promosi mudah dan murah di internet

31
Promosi Mudah dan Murah di Internet Seminar & Workshop Technopreneurship STIE YKPN Jogja, 26 Mei 2012

Upload: endar-kusmarwanto

Post on 21-Jun-2015

1.165 views

Category:

Business


2 download

DESCRIPTION

Tips Promosi Mudah dan Murah di Internet. Tips lainnya bisa dilihat di TL twitter @endar79 . Silahkan mention untuk diskusi lebih lanjut :)

TRANSCRIPT

Page 1: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Promosi Mudah dan Murahdi Internet

Seminar & Workshop Technopreneurship STIE YKPN Jogja, 26 Mei 2012

Page 2: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Visi

Menjadi insan yang bermanfaat dan mendukung enterpreneurship

pengarah musik swaragamastaf IT swaragamaprogrammer gamatechnohrga gamatechno

nirwana book rentalceritacinta.netcontohsurat.netjogjakita.net

Page 3: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Sebelum kita melangkah...

• Siapa target pasar kita?• Apa yang konsumen lakukan/rasakan/alami?

Page 4: Promosi Mudah dan Murah di Internet

- apa yang anda lakukan pertama kali saat mengakses internet?- layanan/situs apa yang paling sering anda kunjungi/akses?

Page 5: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Top Sites in Indonesia1. Facebook

2. google.co.id

3. google.com

4. Blogspot.com

5. YouTube

6. Yahoo!

7. Kaskus

8. WordPress.com

9. Detik.com

10. Twitter

11. Blogger.com

12. Wikipedia

13. 4shared

14. KlikBCA

15. KOMPAS.com

16. adf.ly

17. VIVAnews.com

18. MediaFire

19. Tokobagus

20. Amazon.com

Sumber: Alexa.com 24 Mei 2012

Page 6: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Tujuan utama pengguna internet di Amerika berdasar lama waktu online

Sumber:“The Social Media Report State of the Media: Q3 2011”, Nielsen

Page 7: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Sumber:“The Social Media Report State of the Media: Q3 2011”, Nielsen

Top 10 Social Network dan Blog di Amerika

Page 8: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Benefits of social media marketing

Sumber: “2012 Social Media Marketing Industry Report”, Social Media ExaminerDiikuti 3.813 pemasar, 57% berasal dari Amerika. Dilaksanakan awal 2012.

Page 9: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Commonly used social media tools

Sumber: “2012 Social Media Marketing Industry Report”, Social Media ExaminerDiikuti 3.813 pemasar, 57% berasal dari Amerika. Dilaksanakan awal 2012.

Page 10: Promosi Mudah dan Murah di Internet

B2B vs B2C

Sumber: “2012 Social Media Marketing Industry Report”, Social Media ExaminerDiikuti 3.813 pemasar, 57% berasal dari Amerika. Dilaksanakan awal 2012.

Page 11: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Social media tools marketers want to learn more about

Sumber: “2012 Social Media Marketing Industry Report”, Social Media ExaminerDiikuti 3.813 pemasar, 57% berasal dari Amerika. Dilaksanakan awal 2012.

Page 12: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Use of other forms of marketing

Sumber: “2012 Social Media Marketing Industry Report”, Social Media ExaminerDiikuti 3.813 pemasar, 57% berasal dari Amerika. Dilaksanakan awal 2012.

Page 13: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Photo sharing sites

Page 14: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Daily deals

Page 15: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Marketplace

Page 16: Promosi Mudah dan Murah di Internet

MasterCard Worldwide Online Shopping Survey

Survey diikuti 7373 customer.Kurun waktu 5 Desember 2011 sampai 6 Februari 2012.Berada di 14 negara Asia Pasifik.

- 57% orang Indonesia yang disurvei menggunakan internet untuk berbelanja online

- dalam jangka waktu 6 bulan ke depan, 71% orang Indonesia bermaksud berbelanja online menggunakan internet

Page 17: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Survey Ipsos

• 69% pengguna Internet di Indonesia melakukan pencarian web untuk mencari produk yang ingin mereka beli.

• 44% pengguna Internet di Indonesia melakukan pembelian barang secara online.

Survey dilakukan Februari 2012.

Page 18: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Tips Sukses di Google

• Keyword research• Content yang berkualitas• Mengikuti perkembangan teknik-teknik SEO• Pasang iklan di Google

Page 19: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Tips Facebook

Page 20: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Hasil yang muncul ketika kita ketikkan “Java Batik” di kolom pencarian.

Page 21: Promosi Mudah dan Murah di Internet

www.facebook.com/javabatik

Tidak perlu khawatir orang akan nyasar

Page 22: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Iklan di Facebook (1)

Page 23: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Iklan di Facebook (2)

Page 24: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Iklan di Facebook (3)

Page 25: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Tips Twitter

• Jangan semuanya berisi jualan, tapi berikanlah manfaat: tips/trik, info, dll - Softselling.

• Berkomunikasi secara intens.• Monitor.

Contoh: fasilitas search, tweetreach.com

Page 26: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Fasilitas search di twitter

Page 27: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Tweetreach

Page 28: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Recommended step

• Buat website + SEO• Aktif di social media• Publikasikan di forum diskusi, iklan baris gratis

dll• Susun dan eksekusi integrated marketing plan

(offline + online) sesuai target market• Ikuti trend social media – internet dan

sesuaikan action kita

Page 29: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Tips menjaga semangat!

• Banyak bergaul dengan orang-orang yang visinya sama/mirip dan positif

• Gabung ke komunitas yang relevan, yang sesuai dengan visi kita.

• Follow account twitter orang-orang sukses yang banyak berbagi tips, trik, dan memotivasi. Saat galau, baca Timeline mereka.

Page 30: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Kontak

• Endar Kusmarwanto• @endar79

#iklangratisdiradio#rahasia1500visitor/day

• WhatsApp: 08882837250

Page 31: Promosi Mudah dan Murah di Internet

Jika impian kesuksesan diri sendiri masih kurang bisa membuat kita bersemangat, lakukanlah untuk orang-orang yang kita cintai. Yuk bergerak!