presentation 10

Upload: cindy-amalia

Post on 03-Mar-2016

213 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

n

TRANSCRIPT

LAPORAN KASUS

GENERAL ANESTESILAPORAN KASUS

Cindy Amalia03011060

PembimbingDr. Tati, Sp. An

Nama: Nn. APUmur: 17 tahunJenis Kelamin: PerempuanPekerjaan: PelajarAgama: IslamSuku: JawaAlamat: Jl. Utama PCI blok D, Cibeber kota CilegonNo. RM: 056136Tanggal Masuk RS: 31 Agustus 2015Tanggal Operasi: 1 September 2015

Identitas pasienDilakukan secara Autoanamnesis, tanggal 2 September 2015, pukul 07.30 WIB di ruang Bougenville RSUD Cilegon.

ANAMNESISKELUHAN UTAMA: Benjolan di leher kanan sejak 1 bulan yang lalu.

RIWAYAT PENYAKIT SEKARANGOs datang ke Poliklinik Bedah RSUD Cilegon pada tanggal 1 dengan keluhan terdapat benjolan pada leher sebelah kanan sejak 1 bulan sebelum masuk rumah sakit. Os mengeluh benjolan pertama kali timbul pada leher sebelah kanan sebanyak 1 buah, kemudian benjolan pada leher bertambah menjadi 2 buah pada 2 minggu SMRS. Os mengeluh benjolan tersebut kenyal dan dapat digerakan dari dasarnya dan benjolan tersebut tidak nyeri dan tidak teraba hangat.Os menyangkal ada riwayat demam pada saat timbul benjolan, riwayat batuk yang lama, riwayat sakit tenggorokan dan riwayat penurunan berat badan sejak timbul benjolan pada leher.

ANAMNESISRiwayat Penyakit DahuluOs menyangkal memiliki riwayat penyakit asthma, radang paru, darah tinggi, sakit jantung, riwayat alergi, riwayat kencing manis, riwayat penyakit hati dan ginjal.

Riwayat Penyakit KeluargaOs menyangkal ada anggota keluarga yang memiliki keluhan yang sama dengan Os dan Os juga menyangkal ada anggota keluarga yang menderita darah tinggi, kencing manis, asthma dan alergi obat maupun makanan.

Riwayat Obat-ObatanOs menyangkal sedang meminum obat-obatan medis ataupun herbal.