proposal panduan kerja praktek

7
PROPOSAL KERJA PRAKTEK METODE, TAHAPAN, DAN MEKANISME EKSPLORASI BATU BARA FAKULTAS TEKNOLOGI MINERAL JURUSAN TEKNIK GEOLOGI UNIVERSITAS PEMBANGUNA NASIONAL YOGYAKARTA, 2013

Upload: wolforchestra

Post on 14-Aug-2015

197 views

Category:

Documents


24 download

TRANSCRIPT

Page 1: Proposal Panduan Kerja Praktek

PROPOSAL KERJA PRAKTEK

METODE, TAHAPAN, DAN MEKANISME EKSPLORASI BATU BARA

FAKULTAS TEKNOLOGI MINERAL

JURUSAN TEKNIK GEOLOGI

UNIVERSITAS PEMBANGUNA NASIONAL

YOGYAKARTA, 2013

Page 2: Proposal Panduan Kerja Praktek

BAB I Pendahuluan

1.1. latar belakang

kerja praktek merupakan salah satu syarat yang harus dipenuhi oleh mahasiswa jurusan

teknik geologi fakultas teknologi mineral universitas pembangunan nasional jenjang S1 sebelum

membuat tugas akhir (TA). Kerja praktek adalah mata kuliah dengan bobot 2 SKS.

1.2. Tujuan dan Manfaat

Tujuan

Memberikan pengalaman keraja dibidang geologi kepada mahasiswa dalam rangka

menerapkan/membandingkan teori dan pengetahuan yang telah diterimanya didalam perkuliahan

atau praktikum dengan situasi nyata ditempat KP dan mengerjakan tugas khusus.

Manfaat

Setelah mengikuti KP diharapkan mahasiswa dapat

1. Mengenali/Mengetahui kebutuhan pekerjaan ditempat kerja praktek.

2. Mnyesuaikan (menyiapkan) diri dalam menghadapi lingkungan kerja setelah mereka

menyelesaikan studinya.

3. Mengetahui/Melihat secara langsung penggunaan/peranan teknik geologi ditempat kerja

praktek.

4. Menyajikan hasil-hasil yang diperoleh selama KP dalam bentuk laporan KP.

5. Menggunakan hasil atau data-data KP untuk dikembangkan menjadi tugas akhir.

6. Menganalisis metode eksplorasi batubara

1.3. Persyaratan

Mahasiswa yang akan melaksankan kerja praktek harus memenuhi persyaratan sebagai

berikut :

Page 3: Proposal Panduan Kerja Praktek

1. Telah lulus matakuliah minimal 100 SKS.

2. Mempuyai IPK minimal 2,00 skala 4

3. Mencantumkan mata kuliah KP dalam KRS.

4. KP dapat dilaksankan secara perorangan atau kelompok (maksimal 3 orang)

5. Memiliki surat peneriman/ijin pelaksanaan dari tempat KP.

6. Dalam satu perusahaan tidak diperkenankan lebih dari 1 (satu) kelompok melakukan

kerja praktek dengan materi yang sama pada semester yang sama.

7. KP harus sesuia dengan bidang ilmu pada program studi yang bersangkutan dan untuk

mahasiswa S1 harus sesuai dengan bidang peminatan yang akan diambil mahasiswa.

1.4. Materi

a. Mempelajari metode eksplorasi batubara

b. Mempelajari tahapan eksplorasi batubara

c. Mempelajari mekanisme pengginaan alat eksplorasi batubara

1.5. Rencana dan Waktu penelitian

Pelaksanaan penelitian direncanakan pada bulan juni sampai dengan juli 2013. Penelitian

akan dilakukan kurang lebih dua (2) bulan.

Bulan Juni Juli

Minggu I II III IV I II III IV

Studi Literatur

Observasi Lapangan

Pengambilan Data

Analisi Data

Interpretasi Data

Penyusunan Laporan

Page 4: Proposal Panduan Kerja Praktek

DASAR TEORI

2.1. Pemboran Eksplorasi

Kegiatan eksplorasi pada setiap kegiatan penambangan merupakan hal yang pasti

dilakukan. Eksplorasi merupakan kegiatan untuk mengetahui keberadaan endapan bahan galian

dengan menggunakan metode tertentu serta untuk mengetahui jenis bahan galian dan sebaran

dipermukaan, kemudian untuk mengetahui sebaran bahan galian kearah dalam dan bentuknya

dan mengetahui besaran dan nilai ekonominya (sumber daya mineral dan cadangan). Salaha satu

metode yang dilakukan adalah kegiatan pemboran. Kegiatan pemboran pada eksplorasi emas

cenderung dilakukan pada pada tahap akhir eksplorasi detail, dimana kegiatan ini bertujuan

untuk mengambil dan mendapatkan sebagian dari batuan penyusun kerak bumi yang disebut

core. Pada core biasanya dianalisiskandungan mineralnya, sifat kimia, dan sifat fisika.

Page 5: Proposal Panduan Kerja Praktek

Gambar. 1 Diagram alir kegiatan pertambangan

2.1.1 Coring dan fungsinya

1. Core

Core adalah sebagian kecil dari kerak bumi yang diambil dengan menggunakan proses pemboran

inti yang mungkin mengandung mineral-mineral berharga. Dimana core ini diperlukan dalam

kegiatan eksplorasi sebagai informasi kemana kira-kira arah penyebaran mineral-mineral

berharga seperti emas, seberapa kadar emasnya, formasi batuan bawah permukaan dan kedalam

emas ditemukan.

STUDI PENDAHULUAN

PROSPEKSI

EKSPLORASI

EKSPLORASI REGIONAL

o Pemetaan geologi

o Sampling batuan

o Stream sediment

o Dan lain-lain

EKSPLORASI DETAIL

o Pemboran eksplorasi

o Parit uji

o Sumur uji

o Dan lain-lain

DEVELOPMENT

EKSPLOITASI

Page 6: Proposal Panduan Kerja Praktek

2. Fungsi Coring

Kegitan coring memiliki peranan yang sangat penting pada eksplorasi pemboran emas karena

dengan hanya mengambil dan menganalisis core akan didapat data-data bawah permukaan.

Adapun fungsi coring adalah :

o Memberikan informasi mengenai batubara

o Dapat mewakili kedalaman endapan batubara

o Dapat menggambarkan bentuk formasi batuan bawah permukaan

o Untuk mengetahui arah sebaran dari endapan batubara

o Membantu proses analisa data dalam perhitungan jumlah cadangan

o Memberikan gambaran rancangan sitem penambangan jika nantinya ekonomis dan

layak untuk ditambang.