presentation case report tb paru+ sle

Upload: robertus-elvantora

Post on 17-Feb-2018

239 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/23/2019 Presentation case report TB Paru+ SLE

    1/20

    BADAN LEMAS

    Disusun Oleh:

    Novendra Dery ElvantoraPembimbing:

    dr. Juspeni Kartika, Sp. PD

    BAGIAN ILM PEN!AKI" DALAM

    #AKL"AS KED$K"E%AN NI&E%SI"AS MALA'A!A"I

    %MA' SAKI" PE%"AMINA BIN"ANG AMIN

    K$"A BANDA% LAMPNG

    ()*+

  • 7/23/2019 Presentation case report TB Paru+ SLE

    2/20

    IDENTIFIKASI

    MR : 021976

    Nama lengkap : Tn I W

    Jenis kelamin : Perempuan

    Tempat Tanggal Lahir: 01 November 1982

    Umur : 34 tahun

    Status perkawinan: Menikah

    Agama : Islam

    Pekerjaan : Usaha LoundryPendidikan : SMP

    Alamat : Kemiling permai, Kemiling,

    Bandar Lampung

  • 7/23/2019 Presentation case report TB Paru+ SLE

    3/20

    ANAMNESIS

    Diambil dari : Autoanamnesa

    MRS : 04 Januari 2016Jam : 14.00 WIB

    os datang dengankeluhan batukberdahak 1 bulan

    KeluhanUtama

    Nyeri ulu hati, nafas sedikitsesak, Demam, keringatmalam 2 kali ganti baju,

    nafsu makan

    Keluhan

    Tambahan

  • 7/23/2019 Presentation case report TB Paru+ SLE

    4/20

    Riwayat Perjalanan Penyakit

    Os datang ke poli penyakit dalam RS. PBA dengan lemassejak 2 hari yang lalu,sesak nafas disertai demam pada saat

    malam hari, dan nyeri ulu hati. Os juga mengeluh mengalami

    sariawan di mulut dan lidah, tenggorokan terasa panas dan

    nyeri saat menelan. Sejak os mengalami keluhan tersebut,

    nafsu makan pasien pun berkurang sehingga os mengalamipenurunan berat badan dari 54 kg menjadi 47 kg selama 2

    bulan terakhir. Os juga mengalami nyeri pada sendi lutut.

    Sesak diikuti dengan demam dan menggigil pada malam hari.

    Os mengaku sudah pernah didiagnosis lupus eritematosussistemik dan TB paru. Os juga sudah mengkonsumsi OAT

    selama 2 minggu, dikarenakan os merasa baikan os berhenti

    mengkonsumsi OAT. Riwayat BAK lancar, BAB lancar, BAB

    hitam disangkal.

  • 7/23/2019 Presentation case report TB Paru+ SLE

    5/20

    ANAMNESIS SISTEMIK

    Kulit: Muka kemerahan

    Mulut: Sariawan

    Tenggorokan : Nyeri menelan

    Dada: Sesak Nafas dan batuk berdahakAbdomen: Mual dan nyeri ulu hati

    Ekstremitas: DBN

    Saluran Kemih: DBN

    Berat Badan: MenurunRiwayat Makan: 2x/hari, 1 porsi, bervariasi, nafsu makan

    menurun

  • 7/23/2019 Presentation case report TB Paru+ SLE

    6/20

    Keadaan umum : Tampak sakit sedang

    Kesadaran : Compos Mentis

    Tekanan darah : 100/60 mmHg

    Nadi : 96x/menit,teratur, isi, tegangan

    cukup.

    Suhu : 36,3CPernapasan : 22x/menit

    Berat badan : 47 kg

    Tinggi badan : 165 cm

    IMT : 17,3 (BB kurang)

    Keadaan gizi : KurangSianosis : Tidak sianosis

    Edema umum : Tidak oedem

    Cara berjalan : Normal

    Mobilitas (aktif/pasif): Aktif

    Pemeriksaan

    Umum

    Aspek Kejiwaan

    Tingkah laku :

    tenangAlam perasaan:biasa

    Proses pikir :wajar

    S

  • 7/23/2019 Presentation case report TB Paru+ SLE

    7/20

    Status

    Generalisata

    KULIT

    Warna : Sawo matang

    Efloresensi : Eritemawajah

    Jaringan parut : tidak ada

    Pigmentasi : tidak ada

    Pertumbuhan rambut : normal

    Pembuluh darah : normal

    Suhu raba : hangat

    Lembab/kering : normalKeringat umum : Ada

    Turgor : normal

    KELENJAR GETAH BENING

    Submandibula : tidak teraba

    Supraklavikula : tidak teraba

    Leher : tidak teraba

    Ketiak : tidak terabaLipat paha : tidak teraba

    KEPALA

    Ekspresi wajah : normal

    Simetris muka : simetris

    Rambut : rontok

    Pembuluh temporal : tidak teraba

    MATA

    Eksolftalmus: tidak adaEnoftalmus : tidak ada

    Kelopak : normal

    Lensa : jernih

    Konjungtiva : tidak anemis

    Visus : normal

    Sklera : normal

    Gerakan mata: normal

    Lap.penglihatan : normal

    Tekanan bola mata: normal/palpasi

    Deviatio konjungtiva : tidak ada

    Nistagmus : tidak ada

  • 7/23/2019 Presentation case report TB Paru+ SLE

    8/20

    TELINGA

    Tuli : tidak tuli

    Selaput pendengaran: normal

    Lubang : normalPenyumbatan : tidak ada

    Serumen : normal

    Perdarahan : tidak ada

    MULUT

    Bibir : kering, tidak sianosis

    Tonsil : T1 T1

    Langit-langit : normal

    Bau nafas : normalTrismus : normal

    Lidah : stomatitis

    Faring : tidak hiperemis

    LEHER

    Tekanan vena jugularis : Normal, 5-2 cmH20

    Kelenjar tiroid : normal, tidak ada

    pembesaran

    Kelenjar limfe : normal, tidak ada

    pembesaran

    DADA

    Bentuk : simetris

    Buah dada : normal

    Sela iga : normal

  • 7/23/2019 Presentation case report TB Paru+ SLE

    9/20

    PARU DEPAN DAN BELAKANG

    Inspeksi Kiri : simetris, retraksi (-), spidernevi (-)

    Kanan: simetris, retraksi (-), spidernevi (-)

    PalpasiFremitus kiri = kanan

    PerkusiKiri: sonor

    Kanan : sonor

    Auskultasi

    Kiri: vesikuler

    Kanan : vesikuler

    JANTUNG

    Inspeksi: ictus kordis tidak tampak

    Palpasi : ictus kordis tidak teraba Perkusi

    Perkusi : kanan Atas : ics II linea parasternal dextraBawah : ics IV linea parasternal dextra

    kiriAtas: ics II linea parasternal sinistra

    Bawah : ics V linea midclavikula sinistra

    Auskultasi : Bunyi jantung I-II, intensitas normal, reguler, murmur

    (-), gallop (-)

  • 7/23/2019 Presentation case report TB Paru+ SLE

    10/20

    ABDOMEN

    Inspeksi: Dinding perut datar, simetris

    dengan

    dinding dada,asistes(-),

    distended(-), venektasi(-), caput

    medusa(-),ikterik(-)

    Auskultasi : Peristaltik (+)

    8x/menit, bruit hepar(-), bruit epigastrium

    (-)

    Palpasi :Nyeri tekan

    epigastrium (+),undulasi (-), hati idakteraba, limpa tidak teraba, ginjal nyeri

    ketok cva (-)

    Perkusi : Timpani

    EKSTREMITASEkstremitas superior dextra dan sinistra:

    Oedem (-), deformitas (-), sianosis (-), nyeri sendi

    (-), ptekie (-), eritem palmar (-)

    Ekstremitas inferior dextra dan sinistra:

    Oedem (-), deformitas (-), sianosis (-),nyeri

    sendi (+), ptekie (-)

    P ik

  • 7/23/2019 Presentation case report TB Paru+ SLE

    11/20

    HEMATOLOGI

    PEMERIKSAAN HASIL NORMAL

    Hemoglobin 9,0

    Lk: 14-18 gr%

    Wn: 12-16 gr%

    Leukosit 4.800 4500-10.700 ul

    Hitung jenis leukosit

    Basofil 0 0-1 %

    Eosinofil 0 1-3%

    Batang 1 2-6 % Segmen 58 50-70 %

    Limposit 33 20-40 %

    Monosit 8 2-8 %

    Eritrosit 3,7Lk: 4.6- 6.2 ul

    Wn: 4.2- 5,4 ul

    Hematokrit 29 Lk: 40-54 %Wn: 38-47 %

    Trombosit 473.000 159-400 ul

    MCV 71 80-96

    MCH 25 27-31 pg

    MCHC 34 32-36 g/dl

    Pemeriksaan

    Laboratorium

    Serologi

    PEMERIK

    SAAN

    HASIL Titer

    04 Januari 2016

    P ik

  • 7/23/2019 Presentation case report TB Paru+ SLE

    12/20

    KIMIA DARAH

    PEMERIKSAAN HASIL NORMAL

    Ureum 25 10 40 mg/dl

    Kreatinin 1,0 Lk: 0,9 1,5 Mg/dl

    Gula darah sewaktu 98

  • 7/23/2019 Presentation case report TB Paru+ SLE

    13/20

    Sewaktu: -

    Pagi : -Sewaktu: -

    Pemeriksaan

    Sputum BTA

    12 - 13 Oktober 2015

  • 7/23/2019 Presentation case report TB Paru+ SLE

    14/20

    Pemeriksaan

    Rontgen Thorax

    12 - 13 Oktober 2015

    Kesan :

    Cor tidak membesar Sinus costophrenicus dan diafragma normal Tampak infiltrat di apeks kanan paru

    menunjukkan adanya tuberculosis pulmonal

    aktif

  • 7/23/2019 Presentation case report TB Paru+ SLE

    15/20

    DIAGN$SIS KE%JA

    Kasus kambuh Tuberkulois Paru dan SLE

    P%$GN$SIS

    Quo ad vitam : Dubia ad bonam

    Quo ad functionam : Dubia ad malam

    Quo ad Sanactionam : Dubia ad malam

  • 7/23/2019 Presentation case report TB Paru+ SLE

    16/20

    RENCANAPEMERIKSAAN

    Lab : Darah lengkap &

    kimia darah Test Serologi CRP Sputum BTA

    Rontgen Thorax

  • 7/23/2019 Presentation case report TB Paru+ SLE

    17/20

    PENATALAKSANAAN

    Non Farmakologis

    Tirah Baring

    Farmakologis

    IVFD RL xx tpm

    Metil Prednisolon 62,5 vial / 12 jam

    Panloche extra Pantoprazole 2x1

    Cellocid 2 x 1 vial

    //FOLLOWUP//

  • 7/23/2019 Presentation case report TB Paru+ SLE

    18/20

    //FOLLOW UP//

  • 7/23/2019 Presentation case report TB Paru+ SLE

    19/20

  • 7/23/2019 Presentation case report TB Paru+ SLE

    20/20Eagle ies alo!e Ka"i #u!u!g La$u

    Be a Good Doctors with Active Learning and Share Knowledge Each OtherThink Globally but Act Locally !"O State#ent$