pptefekcompton-140130152621-phpapp02

Upload: naniknana-novianti-isnawiah

Post on 07-Mar-2016

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

EFEK COMPTON

Sejarah Penemuan Efek Compton

Tahun 1920 Compton mengadakan penelitian tentang hamburan sinar-X dari bermacam-macam zat dengan menggunakan spektrometer. Tahun 1922 compton membuktikan bahwa sinar-X mengalami perubahan tertentu ketika mengalami penghamburan . Selain itu Compton juga membuktikan bahwa sinar-X dapat merusak bahan dari gelas dan kaca perak. Tahun 1923 Compton menerangkan sinar-X berdasarkan teori kuantum cahaya yang diberi nama foton. Compton juga menerangkan proses kejadian sinar kosmis.Percobaan Compton

Video Efek Compton :

Pembahasan Rumus Efek Compton:

Kesimpulan :Rumus dari Efek Compton adalahKeterangan: : panjang gelombang awal (m): panjang gelombang akhir (m)h: tetapan Planck = 6,63 x 10-34 (Js) m0: massa diam elektron (kg)c: cepat rambat cahaya = 3 x108 (m/s): sudut hambur

Dimana: disebut juga panjang gelombang Compton lc

lc ==

=2,43.10-12 m

Contoh soal :

Suatu berkas cahaya dalam eksperimen hamburan Compton terhambur dengan panjang gelombang 0,01 nm. Jika sudut hamburan foton adalah 90o, berapakah panjang gelombang foton yang datang?

Pembahasan : = 0,01 nm = 0,01 x 10-9 m = 10-11 m = 90o

Diket:10-11 l =

=

(1 - cos )(1 - cos 90o)10-11 l = 2,43.10-12 (1 0)l =10.10-12 2,43.10-12l =7,57. 10-12 m