sap statika

15
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT FAKULTAS TEKNIK Alamat : Kampus Fakultas Teknik Jl. Unlam III Banjarbaru 70714 Telp. (0511) SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) Mata Kuliah : Statika Kode Mata Kuliah : HSKK 210 SKS : 3 sks Waktu Pertemuan : 6 x 50 menit Pertemuan ke : 1 dan 2 A. Tujuan : 1. Tujuan Instruksional Umum Memberikan pengetahuan tentang konsep-konsep dari : a. Dasar-dasar Analisa Struktur b. Menganalisa Struktur Statis Tertentu (Balok, Gerber, Portal) dan Menggambar Bidang “Gaya Dalam” c. Cara Menganalisa Rangka Batang 2. Tujuan Instruksional Khusus Pengenalan kontrak perkuliahan dan setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan tentang konsep dasar gaya dan konsep kesetimbangan. B. Pokok Bahasan : Kontrak Perkuliahan, Pendahuluan, Pengertian Gaya dan Konsep Kesetimbangan C. Sub Pokok Bahasan : 1. Kontrak Perkuliahan 2. Pendahuluan Perkuliahan Statika 3. Sumber referensi sebagai acuan 4. Pengertian dasar, konsep Gaya (Gaya Luar dan Gaya Dalam) 5. Hukum Newton I dan III 6. Konsep Kesetimbangan D. Kegiatan Belajar Mengajar Tahap Kegiatan pengajar Kegiatan mahasiswa Media dan alat pengajaran Pendahuluan 1. Kontrak Perkuliahan Statika (termasuk hak dan kewajiban mahasiswa, hak dan kewajiban dosen, tata tertib perkuliahan dan perhitungan nilai akhir). 2. Menjelaskan materi yang akan disampaikan pada perkuliahan mekanika bahan selama 1 semester Memperhatikan dan Tanya Jawab (memberikan sumbang saran) Kuliah Mimbar, White Board dan OHP/OHT

Upload: apisha1233

Post on 03-Oct-2015

28 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

sap statika

TRANSCRIPT

SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

Mata Kuliah : StatikaKode Mata Kuliah: HSKK 210SKS: 3 sks

Waktu Pertemuan: 6 x 50 menit

Pertemuan ke: 1 dan 2A. Tujuan:

1. Tujuan Instruksional Umum

Memberikan pengetahuan tentang konsep-konsep dari :

a. Dasar-dasar Analisa Struktur

b. Menganalisa Struktur Statis Tertentu (Balok, Gerber, Portal) dan Menggambar Bidang Gaya Dalam

c. Cara Menganalisa Rangka Batang

2. Tujuan Instruksional Khusus

Pengenalan kontrak perkuliahan dan setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan tentang konsep dasar gaya dan konsep kesetimbangan.B. Pokok Bahasan: Kontrak Perkuliahan, Pendahuluan, Pengertian Gaya dan Konsep

KesetimbanganC. Sub Pokok Bahasan:

1. Kontrak Perkuliahan

2. Pendahuluan Perkuliahan Statika3. Sumber referensi sebagai acuan

4. Pengertian dasar, konsep Gaya (Gaya Luar dan Gaya Dalam)5. Hukum Newton I dan III

6. Konsep Kesetimbangan

D. Kegiatan Belajar Mengajar

TahapKegiatan pengajarKegiatan mahasiswaMedia dan alat pengajaran

Pendahuluan1. Kontrak Perkuliahan Statika (termasuk hak dan kewajiban mahasiswa, hak dan kewajiban dosen, tata tertib perkuliahan dan perhitungan nilai akhir).2. Menjelaskan materi yang akan disampaikan pada perkuliahan mekanika bahan selama 1 semester

Memperhatikan dan Tanya Jawab (memberikan sumbang saran)Kuliah Mimbar, White Board dan OHP/OHT

Penyajian1. Menjelaskan tata cara pelaksanaan perkuliahan

2. Menjelaskan Statika secara general.

3. Menjelaskan tentang pengertian dasar Gaya (gaya Dalam dan Gaya Luar)4. Menjelaskan Tentang Hukum Newton I & Hukum Newton III.

5. Menjelaskan tentang Konsep Kesetimbangan Gaya

Memperhatikan dan Tanya jawabKuliah Mimbar, White Board dan OHP/OHT

PenutupPerkenalan dengan mahasiswa secara tertulis, nama dan asal mahasiswa untuk mengefektifkan proses belajar mengajar

Memperhatikan dan Tanya jawabKuliah Mimbar, White Board dan OHP/OHT

E. Evaluasi: Metode evaluasi yang dilakukan pada pertemuan pertama adalah dengan tanya jawab sekilas pengetahuan mahasiswa tentang Pengertian Gaya dan Hukum Newton yang dipelajari pada Kuliah Dasar Fisika Dasar.F. Referensi:

1. Siswadi, Sarjono Wiryawan, dkk., Analisa Struktur Statis Tertentu , Universitas Atma Jaya, Yogyakarta.2. CE. Hadi., Mekanika Teknik Statis Tertentu,Cipta Science Team,Yustadi.3. Furoidah, Inany.,Fisika Dasar I, PT.Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.4. Sardjono., Himpunan Soal dan Penyelesaian Mekanika Teknik Statis Tertentu. Karya Indah ,Surabaya. 5. Sears,Zemansky.,Fisika Untuk Universitas I, Binacipta, Bandung

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

Mata Kuliah : StatikaKode Mata Kuliah: HSKK 210SKS: 3 sks

Waktu Pertemuan: 6 x 50 menit

Pertemuan ke: 3 dan 4

A. Tujuan:

1. Tujuan Instruksional Umum

Memberikan pengetahuan tentang konsep-konsep dari :

a. Dasar-dasar Analisa Strukturb. Menganalisa Struktur Statis Tertentu (Balok, Gerber, Portal) dan Menggambar Bidang Gaya Dalamc. Cara Menganalisa Rangka Batang

2. Tujuan Instruksional Khusus

Mahasiswa memahami dan mampu membedakan elemen struktur, type perletakan, struktur statis tertentu dan mampu menghitung Momen, Lintang dan Normal dan Menggambar Bidang Gaya Untuk Analisa Struktur Balok Sederhana.

B. Pokok Bahasan: a. Permodelan Struktur (elemen struktur dan type perletakan)

b. Struktur Statis Tertentu

c. Analisa Struktur

C. Sub Pokok Bahasan:

1. Elemen Struktur

2. Pengertian dan Macam-macam Struktur Statis Tertentu

3. Menghitung Gaya Momen, Lintang dan Normal

4. Menggambar Gaya M,L,N untuk Balok SederhanaD. Kegiatan Belajar Mengajar

TahapKegiatan pengajarKegiatan mahasiswaMedia dan alat pengajaran

PendahuluanPengenalan tentang Permodelan Struktur, Struktur Statis Tertentu, Analisa Struktur dari Balok Sederhana

Memperhatikan Kuliah Mimbar, White Board dan OHP/OHT

PenyajianKonsep Dasar tentang eleme struktur dan type-type perletakan, Menghitung an Menggambar Gaya Momen, Lintang dan Normal untuk balok sederhan

Memperhatikan dan tanya jawabKuliah Mimbar, White Board dan OHP/OHT

PenutupMemberikan beberapa contoh soal dan penyelesaian perhitungan Gaya dan Menggambar Bidang Gaya untuk Struktur Balok Sederhana

Memperhatikan, Tanya jawab dan tugasKuliah Mimbar, White Board dan OHP/OHT

E. Evaluasi: Metode evaluasi yang dilakukan pada pertemuan ketiga dan keempat ini adalah dengan memberikan tugas dalam bentuk soal-soal perhitungan Gaya Dalam dan Menggambar Bidang Gaya Balok Sederhana diselesaikan dirumah.

F. Referensi: sda

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

Mata Kuliah : StatikaKode Mata Kuliah: HSKK 210SKS: 3 sks

Waktu Pertemuan: 6 x 50 menit

Pertemuan ke: 5 A. Tujuan:

1. Tujuan Instruksional Umum

Memberikan pengetahuan tentang konsep-konsep dari :

a. Dasar-dasar Analisa Strukturb. Menganalisa Struktur Statis Tertentu (Balok, Gerber, Portal) dan Menggambar Bidang Gaya Dalamc. Cara Menganalisa Rangka Batang

2. Tujuan Instruksional Khusus

Mahasiswa mampu memahami Konsep perhitungan Gaya-gaya Dalam dari Analisa Struktur Cantilever dan menggambarkan Bidang-Bidang Gaya Dalam tersebut (Momen,Lintang dan Normal).B. Pokok Bahasan: Analisa Struktur CantileverC. Sub Pokok Bahasan:

1. Pendahuluan 2. Analisa Struktur Cantilever3. Menggambar Bidang Momen, Lintang dan Normal

4. Aplikasi soal-soal perhitunganD. Kegiatan Belajar Mengajar

TahapKegiatan pengajarKegiatan mahasiswaMedia dan alat pengajaran

PendahuluanPengenalan pendahuluan tentang konsep dasar dari Cantilever

MemperhatikanKuliah Mimbar, White Board dan OHP/OHT

PenyajianDasar- dasar Perhitungan Gaya Dalam (M,L,N) Analisa Struktur Cantilever, Menggambar Bidang Gaya-Gaya alam tersebut.Memperhatikan dan tanya jawabKuliah Mimbar, White Board dan OHP/OHT

PenutupMenyajikan contoh- contoh soal perhitungan Analisa Struktur dan langkah penggambarannya memberikan bebarapa soal untuk diselesaikan mahasiswa di rumah.

Memperhatikan, Tanya jawab dan tugasKuliah Mimbar, White Board dan OHP/OHT

E. Evaluasi: Metode evaluasi yang dilakukan pada pertemuan kelima ini adalah dengan memberikan tugas berupa soal-soal latihan yang berhubungan dengan Analisa Struktur Cantilever untuk diselesaikan dirumah.F. Referensi: sda

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

Mata Kuliah : StatikaKode Mata Kuliah: HSKK 210SKS: 3 sks

Waktu Pertemuan: 3 x 50 menit

Pertemuan ke: 6A. Tujuan:

1. Tujuan Instruksional Umum

Memberikan pengetahuan tentang konsep-konsep dari :

a. Dasar-dasar Analisa Strukturb. Menganalisa Struktur Statis Tertentu (Balok, Gerber, Portal) dan Menggambar Bidang Gaya Dalamc. Cara Menganalisa Rangka Batang

2. Tujuan Instruksional Khusus

Mahasiswa mampu memahami Konsep perhitungan Gaya-gaya Dalam dari Analisa Struktur Balok Gerber dan menggambarkan Bidang-Bidang Gaya Dalam tersebut (Momen,Lintang dan Normal).

B. Pokok Bahasan:Analisa Struktur Balok GerberC. Sub Pokok Bahasan:

1. Pendahuluan 2. Analisa Struktur Balok Gerber3. Menggambar Bidang Momen, Lintang dan Normal 4. Aplikasi soal-soal perhitungan Konsep Dasar Momen LenturD. Kegiatan Belajar Mengajar

TahapKegiatan pengajarKegiatan mahasiswaMedia dan alat pengajaran

PendahuluanPengenalan pendahuluan tentang konsep dasar dari Balok Gerber

Memperhatikan dan tanya jawabKuliah Mimbar, White Board dan OHP/OHT

PenyajianDasar- dasar Perhitungan Gaya Dalam (M,L,N) Analisa Struktur Balok Gerber, Menggambar Bidang Gaya-Gaya alam tersebut.Memperhatikan dan tanya jawabKuliah Mimbar, White Board, OHP/OHT.

PenutupMenyajikan contoh- contoh soal perhitungan Analisa Struktur dan langkah penggambarannya memberikan bebarapa soal untuk diselesaikan mahasiswa di rumah.

Memperhatikan dan tugasKuliah Mimbar, White Board,OHP/OHT

E. Evaluasi: Metode evaluasi yang dilakukan pada pertemuan keenam adalah dengan memberikan tugas berupa soal-soal Analisa Perhitungan Balok Gerber untuk dikerjakan di rumah.

F. Referensi: sda

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

Mata Kuliah : StatikaKode Mata Kuliah: 3 sks

Waktu Pertemuan: 6 x 50 menit

Pertemuan ke: 7 dan 8A. Tujuan:

1. Tujuan Instruksional Umum

Memberikan pengetahuan tentang konsep-konsep dari :

b. Dasar-dasar Analisa Strukturc. Menganalisa Struktur Statis Tertentu (Balok, Gerber, Portal) dan Menggambar Bidang Gaya Dalamd. Cara Menganalisa Rangka Batang

2. Tujuan Instruksional Khusus

Mahasiswa mampu memahami Konsep perhitungan Gaya-gaya Dalam dari Analisa Struktur Portal dan menggambarkan Bidang-Bidang Gaya Dalam tersebut (Momen,Lintang dan Normal)B. Pokok Bahasan: Analisa Struktur PortalC. Sub Pokok Bahasan:

1. Pendahuluan tentang Konsep Dasar Portal 2. Analisa Struktur Portal3. Menggambar Bidang Momen, Lintang dan Normal 4. Aplikasi soal-soal perhitungan Konsep Dasar Momen LenturD. Kegiatan Belajar Mengajar

TahapKegiatan pengajarKegiatan mahasiswaMedia dan alat pengajaran

PendahuluanPengenalan pendahuluan tentang konsep dasar dari Portal

Memperhatikan dan tanya jawabKuliah Mimbar, White board , OHP/OHT

PenyajianDasar- dasar Perhitungan Gaya Dalam (M,L,N) Analisa Struktur Portal , Menggambar Bidang Gaya-Gaya alam tersebut.Memperhatikan dan tanya jawabKuliah Mimbar, White Board,OHP/OHT

PenutupMenyajikan contoh- contoh soal perhitungan Analisa Struktur dan langkah penggambarannya memberikan bebarapa soal untuk diselesaikan mahasiswa di rumah.

Memperhatikan, Tanya jawab dan tugasKuliah Mimbar, White board, OHP/OHT

E. Evaluasi: Metode evaluasi yang dilakukan pada pertemuan ketujuh dan kedelapan ini adalah dengan memberikan tugas berupa soal-soal berkaitan dengan Portal untuk menghitung dan menggambarkan Gaya-gaya Dalam (Momen, Lintang dan Normal)untuk dikerjakan di rumah.

F. Referensi: sda

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

Mata Kuliah : Statika

Kode Mata Kuliah: 3 sks

Waktu Pertemuan: 3 x 50 menit

Pertemuan ke: 9

A. Tujuan:

1. Tujuan Instruksional Umum

Memberikan pengetahuan tentang konsep-konsep dari :

a. Dasar-dasar Analisa Strukturb. Menganalisa Struktur Statis Tertentu (Balok, Gerber, Portal) dan Menggambar Bidang Gaya Dalamc. Cara Menganalisa Rangka Batang

2. Tujuan Instruksional Khusus

Mahasiswa mampu memahami Konsep perhitungan Gaya-gaya Dalam dari Analisa Struktur Portal 3 Sendi dan menggambarkan Bidang-Bidang Gaya Dalam tersebut (Momen,Lintang dan Normal)B. Pokok Bahasan: Analisa Struktur Portal 3 SendiC. Sub Pokok Bahasan :

1. Pendahuluan tentang Konsep Dasar Portal 3 Sendi2. Analisa Struktur Portal 3 Sendi3. Menggambar Bidang Momen, Lintang dan Normal 4. Aplikasi soal-soal perhitungan Konsep Dasar Momen LenturD. Kegiatan Belajar Mengajar

TahapKegiatan pengajarKegiatan mahasiswaMedia dan alat pengajaran

PendahuluanPengenalan pendahuluan tentang konsep dasar dari Portal 3 Sendi

Memperhatikan dan tanya jawabKuliah Mimbar, White board , OHP/OHT

PenyajianDasar- dasar Perhitungan Gaya Dalam (M,L,N) Analisa Struktur Portal 3 Sendi, Menggambar Bidang Gaya-Gaya alam tersebut.Memperhatikan dan tanya jawabKuliah Mimbar, White Board,OHP/OHT

PenutupMenyajikan contoh- contoh soal perhitungan Analisa Struktur dan langkah penggambarannya memberikan bebarapa soal untuk diselesaikan mahasiswa di rumah.

Memperhatikan, Tanya jawab dan tugasKuliah Mimbar, White board, OHP/OHT

E. Evaluasi: Metode evaluasi yang dilakukan pada pertemuan ketujuh dan kedelapan ini

adalah dengan memberikan tugas berupa soal-soal berkaitan dengan Portal 3

Sendi untuk menghitung dan menggambarkan Gaya-gaya Dalam (Momen, Lintang dan Normal)untuk dikerjakan di rumah.

F. Referensi : sda

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

Mata Kuliah : Statika

Kode Mata Kuliah: 3 sks

Waktu Pertemuan: 6 x 50 menit

Pertemuan ke: 10 dan 11

A. Tujuan:

1. Tujuan Instruksional Umum

Memberikan pengetahuan tentang konsep-konsep dari :

a. Dasar-dasar Analisa Strukturb. Menganalisa Struktur Statis Tertentu (Balok, Gerber, Portal) dan Menggambar Bidang Gaya Dalamc. Cara Menganalisa Rangka Batang

2. Tujuan Instruksional Khusus

Mahasiswa mampu memahami Konsep perhitungan Gaya-gaya batang dari Konstruksi Rangka Batang dengan berbagai Metode Pengerjaaan (Metode Titik Simpul, Metode Cremona dan Metode Ritter)

B. Pokok Bahasan: Konstruksi Rangka Batang

C. Sub Pokok Bahasan :

1. Pendahuluan tentang Konsep Dasar Konstruksi Rangka Batang.2. Metode Penyelesaian Gaya Batang untuk Konstruksi Rangka:a. Metode Titik Simpul

b. Metode Cremona

c. Metode RitterD. Kegiatan Belajar Mengajar

TahapKegiatan pengajarKegiatan mahasiswaMedia dan alat pengajaran

PendahuluanPengenalan pendahuluan tentang Konstruksi Rangka

Memperhatikan dan tanya jawabKuliah Mimbar, White board , OHP/OHT

PenyajianDasar- dasar Perhitungan Gaya-gaya Batang Konstruksi Rangka dengan berbagai Metode Penyelesaian (Metode Titik Simpul, Metode Cremona dan Metode Ritter ).Memperhatikan dan tanya jawabKuliah Mimbar, White Board,OHP/OHT

PenutupMenyajikan contoh- contoh soal perhitungan gaya-gaya batang Konstruksi Rangka dengan berbagai metode dan memberikan bebarapa soal untuk diselesaikan mahasiswa di rumah.

Memperhatikan, Tanya jawab dan tugasKuliah Mimbar, White board, OHP/OHT

E. Evaluasi: Metode evaluasi yang dilakukan pada pertemuan kesepulh dan kesebelas ini

adalah dengan memberikan tugas berupa soal-soal berkaitan dengan

Menghitung gaya-gaya batang konstruksi rangka untuk menghitung dan

menggambarkan Gaya-gaya Dalam (Momen, Lintang dan Normal)untuk

dikerjakan di rumah.

F. Referensi : sda

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

Mata Kuliah : Statika

Kode Mata Kuliah: 3 sks

Waktu Pertemuan: 6 x 50 menit

Pertemuan ke: 12 dan 13

A. Tujuan:

1. Tujuan Instruksional Umum

Memberikan pengetahuan tentang konsep-konsep dari :

a. Dasar-dasar Analisa Strukturb. Menganalisa Struktur Statis Tertentu (Balok, Gerber, Portal) dan Menggambar Bidang Gaya Dalamc. Cara Menganalisa Rangka Batang

2. Tujuan Instruksional Khusus

Mahasiswa mampu memahami Konsep perhitungan Gaya-gaya Dalam Balok Sederhana dan Cantilever dengan menggunakan Diagram Garis Pengaruh

B. Pokok Bahasan: Diagram Garis Pengaruh

C. Sub Pokok Bahasan :

a. Pendahuluan tentang Konsep Dasar Diagram Garis Pengaruh.

b. Perhitungan dan Penggambaran Gaya-gaya dalam untuk Balok Sederhana dengan cara menggunakan Diagram Garis Pengaruh.

c. Perhitungan dan Penggambaran Gaya-gaya dalam untuk Cantilever dengan cara menggunakan Diagram Garis Pengaruh.

d. Aplikasi Soal

D.Kegiatan Belajar Mengajar

TahapKegiatan pengajarKegiatan mahasiswaMedia dan alat pengajaran

PendahuluanPengenalan pendahuluan Diagram Garis PengaruhMemperhatikan dan tanya jawabKuliah Mimbar, White board , OHP/OHT

PenyajianDasar- dasar Perhitungan dan Penggambaran Gaya-gaya Dalam untuk Balok sederhana menggunakan diagram garis pengaruh, Perhitungan Gaya-Gaya Dalam Cantilever dengan menggunakan Diagram Garis Pengaruh.Memperhatikan dan tanya jawabKuliah Mimbar, White Board,OHP/OHT

PenutupMenyajikan contoh- contoh soal perhitungan gaya-gaya Dalam dengan menggunakan Diagram Garis Pengaruh dan memberikan soal-soal latihan untuk diselesaikan mahasiswa di rumah.

Memperhatikan, Tanya jawab dan tugasKuliah Mimbar, White board, OHP/OHT

E. Evaluasi: Metode evaluasi yang dilakukan pada pertemuan keseduabelas dan ketiga

belas ini adalah dengan memberikan tugas berupa soal-soal berkaitan dengan

menghitung dan menggambarkan Gaya-gaya Dalam (Momen, Lintang dan Normal) Untuk Balok Sederhana dan Cantilever dengan menggunakan Diagram

Garis Pengaruh untuk dikerjakan di rumah.

F. Referensi : sda

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

Mata Kuliah : Statika

Kode Mata Kuliah: 3 sks

Waktu Pertemuan: 6 x 50 menit

Pertemuan ke: 14 dan 15

A. Tujuan:

1. Tujuan Instruksional Umum

Memberikan pengetahuan tentang konsep-konsep dari :

a. Dasar-dasar Analisa Strukturb. Menganalisa Struktur Statis Tertentu (Balok, Gerber, Portal) dan Menggambar Bidang Gaya Dalamc. Cara Menganalisa Rangka Batang

2. Tujuan Instruksional Khusus

Mahasiswa mampu memahami Konsep perhitungan Gaya-gaya Dalam Konstruksi Rangka dengan menggunakan Diagram Garis Pengaruh

B. Pokok Bahasan: Diagram Garis Pengaruh

C. Sub Pokok Bahasan :

a. Pendahuluan tentang Konsep Dasar Diagram Garis Pengaruh.

b. Perhitungan dan Penggambaran Gaya-gaya dalam untuk Konstruksi Rangka dengan cara menggunakan Diagram Garis Pengaruh.

c. Aplikasi SoalD.Kegiatan Belajar Mengajar

TahapKegiatan pengajarKegiatan mahasiswaMedia dan alat pengajaran

PendahuluanPengenalan pendahuluan Diagram Garis Pengaruh

Memperhatikan dan tanya jawabKuliah Mimbar, White board , OHP/OHT

PenyajianDasar- dasar Perhitungan dan Penggambaran Gaya-gaya Dalam untuk Konstruksi Rangka dengn menggunakan diagram garis pengaruh.Memperhatikan dan tanya jawabKuliah Mimbar, White Board,OHP/OHT

PenutupMenyajikan contoh- contoh soal perhitungan gaya-gaya Dalam dengan menggunakan Diagram Garis Pengaruh untuk konstruksi rangka dan memberikan soal-soal latihan untuk diselesaikan mahasiswa di rumah.

Memperhatikan, Tanya jawab dan tugasKuliah Mimbar, White board, OHP/OHT

E. Evaluasi: Metode evaluasi yang dilakukan pada pertemuan keempat belas dan kelima

belas ini adalah dengan memberikan tugas berupa soal-soal berkaitan dengan

menghitung dan menggambarkan Gaya-gaya Dalam (Momen, Lintang dan

Normal)untuk konstruksi rangka dengan Diagram Garis Pengaruh untuk

dikerjakan di rumah.

F. Referensi : sda