan bentu k kanker yang palin g umu m meny erang ma nusia , tumb uh dari jar ingan epit el ial #ja rin gan bersel yang me nutupi  permukaan$, seperti kulit dan lapisan rongga dan organ tubuh, dan jaringan kel enj ar , seperti jaringan pay uda ra dan pro stat. Kar sinoma dengan struktur 

Upload: dania-pebriana

Post on 13-Apr-2018

221 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: SARKOMA - KARSINOMA2

7/26/2019 SARKOMA - KARSINOMA2

http://slidepdf.com/reader/full/sarkoma-karsinoma2 1/15

1

BAB 1

PENDAHULUAN

Sel mempunyai dua tugas utama yakni bekerja dan berkembang biak, kerja

sel bergantung pada aktivitas sitoplasma dan aktivitas berkembang biak sel

 bergantung pada inti sel. Namun DNA sel dapat mengalami mutasi, mutasi DNA

sel menyebabkan kemungkinan terjadinya neoplasma sehingga terdapat gangguan

 pada proses regulasi homeostatis sel. Karsinogenesis akibat mutasi materi genetik 

ini menyebabkan pembelahan sel yang tidak terkontrol dan pembentukan tumor 

atau neoplasma.1,2

 Neoplasma adalah sekumpulan sel abnormal yang terbentuk oleh sel-sel

yang tumbuh terus-menerus seara tidak berbatas, tidak berkoordinasi dengan

 jaringan sekitarnya, dan tidak berguna bagi tubuh.1  !ada sel neoplasma terjadi

 perubahan si"at, sehingga sebagian besar energi yang digunakan untuk 

 berkembang biak akan ter"okus ke sel tersebut. !ertumbuhan yang tidak terkontrol

dapat mengarah ke pertumbuhan jinak #benign$ atau pertumbuhan ganas

#malignant  atau kanker$.1,2

%umor jinak tumbuh lambat, bersimpai #mengandung kista$, dan

 berselaput pembungkus, sehingga relati" tidak berbahaya dan mudah dioperasi

atau diangkat. %umor ganas adalah kanker yang tumbuh sangat epat, tidak 

 bersimpai, dan tumbuhnya menyusup ke bagian lain melalui pembuluh darah dan

 pembuluh getah bening.& Kanker dapat tumbuh dari jenis sel apapun dan di dalam

 jaringan tubuh manapun, dan bukanlah suatu penyakit tunggal tetapi merupakan

sejumlah besar penyakit yang digolongkan berdasarkan jaringan dan jenis sel asal.

'olongan ini terdiri dari ratusan jenis, tetapi ada tiga golongan utama.

!ertama, sarkoma, merupakan kanker yang tumbuh dari jaringan penyambung dan

 penyokong, seperti tulang, tulang ra(an, sara", pembuluh darah, otot dan lemak.

Kedua, karsinoma, merupakan bentuk kanker yang paling umum menyerang

manusia, tumbuh dari jaringan epitelial #jaringan bersel yang menutupi

 permukaan$, seperti kulit dan lapisan rongga dan organ tubuh, dan jaringan

kelenjar, seperti jaringan payudara dan prostat. Karsinoma dengan struktur 

Page 2: SARKOMA - KARSINOMA2

7/26/2019 SARKOMA - KARSINOMA2

http://slidepdf.com/reader/full/sarkoma-karsinoma2 2/15

2

 berlapis-lapis yang menyerupai kulit disebut sebagai karsinoma sel skuamosa #sel

tanduk$. Sedangkan yang menyerupai jaringan kelenjar disebut

sebagai adenokarsinoma. )enis yang ketiga, leukemia dan lim"oma, merupakan

 bentuk kanker yang menyerang jaringan pembentuk darah dan diirikan oleh

 pembesaran kelenjar getah bening, penyerangan terhadap limpa dan sumsum

tulang, dan produksi sel darah putih yang belum matang seara berlebihan.* !ada

makalah ini akan dibahas mengenai sarkoma dan karsinoma.

Page 3: SARKOMA - KARSINOMA2

7/26/2019 SARKOMA - KARSINOMA2

http://slidepdf.com/reader/full/sarkoma-karsinoma2 3/15

&

BAB 2

PEMBAHASAN

2.1 Sarkoma

2.1.1 Definisi

Sarkoma adalah kumpulan sel abnormal yang terbentuk oleh sel + sel yang

tumbuh terus + menerus seara tidak terbatas berlebihan #proli"erasi$, tidak 

 berkoordinasi dengan jaringan sekitarnya dan tidak berguna bagi tubuh,yang

 berasal dari jaringan mesodermal. Sarkoma merupakan tumor ganas #kanker$

akroskopik jaringan sarkoma homogen, menyerupai daging # sark   daging$ ataumenyerupai subsantia alba otak bila sarkoma itu lebih seluler. /erlainan dengan

karsinoma maka sarkoma tumbuhnya lebih ekspansi" daripada in"iltrati" sehingga

merupakan tonjolan dengan batas + batas yang masih jelas. Konsistensinya

 berbeda + beda, tetapi yang sering biasanya lunak, seperti jaringan otak. Sarkoma

sering mengalami degenerasi mukoid atau miksomatosa, nekrosis dan perlunakan.

0ang paling sering ialah terjadinya perdarahan akibat banyaknya pembuluh darah

 berdinding sangat tipis. 'ambaran histologik seperti karsinoma, sarkoma pun

terdiri atas sel + sel tumor dan stroma. Sarkoma yang berdi"erensiasi buruk , sel

+ selnya lebih banyak, sedangkan stromanya hanya sedikit. /ila di"erensiasi lebih

 baik, maka jumlah stromanya lebih banyak. Stroma ini berbeda-beda, tergantung

kepada jenis jaringan asalnya. Osteogenic sarcoma terdiri atas jaringan osteoid,

sedangkan pada  fibrosarcoma  stromanya terdiri atas serabut kolagen atau

retikulin.&,*

2.1.2 PenyebaranSarkoma tumbuh terutama seara ekspansi". %etapi terjadi pula pertumbuhan

yang in"iltrati" ke jaringan sekitarnya. Sel-sel sarkoma menjalar sepanjang fascia,

di antara sel-sel otot, kanal-kanal avers pada tulang dan lain-lain, sehingga pada

operasi pengeluaran tumor tersebut sering ada yang tertinggal dan menimbulkan

residi" yang tumbuhnya bahkan lebih epat daripada tumor induknya.&,*

!enyebaran jauh #metastasis$ berlangsung dengan ara hematogen. al ini

dimungkinkan dengan adanya pembuluh darah yang banyak dan berdinding tipis.

Anak sebar mula-mula terbentuk pada paru-paru, (alaupun demikian kadang-

Page 4: SARKOMA - KARSINOMA2

7/26/2019 SARKOMA - KARSINOMA2

http://slidepdf.com/reader/full/sarkoma-karsinoma2 4/15

*

kadang sel tumor dapat melalui paru + paru dan membentuk anaksebar pada alat-

alat tubuh yang lain. !enyebaran jauh dengan ara lim"ogen sangat jarang, hanya

terjadi pada kira-kira + 134 dari penderita sarkoma. Sarkoma dapat terjadi pada

semua bagian tubuh tetapi yang sering ialah pada tulang, jaringan subutis, "asia

dan otot.1,*

2.1.3 Klasifikasi

Sarkoma dapat dinamai seara sitologik atau seara histologik. !embagian

seara sitologik berdasarkan bentuk selnya, maka sarkoma dibagi atas 51,2

1. Sarkoma sel bulat, bila terdiri atas sel + sel yang berbentuk bulat.

2. Sarkoma sel kumparan, bila terdiri atas sel + sel yang berbentuk kumparan.&. Sarkoma sel ampuran bila terdiri atas sel + sel yang berbentuk bulat dan

kumparan.

*. Sarkoma sel datia, bila sebagian besar terdiri atas sel datia.

!embagian seara histologik berdasarkan asal jaringannya. 0ang berasal

dari jaringan ikat disebut "ibrosaroma, dari jaringan tulang disebut osteogeni

saroma. Dari tulang ra(an disebut hondrosaroma. !embagian ini lebih

memuaskan. %etapi pada keadaan tertentu, yaitu pada sarkoma yang

 berdi"erensiasi sangat buruk, tidak mungkin lagi dapat ditentukan jenis atau asal

selnya.1,2

1. Fibrosarcoma

%umor ini merupakan tumor ganas yang berasal dari "ibroblas. Sel + selnya

 berbentuk kumparan #spindle ells$. Sel + selnya ini biasanya berukuran besar 

atau keil.  Fibrosarcoma dengan sel + sel kumparan berukuran besar biasanya

lebih ganas. Fibrosarcoma yang sangat buruk di"erensiasinya biasanya berbentuk 

 bulat dan sering disebut sarkoma sel bulat #round cell sarcoma$. Stroma sarkoma

sangat berbeda + beda jumlahnya.  Fibrosarcoma  yng berdi"erensiasi baik  biasanya stromanya banyak, "ibriler, sehingga sering sukar dibedakan dari "ibroma

yang kaya akan sel. Dalam hal ini adanya mitosis sangat penting. /ila ditemukan

tumor tersebut sudah merupakan fibrosarcoma yang berdi"erensiasi baik.1,2

2. Neurosarcoma (Neurofibrosarcoma)

 Neurosarcoma biasa berasal dari nuro"ibroma atau shavannoma. %umbuh

 pada syara" peri"er yang letaknya dalam. Si"atnya tidak begitu ganas. ula +

mula setempat dengan batas + batas yang tegas tetapi lambat laun akan tumbuh

Page 5: SARKOMA - KARSINOMA2

7/26/2019 SARKOMA - KARSINOMA2

http://slidepdf.com/reader/full/sarkoma-karsinoma2 5/15

in"iltrati" ke jaringan sekitarnya dan menimbulkan residi". 'ambaran histologik 

menyerupai "ibrosaroma, hanya sel + sel berbentuk kumparan pada neurogeni

saroma membentuk berkas + berkas jalannya berjalin + jalin. Sering kedua jenis

saroma ini hanya dapat dibedakan dengan melakukan pulasan + pulasan khusus

#pulasan trichrome dan retikulin$. %umor ini sangat radioresisten.  1,2

&. Osteosarcoma (osteogenic sarcoma$

%umor ini sering ditemukan dan terjadi pada ujung + ujung tulang panjang

yaitu meta"isis. Sel + sel tumornya ialah osteoblas. !ada tumor ini terjadi

 pembentukan jaringan osteoid dan jaringan tulang baru sehingga mudah dikenal.

6steogeni saroma merupakan tumor primer tulang yang si"atnya paling ganas.1,2

*. 7hondrosaroma

7hondroma dapat menjadi ganas dan disebut hondrosaroma. %umor ini

tumbuh pada tulang + tulang panjang dan tulang gepeng seperti strenum, pelvis

dan tulang iga. 7hondrosaroma yang berdi"erensiasi buruk, histologinya mudah

dikenal. /ila berdi"erensiasi baik kadang + kadang sukar dibedakan dengan

hondroma. Dalam hal iini keterngan klinik misalnya tumbuhnya sangat epat dan

gambaran makroskopik #adanya pertumbuhan in"iltrati"$ sangat penting untuk 

menyokong diagnosis hondrosaroma. !ada tumor ini sering terjadi degenerasi

miksomatosa. 7hondrosaroma bisa ganas sejak semula.1,2

5. Liposarcoma

 Liposarcoma  tidak jarang terjadi seperti umumnya disangka. al ini

disebabkan karena tumor tersebut sering tidak dikenal sebagai liposarcoma

terutama bila tidak dilakukan pulasan khusus untuk 8at lemak. %umor ini dapat

terjadi pada semua bagian tubuh yang mengandung jaringan lemak tetapi biasanya

ditemukan sekitar jaringan otot, sendi dan pada jaringan lemak retroperitonial atau

 perirenal. ula + mula tumor ini bersimpai, sering kambuh jika telah diangkat,

kemudian in"iltrati" sehingga prognosis sangat buruk. 'ambaran makroskopiknya

sangat berbeda untuk tiap tumor, maupun untuk tiap bagian pada satu tumor. Sel

+ selnya umumnya berbentuk kumparan atau polihedral. Sitoplasmanya granuler,

kadang + kadang mengandung lemak yang dapat dilihat dengan pulasan Sudan.

Sel + sel polihedral besar dan puat menyerupaisel + sel epitel sehingga sering

Page 6: SARKOMA - KARSINOMA2

7/26/2019 SARKOMA - KARSINOMA2

http://slidepdf.com/reader/full/sarkoma-karsinoma2 6/15

9

dikssuksn dengan anaksebarhyperneprhoma, terutama bila tumor tersebut

terletak pada tulang. Sel + sel yang menyerupai sel lemak "etal dan sel datia

tumor juga sering ditemulan.1,2

6. !"osarcoma

/ukan merupakan golongan tumor tersendiri. y:osaroma terjadi karena

suatu saroma mengalami degenerasi miksomatosa atau berlendir.2

;. 7hordoma

%umor ini berasal dari horda dorsalis. /iasanya terjadi pada ujung atas dan

ujung ba(ah olumna vertebralis. Di bagian atas tumor ini tumbuh di antara "ossa

hypophysialis dan "oramen magnum sedangakan di bagian ba(ah terletak di

daerah saro oygeal. %umor ini derajad keganasannya rendah, tumbuh

in"iltrati" dan mengadakan penyebarab jauh #metastatus$ baru pada stadium akhir.

%umor ini dapat menapai ukuran besar, konsistensinya kenyal, (arnanya

mengkilap seperti horda dorsalis, dipisahkan oleh berak + berak perdarahan.

akroskopik hordoma terdiri atas sel + sel besar yang sitoplasmanya jernih dan

 bervakuol karena mengandung 8at nukoid. Sel + sel ini disebut sel "isali"or yang

khas untuk hordoma. Sel + sel tumor letaknya saling berdekatan tanpa substansi

interseluler sehingga hordoma dapat dikaaukan dengan karsinoma yang

mengalami degenerasi mukoid.1,2

<. =eiomyosaroma

Adalah tumor ganas yang berasal dari otot polos. %umor in banyak terjadi

 pada uterus yang sebetulnya merupakan "ibromyoma. /iasanya timbul pada masa

reproduksi #hild bearing age$. %idak prnh tumbuh sebelum pubertas dan sesudah

menopause. =eiomyosaroma jarang mnimbulkan metastasis dan sering tidak 

tumbuh lagi setelah diangkat.1,2

>. Sarkoma botryoides # 7arinosaroma $

%umor ini jarang ditemukan, tetapi amat menarik perhatian. %umor ini

terdiri atas beberapa jaringan yang berasal dari mesoderm. Dapat ditemukan

 jaringan ikat, jaringan miksomatosa, otot polos, otot seran lintang, tulang ra(an,

tulang, dan kadang-kadang epitel atau kelenjar, seperti yang dijumpai pada

mukosa alat kelamin (anita.1,2

Page 7: SARKOMA - KARSINOMA2

7/26/2019 SARKOMA - KARSINOMA2

http://slidepdf.com/reader/full/sarkoma-karsinoma2 7/15

;

'ambaran makroskopiknya menunjukan sebuah tumor menyerupai

sekelompok besar buah anggur, bulat, multilobuler mengisi dan kadang-kadang

 bahkan menonjol keluar vagina. Karena bentuk tumor ini menyerupai tangkai

 buah anggur, maka disebut botryoides. ?arna permukaan kelabu kuning seperti

gelantin dan sangat rapuh sehingga bagian-bagian sering terlepas, menyebabkan

 perdarahan dan in"eksi sekunder.1,2 

Selain pada vagina tumor juga dijumpai pada uterus. %erdapat pada semua

umur, juga pada anak-anak. !ada anak-anak, tumor tersebut mengadakan in"iltrasi

lokal dan meninggalnya penderita karena menembus ke peritoneum atau obstruksi

saluran kemih. !ada orang de(asa ditemukan anaksebar pada alat tubuh yang jauh

letaknya. !rognosis buruk, penderita meninggal dalam jangka 1-2 tahun. /erbeda

dengan vagina, pada servik sering ditemukan kelainan. /iasanya dihinggapi

radang tidak tersi"at dengan keluhan yang sering ditemukan, yaitu "lour albus

#leuorrhoea, keputihan$. Selain itu, pada servik sering ditemukan arinoma

erviis, suatu bentuk neoplasma yang menduduki salah satu tempat teratas dalam

da"tar sebab kematian akibat tumor ganas pada (anita.1,2

13. @ndometrial stromal saroma

/erasal dari stroma endometrium yang terapat di dalam myometrium dan

menunjukan gambaran sarkomatosa.1

2.2 Karsinoma

2.2.1 Definisi an !i"e

Karsinoma berasal dari bahasa 0unani yaitu karkinos atau kepiting, dan

+oma atau pertumbuhan. Karsinoma adalah tumor ganas yang berasal dari

 jaringan epithelium dengan struktur sel yang berkelompok, mampu berin"iltrasimelalui aliran lim"atik dan menyebar keseluruh tubuh.9,; 

Seara histologis, karsinoma dibedakan menjadi beberapa tipe, yaitu5

1. Adenokarsinoma #adeno kelenjar$

erupakan tumor ganas epitel yang berasal dari epitel kelenjar.

2. Karsinoma sel skuamosa

erupakan tumor ganas epitel yang berasal dari sel skuamosa. Karsinoma sel

skuamosa merupakan kanker yang paling sering terjadi pada rongga mulut

Page 8: SARKOMA - KARSINOMA2

7/26/2019 SARKOMA - KARSINOMA2

http://slidepdf.com/reader/full/sarkoma-karsinoma2 8/15

<

 biasanya seara klinis terlihat sebagai plak keratosis, ulserasi, tepi lesi yang

indurasi, kemerahan, dan dapat terjadi pada seluruh permukaan rongga

mulut.9,; Karsinoma sel skuamosa seara histologis menunjukkan proli"erasi

sel epitel skuamosa. %erlihat sel yang atipia disertai perubahan bentuk rete

 peg processus, pembentukan keratin yang abnormal, penambahan proli"erasi

sel basaloid, susunan sel menjadi tidak teratur, dan membentuk tumor nest 

#anak tumor$ yang berin"iltrasi ke jaringan sekitarnya, atau membentuk anak 

sebar ke organ lain #metastasis$.;

Seara histologis karsinoma sel skuamosa diklasi"ikasikan oleh ?6

menjadi5;

a. #ell differentiated ($rade %)5 yaitu proli"erasi sel-sel tumor dimana sel-sel

keratin basaloid masih berdi"erensiasi dengan baik membentuk keratin

#keratin pearl$

 b.  oderate differentiated ($rade %% $5 yaitu proli"erasi sel-sel tumor dimana

sebagian sel-sel basaloid tersebut menunjukkan di"erensiasi, membentuk 

keratin.

.  &oorl! differentiated ($rade %%%)5 yaitu proli"erasi sel-sel tumor dimana

seluruh sel-sel basaloid tidak berdi"erensiasi membentuk keratin, sehingga

sulit dikenali lagi.

'. Karsinoma AdenosBuamous

erupakan tumor ampuran yang mengandung adenokarsinoma dan

karsinoma sel skuamosa, dimana masing-masing jenis sel terdiri dari paling

sedikit 134 dari volume tumor.

.  naplastic  atau *ndifferentiated  +arcinomas

5. Large cell carcinoma

%erdiri dari sel yang besar, berbentuk bulat atau poligonal dengan sitoplasma

yang melimpah.

6. ,mall cell carcinoma

!ada umunya, sel berbentuk bulat dan kurang dari & kali diameter lim"osit

dengan sedikit sitoplasma.

Page 9: SARKOMA - KARSINOMA2

7/26/2019 SARKOMA - KARSINOMA2

http://slidepdf.com/reader/full/sarkoma-karsinoma2 9/15

>

2.3 Perbeaan Sarkoma an Karsinoma

2.3.1 Sarkoma

• %umor ganas tumbuh dari jaringan penyambung dan penyokong, seperti

tulang, tulang ra(an, sara", pembuluh darah, otot dan lemak.&

• Sel + sel tumor tersebar, dipisahkan oleh stroma yang banyak. akin ganas

suatu sarkoma, makin seluler tumor tersebut, sehingga stromanya sangat

sedikit, kadang + kadang hanya dapat dilihat dengan pulasan khusus. &

• Sel sarkoma mempunyai si"at mesoblastik, yaitu batas + batas sel tidak jelas,

sering abang + abang sitoplasmanya masuk ke dalam stroma.  &

• !embuluh darah lebih banyak jumlahnya, terletak di antara sel dan dalam

 bentuk kapiler atau sinusoid. Adanya pertumbuhan yang ekspansi" 

menyebabkan pembuluh tersebut tertekan sehingga sering terjadi perdarahan.  &

• itosis tidak begitu banyak. &

• Sel datia #sel besar berinti banyak$ tumor sering ditemukan. &

2.3.2 Karsinoma

• Sel tumor tumbuh dari jaringan epitelial #jaringan bersel yang menutupi

 permukaan$, seperti kulit dan lapisan rongga dan organ tubuh, dan jaringan

kelenjar, seperti jaringan payudara dan prostat. &

• Sel + sel tumor berkelompok, stroma mengelilinginya,tidak mengelilingi tiap

sel dalam kelompok. &

• /atas sel pada karsinoma lebih jelas dibandingkan dengan sarkoma.  &

• !embuluh + pembuluh darah pada karsinoma terletak di dalam stroma, di luar 

kelompok sel sehingga sel + sel karsinoma sering mengalami nekrosis.  &

• itosis lebih banyak ditemukan dan tidak begitu berarti karena dapat terjadi

 pada keadaan + keadaan lain seperti proses radang atau rangsang menahun. &

• Sel datia tumor tidak sering ditemukan. &

'ambar 1. !erbedaan sarkoma dan karsinoma

2.# Pen$e%a&an an Pen%oba'an Kanker

Page 10: SARKOMA - KARSINOMA2

7/26/2019 SARKOMA - KARSINOMA2

http://slidepdf.com/reader/full/sarkoma-karsinoma2 10/15

13

Kanker dapat dikatakan sebagai penyakit gaya hidup karena dapat diegah

dengan melakukan gaya hidup sehat dan menjauhi "aktor- "aktor resiko terserang

kanker. !enegahan kanker dapat dilakukan dengan ara sebagai berikut 5&

• indari makanan tinggi lemak, makanan instan yang mengandung bahan

 pe(arna dan bahan penga(et serta makanlah makanan dengan gi8i seimbang.

• indari hubungan seksual dengan pasangan yang bukan suami istri sendiri

atau berganti + ganti pasangan.

• indari asap rokok atau berhentilah merokok.

• indari stres dan kon"lik yang berkepanjangan.

• indari terkena sinar matahari yang berlebihan.

• !eriksakan kesehatan seara berkala.• inumlah air murni yang sudah melalui proses penyaringan.

• indari terapi hormon sintetis.

• indari berK/ dengan penggunaan hormon sintesis dalam jangka (aktu lama.

• Cutin mengkonsumsi vitamin A, 7, @, / kompleks dan suplemen yang bersi"at

antioksidan dan peningkat daya tahan tubuh.

%idak semua kanker yang telah dideteksi atau ditemukan dapat

disembuhkan. Namun, semakin dini kanker ditemukan dan diobati, semakin besar 

kemungkinan untuk sembuh. %ujuan pengobatan kanker adalah !enyembuhan

#kurati"$ yaitu membebaskan penderita dari kanker untuk selamanya.

!enyembuhan ini hanya berhasil jika kanker yang diderita masih stadium dini,

kanker lokoregional atau kanker yang penyebarannya belum meluas dan

ukurannya masih keil. eringankan #paliati"$ yaitu tindakan akti" guna

meringankan penderita kanker terutama yang tidak mungkin disembuhkan lagi.

%ujuannya adalah untuk memperbaiki kualitas hidup, mengatasi terjadinya

komplikasi dan mengurangi atau menghilangkan keluhan penderita.

)enis pengobatan yang digunakan pada dasarnya sama yaitu pembedahan,

 penyinaran #radiotherapy$ dan dengan obat + obatan #hemotherapy$. )ika ara ini

tidak mungkin, paliati" dapat dilakukan, pengembirian, adrenalektomi dan

hipo"isektomi terutama pada tumor yang bergantung kepada hormon seperti

karsinoma prostat dan payudara.&

1. !embedahan

!ada eksisi neoplasma dengan skalpel selain mengeluarkan jaringan tumor,

harus diperhatikan kemungkinan adanya in"iltrasi ke jaringan sekitarnya.

Page 11: SARKOMA - KARSINOMA2

7/26/2019 SARKOMA - KARSINOMA2

http://slidepdf.com/reader/full/sarkoma-karsinoma2 11/15

11

!embedahan kanker memerlukan pengetahuan luas mengenai si"at pertumbuhan

tumor dan ara penyebarannya. 0ang menjadi persoalan adalah menentukan batas

sayatan apakah sudah bebas dari jaringan tumor yang merupakan penyebaran

lokal. al lain yang harus diketahui ialah "okus + "okus penyebaran jauh.*

2. !enyinaran #radiotherapy$

!enggunaan sinar untuk menghanurkan tumor berdasarkan kenyataan

 bah(a sel + sel ganas lebih sensiti" terhadap penyinaran daripada sel + sel

normal. %etapi jaringan normal pun dipengaruhi dipengaruhi oleh penyinaran

karena itu pada radioterapy harus diusahakan terjadinya perbedaan e"ek yang

nyata. Cadiosensitivitas biasanya dihubungkan dengan pertumbuhan yang berdi"erensiasi buruk dari sel + sel yang epat membelah tetapi juga merupakan

si"at tertentu beberapa jenis tumor tersebut. Khasiat penyinaran dan pengobatan

kanker bergantung kepada dua hal, pertama jumlah sinar yang diserap oleh

 jaringan tumor dan kedua ialah radiosensitivitas tumor tersebut.

Dapat disimpulkan bah(a pengobatab tumor dengan sinar merupakan satu +

satunya pilihan bila tumor itu termasuk radiosensiti", berdi"erensiasi buruk maka

diberikan dalam dosis tinggi tanpa merusak jaringan sekitarnya.*

&. !engobatan kimia(i #hemotherapy$

Khemotherapy tampaknya merupakan ara yang lebih baik untuk 

 pengobatan kanker. /ahan kimia yang dipakai diharapkan dapat menghanurkan

sel + sel yang oleh pembedahan ataunpenyinaran tidak dapat diapai. enari

 bahan kimia yang dapat diberikan seara intravena dan yang akan dipusatkan

dalam, serta menghanurkan sel + sel kanker merupakan salah satu pekerjaan

yang diakukan oleh pusat-pusat penelitian kanker. 6bat + obat anti kanker yang

sangat e"ekti" oleh KACN6SK0 dibagi atas golongan, yaitu 5*

1$. Alkylating agent

Alkylating agent bersi"at radiomimetik dan bekerja pada DNA dari sel. 0ang

dikenal ialah nitrogen mustard, triethylenethiophosphoramide #%hio + %@!A$ dan

triethylenemelamine #%@$. 6bat + obatan ini dipakai untuk tumor + tumor 

ganas dengan penyebaran jauh. 6bat yang diberikan diangkut oleh darah dan

menimbulkan e"ek pada sel + sel tumor yang sedang membelah yang mempunyai

keepatan metabolisme tinggi. %etapi obat + obatan ini mempunyai gejala

Page 12: SARKOMA - KARSINOMA2

7/26/2019 SARKOMA - KARSINOMA2

http://slidepdf.com/reader/full/sarkoma-karsinoma2 12/15

12

sampingan hematologik dan gastrointestinal yang timbul akibat kerusakan umum

sel tumor dan sel jaringan normal yang sedang membelah dengan epat.

2$. Antimetabolit

/ekerjanya anti metabolit ialah dengan ara mengganggu sintesis DNA atau

mensubstitusi purine dan pyrimidine. Substitusi mengakibatkan pembentukan

nukleoprotein yang tidak sempurna dan menyebabkan kematian sel. Antimetabolit

yang paling sering dipakai ialah -"luorourail dan amethopterin. Amethopterin

#methotre:ate$ sangat e"ekti" untuk mengobati horioarinoma.

&$. ormon

%elah lama hormon dipakai dalam pengobatan tumor ganas prostat dan

 payudara. /iasanya dipakai bila reseksi gagal atau tidak dapat dilakukan lagi,

terjadi residi" atau pentebaran jauh. ormon dipakaidengan harapan terjadi remisi.

Setelah hormon tidak mempunyai khasiat lagi, maka dapat dilakukan

 pengembirian #astratio$ adrenalektomi atau hipo"isektomi sebagai usaha terakhir.

*$. Antibiotik

!engobatan kanker antibiotika tidak e"ekti". anya kadang + kadang

dipakai atinomyin untuk mengobati tumor ?ilms pada anak + anak.

$. /erbagai obat + obatan #misellaneous drugs$

Di antara berbagai obat + obatan dapat disebutkan urethan. 6bat ini sangat

 baik untuk pengobatan multiple myeloma. 6leh karena obat + obatan dapat

merusak semua sel yang sedang membelah dan menmbulkan gejala sampingan

hematologik dan gastrointestinal, maka ara pemberiannya diusahakan

sedemikian rupa sehingga obat + obatan tersebut hanya mengenai jaringan tumor 

saja tanpa mengenai bagian tubuh lain. !ada saat ini dipakai dua ara5

a$. !er"usi regional

Dasarnya ialah mengusahakan agar bagian tubuh yang mengandung kanker 

 bebas dari peredaran darah umum, selama &3 + 93 menit dan kemudian daerahyang telah terisolasi ini diberikan obat + obatan aneriidal berkonsentrasi

tinggi. Sebagai ontoh, v.ava in"erior dan aorta abdominalis dapat ditutup dengan

kateter balon, kemudian daerah pelvis dan tungkai dapat diberi obat + obat

 penghanur tumor. !emberian ini dapat melalui pembuluh poplitea jika tumor 

terletak pada tungkai bagian ba(ah, atau melalui pembuluh "emoral jika tumor 

terletak pada bagian tungkai lebih atas. !engobatan ara demikian mempunyai

 beberapa keberatan misalnya trjadi trombosis, perdarahan setelah operasi akibat

Page 13: SARKOMA - KARSINOMA2

7/26/2019 SARKOMA - KARSINOMA2

http://slidepdf.com/reader/full/sarkoma-karsinoma2 13/15

1&

heparinisasi airan per"usi dan keraunan atau kematian akibat penghanuaran

tumor seara masi".

 b$. En"us intra arteri

7ara ini berdasarkan teori bah(a obat + obatan penghanur kanker dapat

diberikan langsung pada jaringan tumor dalam jumlah relati" besar tanpa

menimbulkan keraunan yang berarti pada bagian tubuh lain, dengan in"us obat

tersebut ke dalam arteri yang memperdarahi tumor. 6bat + obatan dapat diberikan

sebagai dosis tunggal dalam jumlah besar tetapi biasanya diberikan dosis lebih

rendah dengan in"us yang berlangsung selama 2* jam.

Dapat diberikan berulang + ulang berselang beberapa hari sampai beberapaminggu. Kesulitannya ialah belum tentu arteri tersebut menapai jaringan tumor.

Dengan menyuntikkan 8at pulas ber"luorosiensi akan dapat ditemukan arteri yang

memperdarahi jaringan tumor.

BAB 3

Page 14: SARKOMA - KARSINOMA2

7/26/2019 SARKOMA - KARSINOMA2

http://slidepdf.com/reader/full/sarkoma-karsinoma2 14/15

1*

KES(MPULAN

 Neoplasma adalah sekumpulan sel abnormal yang terbentuk oleh sel-sel

yang tumbuh terus-menerus seara tidak berbatas, tidak berkoordinasi dengan

 jaringan sekitarnya, dan tidak berguna bagi tubuh. !ertumbuhan yang tidak 

terkontrol dapat mengarah ke prtumbuhan jinak #benign$ atau pertumbuhan ganas

#malignant atau kanker$. Seara garis besar tumor ganas dibagi menjadi tiga

kelompok besar, yakni sarkoma, karsinoma, serta leukemia dan lim"oma.

Sarkoms tumbuh dari jaringan penyambung dan penyokong, seperti tulang,

tulang ra(an, sara", pembuluh darah, otot dan lemak. karsinoma, bentuk kanker 

yang paling umum menyerang manusia, tumbuh dari jaringan epitelial #jaringan

 bersel yang menutupi permukaan$, seperti kulit dan lapisan rongga dan organ

tubuh, dan jaringan kelenjar, seperti jaringan payudara dan prostat. Karsinoma

dengan struktur berlapis-lapis yang menyerupai kulit disebut sebagai karsinoma

sel skuamosa #sel tanduk$. Sedangkan yang menyerupai jaringan kelenjar disebut

sebagai adenokarsinoma. Kanker dapat dikatakan sebagai penyakit gaya hidup

karena dapat diegah dengan melakukan gaya hidup sehat dan menjauhi "aktor-

"aktor resiko terserang kanker.

DA)!A* PUS!AKA

Page 15: SARKOMA - KARSINOMA2

7/26/2019 SARKOMA - KARSINOMA2

http://slidepdf.com/reader/full/sarkoma-karsinoma2 15/15

1

1. Cobin S=, Kumar FK.233&. Neoplasia in /asi !athology . ;th @d.

!hiladelphia 5 Saunders, 199-23>.

2. lorey =. 1>;3. %he 7lassi"iation, orphology, and /ehaviour 6" %umor.

=ondon 5 ?/. Saunders.

&. Felde, 7.)., /osman, .% G ?agener, D.).%h. 1>>9. 6nkologi. )ogjakarta5

'ama !ress.

*. Hniversitas Endonesia. 1>;& .!atologi. )akarta5 akultas Kedokteran

Hniversitas Endonesia

. http5en.(ikipedia.org(iki7arinoma  #diakses pada tanggal 2* Agustus

231*$.9. @pstein )./, Der ?aal E, 233<. Oral +ancer , in 5 'reenberg .S, 'lik ,

Ship ).A., -urkets Oral edicine, 11th ed. /7 Deker En, amilton, 1&-*

;. Sudiono ), Kurniadhi /, endra(an A, Djimantoro /. Elmu !atologi. )akarta,

@'7, 233&5 1**-*;