ppt

20
CAHYO AJI RAHARJO 102011144 Kedua Tangan Kebas Karena Terpapar Getaran

Upload: cahyo-aji-raharjo

Post on 04-Dec-2015

212 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

ppt vibrasi

TRANSCRIPT

Page 1: PPT

CAHYO AJI RAHARJO102011144

Kedua Tangan Kebas KarenaTerpapar Getaran

Page 2: PPT

Anamnesis

IdentitasRiwayat Penyakit

sekarang Sejak kapan,

bagaimana Keluhan

Peringan/pemmberatRiwayat Penyakit

dahulu Mengalami gejala yang

sama Penyakit kronis

Hal lainya Pengkonsumsian obat Alkohol merokok

Page 3: PPT

Anamesis Riwayat Pekerjaan

Komponen yang termasuk riwayat pekerjaan. Deskripsi dan sifat

pekerjaan Jam kerja Tipe bahaya Pekerjaan sebelumnya Pekerjaan lain Pajanan dalam Rumah

tangga Hobi Pekerja lain menderita

penyakit yang sama

Tambahan informasi Kebiasaan merokok Keluhan pekerja lain Hubungan waktu

antara pekerjaan dan timbulnya gejala

Derajat pajanan APD

Page 4: PPT

Pemeriksaan Fisik

Penilaian aktivitas dan spesifikasi vaskular Rotasi leher, kompresi pergelangan tangan, tekanan

darah sistolSensitivitas dan spesifikasi sensoris dan

muskuloskletal Gerakan anatomis Tes presepsi suhu Sensitivitas ras nyeri Rasa raba

Page 5: PPT

Pemeriksaan Penujang

Factor rheumatoidSinar X

Page 6: PPT

Pajanan yang Dialami

Getaran : gerakan teratur dari suatu benda atau media dengan arah bolak balik yang teratur

Jenis Vibrasi Seluruh tubuh => 0,5 – 4 Hz Segmental => 8-1000 Hz

Page 7: PPT

Hubungan Penyakit dengan Pajanan

9 Hz = resonansi dada dan perut, 10 Hz= inten 0,6 gr Volume perdenyut sedikit

berubah, inten 1,2 gr perubahan sistem peredaran darah

10 Hz= kesatuan otot dan tulang beresonasi13-15 Hz= tenggorokan resonansi<20 Hz = tonus otot meningka

Page 8: PPT

Hubungan Penyakit dengan Pajanan

Seluruh tubuh 3-5 Hz => bagian Thorax 20-30 Hz=> kepala 100-150 Hz => Rahang

Segemental (Tangan Lengan) Kelainan pada predaran darah dan persarafan Kerusakan persendian

Page 9: PPT

Batas Pajanan

Total Durasia

Pemaparan Harian

Nilai Dominanb Frekuensi Tertimbang, rms, Komponenn Akselerasi yang Tidak

Boleh Dilampaui

ak’(akeg)

m/detik2 gc

4 atau < 8 jam 4 0,40

2 atau < 4 jam 6 0,61

1 atau < 2 jam 8 0,81

<1 jam 12 1,22

Keterangan:

a. Total waktu vibrasi masuk ke tangan/hari, baik kontinu maupun intermiten.

b. Biasanya salah satu axis vibrasi dominan terhadap dua axis lainnya. Bila satu atau lebih axis

vibrasi melampau total pemaparan harian, TLV telah di lampaui

c. g = 9,81 m/detik2

Page 10: PPT

Batas Pajanan

Faktor mempengaruhi batasan pajananNilai ambang batasHubungan dosis-responsPeriode Laten

Page 11: PPT

Faktor yang mepengaruhiFaktor Fisik Faktor biodinamik Faktor individual

Percepatan Vibrasi Kekuatan menggenggam

Kontrol alat oleh operatot

Frekuensi vibrasi Luas permukaan, lokasi, dan masa bagian tangan.

Laju/keseringan dari kerja mesin

Durasi Pemaparan Kekerasan dari bahan yang dikontakan pegangan tangan dari alat.

Keterampilan dan produktivitas

Lamanya berkerja berkaitan dg vibrasi

Posisi tangan dan lengan relatif terhadap badan

Kerentanan individual pada vibrasi

Tingkat pemeliharaan alat

Tekstur pegangan lunak / tidak

Merokok dan pengunaan obat. Pemaparan faktor kimia dan fisika

Perlindungan praktik dan alat: glove, boot, work-rest period

Riwayat medis luka jari dan tangan, trauma suhu rendah frostbite

Penyakit, khususnya luka pada jari dan tangan

Page 12: PPT

Diagnosis Penyakit Akibat Kerja

Hand-arm Vibration SydromesVibrasi dari alat yang menyebabkan perubahan dalam

tendon, otot, sendi dan juga system saraf.Gejala

Serangan Blancing satu jari/lebih Rasa nyeri dan kehilang rasa di jari Kehilangan rasa raba lembut Sensai nyeri dan dingin Kehilangan kekuatan menggenggam

Page 13: PPT

Skala Stokholm Workshop

Tingkat Derajat Gambaran

0 Tidak ada Tidak ada yang terkena

1 Derajat Rendah Kadang menyerang hanya pada ujung satu jari atau lebih

2 Derajat Sedang Kadang menyerang ujung-ujung dan bagian tengah jari

dan jarang pada bagian jari yang dekat dengan bagian

telapak tangan.

3 Derajat Parah Sering menyerang hampir semua jari

4 Derajat Sangat Parah Gejala sama dengan tingkat 3 dengan perubahan

degenerasi kulit.

Page 14: PPT

Carpal Turber Sydrome Fenomena Raynaud

Kerusakan pada nervus medianus pada trowongan Karpal.

HAVS > CTD

Iskemik digitalis episodik

Pemajanan dingin lalu hangat

Diagnosis Banding

Page 15: PPT

Patofisiologi

Dingin / vibrasi => spasme a. digitalis => pucatnya jari

Spasme => penebalan lapisan intima dan fibrosis periarterial => a digitalis menyempit => tersumbat

Sianosis => sirkulasi dan suplai nutrisi < => ulserasi

? => vibrasi = neuropati => pembungkus mielin dan akson rusak

Page 16: PPT

Penatalaksanaan

PhysiobalneotherapyPemberian Obat (Vasodilator, stabilisasi

otomik, Calcium chanel blocker, pentoxyphylline) = perbaikan fleksibelitas sel darah

Terapi bloking sarafEdukasi pasien

Page 17: PPT

Pencegahan

Mereduksi vibrasi alatBatasi waktu pemaparanIstirahat saat menggunaka alat vibrasi 10 mnt

setiap 1 jamPemeriksaan fisik sebelum dan sesudah

terpaparAbnormalitasPemindahan pekerjaan dari paparan langsungPemeriksaan tenaga kerja yang mengalami

gejala

Page 18: PPT

Manajemen Risiko

Seleksi peralatan kerjaPembatasan Waktu pemaparanInformasi, instruksi dan pelatihanSurveilans kesehatan

Page 19: PPT

Kesimpulan

Seorang laki-laki berusia 42 tahun dengan keluhan kedua tanganya kebas, mengalami Hand-arm Vibration Syndromes (HAVS), dikarenakan pekerjanya sebagai kurir selama 12 tahun yang terpajan oleh vibrasi yang berasal dari kendaraan yang digunakan.

Page 20: PPT

TERIMA KASIH