proposal kwu

8
KATA PENGANTAR Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT., karena berkat hidayah dan karunia-Nya, sehingga kami dapat meyelesaikan tugas kewirausaahaan ini dengan baik dan lancar. Selawat serta salam kami panjatkan kepada Rasulullah saw. atas segala keteladanan dan pengorbanan beliau dalam mendidik pengikut dan umatnya agar menjadi manusia yang berakhlak mulia. Makalah ini merupakan tugas dari dosen pembimbing mata kuliah Kewirausahaan. Penulisan makalah ini tidak lepas dari dukungan berbagai pihak, baik secara moril maupun materiil sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas ini dengan tepat waktu. Sebagai manusia penyandang relativitas kebenaran, penulis menyadari banyaknya kekurangan yang mewarnai makalah ini. Dengan tujuan peningkatan wawasan, penulis mengharapkan sumbangan pemikiran Anda demi penyempurnaan dan perbaikan makalah ini, maupun makalah-makalah selanjutnya. Akhirnya, penulis berharap semoga makalah ini bermanfaat bagi penulis pada khususnya dan bagi pembaca pada umumnya. Makassar, 21 Juni 2015 Penyusun

Upload: mismailwalid

Post on 25-Jan-2017

75 views

Category:

Business


0 download

TRANSCRIPT

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT., karena berkat

hidayah dan karunia-Nya, sehingga kami dapat meyelesaikan tugas

kewirausaahaan ini dengan baik dan lancar. Selawat serta salam kami

panjatkan kepada Rasulullah saw. atas segala keteladanan dan pengorbanan

beliau dalam mendidik pengikut dan umatnya agar menjadi manusia yang

berakhlak mulia.

Makalah ini merupakan tugas dari dosen pembimbing mata kuliah

Kewirausahaan. Penulisan makalah ini tidak lepas dari dukungan berbagai

pihak, baik secara moril maupun materiil sehingga penulis dapat

menyelesaikan tugas ini dengan tepat waktu. Sebagai manusia penyandang

relativitas kebenaran, penulis menyadari banyaknya kekurangan yang

mewarnai makalah ini. Dengan tujuan peningkatan wawasan, penulis

mengharapkan sumbangan pemikiran Anda demi penyempurnaan dan

perbaikan makalah ini, maupun makalah-makalah selanjutnya.

Akhirnya, penulis berharap semoga makalah ini bermanfaat bagi

penulis pada khususnya dan bagi pembaca pada umumnya.

Makassar, 21 Juni 2015

Penyusun

BAB I

Pendahuluan

A. LATAR BELAKANG

Negara kita, Indonesia, merupakan salah satu negara yang memiliki

penduduk terpadat di dunia. Banyaknya penduduk tersebut, tidak berbanding

lurus dengan lapangan pekerjaan yang tersedia. Dimana lapangan pekerjaan

yang tersedia kebanyakan hanya diperuntukkan untuk orang-orang yang

berpendidikan menengah ke atas, sedangkan untuk orang-orang yang

berpendidikan menengah ke bawah lapangan pekerjaan yang tersedia terbatas,

bahkan kebanyakan hanya bekerja serabutan, serta kurangnya kesadaran dan

keterampilan kita dalam menangkap peluang usaha yang ada.

Dengan demikian, pemerintah sebagai pihak yang berwenang,

haruslah bekerja keras untuk mengatasi hal tersebut dan kita sebagai

mahasiswa dituntut untuk berpikir kreatif untuk setidaknya mengurangi beban

pemerintah.

Sebagai mahasiswa yang berintelektual, sudah sewajarnya kita

memikirkan, mencari, dan merumuskan cara mengatasi masalah tersebut,

yaitu dengan menciptakan sebuah lapangan pekerjaan untuk kelangsungan

hidup kita sebagai manusia. Salah satu caranya yaitu dengan mendirikan

sebuah usaha dengan mempekerjakan orang-orang di kalangan kita seperti

mahasiswa maupun orang-orang yang berpendidikan menengah ke bawah

atau anak-anak yang putus sekolah.

Hal tersebutlah yang mendasari kami berniat mendirikan dan

menjalankan sebuah usaha dalam bidang properti, yaitu furniture (perabotan

rumah tangga). Kami memilih mendirikan usaha tersebut, bukan tanpa

halangan. Namun melalui pertimbangan-pertimbangan yang logis.

Kami ingin mendirikan usaha ini karena produk ini tidak dapat lepas dari

kehidupan sehari-hari dan pasti dibutuhkan oleh semua kalangan. Kami

merencanakan untuk menyediakan pelayanan maksimal untuk pelanggan

yaitu dengan memberikan berbagai macam pilihan tema untuk interior

ruangan dan berbagai jenis bahan kayu yang ada di Indonesia untuk membuat

kebutuhan pelanggan terpenuhi.

B. PELUANG BISNIS

Hampir semua orang pasti membutuhkan perabotan rumah tangga.

Akan tetapi, furniture yang dijual di pasaran memiliki banyak kesamaan dari

segi bahan, bentuk, dan harga. Kemudian kami berusaha menciptakan produk

dan jasa yang dapat dijangkau oleh berbagai lapisan masyarakat, tidak hanya

terbatas pada kalangan masyarakat berekonomi menengah ke atas sehingga

memungkinkan bisnis ini dapat dijalankan. Maka dari itu, furniture yang akan

diproduksi dan jasa yang ditawarkan seharusnya memiliki perbedaan dan ciri

khas sehingga semua masyarakat dapat mengguanakan produk/jasa kami.

C. NAMA USAHA

D. ANALSISIS SWOT

1. Strength

a. Respon masyarakat kalangan atas yang positif

b.

2. Weakness

a. Diperlukan modal yang agak besar

b.

3. Opportunity

a. Gemarnya masyarakat

4. Threat

a. Sudah terlalu banyak usaha yang sejenis

b. Susah memasuki target pasar, karena sedikit pesaing

c. Perhitungan pembelian bahan baku yang tidak tepat sehingga terjadi

kelebihan atau kekurangan stok bahan baku

E. MEMULAI USAHA

Dalam memulai usaha ini, ada beberapa hal yang harus diperhatikan

yaitu sebagai berikut:

1. Keinginan

2. Tempat/lahan untuk memproduksi barang dan penawaran jasa

3. Memperbanyak wawasna tentang furniture

BAB II

Pasar dan Pemasaran

A. Target pelangganPelanggan bisnis kami adalah masyarakat mulai ekonomi rendah

sampai ekonomi elit. Ini merupakan salah satu keunggulan produk kami, karena dapat dijangkau oleh seluruh kalangan ekonomi. Produk kami juga menawarkan produk dengan design yang sesuai dengan masing-masing ketiga kelas tersebut. Selain itu, kami juga menyiapkan produk furniture yang dapat dibeli tanpa dekorasi. Jadi pelanggan dapat membelinya secara terpisah setiap bagian yang diinginkan.

Produk kami akan diperkenalkan kepada masyarakat dengan brosur dan katalog. Karena kami hanya akan memproduksi sebagian kecil, sehingga mengurangi tingkat kerugian.

B. Lokasi dan layout1. Lokasi

Untuk bisnis ini kami memilih lokasi di jalan Hertasning Baru. Karena kami mempertimbangkan di sana sedang terjadi pembangunan. Jadi otomatis akan banyak orang yang membutuhkan produk kami. Untuk langkah awal, kami akan memulai mempromosikan produk kami di sana. Dan mulai dari sanalah kami akan mulai memperkenalkan produk kami kepada khalayak umum.

Selain itu, daerahnya mudah dijangkau. Sebab di sana terdapat jalan raya 2 jalur di depannya sehingga akan memudahkan akses pelanggan ke tampat kami.

2. Layout

C. Permintaan dan penawaranMelihat perkembangan penduduk Indonesia khusus nya Sulawesi

Selatan sangat berkembang pesat maka bertambah pula rumah tangga, oleh

karena nya bertambah kebutuhan akan barang barang rumah tangga

khususnya furniture.

D. Strategi Pemasaran

1. Rencana Strategi Perusahaan

Satu diantara berbagai tujuan perusahaan adalah untuk memperoleh

laba yang optimal dari kegiatannya sehari-hari, khususnya kegiatan

pemasaran. Untuk menjalankan kegiatan pemasaran tersebut dengan baik,

dan sesuai dengan sasaran yang diharapkan, perusahaan harus menerapkan

suatu strategi yang tepat sesuai dengan lingkungan pemasaran

perusahaannya. Lingkungan pemasaran suatu perusahaan terdiri dari para

pelaku dan kekuatan-kekuatan yang berasal dari luar fungsi manajemen

fpemasran perusahaan yang mempengaruhi kemampuan manajemen

pemasaran untuk mengembangkan dan mempertahankan transaksi yang

sukses dengan para pelanggan sasarannya.

Strategi yang cocok untuk produk mebel dengan memakai strategi

kebutuhan selektif yaitu dengan cara:

a. Mempertahankan pelanggan misalnya:

- Memelihara kepuasan pelanggan;

- Menyederhanakan proses pembelian;

b. Menjaring pelanggan (Acquistion Strategier)

- Mengambil posisi berhadapan (head – to heas positioning)

- Mengambil posisi berbeda (differentiated position)

Sedangkan untuk strategi generik dimana pada dasarnya

merupakan pendekatan yang berbeda untuk menciptakan keunggulan

bersaing yakni dengan menggunakan strategi diferensiasi. Disini

perusahaan memusatkan perhatian untuk menciptakan produk dini dan

program pemasaran yang berbeda sehingga akhirnya muncul sebagai

pemimpin kelas dalam industri.

Sedangkan untuk strategi melawan pesaing yakni dengan

strategi pengepungan. Kenapa? Karena produk dan jasa yang kami

tawarkan sangatlah berkelas, bukan hanya berkelas tetapi kami juga

menyediakan produk dan jasa yang terjangkau untuk masyarakat

kalangan terbatas. Jadi dari segi mutu, harga, style, dan segala halnya

kami akan menyerang perusahaan lain. Sehingga menjadi perusahaan

satu-satunya yang terkenal tidak hanya di kota kelahiran saja bahkan

sampai ke manca negara lainnya.