rumus melejitkan omset dan profit

Upload: erlangga-erl

Post on 15-Oct-2015

35 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

E book ini berguna bagi mereka yang ingin belajar dunia marketing

TRANSCRIPT

  • Rumus Melejitkan Omset dan Profit E-BOOK

    Dilengkapi dengan 77 STRATEGI MARKETING Disusun Oleh : Coach Ari

    Materi diambil dari Workshop IPMS

  • PROFIT

    Rumus Melejitkan

    OMSET & PROFIT

    PROSPEK

    X KONVERSI

    = BUYER

    X AVG.SALES

    X RO

    = OMSET

    - HPP

    - EXPENSES

    =

  • KETERANGAN:

    1. PROSPEK Adalah target market disekeliling usaha anda yang mengetahui bahwa ada

    usaha dilokasi tersebut atau anda menjual suatu produk.

    Untuk menjual produk anda pertama yang harus dilakukan adalah

    memberi tahu pada target market anda bahwa anda jualan suatu produk

    Contoh :

    Ada usaha ayam bakar disuatu tempat. Tenaga marketing melakukan

    promosi dengan membagikan brosur kepada warga sekitar. Itu adalah

    salah satu langkah untuk memperbesar prospek.

    2. KONVERSI Adalah usaha merubah prospek menjadi buyer (pembeli). Merubah

    orang-orang yang mengetahui produk kita menjadi pembeli produk kita.

    Contoh :

    Pada brosur ayam bakar tersebut tertulis Diskon 10% khusus pelajar.

    Kebetulan memang targetnya adalah pelajar. Hal itu dilakukan agar target

    market kita yang sudah tau produk kita segera take action untuk membeli

    produk kita.

    3. BUYER Adalah pembeli produk kita yang hanya melakukan 1 kali transaksi

    Contoh :

    Pelajar yang membeliayam bakar tersebut dan hanya 1 kali melakukan

    transaksi itu

    4. AVERAGE SALES Adalah pembelian rata-rata setiap buyer. Artinya jumlah pembelian dari 1

    buyer yang melakukan transaksi ditempat kita. Tugas kita adalah

    bagaimana meningkatkan jumlah pembelian dari setiap transaksi

    Untuk menjual produk anda pertama yang harus dilakukan adalah

    memberi tahu pada target market anda bahwa anda jualan suatu produk

  • Contoh :

    Resto ayam bakar tersebut membuat paketan

    ayam bakar+nasi+sayur+jus. Dengan cara seperti itu buyer yang berniat hanya membeli ayam bakar + nasi + air putih jadi berniat membeli sayur

    dan jus nya juga.

    5. REPEAT ORDER (RO) Adalah buyer yang melakukan pembelian berkali-kali.

    Upaya kita adalah bagaimana cara kita agar buyer (orang yang sekali

    membeli) datang lagi ke tempat kita

    Contoh :

    Resto memberikan kupon diskon kepada buyer yang berlaku untuk

    pembelian selanjutnya dengan batas waktu tertentu.

    6. HPP Adalah harga pokok produksi setiap produk dari yang kita jual.

    Untuk menjual produk tersebut berapa perhitungan biaya produksinya

    7. EXPENSES Adalah biaya-biaya yang keluar untuk menjalankan usaha tersebut (di

    luar biaya produksi)

  • Content Strategi yang COCOK ( What & How)

    Prospek

    (Pilih Strategi Yang COCOK Untuk anda)

    Sudah kami sediakan

    Konversi

    (Pilih Strategi Yang COCOK Untuk anda)

    Sudah kami sediakan

    Ave Sales

    (Pilih Strategi Yang COCOK Untuk anda)

    Sudah kami sediakan

    Repeat Order

    (Pilih Strategi Yang COCOK Untuk anda)

    Sudah kami sediakan

    Omset = Prospek x Konversi = Buyer x Ave Sales x Repeat Order

  • Rumus Melejitkan Profit

    Content Strategi yang COCOK ( What & How)

    HPP

    (Pilih Strategi Yang COCOK Untuk anda)

    Sudah kami sediakan

    Expenses

    (Pilih Strategi Yang COCOK Untuk anda)

    Sudah kami sediakan

    Profit = Omset HPP Expenses

  • 77 STRATEGI MAKETING (Dipisahkan sesuai spesifikasinya)

    Repeat Order Kurangi Biaya-Biaya

    1. Buat Member Card 1. Produksi dalam Jumlah Besar

    2. Beli 5X, Gratis 1X 2. Cari Supplier Termurah

    3. Penuhi Janji 3. Produksi Sendiri

    4. Service Excellent 4. Hentikan Iklan yang

    5. Berikan Kejutan tidak Efektif

    6. Member Get Member 5. Sistem Komisi untuk

    7. Kumpulkan Data Pelanggan Tenaga Penjualan

    8. Buat Program After Sales 6. Buat Budgeting

    9. Buat Produk Minggu ini 7. Kurangi Karyawan yang

    10. Promo dengan Nama Khusus tidak Efektif&Efisien

    11. Ajak Konsumen Beli lagi 8. Kerja di rumah

    9. Efisiensi Listrik, Telpon, Air

    Prospek %Closing Avg Sales

    1. Sebar Brosur Pamflet 1. Buat Brosur ANTI TOLAK 1. Tawarkan Produk Lain

    2. Social Media Marketing 2. Berikan GARANSI 2. Gunakan Daftar Checklist

    3. Buat Website / Blog 3. Testimoni

    3. Gunakan Script Penjualan

    4. Iklan GRATIS Online 4. Coba GRATIS 4. Tawarkan yang Lebih Mahal

    5. Telemarketing 5. Tonjolkan Keunikan 5. Tampilkan Gambar

    6. Iklan di Radio 6. Jual dengan Emosi dan Impian yang Menggoda

    7. Iklan di Koran/Majalah 7. Insentif untuk Tim Penjualan 6. Beli 3 Gratis 1

    8. IKLAN GRATIS di TV 8. Reward Untuk Tim Penjualan 7. Voucher untuk Pembelian

    9. Pasang Spanduk 9. Kuasai 13 Magic Online Marketing dengan Jumlah Tertentu

    10. Bergabung di Komunitas 10. Follow Up Berkelanjutan 8. Doorprice Bulanan

    11. Menulis Buku 11. Tampilkan BUKTI 9. Naikkan Harga

    12. Lakukan Broadcast BB 12. Cantumkan Alasan Harus Beli 10. Latih Tim Penjualan

    13. Buat Seminar/Event 13. Tampilkan Foto Produk 11. Sistem Cicilan dengan

    14. Rekrut Agen 14. Tampilkan Before VS After Harga lebih tinggi

    15. SMS Marketing 15. Berikan Jaminan Tertulis

    16. Buat Tim Penjualan 16. Pajang Penghargaan/Sertifikat

    17. Buat Kompetisi 17. Demonstrasi Produk

    18. Buat Outlet yang Menarik 18. Presentasi yang Berkualitas

    19. Ikut Pameran 19. Kuasai Hypnotic Writing

    20. Buka Cabang Baru 20. Servis Prospek

    21.Happy Hour

    22. Buat Kalender

    23. Direct Selling

    24. Berikan Kartu Nama

    25. Kirim Email