ppt gaya hidupsehat lansia

6
GAYA HIDUP SEHAT PADA LANSIA

Upload: smiley-rina

Post on 17-Sep-2015

2.394 views

Category:

Documents


407 download

DESCRIPTION

u

TRANSCRIPT

Pola Hidup Sehat Pada Lansia

Gaya Hidup Sehat Pada Lansia

Pengertian Gaya Hidup Sehat

Gaya hidup sehat adalah upaya untuk memberdayakan anggota rumah tangga agar sadar, mau serta mampu melakukan perilaku hidup sehat.

Perilaku Yang Kurang Baik Bagi lansiaMendekatkan diri kepada Tuhan Yang Maha EsaMau menerima keadaan, sabar dan optimis serta meningkatkan rasa percaya diri dengan melakukan kegiatan sesuai kemampuan.Menjalin hubungan yang baik dengan keluarga dan sesama.Melakukan olahraga ringan setiap hari.Makan sedikit tapi sering dan piih makanan yang sesuai serta banyak minum.Berhenti merokok dan minum-minuman kerasMinumlah obat sesuai dengan anjuran dokter/petugas kesehatanMengembangkan hobi sesuai kemampuanTetap bergairah dan memelihara kehidupan seksualMemeriksakan kesehatan dan gigi secara teratur.

Perilaku Yang Kurang Baik BAGI LANSIAKurang berserah diriPemarah,merasa tidak puas,murung dan putus asaSering menyendiriKurang gerak/aktifitas fisikMakan tidak teratur serta kurang minumKebiasaan merokok dan minum-minuman kerasMinum obat penenang dan penghilang rasa sakit tanpa aturanMelakukan kegiatan yang melebihi kemampuanMenganggap kehidupan seksual tidak diperlukan lagi di masa tua.Tidak memeriksakan kesehatan dan gigi secara teratur.

Manfaat Gaya Hidup Sehat bagi Lansia

Lebih taqwa dan tenangTetap ceria dan mengisi waktu luangKeberadaannya tetap diakui keluarga dan masyarakatKesegaran dan kebugaran tubuh tetap terpeliharaTerhindar dari kegemukan/kekurusan dan penyakit-penyakit yang berbahaya di masa tuaPenyakit jantung, paru-paru dan kanker dapat dicegahMencegah keracunan obat dan efek samping lainnyaMengurangi stress dan kecemasaanHubungan harmois tetap terpeliharaGangguan kesehatan dapat diketahui dan diatas sedini mungkin.

TERIMAKASIH