pp 30 2015 - kenaikan gaji pns-polri/tni.pensiunan2015

Upload: mawardi-chaniago

Post on 01-Mar-2016

414 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

PP 30 2015 - Kenaikan Gaji PNS-Polri/TNI.Pensiunan

TRANSCRIPT

  • 3. Peraturan ...

    a. bahwa dalam rangka meningkatkan daya guna dan hasil guna serta kesejahteraan Pegawai Negeri Sipil, perlu menaikkan gaji pokok Pegawai Negeri Sipil;

    b. bahwa besaran gaji pokok Pegawai Negeri Sipil sebagaimana tercantum dalam Lampiran II Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 1977 tentang Peraturan Gaji Pegawai Negeri Sipil yang telah beberapa kali diubah terakhir dengan Peraturan Pemerintah Nomor 34 Tahun 2014 ten tang Perubahan Keenam Belas Atas Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 1977 tentang Peraturan Gaji Pegawai Negeri Sipil perlu diubah;

    c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Peraturan Pemerintah tentang Perubahan Ketujuh Belas Atas Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 1977 tentang Peraturan Gaji Pegawai Negeri Sipil;

    1. Pasal 5 ayat (2) Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945;

    2. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5494);

    PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

    DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

    Mengingat

    Menimbang

    PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA

    NOMOR 30 TAHUN 2015

    TENT ANG PERUBAHAN KETUJUH BELAS ATAS PERATURAN PEMERINTAH

    NOMOR 7 TAHUN 1977 TENTANG PERATURAN GAJI PEGAWAI NEGERI SIPIL

    t::iRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

    SA LINAN

  • e. Nomor ...

    a. Nomor 13 Tahun 1980 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1980 Nomor 21, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3162);

    b. Nomor 15 Tahun 1985 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1985 Nomor 21);

    c. Nomor 51 Tahun 1992 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1992 Nomor 90);

    d. Nomor 15 Tahun 1993 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1993 Nornor 21);

    1. Mengubah Lampiran II Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 1977 tentang Peraturan Gaji Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1977 Nomor 11, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 309$) sebagaimana telah beberapa kali diubah dengan Peraturan Pemerintah:

    Pasal I

    Menetapkan: PERATURAN PEMERINTAH TENTANG PERUBAHAN KETUJUH BELAS ATAS PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 7 TAHUN 1977 TENTANG PERATURAN GAJI PEGAWAI NEGERI SIPIL.

    MEMUTUSKAN:

    3. Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 1977 tentang Peraturan Gaji Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1977 Nomor 11, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3098) sebagaimana telah beberapa kali c;liubah terakhir dengan Peraturan Pemerintah Nomor 34 Tahun 2014 tentang Perubahan Keenam Belas Atas Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 1977 tentang Peraturan Gaji Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 108);

    - 2 -

    PRESIOEN REPUBLIK INDONESIA

    .. - -'. "'- --- --------------- ---

  • Agar ...

    Peraturan Pemerintah mi mulai berlaku pada tanggal diundangkan.

    Pasal II

    2. Ketentuan sebagaimana dimaksud pada angka 1 mulai berlaku pada tanggal 1 Januari 2015.

    e. Nomor 6 Tahun 1997 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1997 Nomor 19);

    f. Nomor 26 Tahun 2001 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2001 Nomor 49);

    g. Nomor 11 Tahun 2003 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 17);

    h. Nomor 66 Tahun 2005 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 151);

    L Nomor 9 Tahun 2007 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 25);

    J. Nomor 10 Tahun 2008 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 23);

    k. Nomor 8 Tahun 2009 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 21);

    1. Nomor 25 Tahun 2010 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 31);

    m. Nomor 11 Tahun 2011 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 24);

    n. Nomor 15 Tahun 2012 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 32);

    o. Nomor 22 Tahun 2013 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 57); dan

    p. Nomor 34 Tahun 2014 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 108),

    sehingga menjadi sebagaimana tercantum dalam Lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Peraturan Pemerintah ini.

    - 3 -

    PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA

  • S a l i n a n s e s u a i d e n g a n a s l i n y a

    ~ ~ t : : l . ' 1 - J : I A N S E K R E T A R I A T N E G A R A R I

    _ _ _ _ n g - u n d a n g a n ,

    L E M B A R A N N E G A R A R E P U B L I K I N D O N E S I A T A H U N 2 0 1 5 N O M O R 1 2 3

    Y A S O N N A H A M O N A N G A N L A O L Y

    t t d .

    D i u n d a n g k a n d i J a k a r t a

    p a d a t a n g g a l 5 J u n i 2 0 1 5

    M E N T E R ! H U K U M D A N H A K A S A S I M A N U S I A

    R E P U B L I K I N D O N E S I A ,

    J O K O W I D O D O

    t t d .

    D i t e t a p k a n d i J a k a r t a

    p a d a t a n g g a l 4 J u n i 2 0 1 5

    P R E S I D E N R E P U B L I K I N D O N E S I A ,

    p e n e m p a t a n n y a d a l a m L e m b a r a n N e g a r a R e p u b l i k I n d o n e s i a .

    m e m e r i n t a h k a n

    m i d e n g a n

    o r a n g m e n g e t a h u i n y a ,

    P e r a t u r a n P e m e r i n t a h

    A g a r s e t i a p

    p e n g u n d a n g a n

    - 4 -

    P R E S I D E N

    R E P U B L I K I N D O N E S I A

    . _ _ - - - - - - ' - - - - - -

    - - - - - - ' - ' - - - -

    _ _ _ _ _ _ : _ " : . : : . ' r ' : : . . . _ - - _ _ ! 1 _ - - - ~ - - - - - - - - - - - -

  • l-

    ttd.

    JOKO WJDODO

    PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA, f/!:.;'fp~nan~ "',,.J ngan aslinya '