resume hasil penilaian kinerja phpl penilikan ii pt. jaya...

29
Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIA Telp. 021-7562345 Fax. 021-7562345 Website www.globalresource.co.id Email [email protected] Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya Timber Kabupaten Kutai Kertanegara dan Kutai Barat Provinsi Kalimantan Timur I. Identitas LP-PHPL : a. Nama LP-PHPL : PT. Global Resource Sertifikasi b. No. Akreditasi KAN : LPPHPL-017-IDN c. Alamat Kantor : Komplek Batan Indah Blok G-28 Kademangan, Setu, Serpong d. Telp./Fax : 021-7562345 e. Tim Auditor : 1. Ir. Abidin (Prasyarat) 2. Ir. Indarjo (Lead dan Produksi) 3. M. Arief Hidayat, S.Hut. (Ekologi) 4. Ahmad Kosasih, SP (Sosial) 5. Muhammad Ridwan, S.Hut (VLK) f. Website dan Email : www.global-resource.co.id ; [email protected] II. Identitas Auditee : a. Nama IUPHHK-HA : PT. Jaya Timber b. SK IUPHHK-HA, tanggal : SK.100/Menhut-II/2001, 15 Maret 2001 c. Luas Areal : + 53.200 Ha d. Alamat Kantor Pusat: Pusat : Jalan Basuki Rahmat No. 2C, Samarinda Provinsi Kalimantan Timur Telp. 0541-742133/734395 Cabang : Gedung Manggala Wanabakti Lt.5 Ruang 512B Jln Jenderal Gatot Subroto Senayan Jakarta 10270 Telp. 021-5711310 e. Waktu Pelaksanaan : 30 November – 9 Desember 2015 III. Tahapan Kegiatan : No. Tahapan Waktu dan Tempat Ringkasan Catatan 1. Koordinasi dengan Instansi Kehutanan 1 Desember 2015 Dinas Kehutanan Provinsi Kalimantan Timur Menyampaikan Surat Tugas dari Direktur Bina Usaha Hutan Alam 2. Pertemuan Pembukaan 1 Desember 2015 Base Camp Kedawan 1. Dihadiri oleh seluruh auditor, seluruh jajaran manajemen lapangan 2. Perkenalan Tim Auditor PT. Global Resource Sertifikasi (GRS) dan Unit Manajemen PT. JT. 3. Penjelasan dan kesepakatan mengenai maksud, tujuan, ruang lingkup, metode, standar/acuan yang dipergunakan dan tata waktu proses sertifikasi PT. JT.

Upload: tranxuyen

Post on 14-Jul-2019

222 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan IIPT. Jaya Timber

Kabupaten Kutai Kertanegara dan Kutai BaratProvinsi Kalimantan Timur

I. Identitas LP-PHPL :a. Nama LP-PHPL : PT. Global Resource Sertifikasib. No. Akreditasi KAN : LPPHPL-017-IDNc. Alamat Kantor : Komplek Batan Indah Blok G-28 Kademangan, Setu, Serpongd. Telp./Fax : 021-7562345e. Tim Auditor : 1. Ir. Abidin (Prasyarat)

2. Ir. Indarjo (Lead dan Produksi)3. M. Arief Hidayat, S.Hut. (Ekologi)4. Ahmad Kosasih, SP (Sosial)5. Muhammad Ridwan, S.Hut (VLK)

f. Website dan Email : www.global-resource.co.id ; [email protected]

II. Identitas Auditee :a. Nama IUPHHK-HA : PT. Jaya Timberb. SK IUPHHK-HA, tanggal : SK.100/Menhut-II/2001, 15 Maret 2001c. Luas Areal : + 53.200 Had. Alamat Kantor Pusat: Pusat :

Jalan Basuki Rahmat No. 2C, SamarindaProvinsi Kalimantan Timur Telp. 0541-742133/734395Cabang :Gedung Manggala Wanabakti Lt.5Ruang 512B Jln Jenderal Gatot Subroto SenayanJakarta 10270 Telp. 021-5711310

e. Waktu Pelaksanaan : 30 November – 9 Desember 2015

III. Tahapan Kegiatan :

No. Tahapan Waktu dan Tempat Ringkasan Catatan

1. Koordinasidengan InstansiKehutanan

1 Desember 2015Dinas KehutananProvinsi KalimantanTimur

Menyampaikan Surat Tugas dari Direktur BinaUsaha Hutan Alam

2. PertemuanPembukaan

1 Desember 2015Base Camp Kedawan

1. Dihadiri oleh seluruh auditor, seluruhjajaran manajemen lapangan

2. Perkenalan Tim Auditor PT. GlobalResource Sertifikasi (GRS) dan UnitManajemen PT. JT.

3. Penjelasan dan kesepakatan mengenaimaksud, tujuan, ruang lingkup, metode,standar/acuan yang dipergunakan dan tatawaktu proses sertifikasi PT. JT.

Page 2: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

4. Penyiapan data dan informasi terkaitdengan PT. JT.

5. Penandatanganan berita acara EntryMeeting,

3. VerifikasiDokumen danObservasiLapangan

2-7 Desember 2015Base Camp Kedawan

1. Verifikasi dokumen, tambahan dokumenbaru

2. Pengamatan kesesuaian dokumen danlapangan untuk masing-masing bidang(prasyarat, produksi, ekologi, sosial danVLK). Verifikasi lapangan dilaksanakanterhadap seluruh kegiatan PT. JTteruatama 5 (lima) tahun terakhir, yaknikegiatan produksi, RIL (pembalakanramah lingkungan), pembinaan hutan(TPTI dan non TPTI), persemaian,perlindungan hutan, batas areal kerja,seluruh kawasan lindung, PWH, sarana danprasarana.

4. PertemuanPenutup

8 Desember 2015Base Camp Kedawan

1. Dihadiri oleh seluruh auditor, seluruhjajaran manajemen lapangan PT. JT.

2. Proses kegiatan Penilikan II PT. JT telahdilaksanakan sesuai dengan standar yangdipergunakan serta tata waktuyang telahdisepakati bersama dan berjalan denganlancar.

3. Konfirmasi dan klarifikasi beberapa datadan informasi.

4. Penandatanganan lembar audit lapangan.5. Penandatanganan berita acara penilaian.

5. Koordinasidengan InstansiKehutanan

8 Desember 2015Dinas KehutananProvinsi KalimantanTimur

Penyampaian informasi hasil kegiatan auditlapangan.

6. PengambilanKeputusan

21 Desember 2015Kantor PT. GRS

1. Dilaksanakan setelah hasil penilaian tahapII selesai

2. Dilaksanakan oleh pengambil keputusandan dilakukan pleno dengan seluruhauditor.

3. Diputuskan : PT. JT memenuhi syarat(lulus) PHPL dan untuk VLK adalahmemenuhi.

IV. Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II :

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

1. PRASYARAT1.1 Kepastian Kawasan

Pemegang Izin/Hak1.1.1 Ketersediaan dokumen legal dan

administrasi tata batas di Kantor BaseBAIK

Page 3: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

Pengelolaan Camp Batu Berang dan Kantor PusatSamarinda lengkap sesuai dengantingkat realisasi pelaksanaan tata batasyang telah dilakukanBAIK

1.1.2 Realisasi penataan batas yang telahdilaksanakan masih tetap yaitusepanjang 102,5 km dari panjang bataskeseluruhan 169,48 km atau 60%. Adaupaya dari perusahaan untukmelaksanakan tata batas pada batasyang belum ditata batas sepanjang66,98 km agar temu gelang denganberdasarkan kepada pedoman TataBatas No. 232/PB/IUPHHK-HA/2010SEDANG

1.1.3 Tetap tidak terdapat konflik batasdengan pihak lain terkait denganeksistensi areal kerja PT. JT baik denganperusahaan lain maupun denganmasyarakat sekitarnya.BAIK

1.1.4 Terdapat perubahan fungsi kawasandalam areal kerja PT. JT yang telahdiikuti dengan permohonan usul revisiRKUPHHK-HA PT. JT periode 2011-2020kepada Direktur Usaha Hutan Produksisesuai dengan surat No. 77/JT-SMD/VIII/2015, tanggal 19 Agustus 2015untuk mendapatkan persetujuan.BAIK

1.1.5 Tidak terdapat penggunaan kawasan diluar sektor kehutanan di areal kerjaIUPHHK-HA PT. JT maka verifier 1.1.5 initidak dapat dinilai (Not Applicable).NA

1.2 Komitmen PemegangIzin/Hak Pengelolaan

1.2.1 Tersedia dokumen visi, misi dan tujuanperusahaan yang sesuai dengankerangka PHPL.BAIK

SEDANG

1.2.2 Visi dan misi perusahaan masihdisosialisasikan secara formal maupuninformal kepada karyawan Base CampBatu Gerang di mana kegiatan RKT 2015dilaksanakan. Visi dan misi perusahaanjuga disosialisasikan kepada masyarakatsekitar areal kerja di Blok A yang

Page 4: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

dilaksanakan bersamaan dengansosialisasi RKT 2015 di PT. JT dansosialisasi kawasan lindung dalam arealkerja PT. JT bertempat di Kantor DesaUmaq Bequay.SEDANG

1.2.3 Implementasi PHL di lapangan hanyasebagian yang sesuai visi dan misi yangditunjukkan dengan tidak terlaksananyasebagaian kegiatan PHL secara penuh.Penataan areal kerja, tanda batas bloktebangan dan petak tebangan sertapenandaan batas kawasan dilindungi,belum terlaksana seluruhnya. Realisasiproduksi belum mencapai 100%.Pembinaan hutan belum seluruhnyaterpenuhi , pembuatan persemaian diBlok A belum selesai. Perlindungan danpengamanan hutan belum sepenuhnyaterlaksana. Peningkatan kompetensiSDM secara internal belum dilakukan.Pelaksanaan kegiatan kelola sosial belumseluruhnya terealisasi.SEDANG

1.3 Jumlah dan kecukupantenaga profesional terlatihdan tenaga teknis padaseluruh tingkatan untukmendukung pemanfaatanImplementasi Penelitian,Pendidikan dan Latihan

1.3.1 Keberadaan tenaga sarjana kehutananpada PT. JT jumlahnya sudah mencukupi,tenaga teknis kehutanan (GANIS PHPL)belum tersedia pada setiap bidangkehutanan pengelolaan hutan danjumlahnya kurang dari ketentuan yangberlaku.SEDANG

SEDANG

1.3.2 Realisasi peningkatan kompetensi SDMpada PT. JT dalam tahun 2014-2015adalah 50% dari rencana peningkatankompetensi SDM.SEDANG

1.3.3 Dokumen ketenagakerjaan masihtersedia lengkap.BAIK

1.4 Kapasitas dan Mekanismeuntuk PerencanaanPelaksanaan PemantauanPeriodik, Evaluasi danPenyajian Umpan BalikMengenai KemajuanPencapaian (Kegiatan)

1.4.1 Tersedia struktur organisasi dandeskripsi pekerjaan yang sesuai dengankerangka PHPL, namun terdapat bagianyang kegiatannya menggabungkankegiatan administratif dengan kegiatanlapangan dalam kerangka pelaksanaanPHPL, sehingga pelaksanaan kegiatan

SEDANG

Page 5: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

IUPHHK-HA tidak dapat optimal. Masih terdapatjabatan rangkap antara Kepala BagianPersonalia Umum dan Kelola Sosial danKepala Seksi Kelola Sosial.SEDANG

1.4.2 Tersedia perangkat SIM yang memadaipada semua bidang yang didukung olehtenaga pelaksana dan sarana yang baiksehingga sistem informasi manajementetap dapat berjalan dan dapatdigunakan pada semua tingkatan.BAIK

1.4.3 Terdapat unit SPI yang telah dilengkapidengan tenaga pelaksana dan SOP AuditInternal SPI telah melaksanakantugasnya melakukan pengawasanterhadap pelaksanaan tahapan kegiatanoperasional lapangan. Belum melakukanpengawasan kepada tahapan kegiatanbidang keuangan.SEDANG

1.4.4 Terdapat keterlaksanaan tindak koreksidan pencegahan manajemen yangberbasis hasil monitoring dan evaluasikegiatan di lapangan yang dilakukan olehinternal perusahaan dan Tim SPI. Hasilmonitoring dan evaluasi yang dilakukanbelum menjadi umpan balik perbaikandan pencegahan manajemen.SEDANG

1.5 Persetujuan atas dasarinformasi awal tanpapaksaan (PADIATAPA)

1.5.1 Kegiatan RKT tahun 2015 yang akanmempengaruhi kepentingan hak-hakmasyarakat setempat telahdisosialisasikan kepada masyarakat DesaUmaq Bequay, Kecamatan Tabang,Kabupaten Kutai Kertanegara.Masyarakat dapat menerima adanyakegiatan RKT Tahun 2015 di wilayahnyadengan adanya sosialisasi yang dilakukantersebut.SEDANG

BAIK

1.5.2 Terdapat dokumen laporan TBT yangmenunjukkan adanya keterlibatan danpersetujuan para pihak yang terkait yaituinstansi kehutanan.SEDANG

1.5.3 Terdapat persetujuan dalam proses

Page 6: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

pelaksanaan kelola sosial/PMDH/CSR/CDoleh PT. JT kepada para pihak sekitarareal kerja di Desa Umaq Bequay yangditandai dengan diterimanya rencanakelola sosial di Desa Umaq Bequay olehmasyarakat dan aparatur desa untukkemudian dilaksanakan di Desa UmaqBequay pada tahun kegiatan 2015.BAIK

1.5.4 Terdapat persetujuan dalam prosespenetapan kawasan lindung dalam arealkerja PT. JT dari para pihak. Sosialisasilokasi kawasan lindung kepadamasyarakat sekitar telah dilakukan.Namun masyarakat masih kurangmengetahui keberadaan kawasanlindung di lapangan.BAIK

2 PRODUKSI2.1 Penataan areal kerja jangka

panjang dalam peningkatanhutan lestari

2.1.1 PT. JT telah menyusun RKU berdasarkanIHMB, telah dibuat analisis penataanareal kerja sesuai dengan kondisi biofisiklapangan. RKU tersebut telah disahkanoleh yang berwenang. Kondisi RKUbelum ada revisi masih sama denganpada saat penilikan I.BAIK

SEDANG

2.1.2 Penataan areal kerja di lapangan berupabatas blok RKT, petak telah sesuaidengan peta RKT 2015. Peta RKT 2015telah sesuai dengan RKUPHHK periode2011-2020. Maka penataan areal kerja dilapangan untuk RKT 2015 telah sesuaidengan rencana kerja jangka panjang.Namun untuk lokasi RKT 2016 belumditentukan karena menunggu revisi RKU.SEDANG

2.1.3 Batas Blok RKT 2014 dan RKT 2015 telahdipasang papan nama blok RKT, alurdiberi tanda cat merah 2 strip, alurkurang bersih sehingga kurang jelas.Pada batas petak telah dipasang papannama, cat merah 1 strip, alur kurangbersih sehingga kurang jelas. Adasebagian papan nama batas petakdipasang pada pohon.SEDANG

Page 7: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

2.2 Tingkat pemanenanlestari untuk setiap jenishasil hutan kayu utama dannir kayu pada setiap tipeekosistem*)

2.2.1 Tersedia data potensi dari hasil IHMBdan data potensi hasil ITSP untuk RKT2015. Data potensi tersebut lengkapdengan peta pendukungnya.BAIK

BAIK

2.2.2 Riap pertumbuhan volume di areal bekastebangan/PUP sebesar 2,69 m3/ha/tahun.Maka telah tersedia data tentang analisisriap pertumbuhan volume tegakan diareal bekas tebangan PT. JTBAIK

2.2.3 Di dalam RKU terdapat jumlah etattebangan berdasarkan IHMB yaitu etatluas sebesar 1.311 ha/tahun dan etatvolume sebesar 95.723 m3. Berdasarkanperhitungan dari IHMB disusun rencanatebangan selama daur 30 tahun. Untukrencana tebangan tahun 2015 seluas1.307 ha dan volume sebesar 69.711 m3.Sedangkan dalam dokumen RKT 2015terdapat rencana jatah tebangan seluas1.367 ha dan volume sebesar 56.200 m3.Maka PT. JT telah menyusun rencanatebangan tahunan berdasarkan ITSP.Sudah ada upaya menghitung besarnyariap volume dari PUP dan membuatlaporan data hasil pengukuran tersebut.SEDANG

2.3 Pelaksanaan penerapantahapan sistem silvikulturuntuk menjaminregenerasi hutan

2.3.1 PT. JT telah mempunyai SOP sistemsilvikultur TPTI dan non TPTI. Isi masing-masing SOP telah sesuai dengan kondisikarakteristik setempat yaitu hutan tanahkering topografi datar sampai denganbergunung. SOP telah ditandatanganioleh Kabag sesuai dengan bidang dantertera tanggal pengesahanBAIK

BAIK

2.3.2 PT. JT mengimplementasikan SOP TPTIdan non TPTI, namun masih adabeberapa kegiatan yang belum sesuaidengan SOP antara lain dalam kegiatanPAK terdapat papan nama batas petakyang ditempel pada batang pohon,berdasarkan verifikasi SOP PAK, bahwapapan nama batas petak dibuat dengantiang kayu. Dalam penataan areal kerjajuga masih ada sempadan sungai yang

Page 8: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

belum diberi tanda papan nama, pal, catalur. Untuk URKT 2016 belum adakegiatan PAK dan PWH (survei jalan,survei topografi, pembangunan jalan). Diblok A (Cam Batu Berang) terdapatbekas jalan sarad tidak dibuat sodetandan belum dibangun persemaian, untukblok RKT 2014 belum dilakukanpengayaan, penanaman tanah kosongdan penanaman KK.SEDANG

2.3.3 Potensi tegakan tinggal di areal bekastebangan petak T19 Blok RKT 2015 PT. JTadalah sebanyak 121 pohon per ha.BAIK

2.3.4 Potensi permudaan di areal bekastebangan PT. JT adalah potensi perhektar untuk tingkat tiang sebanyak 475batang, potensi tingkat pancangsebanyak 1.980 batang dan potensitingkat semai sebanyak 19.875 batang.BAIK

2.4 Ketersediaan danpenerapan teknologi ramahlingkungan untukpemanfaatan hutan

2.4.1 Tersedia SOP pemanenen ramahlingkungan, isi prosedur sesuai dengankaidah tahapan pemanenan ramahlingkungan (RIL). Prosedur tahapan RILsesuai dengan tahapan TPTI, maka SOPRIL yang ada sesuai dengan kondisikarakteristik areal PT. JT yaitu hutantanah kering dengan topografi datarsampai dengan bergelombang. SOP RILtersebut telah ditandatangani olehKabag sesuai dengan bidang danterdapat nomor SOP serta tanggalpengesahan.BAIK

BAIK

2.4.2 Masih ada kekurangan dalamimplementasi SOP RIL. Pada tahapperencanaan tidak tersedia peta rencanajalan sarad, dan terdapat sungai yangtidak dipasang papan sempadan. Padatahap pemeliharaan dan K3, masihkurang dalam hal pengelolaan limbahdan sampah, serta fasilitas tambahanyang kurang. Pada kegiatan paskapenebangan bekas jalan sarad tidak adasodetan, dan di blok RKT 2014 Camp

Page 9: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

Batu Berang belum ada kegiatanpenanaman pengayaan, rehabilitasi danKKJ.SEDANG

2.4.3 Tingkat kerusakan tegakan tinggal diareal bekas tebangan PT. JT adalahtingkat kerusakan tegakan tinggal untukpohon inti sebesar 15,8%. Tingkat tiangsebesar 0,64% dan tingkat pancangsebesar 0,25%, serta tingkat semaisebesar 0,035%. Maka rata-ratakerusakan tegakan tinggal untuk semuatingkat permudaan dan pohon inti diareal bekas tebangan PT. JT sebesar4,18%.BAIK

2.4.4 Pada kegiatan penebangan yangdilaksanakan oleh PT. JT diperoleh angkafaktor eksploitasi sebesar 0,82 atau 82%.Maka besarnya limbah pemanfaatankayu pada kegiatan pemanenan padablok RKT 2015 adalah 18%. Sebagaimanadalam peraturan bahwa faktoreksploitasi yang diperkenankan adalahantara 70% sampai dengan 90%. Dengandemikian penebangan yang dilakukanoleh PT. JT tergolong efisien denganlimbah pemanfaatan kayu sebesar 18%.BAIK

2.5 Realisasi penebangan sesuaidengan rencana kerjapenebangan/ pemanenan/pemanfaatan pada arealkerjanya*)

2.5.1 Implementasi penataan areal kerja dilapangan blok RKT 2015 telah sesuaidengan RKUPHHK periode 2011-2020.Dalam menyusun rencana tebangantahunan (RKT 2015), telah mengacurencana tebangan dalam dokumen RKU,hal ini jatah tebangan tahunan masih dibawah rencan tebangan dalam RKU.BAIK

SEDANG

2.5.2 Terdapat kesesuaian peta kerja denganrencana jangka panjang (RKU), namun dilapangan dijumpai sempadan sungaitidak ditata dan tidak tersedia petarencana jalan sarad serta peta rencanaURKT 2016 belum disusun.SEDANG

2.5.3 PT. JT telah mengimplementasikan lokasitebangan sesuai rencana jangka pendek,

Page 10: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

namun realisasi volume tebangan dibawah rencana. Realisasi volumetebangan tahun 2013 sebesar 36,6% dantahun 2014 sebesar 53,29%. Karena rata-rata realisasi tebangan pada waktupenilaian tahun 2013 (tebangan tahun2008 s/d 2012) sebesar 99,52%, makapada saat penilikan ini kondisinyamenurun dibandingkan hasil penilaiantahun 2013.SEDANG

2.5.4 Rencana volume tebangan tahun 2014sebesar 57.798,65 m3, realisasi tebangansebanyak 30.802,24 m3, maka persentaserealisasi volume tebangan sebesar53,29%. Pada RKT 2015 sampai bulanNovember realisasi volume tebangansebanyak 38.622,35 m3; dari rencanasebanyak 56.200 m3. Maka persentaserealisasi volume tebangan tahun 2015sebesar 68,72%, sehingga rata-ratapersentase realisasi tebangan tahun 2014dan tahun 2015 sebesar 60,90%.SEDANG

2.6 Tingkat investasi danreinvestasi yang memadaidan memenuhi kebutuhandalam pengelolaan hutan,administrasi,penelitian danpengembangan, sertapeningkatan kemampuansumber daya manusia

2.6.1 Kondisi kesehatan finansial PT. JT padatahun 2014 adalah nilai likuiditas 142,02%.Nilai solvabilitas sebesar 127,19% dan nilairentabilitas sebesar 3,50%.SEDANG

SEDANG

2.6.2 Tahun 2014 PT. JT telah merencanakananggaran untuk kegiatan pengusahaanhutan sebesar Rp. 31.420.044.449,-. Darirencana anggaran tersebut telahdirealisasikan sebesar Rp.17.036.021.541.Maka persentase realisasi anggaranpengusahaan hutan yang dilakukan PT.JT tahun 2014 adalah sebesar 54,22%.Sehingga pada tahun 2014 realisasianggaran pengusahaan hutan yangdilakuka oleh PT. JT tergolong tidakcukup karena di bawah 60%.BURUK

2.6.3 Realisasi anggaran yang dilakukan olehPT. JT tergolong kurang proporsional,karena terjadi simpangan antara 20-50%dari rencana. Ada pos kegiatan yangkurang proporsional yaitu kegiatan

Page 11: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

pemanenan terjadi simpangan sebesar46,55%, rata-rata terjadi simpangananggaran sebesar 45,78%.SEDANG

2.6.4 Selama beroperasi tidak pernah terjadiketerlambatan gaji karyawan. Darilaporan keuangan tahun 2014 diketahuibahwa persentase realisasi anggaranpengusahaan hutan sebesar 54,22%.Realisasi anggaran pembinaan hutantahun 2014 sebesar 85,59%. Makarealisasi anggaran pengusahaan hutandan realisasi anggaran pembinaan hutanpada tahun 2014 tidak sampai 100%.Sehingga realisasi pendanaan yangdilaksanakan oleh PT. JT pada tahun 2014berjalan lancar namun tidak sesuai tatawaktu.SEDANG

2.6.5 PT. JT telah merencanakan anggaranuntuk pembinaan hutan, perlindungan &pengamanan hutan sebesarRp.334.440.199 dan terealisasi sebesarRp.286.250.000. Maka pada tahun 2014persentase realisasi anggaran yangditanamkan kembali ke hutan sebesar85,59%BAIK

2.6.6 Realisasi fisik pembinaan hutan di blokKedawan pada tahun 2014 adalahsebesar 98,81%. Sedangkan di blok CampBatu Berang (Blok A), sudah adatebangan di blok RKT 2014, RKT 2015namun untuk blok tebangan RKT 2014belum ada kegiatan penanamanpengayaan, rehabilitasi tanah kosong,bekas TPn dan KKJ. Di blok Camp BatuBerang juga belum dibangunpersemaian.SEDANG

3 EKOLOGI3.1 Keberadaan, kemantapan

dan kondisi kawasandilindungi pada setiap tipehutan

3.1.1 Berdasarkan hasil verifikasi padakegiatan penilikan II diketahui bahwaluasan kawasan lindung dan kondisibiofisiknya masih sama dengan pada saat

SEDANG

Page 12: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

penilikan I. Luas total kawasan lindungberdasarkan dokumen perencanaan(DELH, RKUPHHK-HA) yaitu 8.851 hadengan jenis kawasan lindung BufferZone HL (Batu Putih, G. Lilang Membang,dan G. Mendam), dengan perubahanlokasi kawasan dilindungi KPPN di Blok BKedawan maka lokasi dan kondisi biofisikberbeda dengan dokumen perencanaanseperti DELH, RKUPHHK-HA, PenafsiranCitra Landsat dan dokumen perencanaanyang lain.SEDANG

3.1.2 Persentase Penataan Kawasan Lindungyang telah ditata di lapangan sampaidengan kegiatan penilika II sepanjang179.390 km dengan persentase 65,16%.Selain itu, dari hasil verifikasi terdapatketidakkonsistenan dalam pelaksanaankegiatan penandaan batas kawasanlindung di areal Blok A dan Blok B, dimana terdapat ketidakkonsistenanantara spesifikasi patok/tanda bataskawasan dilindungi berupa patok persegiempat dan dengan menggunakanpotongan batang kayu bulat.SEDANG

3.1.3 Berdasarkan hasil verifikasi padakegiatan penilikan II diketahui bahwadari hasil analisis citra landsat, danverifikasi lapangan dapat diketahuikondisi kawasan dilindungi PT. JT untuktutupan/bervegetasi seluas 8.277 ha atau93,51%. Sehingga kondisi tutupanvegetasi di kawasan lindung di areal PT.JT > 80%.BAIK

3.1.4 Hasil verifikasi pada kegiatan penilikankedua diketahui bahwa pengakuankawasan dilindungi yang terdapat didalam areal kerja PT. JT belum secaramenyeluruh dan baru dilaksanakan padatingkat pemerintah, dan sebagianmasyarakat desa setempat, dan hanyapada blok yang beroperasi (Blok Tabang)atau + 50% dari rencana yang dimiliki, danBAP sosialisasi belum menggambarkan

Page 13: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

kegiatan sosialisasi, karena tidakterdapat notulen dan atau materi yangdisampaikan.SEDANG

3.1.5 Hasil telaah laporan pengelolaankawasan lindung berdasarkan hasil tataruang pada kegiatan penilikan pertamadiketahui bahwa kegiatan belumdilakukan secara menyeluruh pada setiapjumlah danjenis kawasan lindung yangberada di areal kerja Blok A dan Blok B.Berdasarkan hasil verifikasi pada laporanimplementasi pengelolaan kawasandilindungi hanya sebatas SempadanSungai dan Kawasan Konservasi Insitu(KKI), sedangkan untuk KPPN dan BufferZone Hutan Lindung belum terdapatlaporan kegiatan pengelolaan untuktahun 2015. Sehingga baru terdapat 50%jenis Kawasan Dilindungi yang dilakukanpengelolaan oleh PT. JT.SEDANG

3.2 Perlindungandan pengamanan hutan

3.2.1 Hasil identifikasi awal yang terdapatdalam dokumen perencanaan tersebutdiketahui bahwa untuk gangguan hutanberupa perladangan berpindah,pengambilan hasil hutan non kayu, hamadan penyakit tanaman, belum terdapatSOP yang mengatur jenis gangguantersebut. Sehingga baru terdapat 57%dari hasil identifikasi awal berdasarkandokumen perencanaan yang dimiliki.SEDANG

SEDANG

3.2.2 Terdapat beberapa penambahan saranadan prasarana perlindungan hutan, akantetapi masih terdapat beberapakekurangan, dan beberapa dalam kondisirusak. Dengan kondisi areal kerja PT. JTyang terbagi menjadi Blok A dan Blok Bmaka ketersediaan sarana prasaranaharus disesuaikan dan terbagi menjadidua lokasi. Hasil verifikasi diketahuibahwa jumlah totoal sarana prasaranayang dimiliki terdapat 146 buah denganjumlah kekurangan maupun rusaksebanyak 26 buah, sehinggaketersediaan baru mencakup 94,5%.

Page 14: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

Masih terdapat beberapa saranaprasarana penting yang belum terdapatdi areal kerja Blok A yaitu menarakebakaran, tangki sprayer, TabungAPAR, Garuk dan Speed Boat/Long Boat.Ketersediaan terpenuhi jika jumlah dankondisi sarana prasarana lengkap danberfungsi dengan baik 100%.SEDANG

3.2.3 Hasil verifikasi dokumen diketahuibahwa yang disampaikan dalam laporanpengamanan dan perlindungan hutanPT. JT tahun 2015, untuk satuanpengamanan dan perlindungan hutanBlok B Kedawan menggunakan staf BinaHutan yang masih ditempatkan di CampKedawan, khusus satuan satpam PHtidak terdapat di Camp Kedawan.Sehingga jumlah satpam (SDM hanyaberada di Blok A Tabang, maka baruterdapat 5 orang (50%) yang bertugassesuai dengan struktur organisasipengamanan dan perlindungan hutan (SATPAM PH) berdasarkan dokumenperencanaan yang dimiliki. Dan sampaidengan kegiatan Penilikan II belumterdapat peningkatan kompetensianggota SATPAM PH.SEDANG

3.2.4 Hasil verifikasi lapangan di Blok A masihterdapat kegiatan perladanganmasyarakat di areal sempadan SungaiPatung km 26-27. Dan dari laporan patrolitidak dicantumkan kegiatan perladangantersebut dan sampai mana tindak lanjutdai penanganannya. Hal ini terbuktidalam laporan patroli bulanan periodeJanuari-Desember 2015 tidak terdapatketerangan terkait kegiatan perladangandi Sungai Patung tersebut. Sehinggakegiatan pengamanan dan perlindunganhutan belum mempertimbangkanbeberapa jenis gangguan yang ada danakan terjadi. Selain itu, belum terdapatdokumentasi terhadap tindakanpreventif/represif yang telah dilakukanPT.JT.

Page 15: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

SEDANG3.3 Pengelolaan dan

pemantauan dampakterhadap tanah dan airakibat pemanfaatan hutan

3.3.1 Hasil verifikasi beberapa SOP PT.JTsampai dengan kegiatan Penilikan IIbelum disesuaikan dengan dokumenperencanaan lingkungan DELH yangdimiliki atau baru mencakup 75% kegiatanpengelolaan dan pemantauanlingkungan yang terdapat dalam sistempelaksanaan PT. JT. Sop terkait dengankegiatan pengelolaan dan pemantauandampak terhadap tanah dan air yangbelum dimiliki berdasarkan dokumenperencaan adalah pembuatan sedimentrap dalam penanganan erosi;pembuatan sodetan di jalan sarad;pemantauan sifat fisik-kimia tanah;pemantauan erosi alur permukaan.SEDANG

SEDANG

3.3.2 Kegiatan produksi PT. JT mulai RKT 2014sampai 2015 berada di lokasi Blok A,tetapi samapi dengan dilakukan verifikasiPenilikan II di Blok A belum terdapatsaran dan prasrana pemantauan danpengelolaan dampak terhadap tanah danair terutama Bak Erosi di areal vegetasi,stasiun pemantau curah hujan, pengukurtinggi muka air dan kecepatan arussungai (Debit Air Sungai). Sehingga daridaftar ketersediaan sarana prasaranapengelolaan dan pemantauan dampaktanah dan air yang dimiliki PT. JTterdapat + 70%.SEDANG

3.3.3 Jumlah kebutuhan tenaga Bina HutanLingkungan dan sosial berdasarkandokumen rencana sebanyak 16 orang,dan realisasi tenaga sampai dengantahun 2015 sebanyak 13 orang, dengankualifikasi tenaga Sarjana (S1) sebanyak 1orang, SLTA sebanyak 10 orang dan SLTPsebanyak 2 orang. Sedangkanketersediaan GANIS BINHUTberdasarkan ketentuan sekarangsebanyak 2 orang. Maka realisasipemenuhan SDM pengelolaan danpemantauan dampak terhadap tanahdan air sampai kegiatan Penilikan II baru

Page 16: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

mencapai + 75% dari rencana yangdimiliki.SEDANG

3.3.4 Berdasarkan hasil verifikasi tersebutdiketahui bahwa masih terdapatbeberapa kegiatan pengelolaanlingkungan yang belum dilakukan sepertipembuatan sedimen trap, sodetan padajalan sarad dan beberapa kegiatan yangbelum optimal dilakukan sepertipenanaman/pengayaan/rehabilitasi padatanah kosong, penanaman sejajar padaterasering, dan kegiatan penandaanuntuk anak sungai yang berada di dalampetak pada Blok RKT tahun 2015.Sehingga dari hasil verifikasi di atasimplementasi pengelolaan danpemantauan dampak terhadap tanah dadan air baru terlaksana + 70% darirencana yang dimiliki.SEDANG

3.3.5 Hasil verifikasi pada kegiatan Penilikan IIdiketahui bahwa Rencana Pemantauandampak terhadap tanah dan airtercantum dalam dokumen DELH danlaporan semesteran pelaksanaan RKL-RPL. Sedangkan implementasi kegiatanpemantauan dampak terhadap tanahdan air baru sebatas dilaksanakan diareal kerja di Blok B. Untuk pemantauandi areal Blok A belum tersedia datapemantauan untuk aliran sungai danerosi tanah. Sehingga implementasi barumencapai 66,67% dari rencana yangdimiliki, sedangkan pelaporan belumsesuai dengan peraturan yang berlakuyaitu PERMENLH No. 45 Tahun 2005.SEDANG

3.3.6 Hasil verifikasi pada kegiatan Penilikan IIdiketahui bahwa dampak erosi padaareal Blok A dan Blok B masih tetapterjadi. Hal ini terbukti dengan laporanpemantauan erosi dan hasil perhitunganbesaran erosi pada masing-masing bakerosi. Berdasarkan indeksi tingkatbahaya erosi (TBE) besaran erositersebut masuk dalam kategori Ringan.

Page 17: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

Usaha yang dilakukan untuk mengurangibahaya erosi yang telah dilakukan olehPT. JT seperti diuraikan pada verifier3.3.4 Pengelolaan dampak terhadaptanah dan air (sipil teknis dan vegetatif).SEDANG

3.4 Identifikasi spesies floradan fauna yang dilindungidan/atau langka(endangered), jarang (rare),terancam (threatened) danendemik

3.4.1 Hasil verifikasi diketahui untukidentifikasi flora hanya sebatas floraberkayu, sedangkan untuk flora nonkayu belum diatur dalam SOP IdentifikasiFlora. Begitu juga untuk identifikasifauna hanya sebatas mamalia, reptil danaves belum mencapai pada jenisserangga dan jenis nekton. Selain itu,identifikasi tidak mencakup kategoristatus: Jarang, Langka, Terancam Punahdan Endemik.SEDANG

SEDANG

3.4.2 Terdapat implementasi kegiatanidentifikasi flora dan fauna yang terdapatdi dalam Laporan Kawasan PelestarianPlasma Nutfah (KPPN), tetapi masihbelum mencakup flora non kayu, begitujuga untuk identifikasi fauna hanyasebatas mamalia, reptil dan aves belummencapai pada jenis serangga dan jenisnekton. Selain itu, kegiatan yang belumdilaksanakan adalah pembinaan habitat(kegiatan penanaman dan ataupengkayaan jenis dilindungi sangatterbatas), penyelamatan jenis terancampunah (tidak tersedia kegiatanpenyelamatan/pengembangbiakan jenisyang terancam punah/kritis). Sehinggapada kegiatan Penilikan II ini jeniskegiatan flora belum optimal (50%).SEDANG

3.5 Pengelolaan flora untuk:1. Luasan tertentu dari

hutan produksi yangtidak terganggu danbagian yang tidak rusak

2. Perlindungan terhadapspesies flora dilindungidan/atau jarang,langkadan terancam punahdan endemik

3.5.1 Hasil verifikasi diketahui dalam tidakterdapat revisi SOP, sedangkan dalamSOP hanya terdapat jenis kegiatanpengelolaan flora berupa perlindunganflora dilindungi dan pemantauan floradilindungi dan pembinaan habitat. Dariketiga tersebut masih terdapat kegiatanyang belum disampaikan dalam SOPyaitu Penyelamatan Jenis TerancamPunah. Sehingga cakupan SOP yang

SEDANG

Page 18: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

dimiliki terkait dengan pengelolaan flora75% berdasarkan ketentuan yangberlaku.SEDANG

3.5.2 Dalam kegiatan pengelolaan flora PT. JThanya sebatas 2 kegiatan yaituperlindungan dan pemantauan floradilindungi, tetapi kegiatan tersebut barumencakup beberapa jenis dan belumdikelompokkan berdasarkan peraturanyang diacu dalam SOP yang dimiliki,sedangkan kegiatan yang belumdilaksanakan adalah pembinaan habitat(kegiatan penanaman dan ataupengkayaan jenis dilindungi sangatterbatas), penyelamatan jenis terancampunah (tidak tersedia kegiatanpenyelamatan/pengembangbiakkan jenisyang terancam punah/kritis). Sehinggapada kegiatan Penilikan II ini jeniskegiatan pengelolaan flora belumoptimal (50%).SEDANG

3.5.3 Hasil verifikasi dokumen patrolipengamanan dan perlindungan hutanuntuk gangguan terhadap floradilindungi tidak termonitor terdapatgangguan/nihil untuk tahun 2015. Akantetapi dari hasil verifikasi lapanganterdapat kegiatan perladanganmasyarakat yang menggunakanSempadan Sungai Patung berada diKm.26-27, sehingga masih terdapatindikasi gangguan terhadap flora yangberada di areal sempadan sungaitersebut.SEDANG

3.6 Pengelolaan fauna untuk:1. Luasan tertentu

dari hutan produksiyang tidak terganggudan bagian yang tidakrusak

2. Perlindunganterhadap spesies faunadilindungi dan/ataujarang,langka dan

3.6.1 Tersedia prosedur pengelolaan faunaakan tetapi dari hasil verifikasi ditekahutidalam SOP hanya terdapat jenis kegiatanpengelolaan fauna berupa perlindunganfauna dilindungi dan pemantauan faunadilindungi dan pembinaan habitat. Dariketiga tersebut masih terdapat kegiatanyang belum disampaikan dalam SOPyaitu Penyelamatan Jenis TerancamPunah. Sehingga cakupan SOP yang

SEDANG

Page 19: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

terancam punah danendemik

dimiliki terkait dengan pengelolaan flora75% berdasarkan ketentuan yangberlaku.SEDANG

3.6.2 Hasil verifikasi diketahui bahwa kegiatanyang belum dilaksanakan PT. JT adalahpembinaan habitat (ProsedurPenanaman atau Pengkayaan JenisPakan, Pemanenan, Perlindungan FaunaDilindungi). Sehingga baru terbatas 3kegiatan yaitu penyelamatan jenisterancam punah (prosedur terkaitKawasan Lindung dan Koridor Satwa danPerlindungan Flora Dilindungi),perlindungan flora, pemantauan floradilindungi), maka kegiatan pengelolaanflora belum optimal baru 75% yangdilaksanakan.SEDANG

3.6.3 Hasil verifikasi lapangan masih dijumpaisekelompok motor dan mobil berada diKm.29-30 daerah Sungai Puak terdapataktifitas mencari ikan dari masyarakatluar. Maka dalam hal ini masih terdapatindikasi terjadinya gangguan terhadapfauna dilindungi dan/atau langka, jarang,terancam punah dan endemik yangterdapat dalam areal kerja PT. JT. Upayayang telah dilakukan adalah melakukansosialisasi dengan pemasangan papanlarangan di lokasi yang strategis dalamareal kerja maupun di batas luar arealkerja PT. JTSEDANG

4 SOSIAL4.1 Kejelasan deliniasi

kawasan operasionalperusahaan/pemegangizin dengan kawasanmasyarakat hukumadat dan/ataumasyarakat setempat

4.1.1 PT. JT belum secara spesifik memilikidokumen/laporan yang lengkapmengenai pola penguasaan danpemanfaatan SDA/SDH setempat,identifikasi hak-hak dasar masyarakathukum adat dan/atau masyarakatsetempat yang berburu, berladang danmencari madu/gaharu.SEDANG

BAIK

4.1.2 Terdapat mekanisme penataan bataspartisipatif dan penyelesaian konflikyang diketahui para pihak dalam bentuk

Page 20: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

SOP (hasil revisi) dan upaya untukmenyelesaikan permasalahan batasulayat, walaupun penataan batas luarbelum selesai temu gelang.BAIK

4.1.3 PT. JT memiliki mekanisme yang lengkap,legal, dan jelas mengenai pengakuanhak-hak dasar masyarakat hukum adatdan masyarakat setempat di dalamperencanaan pemanfaatan SDH,walaupun implementasi dari sebagianSOP belum terlihat.BAIK

4.1.4 Luas dan batas kawasan PT. JT diketahuioleh berbagai pihak termasuk olehmasyarakat hukum adat/setempat (diBlok A dan Blok B), tetapi penataanbatas terluar belum selesai temu gelang.SEDANG

4.1.5 Areal PT. JT telah mendapat persetujuandari berbagai pihak dari pemerintahpusat dan daerah sampai sebagianmasyarakat setempat/adat. Masyarakatlain yang belum diajak untuk menyetujuitertutama di Blok A dari Desa MuaraRitan dan Desa Muara Salung. Selain itupenataan areal belum temu gelang, sertamasih ada perladangan yang berlokasi didalam areal Blok A.SEDANG

4.2 Implementasitanggungjawab sosialperusahaan sesuai denganperaturan perundanganyang berlaku

4.2.1 PT. JT telah memiliki sebagian besar(94,74%) dokumen menyangkuttanggungjawab sosial, sementara itutidak tersedia dokumen monitoringkegiatan kelola sosial tahun 2014.SEDANG

SEDANG

4.2.2 PT. JT memiliki mekanisme tentangpemenuhan kewajiban sosial pemegangizin terhadap masyarakat berupa SOP,dokumen perencanaan, dan laporanrealisasi (implementasi).BAIK

4.2.3 PT. JT terbukti telah melaksanakankegiatan sosialisasi mengenai hak dankewajiban pemegang izin terhadapmasyarakat dalam mengelola SDHnamun hanya sebagian (73,33%) yaitu

Page 21: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

hanya kepada masyarakat Desa UmaqBequay. Khusus kegiatan KawasanLindung seharusnya meliputi 4 Desaterdekat lainnya (Desa Muara Ritan, DesaMuara Salung, Desa Umaq Dian, danDesa Bila Talang).SEDANG

4.2.4 PT. JT dapat memperlihatkan seluruhbukti secara lengkap (Laporan, BAP,Nota, visual-foto, dan klarifikasi langsungdi lapangan) mengenai realisasipemenuhan tanggungjawab sosialterhadap masyarakat, PMDH, FeeKompensasi, belanja dari kios/warung didesa sekitar untuk kebutuhan Camp(peningkatan ekonomi desa sekitar),realisasi penerimaan tenaga kerja lokal(peluang kerja).BAIK

4.2.5 PT. JT dapat memperlihatkanlaporan/dokumen terkait realisasipelaksanaan tanggungjawab sosialtermasuk ganti rugi sejumlah 7 jenislaporan, namun tidak tersedia laporanhasil monitoring dan evaluasi terhadaprealisasi kegiatan PMDH/Kelola Sosial.Sehingga dicapai 87,50% buktilaporan/dokumen.SEDANG

4.3 Ketersediaan mekanismedan implementasidistribusimanfaat yang adilantar para pihak

4.3.1 PT. JT memiliki data kependudukan yangbersifat data sekunder (Statistik DaerahKecamatan Tabang Tahun 2014) namuntidak ada data primer untuk desa-desasekitar Areal di Blok A, sehinggainformasi masyarakat pencari Gaharu,masyarakat yang berburu dan meramuberbagai tanaman obat dari hutan, danmasyarakat pemilik kebun sawit tidakterdeteksi.SEDANG

BAIK

4.3.2 PT. JT memiliki mekanisme yang legal,lengkap dan jelas mengenai peningkatanperan serta dan aktivitas ekonomimasyarakat dalam bentuk SOP dandokumen perencanaan sampai denganimplementasi.BAIK

Page 22: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

4.3.3 PT. JT memiliki rencana kegiatanpeningkatan peran serta dan aktivitasekonomi masyarakat mulai dari rencanajangka panjang, rencana tahunan, danrencana operasional namun tidak adaRKAP, dan tidak ada dokumenRRA/FGD/Studi Diagnostik (tersedia71,43% dokumen).SEDANG

4.3.4 PT. JT memiliki bukti implementasisebagian besar (> 50%) kegiatanpeningkatan peran serta dan aktivitasekonomi masyarakat hukum adatdan/atau masyarakat setempat olehpemegang izin dengan pencapaianrealisasi secara keseluruhan mencapai69,56%.BAIK

4.3.5 PT. JT memiliki dokumen/laporanmengenai pelaksanaan distribusimanfaat ke berbagai pihak (DR, PSDH,PBB, Jamsostek, CSR/PMDH/KelolaSosial, penerimaan tenaga kerja lokal,belanja kebutuhan Camp) kepada parapihak (Pemerintah Pusat sampai denganDaerah, kepada Karyawan, Masyarakatsetempat, dll) , namun terkait distribusimanfaat kepada masyarakat belumdilaksanakan monitoring dan evaluasi.SEDANG

4.4 Keberadaan mekanismeresolusi konflik yang handal

4.4.1 PT. JT memiliki mekanisme resolusikonflik yang lengkap dan jelas dalambentuk dokumen SOP PenyelesaianKonflik dan SOP Pencegahan Konflik.BAIK

BAIK

4.4.2 PT. JT memiliki potensi konflik (Blok Adan B) terkait kebutuhan masyarakatterhadap lahan pertanian/perladangan,tata batas terluar, batas ulayat, hutanlindung, terbukanya akses jalan,perburuan, produksi, dan tenaga kerjalokal. Seluruh potensi konflik tersebutbelum terpetakan seluruhnya.SEDANG

4.4.3 PT. JT memiliki kelembagaan resolusikonflik berupa struktur organisasi PT. JTdi tingkat lapangan dan struktur

Page 23: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

organisasi resolusi konflik secara khususyang melibatkan dan didukung/diketahuipara pihak (sumber daya manusia cukup)serta rencana sumber pendanaan yangcukup untuk mengelola konflik.BAIK

4.4.4 PT. JT masih memiliki berbagai potensipermasalahan, namun dokumen/laporan/surat penanganan konflik/potensi konflikyang tersedia tidak lengkap (Blok A danBlok B), sementara itu laporan hasilmonitoring masih nihil (tidak sesuaifakta).SEDANG

4.5 Perlindungan,Pengembangan dan PeningkatanKesejahteraan Tenaga Kerja

4.5.1 PT. JT telah merealisasikan sebagianbesar (> 60%) hubungan industrialdengan seluruh karyawan melaluitersedianya Peraturan Perusahaan (PP),SOP dan implementasi di lapangan.Namun tidak tersedia Dokumen PenilaianKinerja kepada Karyawan (Pasal 19 PP),dan sarana camp di Blok A yang belummemadai.SEDANG

SEDANG

4.5.2 PT. JT telah merealisasikan rencanapengembangan kompetensi baik dengancara Diklat di luar maupun secara inhouse training yang tidak formal dantidak terdokumentasi sebesar > 60%.SEDANG

4.5.3 Di PT. JT terdapat dokumen standarjenjang karir dan baru sebagian yangdiimplementasikan.SEDANG

4.5.4 PT. JT memiliki dokumen tunjangankesejahteraan karyawan dan telahdiimplementasikan seperti dalam SOPPenggajian Karyawan dan PeraturanPerusahaan berupa Gaji, TunjanganLembur Karyawan, Tunjangan Pajak,Biaya Pesangon Pegawai, BiayaPengobatan, Biaya Cuti, BiayaJAMSOSTEK, Biaya THR/Natal/TahunBaru. Tetapi, sarana prasarana campuntuk menunjang kesejahteraankaryawan belum lengkap terutama diBlok A.

Page 24: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

KRITERIA/INDIKATOR VER. RINGKASAN JUSTIFIKASI NILAI

SEDANG

V. Resume Hasil Penilaian VLK Penilikan II:

KRITERIA/INDIKATOR VERIFIER RINGKASAN JUSTIFIKASI1 Kepastian Areal dan Hak Pemanfaatan

1.1 Areal unit manajemen hutanterletak dikawasan hutanproduksi1.1.1 Pemegang izin mampumenunjukkan keabsahan IzinUsaha Pemanfaatan Hasil HutanKayu (IUPHHK)

1.1.1 a PT. JT memperoleh IUPHHK-HA melalui SKMenteri Kehutanan Nomor SK96/Menhut-II/2011 tanggal 14 Maret 2011tentang Pembaharuan Hak PengusahaanHutan Alam PT. Jaya Timber Trading &Industrial Company Limited seluas +53.200 ha di Provinsi Kalimantan Timur.Dokumen ini dilengkapi dengan petalampiran SK IUPHHK sesuai dengan luasareal dan tanggal penerbitan.MEMENUHI

1.1.1 b PT. JT telah memenuhi kewajibanmembayar IHPH (IIUPHHK) sesuai denganSPP yang sudah diterbitkan olehKementerian Kehutanan, dan telahmemenuhi pembayarannya sebagaimanadibuktikan melalui Bukti Surat IuranIUPHHK kepada Bank BCA CabangSamarinda No. Cek BCA No. 376650tanggal 15 Januari 2001 sebesarRp.1.436.400.000,00.MEMENUHI

1.1.1 c Di dalam areal PT. JT tidak ada kegiatanusaha selain kegiatan IUPHHK-HA.MEMENUHI

2 Memenuhi Sistem dan Prosesdur Penebangan Yang Sah2.1 Pemegang izin memiliki rencana

penebangan pada areal tebanganyang disahkan oleh pejabat yangberwenang2.1.1 RKUPHHK/RKPH dan RencanaKerja Tahunan (RKT/BaganKerja/RTT) disahkan oleh yangberwenang

2.1.1 a PT. JT telah memiliki RKUPHHK berbasisInventarisasi Hutan Menyeluruh Berkala(IHMB) periode tahun 2011-2020 yangtelah disahkan oleh pejabat berwenangdan sudah dilengkapi dengan petalampiran yang juga sudah disahkan olehpejabat berwenang PT. JT juga sudah

Page 25: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

memiliki dokumen RKTUPHHK tahun 2014dan tahun 2015 yang disahkan olehpejabat yang berwenang.MEMENUHI

2.1.1 b PT. JT sudah memiliki peta yangmenggambarkan areal yang dilindungidan verifikasi lapangan ditemukan adanyaareal yang tidak boleh ditebang.MEMENUHI

2.1.1 c Terdapat peta rencana blok tebangantahun 2015 yang sudah disahkan olehpejabat berwenang (dicap)dan terbukti dilapangan dengan adanya penandaanbatas blok dan petak tebangan sesuaipeta RKT.MEMENUHI

2.2 Adanya rencana kerja yang sah2.2.1 Pemegang izin mempunyairencana kerja yang sah sesuaidengan peraturan yang berlaku

2.2.1 a PT. JT sudah memiliki dokumenRKUPHHK-HA berbasis IHMB periode 2011-2020 a.n. PT. JT Trading & IndustrialCo.,Ltd di Provinsi Kalimantan Timur.RKUPHHK-HA ini sudah disetujui melaluiSurat Keputusan Menteri Kehutanandengan SK No. 2/VI-BUHA/2011 tanggal 5Januari 2011.MEMENUHI

2.2.1 b PT. JT hanya menerapkan satu sistemsilvikultur yakni sistem silvikultur TPTI dantidak menerapkan sistem silvikultur THPBatau multi sistem, sehingga verifier initerkategori tidak bisa diterapkan (NotApplicable)NA

3 Keabsahan Perdagangan atau Pemindahtanganan Kayu Bulat3.1 Pemegang izin menjamin bahwa

semua kayu yang diangkut dariTempat Penimbunan Kayu (TPK)hutan ke TPK Antara dan dari TPKAntara ke industri primer hasilhutan (IPHH)/pasar, mempunyaiidentitas fisik dan dokumen yangsah3.1.1 Seluruh kayu bulat yangditebang/dipanen atau yangdipanen/dimanfaatkan telah di-LHP-kan

3.1.1.1 Seluruh kayu yangditebang/dipanen/dimanfaatkan untukselama periode penilikan II (Desember2014-November 2015) telah diLHPkan yangdibuktikan dengan ketersediaan dokumenLHP yang telah disahkan oleh pejabatyang berwenang. LHP dengan fisik kayu

Page 26: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

sesuai, dan Nomor Batang di LHP dapatditemukan di lapanganMEMENUHI

3.1.2 Seluruh kayu yang diangkutkeluar areal izin dilindungi dengansurat keterangan sahnya hasilhutan

3.1.2.1 PT. JT memiliki surat keterangan sahnyahasil hutan untuk kayu yang diangkut dariTPK hutan ke TPK Antara serta ke tujuanpengiriman kayu lainnya sesuai ketentuan.MEMENUHI

3.1.3 Pembuktian asal usul kayubulat (KB) dari pemegang IUPHHK-HA/IUPHHK-HT/IUPHHK-RE/pemegang hak pengelolaan

3.1.3 a Tanda-tanda PUHH/Barcode pada kayubulat hasil tebangan telah sesuai dengandokumen, sehingga bisa dilacak balak.MEMENUHI

3.1.3 b Ada sistem yang dapat ditelusuri danidentitas kayu diterapkan secarakonsisten.MEMENUHI

3.1.4 Pemegang izin mampumembuktikan adanya catatanangkutan kayu keluar TPK

3.1.4.1 Kayu yang keluar dari TPK Hutan ke TPKAntara Batu Berang (Log Pond)seluruhnya telah dilengkapi dengandokumen SKSKB. Demikian pula untukpengangkutan dari TPK Antara BatuBerang (Log Pond), dan dari TPK LongTahap, serta dari TPK Muara Belayan ketujuan masing-masing berikutnya,seluruhnya telah dilengkapi dengandokumen FAKB yang dilampiri dengandokumen DKB FAKB (DKHP).MEMENUHI

3.2 Pemegang izin telah melunasikewajiban pungutan pemerintahyang terkait dengan kayu3.2.1 Pemegang izin menunjukkanbukti pelunasan Dana Reboisasi(DR) dan/atau Provisi Sumber DayaHutan (PSDH)

3.2.1 a Dokumen SPP DR dan SPP PSDH PT. JTtelah diterbitkan dan sesuai dengan LHPyang disahkan untuk selama periodeDesember 2014 s/d November 2015.MEMENUHI

3.2.1 b DR dan PSDH telah dibayarkan lunas dansesuai dengan dokumen SPP, dan tidakada tunggakan.MEMENUHI

3.2.1 c Pembayaran DR dan PSDH telah sesuaidengan persyaratan ukuran dan dibayarsesuai dengan tarif.MEMENUHI

3.3 Pengangkutan dan perdaganganantar pulau3.3.1 Pemegang izin yang mengirimkayu bulat antar pulau memilikipengakuan sebagai Pedagang

3.3.1.1 PT. JT telah memiliki dokumen PKAPT a.n.PT. JT dengan No. Nomor pengakuansebagai PKAPT No: 194/PDN/PKAPT/6/2011

Page 27: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

Kayu Antar Pulau Terdaftar(PKAPT)

dan Nomor PKAPT: 17.01.1.03436 tanggal27 Juni 2011, yang disahkan oleh DirekturJenderal Perdagangan Dalam Negeri.MEMENUHI

3.3.2 Pengangkutan kayu bulatyang menggunakan kapal haruskapal yang berbendera Indonesiadan memiliki izin yang sah

3.3.2.1 Semua kapal yang mengangkut kayu atasnama PT. JT adalah kapal berbenderaIndonesia dan sudah mendapatkan izinberlayar dari instansi berwenang. Dalamhal ini diwakili oleh AN. Direktur JenderalPerhubungan Laut, Direktur Lalu Lintasdan Angkatan Laut, KantorKesyahbandaran dan Otoritas PelabuhanSamarinda.MEMENUHI

3.4 Pemenuhan penggunaan Tanda V-Legal3.4.1 Implementasi Tanda V-Legal 3.4.1.1 Penggunaan tanda V-Legal telah

diterapkan oleh PT. JT denganmembubuhkan logo (tanda) V-Legal padadokumen LHP dan pada bontos kayu.MEMENUHI

4 Pemenuhan Aspek Lingkungan dan Sosial Yang Terkait Dengan Penebangan4.1 Pemegang izin telah memiliki

Analisa Mengenai DampakLingkungan (AMDAL)/DokumenPengelolaan dan PemantauanLingkungan (DPPL)/UpayaPengelolaan Lingkungan (UKL)dan Upaya PemantauanLingkungan (UPL) danmelaksanakan kewajiban yangdipersyaratkan dalam dokumenlingkungan tersebut4.1.1 Pemegang izin telah memilikidokumen AMDAL/DPPL/UKL-UPLmeliputi Analisa DampakLingkungan (ANDAL), RencanaKelola Lingkungan (RKL), danRencana Pemantauan Lingkungan(RPL) yang telah disahkan sesuaiperaturan yang berlaku meliputiseluruh areal kerjanya

4.1.1.1 PT. JT telah memiliki dokumen ANDAL,RKL dan RPL dan disusun berdasarkanperaturan yang berlaku dan telahdisahkan dan disetujui oleh komisiAMDAL.MEMENUHI

4.1.2 Pemegang izin memilikilaporan pelaksanaan RKL dan RPLyang menunjukkan penerapantindakan untuk mengatasi dampaklingkungan dan menyediakanmanfaat sosial

4.1.2 a PT. JT telah memiliki dokumen RPL danRKL yang disusun mengacu padadokumen ANDAL yang telah disahkanoleh Komisi Pusat AMDAL Dephut No.49/DJ-VI/AMDAL/97 tanggal 17 Maret1997. Selain dokumen ANDAL yang telahmendapatkan pengesahan dari Instansi

Page 28: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

yang berwenang pada tahun 1997, PT. JTjuga sudah menyusun dokumen DELHyang merupakan revisi dokumen ANDALkarena adanya penambahan luas arealdari luas areal sebelumnya. DokumenDELH tersebut telah mendapatkanpengesahan dari Kepala BadanLingkungan Hidup Provinsi KalimantanTimur melalui surat No. 660.1/K.44/2001tanggal 3 Oktober 2001.MEMENUHI

4.1.2 b Terdapat bukti pengelolaan terhadapdampak sosial berupa penerimaan tenagakerja lokal, pembayaran fee kompensasi,dan kegiatan PMDH berupa pemberianbantuan fisik (honor aparat desa, beasiswa, biaya operasional karang taruna,perbaikan sarana ibadah, balai adat, danpembangunan sarana air bersih).MEMENUHI

5 Pemenuhan Terhadap Peraturan Ketenagakerjaan5.1 Pemenuhan ketentuan

Keselamatan dan Kesehatan Kerja(K3)5.1.1 Prosedur dan implementasi K3 5.1.1 a PT. JT telah memiliki prosedur K3 dalam

kegiatan operasional lapangan.MEMENUHI

5.1.1 b PT. JT memiliki peralatan K3 sesuaiketentuan dan kebutuhan serta berfungsibaik.MEMENUHI

5.1.1 c PT. JT sudah memiliki catatan setiapkejadian kecelakaan kerja secara lengkapdan mempunyai upaya untuk menekantingkat kecelakaan kerja dalam bentukprogram K3.MEMENUHI

5.2 Pemenuhan hak-hak tenaga kerja5.2.1 Kebebasan berserikat bagipekerja

5.2.1.1 Tidak ada serikat pekerja di PT. JT, tetapipihak perusahaan sudah memberikankebebasan kepada karyawannya untukmembuat serikat pekerja.MEMENUHI

5.2.2 Adanya Kesepakatan KerjaBersama (KKB) atau PeraturanPerusahaan (PP)

5.2.2.1 PT. JT telah memiliki dokumen PeraturanPerusahaan (PP) yang telah disahkan olehKepala Dinas Tenaga Kerja danTransmigrasi Provinsi Kalimantan Timurdan berlaku sampai dengan tanggal 27Oktober 2017.

Page 29: Resume Hasil Penilaian Kinerja PHPL Penilikan II PT. Jaya ...global-resource.co.id/wp-content/uploads/2016/06/...Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan

Komplek Batan Indah Blok G-28, Kademangan, Serpong, Tangerang Selatan 15313 INDONESIATelp. 021-7562345 Fax. 021-7562345Website www.globalresource.co.idEmail [email protected]

MEMENUHI5.2.3 Perusahaan tidakmemperkerjakan anak di bawahumur

5.2.3.1 Di PT. JT tidak terdapat pekerja di bawahumur.MEMENUHI