s k r i p s i - eprints.walisongo.ac.ideprints.walisongo.ac.id/291/1/084211009_coverdll.pdf ·...

14
PEMIKIRAN IMAM SYAFI’I TENTANG KEHUJJAHAN HADIS DALAM KITAB AR-RISALAH (STUDI ANALISIS) S K R I P S I Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Dalam Ilmu Ushuluddin Jurusan Tafsir dan Hadis (TH) Oleh: MOH. AHFAS NIM. 084211009 FAKULTAS USHULUDDIN INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI WALISONGO SEMARANG 2012

Upload: lamthien

Post on 17-Mar-2019

220 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

PEMIKIRAN IMAM SYAFI’I TENTANG KEHUJJAHAN HADIS

DALAM KITAB AR-RISALAH (STUDI ANALISIS)

S K R I P S I

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat

Guna Memperoleh Gelar Sarjana Dalam Ilmu Ushuluddin

Jurusan Tafsir dan Hadis (TH)

Oleh:

MOH. AHFAS NIM. 084211009

FAKULTAS USHULUDDIN

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI WALISONGO

SEMARANG

2012

ii

PEMIKIRAN IMAM SYAFI’I TENTANG KEHUJJAHAN HADIS

DALAM KITAB AR-RISALAH (STUDI ANALISIS)

S K R I P S I

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat

Guna Memperoleh Gelar Sarjana Dalam Ilmu Ushuluddin

Jurusan Tafsir dan Hadis (TH)

Oleh:

MOH. AHFAS NIM. 084211009

Semarang, 27 Desember 2012

Disetujui Oleh:

iii

iv

MOTTO

ما وكل بـاعه اهللا ألزمنـا فقد سنبـاعه في وجعل اتبـاعها عن العنود وفي, طاعته اتات

مخرجا اهللا رسول سنن اتبـاع من له يجعل ولم , خلقـا بها يعذر لم التي معصيته

“Setiap apa yang dicontohkan oleh Nabi saw, maka Allah SWT mewajibkan kita untuk mengikutinya dan menjadikan hal itu sebagai ketaatan, dan Allah

menjadikan sikap menyimpang dan tidak mengikutinya sebagai kemaksiatan yang Allah tidak memberikan udzur kepada makhluk, dan Allah tidak menjadikan jalan

keluar dari mengikuti sunnah-sunnah Rasulullah saw. (Imam Syafi’i_Ar-Risālah)

v

PERSEMBAHANPERSEMBAHANPERSEMBAHANPERSEMBAHAN

Karya Karya Karya Karya ini aku persembahkan untuk ini aku persembahkan untuk ini aku persembahkan untuk ini aku persembahkan untuk diriku dan mereka yang diriku dan mereka yang diriku dan mereka yang diriku dan mereka yang terhebatterhebatterhebatterhebat::::

� Umi dan Abahku

Ampuni Aku.. Seringkali keringat yang engkau cucurkan aku balas dengan kenakalan. Keikhlasan yang engkau berikan seringkali aku balas dengan kedustaan. Melihatmu tersenyum adalah hal terindah dari segala yang aku punya dalam hidup.

� Kakakku (fihris, aniq, rikza, furqon, safrudin) yang selalu memberikan support. Tetaplah menjadi semangat dalam hidupku, jadilah panutan terbaik dalam langkahku... Adikku (muas, firda, onil) contohlah yang baik dari kakakmu.

� Guru-guruku, yang mengajariku untuk memaknai hidup. � Rekan-rekanku di Fakultas Ushuluddin, teristimewa angkatan 2008 jurusan

Tafsir dan Hadits Thanks For All. � Buat sahabat terdekatku (ulum, acep, mahbub, soniep, waluyo, dede, ahong)

kalian yang tak bosan bosannya memberikan dorongan, kebersamaan kita takkan pernah terlupakan.

� Keluarga besar Musholla Al-Amien, perum Dolog, Ngaliyan, saksi sejarah hidup, yang selama ini telah menerima sebagai anggota keluarga.

� Sedulur-sedulur WSC (Walisongo Sport Club), USC, terima kasih atas ruang, waktu dan kesempatan yang kalian berikan untuk berkeringat bareng.

� Temen-temen KKN yang selalu kurindukan masa-masa kita bersama dalam satu bulan setengah, menjalin persaudaraan, selalu bekerja sama dalam suka dan duka.

� Fakultas Ushuluddin tercinta, semoga karya ini menjadi bukti cintaku kepadamu dan bukan menjadi tanda perpisahan engkau dan aku.

� Untukmu yang pernah bersamaku, engkaulah “permata” pelipur lara, kesepianku terkelupas ketika aku bertemu denganmu. Tetaplah menemaniku meski hanya dalam anganku...

Kalian semua Kalian semua Kalian semua Kalian semua luar biasa...luar biasa...luar biasa...luar biasa...

vi

KATA PENGANTAR

الرحيم الرحيم الرحيم الرحيم حمن حمن حمن حمن الرالرالرالر اهللا اهللا اهللا اهللا بسم بسم بسم بسم

Segala puji bagi Allah SWT Yang Maha Pengasih dan Penyayang, bahwa

atas taufiq dan hidayah-Nya maka penulis dapat menyelesaikan penyusunan

skripsi ini.

Skripsi ini berjudul : “Pemikiran Imam Syafi’i Tentang Kehujjahan

Hadis Dalam Kitab Ar-Risalah (Studi Analisis)” disusun untuk memenuhi

salah satu syarat guna memperoleh gelar Sarjana Strata Satu (S1) Fakultas

Ushuluddin Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Walisongo Semarang.

Dengan penyusunan skripsi ini penulis banyak mendapatkan bimbingan dan

saran-saran dari berbagai pihak sehingga penyusunan skripsi ini dapat

terselesaikan. Untuk itu prnulisa menyampaikan terima kasih kepada :

1. Yang terhormat Rektor IAIN Walisongo Semarang Prof. DR. H. Muhibbin,

M.Ag selaku penaggung jawab penuh terhadap berlangsungnya proses belajar

mengajar di lingkungan IAIN Walisongo.

2. Bapak Dr. Nasihun Amin, M.Ag selaku Dekan Ushuluddin IAIN Walisongo

Semarang yang telah menyetujui penelitian ini.

3. Bapak Ahmad Musyafiq, M.Ag dan Bapak Dr. H. Muh. In’ammuzahhidin,

M.Ag, selaku Kajur dan Sekjur Tafsir Hadits IAIN Walisongo Semarang.

4. Bapak Ahmad Musyafiq, M.Ag, selaku pembimbing I, dan Bapak Drs. H.

Achmad Bisri, M.Ag, selaku pembimbing II, Penulis mengucapkan banyak

terima kasih atas semua saran, arahan, bimbingan, keikhlasan serta

kebijaksanaannya meluangkan waktu dalam membimbing penulis melakukan

penelitian ini.

5. Segenap Bapak dan Ibu Dosen beserta seluruh karyawan di lingkungan

Fakultas Ushuluddin IAIN Walisongo Semarang.

6. Serta kepada semua pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan

skripsi ini, yang tidak bisa penulis sebutkan satu-persatu. Terima kasih atas

semuanya.

vii

Tidak ada yang dapat penulis berikan sebagai balas budi atas kebaikan,

kemudahan, bantuan serta dukungan selain ucapan do’a semoga Allah membalas

nya, Amien … jazakumullah ahsanal jaza’.

Meski telah berusaha bekerja secara maksimal, namun Penulis menyadari

bahwa masih banyak kelemahan yang terdapat dalam karya ini, baik secara

tekhnik penulisan maupun subtansi isinya. Oleh karenanya saran dan kritik yang

membangun sangat penulis harapkan demi meminimalisir kekurangan dan

kesalahan. Semoga dibalik ketidak kesempurnaan manusiawi penulis, karya ini

menjadi sesuatu yang berguna dan bermanfaat bagi pembangunan keilmuan hadis

secara khusus dan keilmuan lainnya.

Semarang, 27 Desember 2012

Salam Hormat,

Penulis

viii

ABSTRAKSI

Dengan melontarkan konsep sunnah yang baru, yaitu sunnah hanya berarti sunnah Nabi dengan tradisi verbal (hadis) sebagai satu-satunya transmisi bagi sunnah Nabi, dimaksudkan untuk menekan berkembangnya pemikiran bebas (ra’yu) yang tidak terkendali dan mengeliminir munculnya praktek-praktek lokal. Dalam pandangan Imam Syafi’i hadis mempunyai kedudukan yang begitu tinggi bahkan disebut-sebut salah seorang yang meletakkan hadis setingkat dengan al-Qur'an dalam kedudukannya sebagai sumber hukum Islam yang harus diamalkan. Karena menurutnya, hadis mempunyai kaitan yang sangat erat dengan al-Qur'an, hadis merupakan penjelasan maksud yang dikehendaki Allah dan dalil mana yang khusus dan yang umum. Imam Syafi’i adalah ulama yang sangat perhatian terhadap hadis Nabi saw. sebagai sumber kehujjahan setelah al-Qur’an. Lebih dari itu, penerapan hadis dalam hal kehujjahan juga memberi implikasi pembelaan terhadap kelompok inkar as-Sunnah yang pada masa Imam Syafi’i sudah mulai gencar dengan propagandanya.

Dalam penelitian ini, penulis berusaha mengkaji secara khusus pemikiran, argumen atau pendapat Imam Syafi’i yang berkaitan dengan kehujjahan hadis dalam kitab Ar-Risālah. Kajian ini merupakan penelitian kepustakaan, pengumpulan data yang digunakan adalah metode dokumentasi, kemudian data-data dianalisa menggunakan metode deskriptif-analitis, dengan pendekatan hermeneutika reproduktif yakni sebuah pendekatan yang bertujuan untuk memahami sebuah pemikiran dengan mempertimbangkan dua aspek dari objek tersebut: Pertama; Empati Psikologis, yakni penulis mentransposisikan dirinya sendiri ke dalam proses kreasi teks (hasil pemikiran sang tokoh), yakni ke dalam perasaan-perasaan pengarang, kemudian melukiskan seutuhnya hasil transposisi itu. Hasilnya adalah potret kondisi psikologis pengarang dalam konteks sejarah tertentu. Kedua; Empati Epistemologis, yakni penulis memahami makna simbol-simbol yang dihasilkan pengarang dan sedekat mungkin memahami sesuai dengan intensi penghasilnya. Yang diempati disini adalah dunia mental yang mendasain karya-karya itu, seperti semangat zaman, latar belakang pendidikan, dan warna pemikiran tokoh.

Pemikiran Imam Syafi’i tentang kehujjahan hadis dalam kitab Ar-Risālah dapat ditarik kesimpulan menjadi beberapa point, Pertama, Hadis wajib dijadikan hujjah atau dasar hukum (ad-Dalil asy-Syar’i) sama dengan al-Qur’an, dikarenakan adanya dalil-dalil syari’ah yang menunjukkannya. Kedua, al-Qur’an dan hadis sebagai pedoman hidup, sumber hukum dan ajaran dalam Islam, antara yang satu dengan yang lainya tidak dapat dipisahkan. Ketiga, al-Qur’an adalah pokok hukum syari’at, pegangan umat Islam yang secara rinci menerima penjelasan dari hadis.

ix

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB-INDONESIA

Transliterasi kata-kata bahasa Arab yang dipakai dalam penulisan skripsi ini

berpedoman pada “Pedoman Transliterasi Arab-Latin” yang dikeluarkan oleh Tim

Revisi Buku Pedoman Penulisan Skripsi Fakultas Ushuluddin IAIN Walisongo

Semarang Cetakan I Juni 2007 . Pedoman tersebut adalah sebagai berikut:

a. Kata Konsonan

Huruf Arab

Nama Huruf Latin Nama

Alif ا tidak dilambangkan

tidak dilambangkan

Ba B Be ب

Ta T Te ت

Sa ṡ es (dengan titik di ثatas)

Jim J Je ج

Ha ḥ ha (dengan titik di حbawah)

Kha Kh ka dan ha خ

Dal D De د

Zal Ż zet (dengan titik di ذatas)

Ra R Er ر

Zai Z Zet ز

Sin S Es س

Syin Sy es dan ye ش

Sad ṣ es (dengan titik di صbawah)

Dad ḍ de (dengan titik di ضbawah)

Ta ṭ te (dengan titik di طbawah)

Za ẓ zet (dengan titik di ظbawah)

ain …‘ koma terbalik di atas‘ ع

Gain G Ge غ

x

Fa F Ef ف

Qaf Q Ki ق

Kaf K Ka ك

Lam L El ل

Mim M Em م

Nun N En ن

Wau W We و

Ha H Ha ه

Hamzah …’ Apostrof ء

Ya Y Ye ي

b. Vokal

Vokal bahasa Arab, seperti vokal bahasa Indonesia terdiri dari vokal

tunggal dan vokal rangkap.

1. Vokal Tunggal

Vokal tunggal bahasa Arab lambangnya berupa tanda atau harakat,

transliterasinya sebagai berikut:

Huruf Arab Nama Huruf Latin Nama

Fathah A A ـ

Kasrah I I ـ

Dhammah U U ـ

2. Vokal Rangkap

Vokal rangkap bahasa Arab yang lambangnya berupa

gabunganantara hharakat dan huruf, transliterasinya berupa gabungan

huruf, yaitu:

Huruf Arab Nama Huruf Latin Nama

xi

Fathah dan ya Ai a dan i أي

Fathah dan أو

wau

Au a dan u

c. Maddah

Maddah atau vokal panjang yang lambangnya berupa harakat dan huruf,

transliterasinya berupa huruf dan tanda, yaitu:

Huruf Arab Nama Huruf Latin Nama

ـ...ا... ـى... Fathah dan alif

atau ya

Ā a dan garis di

atas

ـي.... Kasrah dan ya Ī i dan garis di atas

ـو.... Dhammah dan

wau

Ū u dan garis di

atas

Contoh: ل() : qāla

+,) : qīla

yaqūlu : 012ل

xii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ............................................................................................ i

PERSETUJUAN PEMBIMBING ....................................................................... ii

HALAMAN PENGESAHAN .............................................................................. iii

HALAMAN MOTTO .......................................................................................... iv

HALAMAN PERSEMBAHAN ........................................................................... v

HALAMAN KATA PENGANTAR .................................................................... vi

HALAMAN ABSTRAK ...................................................................................... viii

HALAMAN TRANSLITERASI ......................................................................... ix

DAFTAR ISI ........................................................................................................ xii

BAB I: PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah…………………………………………. ............... 1

B. Penegasan Judul …………………………………………………. .............. 6

C. Pokok Masalah …………………………………………………... .............. 8

D. Tujuan penelitian ………………………………………………... ...... 8

E. Manfaat Penelitian ………………………………………………. ..... 8

F. Tinjauan Kepustakaan ………………………………………….. ...... 9

G. Kerangka Teori …………………………………………………… ... 10

H. Metodologi Penelitian …………………………………………… .... 11

I. Sistematika Penulisan ……………………………………………. ..... 13

BAB II: HADIS DAN HISTORISITASNYA

A. Definisi Hadis dan Sunnah………………………………………. ..... 15

B. Perkembangan Istilah Sunnah dan Hadis……………………….. ...... 21

C. Perbedaan Sunnah dan Hadis…………………………………….. .... 28

xiii

D. Pembagian Hadis………………………………………………….. ... 30

E. Kehujjahan Hadis ………………………………………………… ... 33

F. Kedudukan Hadis Dalam Hukum Islam ………………………… ..... 36

G. Sejarah Kodifikasi Hadis ………………………………………… .... 37

BAB III: IMAM SYAFI’I DAN PEMIKIRANNYA TENTANG

KEHUJJAHAN HADIS DALAM KITAB AR-RISĀLAH

A. Riwayat Hidup Imam Syafi’i …………………………………… ..... 54

1. Biografi intelektual ………………………………………. ...... 54

2. Latar Belakang Sosial dan Politik ………………………….. .. 57

3. Guru-gurunya . …………………………………………….. ... 58

4. Karya-karyanya ……………………………………………. ... 59

B. Pemikiran Hadis Imam Syafi’i dalam Kitab Ar-Risālah ……... ........ 62

1. Kedudukan dan Kehujjahan Hadis ………………………… ... 63

2. Kehujjahan Hadis Ahad …………………………………… .... 66

3. Kehujjahan Hadis Mursal …………………………………. .... 69

4. Nasikh dan Mansukh dalam Hadis ……………………….. ..... 77

5. Ikhtilaf dalam Hadis ………………………………… ............. 80

BAB IV: ANALISA PEMIKIRAN IMAM SYAFI’I TENTANG

KEHUJJAHAN HADIS

A. Konsep Kehujjahan Hadis Imam Syafi’i …………………… ............ 84

B. Latar Belakang Yang Mendasari Kehujjahan Hadis………… ........... 87

C. Kriteria Hadis Yang Bisa Menjadi Hujjah…………………… .......... 93

xiv

D. Relevansi Konsep Kehujjahan Hadis Imam Syafi’i Bagi

Permasalahan Hadis Dewasa Ini…….. ....................................................... 99

BAB V: PENUTUP

A. Kesimpulan …………………………………………………. ........... 102

B. Saran-saran …………………………………………………. ............ 105

C. Penutup ……………………………………………………... ............ 106

DAFTAR PUSTAKA

BIODATA PENULIS

LAMPIRAN-LAMPIRAN