ppt b12

Upload: daphine

Post on 08-Mar-2016

221 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

DBD derajat IV

TRANSCRIPT

PowerPoint Presentation

Demam Berdarah Dengue Derajat IVDaphine Satria102013558D6

http://penyakitdemamberdarah.com/wp-content/uploads/2012/08/dbd2.jpgSkenarioSeorang laki-laki berusia 20 tahun dibawa keluarganya ke IGD karena tidak sadarkan diri sejak 1 jam SMRS. Menurut keluarga pasien, sejak 5 hari yang lalu os demam, demam naik turun, disertai pegal-pegal dan mual. Os juga mengalami buang air besar kehitaman sejak 1 hari yang lalu.Mind MapAnamnesisIdentitas Pasien Laki-laki 20 tahunKU (Keluhan Utama): Tidak sadarkan diriSejak kapan? 1 jam SMRSLokasi? Saat kapan, dan lama nyeri? Tipikal?

RPS (Keluhan penyerta,ex: sesak nafas, mual, muntah) sejak 5 hari lalu demam naik turun, pegal-pegal, mual dan sejak 1 hari lalu BAB kehitamanRPDRPK (R.Peny. Jantung, DM, dll)R. Obat R. Sosial (Merokok, alkohol, dll)

Pemeriksaan FisikKesadaran -> ApatisKeadaan -> sakit beratTTVNadi = 110x/menitPernafasan = 20x/menitSuhu = 35CTD = 60 mmHgPemeriksaan Fisik ThorakInspeksi (Kesadaran menurun) Palpasi (Fremitus paru melemah) Perkusi (redup pada paru kiri)Auskultasi (suara nafas melemah pada paru kiri)

Tanda kebocoran plasmaPemeriksaan PenunjangDarah rutinHb : 16 g/dl (normal Lelaki dewasa : 14-18 gram/dl, Perempuan dewasa : 12-16 gram/dl)Ht : 54% (normal pria berkisar 40,7% - 50,3% sedangkan untuk wanita berkisar 36,1% - 44,3%)Trombosit : 40.000/mikroliter (Nilai normal trombosit berkisar antara 150.000 - 400.000 sel/ul darah)Leukosit : 4.000/mikroliter (Nilai normal leukosit berkisar 4.500 - 10.000 sel/ul darah)

DiagnosisMalaria SerebralTyfoid toksikDiagnosis BandingDBD derajat IVDiagnosis DBDDemam atau riwayat demam akut, antara 2-7 hari, biasanya bifasik.Terdapat minimal satu dari manifestasi perdarahan berikut :Uji bendung positif.Petekie, ekimosis atau purpura.Perdarahan mukosa (tersering epitaksis atau perdarahan gusi), atau perdarahan dari tempat lain.Hematemesis atau melena.Trombositopenia (jumlah trombosit < 100.000/ul).Terdapat minimal satu tanda-tanda plasma leakage (kebocoran plasma) sebagai peningkatan hematokrit > 20% dibandingkan standar sesuai dengan umur dan jenis kelamin.Penurunan hematokrit > 20% setelah mendapat terapi cairan, dibandingkan dengan nilai hematokrit sebelumnya.Tanda kebocoran plasma seperti : Efusi pleura, asites atau hipoproteinemia.

EtiologiVirus Dengue

http://www.nature.com2.

http://perangkapnyamuk.files.wordpress.com

EpidemiologiDBD tersebar di wilayah Asia Tenggara, Pasifik barat dan Karibia. Indonesia merupakan wilayah endemis dengan sebaran di seluruh wilayah tanan air. Insiden DBD di Indonesia antara 6 hingga 15 per 100.000 penduduk (1989 hingga 1995).Pernah meningkat tajam saat kejadian luar biasa hingga 35 per 100.000 penduduk pada tahun 1998, sedangkan mortalitas DBD cenderung menurun hingga mencapai 2% pada tahun 1999.

PatogenesisPatogenesisNyamuk Aedes aegepti dan Aedes albopictus membawa virus dengue menggigit manusia. Infeksi yang pertama kali dapat memberi gejala demam dengue. Jika orang itu mendapat infeksi berulang oleh tipe virus yang berlainan akan menimbulkan reaksi yang berbeda. DBD dapat terjadi pada seseorang yang telah terinfeksi dengue pertama kali, mendapatkan infeksi berulang virus dengue lainnya. Virus akan bereplikasi di nodus limfatikus regional dan menyebar ke jaringan lain, terutama ke system retikuoendothelial dan kulit serta bronkogen maupun hematogen. Tubuh akan membentuk komplek virus berupa antibody dalam sirkulasi darah yang mengakibatkan aktivasi system komplemen yang berakibat dilepaskannya anafilatoksin C3a dan C5a sehingga permeabilitas pembuluh darah meningkat. Akan terjadi juga agregasi yang bersifat meningkatkan permeabilitas kapiler dan melepas trombosit factor 3 yang merangsang koagulasi intravascular. Terjadi aktivasi faktor Hageman (faktor XII) akan menyebabkan pembekuan intravascular yang meluas dan meningkatkan permeabilitas dinding pembuluh darah. KomplikasiPada umumnya infeksi primer dapat sembuh sendiri dan tidak berbahaya. Komplikasi pada bayi dan anak usia muda biasanya berupa kehilangan cairan dan elektrolit, hiperpireksia, dan kejang demam. Pada usia 1 4 tahun wajib diwaspadai ensefalopati dengue.DSS (Dengue Shock Syndome) dengan tanda kegagalan sirkulasi, hipotensi dan syok.

Tabel Perbedaan / DDDBDMalariaVektorNyamuk Aedes aegepti dan Aedes albopictusNyamuk AnophelesVirus DenguePlasmodium Falciparum, P. Ovale, P. Vivax, P. CulexGejalaDemam tinggi 2-7 hariUji bendung +HepatomegaliNadi cepat dan lemahPenurunan tek. Nadi