promkes usia

40
PROMOSI KESEHATAN PADA BERBAGAI TINGKAT USIA PERKEMBANGAN

Upload: dianifebriani17

Post on 28-Dec-2015

58 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

PROMOSI KESEHATAN PADA BERBAGAI TINGKAT

USIA PERKEMBANGAN

MASA TODLER

PERTUMBUHAN FISIK RELATIF LAMBATMOTORIK BERJALAN CEPAT BERSIFAT EGOSENTRIS(keakuan yg kuat)SELF DEFENSE (menolak)OTONOMI VS RASA MALU & RAGU-RAGU( 1-3 Th )

CIRI UMUM;

BERGANTUNG PADA LINGKUNGANBUTUH RASA AMANEKSPLORASI DIRI DAN LINGKUNGANKEINGINTAHUAN ALAMIAH

STRATEGI PENGAJARAN

• ORIENTASIKAN PENGAJARAN PADA PEMBERI PERAWATAN

• LAKUKAN PENGULANGAN DAN PENIRUAN INFORMASI

• STIMULASI SEMUA INDRA• BERIKAN BERMAIN DAN MANIPULASI OBJEK

INTERVENSI KEPERAWATAN

SAMBUT KETERLIBATAN AKTIF• BINA HUBUNGAN• DUKUNG KEDEKATAN FISIK• BERIKAN INFORMASI YANG RINCI• TANGGAPI PERTANYAAN DAN KEPRIHATINAN• MINTA INFORMASI MENGENAI KELEBIHAN

DAN KESUKAAN/KETIDAK SUKAANNYA

MASA PRASEKOLAH ( 3- 6 TH)

• TAHAP PSIKOSOSIAL : INISIATIF VS RASA BERSALAH• CIRI UMUM :- EGOSENTRIS- BERFIKIR PRAKAUSAL,KONKRIT,HARFIAH- PERCAYA KALAU PENYAKIT DISEBABKAN SENDIRI

DAN BERSIFAT HUKUMAN- KEPEKAAN AKAN WAKTU TERBATAS- TAKUT TERLUKA SECARA FISIK

- TIDAK DAPAT MENYIMPULKAN- BERFIKIR ANIMISTIS (OBJEK MENGUASAI

HIDUP ATAU KARAKTERISTIK MANUSIA)- CEMAS AKAN PERPISAHAN- DIMOTIVASI OLEH KEINGINTAHUAN- IMAJINASI AKTIF, MUDAH TAKUT- KERJANYA HANYA BERMAIN

STRATEGI PENGAJARAN :

• GUNAKAN PENDEKATAN YANG HANGAT DAN MENENANGKAN

• RAIH KEPERCAYAAN• LAKUKAN PENGULANGAN INFORMASI• LAKUKAN MANIFULASI PADA OBJEK DAN

PERALATAN• BERIKAN PERAWATAN DENGAN PENJELASAN

• YAKINKAN UNTUK TIDAK MENYALAHKAN DIRI SENDIRI

• JELASKAN PROSEDUR DENGAN SINGKAT DAN SEDERHANA

• BERIKAN LINGKUNGAN YANG AMAN• BERIKAN REINFORCEMENT POSITIF• BERIKAN PERTANYAAN UNTUK

MENGUNGKAPKAN PERSEPSI /PERASAAN• GUNAKAN GAMBAR DAN CERITA YANG

SEDERHANA

• GUNAKAN TERAFI BERMAIN DENGAN BONEKA DAN BONEKA-TANGAN

• STIMULASI INDRA, PENGLIHATAN, PENDENGARAN, PERABAAN, MOTORIK

+ INTERVENSI KEPERAWATAN : - SAMBUT KETERLIBATAN AKTIF - BINA HUBUNGAN - DUKUNG, KEDEKATAN FISIK - BERIKAN INFORMASI YANG RINCI

- TANGGAPI PERTANYAAN DAN KEPRIHATINAN- MINTA INFORMASI MENGENAI

KELEBIHAN/KETERBATASAN ANAK DAN KESUKAAN/KETIDAKSUKAANNYA

MASA ANAK SEKOLAH (12 -18 TH )

• TAHAP PSIKOSOSIAL : JATI DIRI VS KEBINGUNGAN PERAN

• CIRI UMUM :- LEBIH REALISTIS DAN OBJEKTIF- MENGERTI SEBAB DAN AKIBAT- PENALARAN DEDUKATIF/INDUKTIF- MENUNTUT INFORMASI KONKRIT

- MAMPU MEMBANDINGKAN OBJEK DAN PERISTIWA

- LAJU PERTUMBUHAN FISIK BERVARIASI- ALASAN DIBUAT SECARA SILOGISTIK- MEMAHAMI KESERIUSAN DAN KONSKUENSI

SUATU TINDAKAN- FOKUS BERPUSAT PADA OBJEK- ORIENTASI SEGERA

STRATEGI PENGAJARAN

• DUKUNG KEMANDIRIAN DAN PARTISIPASI AKTIF• JUJUR, HILANGKAN RASA TAKUT• GUNAKAN PENJELASAN YANG LOGIS• BERIKAN WAKTU UNTUK MENGAJUKAN

PERTANYAAN• GUNAKAN ANALOGI UNTUK MEMBUAT PROSES

YANG TIDAK TAMPAK MENJADI NYATA

• CIPTAKAN MODEL PERAN• HUBUNGKAN PERAWATAN DENGAN

PENGALAMAN LAIN ANAK : BANDINGKAN PROSEDURNYA

• GUNAKAN FOKUS YANG TERPUSAT PADA OBJEK

• GUNAKAN TERAPI BERMAIN• BERIKAN KEGIATAN KELOMPOK• GUNAKAN GAMBAR, MODEL, BONEKA,

LUKISAN, AUDIOTAPE DAN VIDIOTAPE

INTERVENSI KEPERAWATAN

• SAMBUT KETERLIBATAN AKTIF• BINA HUBUNGAN• DUKUNG KEDEKATAN FISIK• BERIKAN INFORMASI YANG RINCI• TANGGAPI PERTANYAAN DAN KEPRIHATINAN• MINTA INFORMASI MENGENAI

KELEBIHAN/KETERBATASAN ANAK DAN KESUKAAN/KETIDAKSUKAAN

MASA REMAJA (12-18 TH)

• TAHAP PSIKOSOSIAL : JATI DIRI VS KEBINGUNGAN PERAN

CIRI UMUM

• BERFIKIR ABSTRAK• DAPAT MENGAMBIL PELAJARAN DARI

PEMBELAJARAN TERDAHULU• ALASAN LOGIS DAN MEMAHAMI PRINSIP-

PRINSIP ILMIAH• ORIENTASI MASA DEPAN• DIMOTIFASI OLEH HASRAT UNTUK

PENERIMAAN SOSIAL

• TEMAN SEBAYA PENTING BAGINYA• SEMAKIN SERING MERENUNG,PENAMPILAN

SANGAT PENTING( KHALAYAK HASIL IMAJINASI)

• MERASA KUAT, TIDAK TERKALAHKAN/KEBAL DENGAN HUKUM ALAM (DONGENG PRIBADI)

STRATEGI PENGAJARAN

• WUJUDKAN KEPERCAYAA,KEBENARAN• CARI TAHU AGENDA MEREKA• ATASI MASA TAKUT/KEPRIHATINAN TENTANG

HASIL AKHIR PENYAKIT• KENALI FOKUS KONTROL• LIBATKAN DALAM RENCANA ASUHAN • GUNAKAN TEMAN SEBAYANYA UNTUK

MEMBERI DUKUNGAN & MEMPENGARUHI

• NEGOSIASIKAN PERUBAHAN• FOKUSKAN PADA RINCIAN• BERIKAN INFORMASI YANG PENTING BAGI

KEHIDUPAN• PASTIKAN KERAHASIAHAN & PRIVASI• ATUR SESI-SESI KELOMPOK• GUNAKAN AUDIO VISUAL, BERMAIN PERAN,

PERJANJIAN , MATERI BACAAN• SEDIAKAN EKSPERIMENTASI DAN

FLEKSIBILITAS

INTERVENSI KEPERAWATAN

• TEMUKAN SITEM PENDUKUNG EMOSIONAL, KEUANGAN

• TETAPKAN TUJUAN DAN HARAPKAN• KAJI TINGKAT STRES• HORMATI NILAI-NILAI & NORMA• TENTUKAN TANGGUNGJAWAB DAN

HUBUNGAN PERAN• LAKUKAN PENGAJARAN 1 : 1

MASA DEWASA MUDA

• USIA : 18 – 40 TH• TAHAP PSIKOSOSIAL : KEINTIMAN VS

PENGUCILAN

CIRI UMUM• OTONOMI• MENGGUNAKAN PENGALAMAN PRIBADI

UNTUK MENINGKATKAN ATAU MENCAMPURI PEMBELAJARAN

• MOTIVASI INTRINSIK• MAMPU MENGANALISIS SECARA KRITIS• MEMBUAT KEPUTUSAN TENTANG DIRI

SENDIRI,PEKERJAAN & PERAN SOSIAL

STRATEGI PENGAJARAN

• FOKUSKAN PADA MASALAH• GUNAKAN PENGALAMAN YG BERHARGA• FOKUSKAN PADA PENERAPAN YG SEGERA• DUKUNG PARTISIPASI AKTIF• IZINKAN UNTUK MENGATUR KECEPATANNYA

SENDIRI,BIARKAN MENJADI SELF DIRECTED• ORGANISASIKAN MATERI• KENALI PERAN SOSIAL• TERAPKAN PENGETAHUAN BARU MELALUI PERMAINAN

PERAN DAN PRAKTEK LANGSUNG

INTERVENSI KEPERAWATAN

• TENTUKAN SISTEM PENDUKUNG EMOSIONAL, KEUANGAN DAN FISIK

• KAJI TINGKAT MOTIVASI UNTUK KETERLIBATAN

MASA DEWASA TENGAH

• USIA : 40 – 65 TH• TAHAP KOGNITIF : FORMAL OPERATION• TAHAP PSIKOSOSIAL : GENERATIVITAS

OBSERPTION DAN STAGNASI

MASA DEWASA TENGAH, CIRI UMUM

• 40 – 60 TH• KEYAKINAN DIRI BERKEMBANG DENGAN BAIK• RISAU DENGAN PERUBAHAN FISIK• MENCARI GAYA HIDUP ALTERNATIF• MEMIKIRKAN KONTRIBUSINYA PADA KELUARGA DAN

MASYARAKAT• MENGKAJI ULANG TUJUAN DAN NILAI2• MEMPERTANYAKAN PRESTASI & KEBERHASILAN• YAKIN DENGAN KEMAMPUANNYA• BERHASRAT UNTUK MENGURANGI ASPEK KEHIDUPAN

YANG TIDAK MEMUASKAN

STRATEGI PENGAJARAN• FOKUSKAN UNTUK MEMPERTAHANKAN

KEMANDIRIAN DAN MEWUJUDKAN POLA HIDUP YANG NORMAL

• KAJI PENGALAMAN BELAJAR MASA LALU YANG POSITIF DAN NEGATIF

• KAJI SUMBER STRES YANG POTENSIAL BERKAITAN DENGAN PERMASALAHAN TENTANG KRISIS SETENGAH BAYA

• BERIKAN INFORMASI UNTUK MENGATASI KEPRIHATINAN DAN MASALAH HIDUP

INTERVENSI KEPERAWATAN

• TENTUKAN SISTEM PENDUKUNG EMOSIONAL, KEUANGAN DAN FISIK

• KAJI TINGKAT MOTIVASI UNTUK KETERLIBATAN

MASA DEWASA TUA

• USIA : 65 TH• TAHAP PSIKOSOSIAL : INTEGRITAS EGO VS

KEPUTUSASAAN

CIRI UMUM

• PERUBAHAN KOGNITIF• MENURUNNYA KEMAMPUAN UNTUK BERFIKIR

SECARA ABSTRAK, PENGOLAHAN INFORMASI• MENURUNNYA MEMORI JANGKA PENDEK• MEMANJANGNYA WAKTU REAKSI• BERFOKUS PADA PENGALAMAN HIDUP MASA LALU

• BERKURANGNYA DAYA SENSORIK/MOTORIK• PERUBAHAN PENDENGARAN• KEHILANGAN PENDENGARAN TERUTAMA NADA

BERTEKANAN TINGGI, KONSONAN (S,Z, T,F ,& G), DAN WICARA YANG CEPAT

• PERUBAHAN PENGLIHATAN : - RABUN JAUH (PERLU KACA MATA BACA) - LENSA MATA BURAM (MAS.CAHAYA YG TAJAM) - UKURAN PUPIL MENGECIL ( MENGURANGI

ADAPTASI PENGLIHATAN PADA KEGELAPAN ) - MENURUNKAN PERSEPSI

- LENSA MENGUNING ( DISTORSI WARNA MUDA : BIRU, HIJAU, UNGU )

- DISTORSI KEDALAMAN PERSEPSI KELETIHAN/ BERKURANGNYA TINGKAT ENERGIPATOFISIOLOGI ( PENYAKIT KRONIS )PERUBAHAN PSIKOSOSIAL

STRATEGI PENGAJARAN

• GUNAKAN CONTOH YG KONKRIT• SESUAIKAN DENGAN PENGALAMAN MASA

LALU• BERIKAN INFORMASI YG RELEVAN DAN

BERMAKNA• BAHAS SATU KONSEP PADA SATU WAKTU• BERIKAN WAKTU UNTUK MEMPROSES/

RESPONS ( LAJUNYA LAMBAT )

• LAKUKAN PENGULANGAN DAN BERIKAN REINFORCEMENT PADA INFORMASI

• JANGAN BERIKAN UJIAN SECARA TERTULIS• LAKUKAN PEMBICARAAN DAN LATIHAN

SECARA VERBAL• BENTUK RENCANA LANJUTAN (GUNAKAN

SATU ATAU BEBERAPA PETUNJUK)• DORONG KETERLIBATAN AKTIF• BERIKAN PENJELASAN SECARA SINGKAT

• GUNAKAN ANALOGI UNTUK MENGGAMBARKAN INFORMASI ABSTRAK

• BICARA DENGAN PERLAHAN, BUAT JEDA• GUNAKAN NADA BERTEKANAN RENDAH• HADAPI KLIEN SAAT BICARA• MINIMALKAN GANGGUAN• JANGAN BERTERIAK• GUNAKAN ALAT BANTU VISUAL UNTUK

MELENGKAPI INSTRUKSI SECARA VERBAL• HINDARI CAHAYA YANG TAJAM

• GUNAKAN LAMPU PUTIH YANG LEMBUT• BERIKAN PENCAHAYAAN YANG MEMADAI• GUNAKAN LATAR BERWARNA PUTIH DAN CETAKAN

BERWARNA HITAN• GUNAKAN HURUF YANG BESAR DAN BERSPASI• JANGAN PAKAI WARNA BIRU,HIJAU,UNGU,DAN

KUNING UNTUK MEMBUAT KODE• TINGKATKAN TINDAKAN PENCEGAHAN UNTUK

KESELAMATAN/ LINGKUNGAN YANG AMAN

INTERVENSI KEPERAWATAN

• LIBATKAN PEMBERI PERAWATAN UTAMA• DORONG UNTUK BERPARTISIPASI• SEDIAKAN SUMBER PENDUKUNG• KAJI MEKANISME KOPING• BERIKAN REINFORCEMENT DALAM BENTUK

INSTRUKSI TERTULIS• LAKUKAN ANTISIPASI PEMECAHAN MASALAH

(APA YG TERJADI JIKA….)

TUGAS

• BUAT STRATEGI PENGAJARAN YANG SESUAI DENGAN TAHAPAN PERKEMBANGAN :

1. MASA BAYI-MASA TODLER & MASA PRASEKOLAH2. MASA ANAK SEKOLAH3. MASA REMAJA4. MASA DEWASA MUDA & DEWASA TENGAH5. MASA TUA