review materi antroposfer

2
REVIEW MATERI DINAMIKA DAN MASALAH KEPENDUDUKAN NAMA : ....................... ..................... KELAS : ....................... ..................... Across 4. jenis mobilitas penduduk non permanen tetapi sempat menginap di tempat tujuan 6. proses pencacahan terhadap sampel penduduk di beberapa wilayah 9. perbandingan banyaknya penduduk dengan luas lahan pertanian. 11. faktor dinamika penduduk yang menambah jumlah penduduk 12. Angka Kelahiran Menurut Kelompok Usia 13. Angka Kematian Kasar 14. Angka Kematian Menurut Usia 15. proses pencatatan, perhitungan, dan publikasi data demografis yang dilakukan terhadap semua penduduk 16. proses pengumpulan keterangan yang berhubungan dengan peristiwa-peristiwa kependudukan 17. Perbandingan jumlah penduduk usia produktif dengan usia non produktif 19. Perbandingan jumlah laki-laki dengan jumlah perempuan di suatu wilayah 20. perpindahan penduduk antar pulau 21. proses pencacahan penduduk yang dilaksanakan terhadap semua orang berdasar tempat tinggal domisili 22. lapisan kehidupan manusia yang ada di permukaan Bumi dengan segala aktivitasnya. Down 1. Faktor-faktor yang terdapat di daerah tujuan 2. perpindahan penduduk dari desa ke kota

Upload: anggorosensei

Post on 10-Nov-2015

222 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

geografi

TRANSCRIPT

REVIEW MATERIDINAMIKA DAN MASALAH KEPENDUDUKANNAMA : ............................................KELAS : ............................................

Across

4. jenis mobilitas penduduk non permanen tetapi sempat menginap di tempat tujuan6. proses pencacahan terhadap sampel penduduk di beberapa wilayah 9. perbandingan banyaknya penduduk dengan luas lahan pertanian.11. faktor dinamika penduduk yang menambah jumlah penduduk 12. Angka Kelahiran Menurut Kelompok Usia13. Angka Kematian Kasar 14. Angka Kematian Menurut Usia 15. proses pencatatan, perhitungan, dan publikasi data demografis yang dilakukan terhadap semua penduduk 16. proses pengumpulan keterangan yang berhubungan dengan peristiwa-peristiwa kependudukan 17. Perbandingan jumlah penduduk usia produktif dengan usia non produktif19. Perbandingan jumlah laki-laki dengan jumlah perempuan di suatu wilayah 20. perpindahan penduduk antar pulau21. proses pencacahan penduduk yang dilaksanakan terhadap semua orang berdasar tempat tinggal domisili 22. lapisan kehidupan manusia yang ada di permukaan Bumi dengan segala aktivitasnya.

Down

1. Faktor-faktor yang terdapat di daerah tujuan2. perpindahan penduduk dari desa ke kota3. perbandingan banyaknya penduduk petani dengan luas lahan pertanian5. piramida dengan Jumlah penduduk usia muda dan usia tua sangat kecil7. merupakan dorongan utama orang melakukan migrasi8. Komposisi penduduk berdasar Jenis kelamin dan umur disebut komposisi10. proses pencacahan penduduk yang dilaksanakan terhadap semua orang yang ditemui oleh petugas18. Angka Kelahiran Kasar