proposal online job fair pt jobklik indonesia

3
Sekilas Online Job Fair Sudah begitu banyak waktu, tenaga dan biaya yang terbuang dalam melakukan proses perekrutan, dak terkecuali bursa karir konvensional. Online Job Fair hadir sebagai sebuah solusi yang lebih efekf dan efisien dalam rangka menemukan kandidat yang tepat bagi perusahaan. Kenapa memilih Online Job Fair Jobklik? Segmen Job Seeker Sesuai dengan plaorm online, bisa dipaskan sebagian besar Job Seeker adalah para kandidat yang cukup melek teknologi komputer dan smartphone, serta terbiasa dengan internet dan sedaknya memahami Bahasa Inggris pasif. Waktu & Tenaga Lupakan kepenatan harus bangun terlalu pagi, menempuh jarak jauh, lalu terjebak dalam kemacetan demi sebuah bursa karir yang diselenggarakan secara konvensional di tengah kota. Anda cukup duduk tenang di ruangan yang nyaman seper kantor atau bahkan tempat nggal Anda. Biaya & Persiapan Tidak perlu lagi ada pengeluaran dan persiapan fisik untuk menghias booth seper mencetak X-Banner, Backdrop, Spanduk, Brosur, Formulir-Lamaran, dsb. Ongkos transportasi seper bensin, parkir juga bisa dihapus. Tanpa persiapan besar yang berar. Cukup menyediakan materi promosi dalam bentuk soſt-copy (digital) diakses dengan mudah secara online menggunakan jaringan internet. E-Solution Hindari kebingungan mengolah dan menyimpanan tumpukan ratusan CV manual sepanjang tahun. Sistem kami memakai CV-digital yang berisi data kandidat maupun dokumentasi laporan secara real-me, yang bisa ditarik kapan saja dan dari mana saja. Semuanya bisa dilakukan, cukup dari depan laptop melalui satu akun perusahaan yang bisa didelegasikan dan diakes oleh beberapa staf sekaligus. Marketing Demi meningkatkan 'awareness' para Job Seeker, kami bekerja sama dan memakai sejumlah media cetak khususnya media-media online dan kami pun akf melakukan akvitas markeng melalui Social Media seper Facebook, Twier, Linked In, dsb. Post-Event Kami juga menyiapkan report dalam bentuk Microsoſt Excel dan PDF. Selain itu layanan posng iklan lowongan kerja reguler di website Yukerja.com setelah event Online Job Fair.

Upload: rangga-ariwibowo

Post on 19-Jul-2015

109 views

Category:

Recruiting & HR


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: Proposal Online Job Fair PT Jobklik Indonesia

Sekilas Online Job FairSudah begitu banyak waktu, tenaga dan biaya yang terbuang dalam melakukan proses perekrutan, tidak terkecuali bursa karir konvensional. Online Job Fair hadir sebagai sebuah solusi yang lebih efektif dan efisien dalam rangka menemukan kandidat yang tepat bagi perusahaan.

Kenapa memilih Online Job Fair Jobklik?

Segmen Job Seeker

Sesuai dengan platform online, bisa dipastikan sebagian besar Job Seeker adalah para kandidat yang cukup melekteknologi komputer dan smartphone, serta terbiasa dengan internet dan setidaknya memahami Bahasa Inggris pasif.

Waktu & Tenaga

Lupakan kepenatan harus bangun terlalu pagi, menempuh jarak jauh, lalu terjebak dalam kemacetan demi sebuahbursa karir yang diselenggarakan secara konvensional di tengah kota. Anda cukup duduk tenang di ruangan yang nyaman seperti kantor atau bahkan tempat tinggal Anda.

Biaya & Persiapan

Tidak perlu lagi ada pengeluaran dan persiapan fisik untuk menghias booth seperti mencetak X-Banner, Backdrop, Spanduk, Brosur, Formulir-Lamaran, dsb. Ongkos transportasi seperti bensin, parkir juga bisa dihapus. Tanpa persiapan besar yang berarti. Cukup menyediakan materi promosi dalam bentuk soft-copy (digital) diakses dengan mudah secara online menggunakan jaringan internet.

E-Solution

Hindari kebingungan mengolah dan menyimpanan tumpukan ratusan CV manual sepanjang tahun. Sistem kami memakai CV-digital yang berisi data kandidat maupun dokumentasi laporan secara real-time, yang bisa ditarik kapan saja dan dari mana saja. Semuanya bisa dilakukan, cukup dari depan laptop melalui satu akun perusahaan yang bisa didelegasikan dan diakes oleh beberapa staf sekaligus.

MarketingDemi meningkatkan 'awareness' para Job Seeker, kami bekerja sama dan memakai sejumlah media cetak khususnya media-media online dan kami pun aktif melakukan aktivitas marketing melalui Social Media seperti Facebook, Twitter, Linked In, dsb.

Post-Event

Kami juga menyiapkan report dalam bentuk Microsoft Excel dan PDF. Selain itu layanan posting iklan lowongan kerja reguler di website Yukerja.com setelah event Online Job Fair.

Page 2: Proposal Online Job Fair PT Jobklik Indonesia

Perusahaan peserta Online Job Fair :

Sektor industri:Retail, Media, Pharmacy & Cosmetic, Banking & Finance, Architecture & Interior, Construction & Engineering, Hotel & Tourism, F&B, FMCG, Automotive, Marine, Jurnalism, Hospitality, Property dll.

Page 3: Proposal Online Job Fair PT Jobklik Indonesia

Contact Us

Yukerja.com (by PT. Jobklik Indonesia)Jl. Kebon Kacang 30 No. 1A Jakarta Pusat 10240Phone : +62 21 3222 6784 - 6 Fax : +62 21 391 5923Email: [email protected] website: www.yukerja.com

Jumlah pengunjung selama Online Job Fair edisi Desember 2013

Kalender OJF 2014

*Bila ada perubahan jadwal, info akan kami sampaikan paling lambat 14 Hari sebelum event berlangsung.

Rangga / Hp. 0821-1425-5930 / [email protected]