persiapan penyusunan rpjmd kabupaten bojonegoro …€¦ · 12 kenaikan honor rt/rw 100% per bulan...

17
Penjabaran Visi Misi Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Kabupaten Bojonegoro Tahun 2018 PERSIAPAN PENYUSUNAN RPJMD KABUPATEN BOJONEGORO 2019-2023 Pemerintah Kabupaten Bojonegoro BAPPEDA KAB. BOJONEGORO Jalan Mas Tumapel No 1 Gedung Pemkab Lantai 4 Bojonegoro Hasil Pembahasan Tim Internal Bappeda Kabupaten Bojonegoro dengan Tim Pendamping dari Universitas Brawijaya Malang

Upload: trinhkhanh

Post on 16-Aug-2019

228 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Penjabaran Visi Misi Bupati

dan Wakil Bupati Terpilih

Kabupaten Bojonegoro

Tahun 2018

PERSIAPAN PENYUSUNAN

RPJMD KABUPATEN

BOJONEGORO 2019-2023

Pemerintah Kabupaten Bojonegoro

BAPPEDA KAB. BOJONEGOROJalan Mas Tumapel No 1 Gedung Pemkab Lantai 4 Bojonegoro

Hasil Pembahasan Tim Internal

Bappeda Kabupaten Bojonegoro

dengan Tim Pendamping dari

Universitas Brawijaya Malang

Mewujudkan peningkatan kesejahteraan berbasis ekonomi

kerakyatan dan ekonomi kreatif

Mewujudkan tata kehidupan sosial yang berlandaskan

nilai-nilai religius dan kearifan lokal

Mewujudkan rasa aman dan keberpihakan bagi perempuan, anak,

penyandang disabilitas, serta kaum dhuafa

Mewujudkan tata kelola pemerintahan yang bersih, transparan dan

bertanggungjawab

Mewujudkan peningkatan kualitas sumber daya manusia yang

berkelanjutan

Mewujudkan daya saing ekonomi daerah berbasis potensi lokal

Mewujudkan pembangunan infrastruktur yang merata dan ramah

lingkungan

Menjadikan Bojonegoro sebagai Sumber Ekonomi Kerakyatan

untuk Terwujudnya Masyarakat yang Beriman, Sejahtera, dan

Berdaya Saing

-- VISI --

-- MISI --

Alternatif Visi 1

Menjadikan Bojonegoro sebagai Sumber Ekonomi Kerakyatan,

dan Sosial Budaya Lokal untuk Terwujudnya Masyarakat yang

Beriman, Sejahtera, dan Berdaya Saing

Menjadikan Bojonegoro sebagai Sumber Ekonomi Kerakyatan

untuk Terwujudnya Masyarakat yang Beriman, Sejahtera, dan

Berdaya Saing

-- VISI --

Alternatif Visi 2

Menjadikan Bojonegoro sebagai Pusat Ekonomi Kerakyatan,

dan Pengembangan Sosial Budaya Berkearifan Lokal untuk

Terwujudnya Masyarakat yang Beriman, Sejahtera, dan Berdaya

Saing

Alternatif visi disusun untuk mewadahi misi Bupati yang mencakup

aspek sosial dan budaya pada misi 1 (Mewujudkan tata kehidupan

sosial yang berlandaskan nilai-nilai religius dan kearifan lokal)

-- MISI --Alternatif misi disusun dikarenakan ada persamaan dari beberapa misi yang

memiliki maksud dan tujuan yang sama diantaranya pengelompokkan terkait

sosial, tata kelola, SDM dan ekonomi.

No. Misi Bupati No. Alternatif Misi 1

1 Mewujudkan tata kehidupan sosial yang

berlandaskan nilai-nilai religius dan kearifan lokal

(Indeks Toleransi Masyarakat)

1 Mewujudkan tata kehidupan sosial yang berlandaskan

nilai-nilai religius dan kearifan lokal (Indeks Toleransi

Masyarakat)

2 Mewujudkan tata kelola pemerintahan yang bersih,

transparan dan bertanggungjawab (Indeks

Reformasi Birokrasi)

2 Mewujudkan tata kelola pemerintahan yang bersih,

transparan dan bertanggungjawab (Indeks Reformasi

Birokrasi)

3 Mewujudkan peningkatan kualitas sumber daya

manusia yang berkelanjutan (Indeks Pembangunan

Manusia)

3 Mewujudkan peningkatan kualitas sumber daya

manusia yang berkelanjutan dan Keberpihakan

terhadap Gender (Indeks Pembangunan Manusia),

(Indeks Pemberdayaan Gender) (Indeks Pembangunan

Gender) (Angka Kemiskinan)4 Mewujudkan rasa aman dan keberpihakan bagi

perempuan, anak, penyandang disabilitas, serta

kaum dhuafa (Indeks Pemberdayaan Gender) dan

(Indeks Pembangunan Gender) (Angka

Kemiskinan)

5 Mewujudkan peningkatan kesejahteraan berbasis

ekonomi kerakyatan dan ekonomi kreatif (Tingkat

Pengangguran Terbuka);

4 Mewujudkan pembangunan infrastruktur dan

peningkatan kesejahteraan berbasis ekonomi

kerakyatan yang merata dan ramah lingkungan (Tingkat

Pengangguran Terbuka) (Pertumbuhan Ekonomi),

(PDRB), (INFLASI) (Indeks Gini), (Indeks Kualitas

Lingkungan Hidup)

6 Mewujudkan daya saing ekonomi daerah berbasis

potensi lokal (Pertumbuhan Ekonomi, PDRB,

INFLASI);

7 Mewujudkan pembangunan infrastruktur yang

merata dan ramah lingkungan (Indeks Gini)

Masalah dalam

rancangan

teknokratik RPJMD

yang akan

diselesaikan oleh

Misi Bupati Terpilih

MASALAH TUJUAN SASARAN RPJMD SASARAN

RENSTRA

PROGRAM RPJMD

VISI MISI BUPATI DAN WAKIL BUPATI TERPILIH

DITURUNKAN KE DALAM MATRIKS

Misi dijabarkan ke

dalam hierarki

kinerja tujuan

dengan indikator

tujuan yang terukur

(indikator makro)

Harus dapat menyelesaikan permasalahan dan isu strategis yang

ada di Rancangan Teknokratik RPJMD Kabupaten Bojonegoro

Tujuan dijabarkan ke

dalam hierarki

kinerja sasaran

RPJMD dengan

indikator sasaran

yang terukur

Sasaran RPJMD

dijabarkan ke dalam

hierarki kinerja

sasaran RENSTRA

OPD dengan

indikator sasaran

yang terukur

17 Program

Strategis dan 70

Program Prioritas

dikelompokkan ke

dalam program

P1 = untuk visi misi

P2 = untuk OPD

P3 = untuk bankeu &

kegiatan rutin

Isu Internasional Isu Nasional Isu Regional Isu Daerah

Peningkatan

Kesejahteraan

Masyarakat

Upaya Penciptaan

Pembangunan

Berkelanjutan

Isu Tata Kelola

Pemerintahan

Daerah

Isu Peningkatan

Perekonomian

Wilayah

Isu Kehidupan

Beragama dan

bermasyarakat serta

berpolitik

Infrastruktur Wilayah

Reformasi Birokrasi

dan Tata Kelola

Pemerintahan

Kualitas Pendidikan

dan Kesehatan

Peluang kerja

Kualitas lingkungan

hidup dan kawasan

permukiman

Pengelolaan Sumber

Daya Alam

Pencapaian SDG’s

Masyarakat Ekonomi

Asean (MEA)

Ekonomi

Lingkungan Hidup

Tata Kelola

Pemerintahan

Politik, Hukum dan

Keamanan

Kemiskinan

Ketimpangan Wilayah

Isu StrategisIsu Strategis yang terdapat dalam Rancangan Teknokratik RPJMD Kabupaten Bojonegoro

Tahun 2018-2023

Kelompok SDMKelompok

Sosial

Kelompok

Ekonomi &

Infrastruktur

Kelompok

SDA

Masalah UtamaPengelompokkan masalah utama dari 8 isu strategis yang ada,

hasil dari desk dengan Universitas Brawijaya terdapat 5 kelompok masalah utama

Kelompok Tata

Kelola

Rendahnya kualitas

SDM, rendahnya

keberpihakan bagi

perempuan, anak,

penyandang

disabilitas, serta kaum

dhuafa (fakir miskin)

Indikator : IPM, IPG

OPD :

DINKES, RSUD,

DP3AKB

DIKNAS, DISPORA,

PERPUS & ARSIP

PERDAGANGAN,

PERINAKER, DINKOP

MIKRO

Masih terjadinya

konflik di

masyarakat

Indikator : Indeks

Toleransi

Masyarakat

OPD :

SATPOL PP,

KESBANGPOL

Tingginya tingkat

pengangguran dan

kemiskinan, rendahnya

kualitas permukiman,

infrastruktur wilayah

masih kurang

Indikator : TPT, angka

kemiskinan, Indeks Gini,

IKLH

OPD : Perinaker, Dinkop

Mikro, Perdagangan,

Pertanian, Dinsos, Dinas

PMD, Peternakan &

Perikanan, Damkar,

Satpol PP, DLH, PU Bina

Marga, PKP Cipta Karya,

PU SDA, Dishub, BPBD

Belum optimalnya

pengelolaan SDA

Indikator :

Pertumbuhan

ekonomi, PDRB,

Inflasi

OPD :

PERTANIAN,

PETERNAKAN &

PERIKANAN,

KETAHANAN

PANGAN,

BAPENDA,

PARIWISATA

Belum optimalnya

penyelenggaraan

pemerintahan

Indikator : IKM,

Indeks Reformasi

Birokrasi

OPD :

DPM PTSP,

CAPILDUK, BKPP,

KOMINFO,

KESBANG,

SEKWAN,

BAPPEDA, BPKAD,

SETDA,

KECAMATAN

Program StrategisMensinkronkron nama program strategis dari Bupati dan Wakil Bupati Terpilih ke dalam nama program yang sesuai dengan tugas pokok dan fungsi (secara teknokratik)

01 Perbaikan Jalan, Jembatan, Infrastruktur

dan PJU (Penerangan Jalan Umum)

10 Kesehatan (Layanan PUSKESMAS 24

Jam, Memperkuat POLINDES, Gizi

Tambahan bagi Ibu Hamil & menyusui)

02 KPM Plus (Kartu Petani Mandiri) 11 Merivisi PERBUP No. 35 Tahun 2015

03 Mendukung Pengaturan Madrasah

Diniyah Melalui Inisiasi Perda Madin

12 Kenaikan Honor RT/RW 100% per Bulan

04 Sekolah Gratis (SD, SMP, SMA) 13 Santunan Duka 2,5 Juta

05 100.000 Lapangan Kerja Baru 14 Bojonegoro Green & Smart City

06 Tambahan Insentif (GTT, PTT) 15 Kemudahan Perizinan & Investasi Satu

Atap

07 Aladin (Perbaikan Atap, Lantai & dinding

Rumah Pra Sejahtera)

16 Festival Tahunan Budaya Bojonegoro

08 Modal UKM (100 juta per BUMDES 10

Juta per RT)

17 Penataan Pasar Tradisional

09 Lingkungan Ramah Perempuan, anak,

Penyandang Disabilitas serta Kaum

Dhuafa dan Taman Penitipan Anak

Mensinkronkan Nama Program PrioritasMenyesuaiakan nama program dari Bupati dan Wakil Bupati Terpilih dengan nomenklatur program sesuai tupoksi

1 3

2

Mendukung

Pengaturan

Madrasah Diniyah

Melalui Inisiasi

Perda Madin

Kenaikan Honor

RT/RW 100% per

BulanMerivisi PERBUP No. 35

Tahun 2015

Program Penataan Peraturan

Perundang-undangan (Bagian Hukum)

PROGRAM RPJMD

Program Prioritas Bupati Terpilih yang sudahterakomodir dalam KUA/PPAS 2019

NO PROGRAM PRIORITAS

Program Yang Sudah Terakomodir di 2019

Uraian Jumlah (Rp.)OPD

Pelaksana

1Perbaikan Jalan,

Jembatan, Infrastruktur

dan PJU

- Program Pembangunan Jalan 5.000.000.000,00 DPU BM PR

- Program pembangunan jembatan 21.932.229.250,00 DPU BM PR

- Program peningkatan jalan 91.102.938.509,00 DPU BM PR

- Program penggantian jembatan 46.133.247.590,13 DPU BM PR

- Program rehabilitasi/pemeliharaan jalan 41.639.169.520,00 DPU BM PR

- Program rehabilitasi/pemeliharaan jembatan 17.265.904.869,90 DPU BM PR

- Program rehabilitasi/pemeliharaan jalan dan jembatan (rutin) 5.543.577.960,00 DPU BM PR

- Pembangunan turap/talud/bronjong 26.736.533.000,00 DPU BM PR

- Pembangunan saluran drainase/gorong-gorong 10.310.885.400,00 DPU BM PR

- Pembangunan gedung kantor 16.186.122.500,00 DPKP CK

- Rehabilitasi sedang/berat gedung kantor 22.036.000.000,00 DPKP CK

- Program pembangunan gedung 78.829.468.178,00 DPKP CK

- Program rehabilitasi sedang/berat gedung 14.868.244.000,00 DPKP CK

- Program pembangunan saluran drainase/gorong-gorong di IKK perkotaan 24.937.747.300,00 DPKP CK

- Program penataan lingkungan 11.666.029.800,00 DPKP CK

- Pembangunan sarana prasarana air bersih 15.947.532.000,00 DPKP CK

-Penyediaan sarana air bersih dan sanitasi dasar terutama bagi masyarakat

miskin11.700.000.000,00 DPKP CK

- Penyediaan prasarana dan sarana air limbah 11.250.000.000,00 DPKP CK

- Pembangunan instalasi jaringan listrik pedusunan 36.500.000.000,00 DPKP CK

- Program peningkatan sarana prasarana Penerangan jalan umum 10.208.000.000,00 DPKP CK

- Rehabilitasi/pemeliharaan jaringan irigasi 2.080.796.750,00 DPU S D A

- Pembangunan saluran irigasi 8.146.318.700,00 DPU S D A

- Pembangunan embung dan bangunan penampung air lainnya 1.750.888.000,00 DPU S D A

- Rehabilitasi dan pemeliharaan bantaran dan tanggul sungai 4.153.452.840,00 DPU S D A

- Mengendalikan banjir pada daerah tangkapan air dan badan-badan sungai 2.021.030.700,00 DPU S D A

- Pembangunan prasarana pengambilan dan saluran pembawa 3.240.170.750,00 DPU S D A

- Rehabilitasi prasarana pengambilan dan saluran pembawa 2.055.315.000,00 DPU S D A

- Bantuan Infrastruktur bidang kebinamargaan 33.214.804.158,78 DPU BM PR

- Hibah sarpras sanitasi kepada Ponpes 7.029.654.000,00 DPKP CK

- Hibah pembangunan sarpras air bersih 980.000.000,00 DPKP CK

584.466.060.775,81

NO PROGRAM PRIORITASProgram Yang Sudah Terakomodir di 2019

Uraian Jumlah (Rp.) OPD Pelaksana

2KPM PLUS (Jumlah Petani =

321.181)

- Pemberian Rp. 10.000.000 kepada setiap petani - -

- Pengembangan bibit unggul pertanian/perkebunan 152.344.000,00 DIN. PERTANIAN

- Pengembangan pembenihan/pembibitan 403.495.000,00 DIN. PERTANIAN

- Penelitian dan pengembangan teknologi budidaya 297.816.000,00 DIN. PERTANIAN

- Bantuan pupuk petani tembakau 394.500.000,00 DIN. PERTANIAN

- Pengelolaan UPT balai benih ikan 257.645.000,00 DIN. PERTANIAN

- Penyebaran hijauan pakan ternak 59.127.000,00 DISNAKKAN

- Pengembangan mutu pakan ternak 50.430.000,00 DISNAKKAN

- Pengembangan budidaya ternak 231.345.000,00 DISNAKKAN

- Sekolah peternakan rakyat 583.489.105,00 DISNAKKAN

2.430.191.105,00

3

Perda Madin mendukung

Pengaturan Madarasah

Diniyah

- BPPDGS 4.345.285.000,00 DINAS PENDIDIKAN

- Hibah pembangunan ponpes, Madin dan TPA/TPQ 1.333.000.000,00 BAG. KESRA

- Hibah infrastruktur perdesaan bidang Kesra 1.350.000.000,00 BAG. KESRA

- Hibah operasional Lembaga TPQ 884.000.000,00 BAG. KESRA

7.912.285.000,00

4 Sekolah Gratis

(SD, SMP dan SLTA)

- DAK Pendidikan SLTA

* Kelurahan 3.840.000.000,00 DINAS

PENDIDIKAN,DINAS

PMD* Desa 50.409.242.788,00

54.249.242.788,00

5100.000 Lapangan Kerja Baru

Jumlah pengangguran : 22.861

-Program peningkatan kesempatan kerja (Padat Karya dan

bursa kerja)878.750.000,00 DISPERINNAKER

- Program peningkatan kualitas dan produktivitas tenaga kerja 237.000.000,00 DISPERINNAKER

- Program pengembangan 16 subsektor Industri kreatif 100.000.000,00 DISPERINNAKER

- Program pembinaan Lingkungan Sosial 814.625.000,00 DISPERINNAKER

2.030.375.000,00

NO PROGRAM PRIORITASProgram Yang Sudah Terakomodir di 2019

Uraian Jumlah (Rp.) OPD Pelaksana

6 Tambahan Insentif

GTT/PTT

- Honorarium GTT/PTT

* K2 1.086 X Rp.750.000 X 12 bulan 9.774.000.000,00 DINAS PENDIDIKAN

* Non K2 2.088 X Rp.500.000 X 12 bulan 12.528.000.000,00 DINAS PENDIDIKAN

22.302.000.000,00

7

ALADIN (Perbaikan atap, lantai

dan dinding rumah pra

sejatera)

Jumlah Desil 1 = 38.048 KK

-Fasilitasi dan stimulasi pembangunan perumahan masyarakat

kurang mampu (594 Unit)9.364.330.000,00 DPKP CK

- Bantuan sosial peningkatan kualitas rumah (217 unit) 3.265.000.000,00 DPKP CK

- Bantuan stimulan pemugaran perumahan penunjang lomba 225.000.000,00 DPMD

12.854.330.000,00

8 Modal UKM (100 juta per

BUMDES, 10 juta per RT)

Jumlah BUMDES yang kategori

sehat yaitu 36 BUMDES

- Telah diberikan penguatan kepada BUMDES yang sehat

*Tahun 2015 sebanyak 21 BUMDES @Rp.25.000.000

=525.000.000,00

*Tahun 2016 sebanyak 28 BUMDES @Rp.25.000.000

=700.000.000,00

* Pelatihan keterampilan BUMDES 139.390.000,00 DPMD

139.390.000,00

9 Lingkungan ramah

perempuan anak, Penyandang

disabilitas serta kaum dhuafa

dan Taman penitipan anak

-Program pemberdayaan fakir miskin komoditas adat terpencil (KAT) dan

Penyandang masalah kesejahteraan sosial (PMKS) lainnya476.675.000,00 DINAS SOSIAL

- Program pelayanan dan rehabilitasi kesejahteraan sosial 1.342.423.000,00 DINAS SOSIAL

- Program pembinaan anak terlantar 112.979.000,00 DINAS SOSIAL

- Program pembinaan para penyandang cacat dan trauma 275.600.000,00 DINAS SOSIAL

- Program pemberdayaan kelembagaan kesejahteraan sosial 1.115.000.000,00 DINAS SOSIAL

- Program pelayanan dan jaminan sosial 1.039.486.000,00 DINAS SOSIAL

- Program pengembangan data/informasi kemiskinan 1.171.445.000,00 DINAS SOSIAL

- Program penguatan kelembagaan pengarustamaan gender dan anak 67.054.000,00 DP3 A KB

- Program peningkatan hak perempuan 237.597.500,00 DP3 A KB

- Program peningkatan kualitas keluarga 77.635.000,00 DP3 A KB

- Program pengelolaan sistem Gender dan anak 60.192.700,00 DP3 A KB

- Program pemenuhan hak dan peningkatan kualitas hidup anak 133.628.000,00 DP3 A KB

- Program perlindungan khusus anak 38.704.500,00 DP3 A KB

- Program peningkatan peran serta dan kesetaraan gender dalam pembangunan 613.225.000,00 DPMD

- Penunjang program penanggulangan kemiskinan 191.792.500,00 BAPPEDA

- Hibah kepada LKSA 535.000.000,00 DINAS SOSIAL

- Bantuan sosial asistensi Lansia 600.000.000,00 DINAS SOSIAL

- Program pelayanan kesehatan penduduk miskin 46.592.956.728,00 DINKES

- Program pendidikan Anak Usia Dini 1.593.019.000,00

- Hibah PAUD 32.785.800.000,00

89.060.212.928,00

NO PROGRAM PRIORITAS

Program Yang Sudah Terakomodir di 2019

Uraian Jumlah (Rp.)OPD

Pelaksana

10 Kesehatan (Layanan Puskesmas 24 Jam

memperkuat Polindes, Gizi tambahan bagi

kaum hamil dan menyusui)

Puskesmas rawat inap dengan persalinan dan

UGD 24 jam ada 26 Puskesmas

Puskesmas rawat jalan dengan persalinan 24

jam ada 8 puskesmas

Puskesmas rawat jalan tanpa UGD dan

persalinan 24 jam ada 2 puskesmas

- Program perbaikan gizi masyarakat 907.177.500,00 DINKES

-Penyediaan biaya operasional dan pemeliharaan

puskesmas13.247.703.061,41 DINKES

- Pembangunan puskesmas 5.149.500.000,00 DINKES

- Pembangunan Pustu 90.750.000,00 DINKES

- Pengadaan Pusling 4.006.000.000,00 DINKES

- Pengadaan sarpras puskesmas 335.200.000,00 DINKES

- Rehabilitasi sedang/berat pustu 324.000.000,00 DINKES

- Rehabilitasi sedang/berat puskesmas 3.593.400.000,00 DINKES

- Rehabilitasi sedang/berat polindes 226.200.000,00 DINKES

- Program pelayanan kesehatan JKN 45.478.961.221,16 DINKES

-Program Pelayanan bantuan Operasional Kesehatan

(BOK)18.061.215.000,00 DINKES

- Program Pelayanan Jaminan Persalinan 2.453.823.000,00 DINKES

- Program Upaya kesehatan Keluarga 629.836.000,00 DINKES

-

Penyediaan/peningkatan/pemeliharaan/sarana/prasaran

a/fasilitas kesehatan yang bekerjasama dengan BPJS

Kesehatan

4.704.705.000,00 DINKES

99.208.470.782,57

11 Merevisi Perbup No. 35 Tahun 2015

-

Penyesuaian besaran Penghasilan Tetap Kades,

Sekdes, Kaur, Kasun, Pembantu Kaur dan Pembantu

Kasun Pasal 3 angka 3 Perbup 35 Tahun 2015

disebutkan SiLTAP Perbulan masing-masing sebesar:

Sudah diakomodasi

dalam ADD

- Kades paling tinggi Rp. 5.000.000

- Sekdes bukan PNS paling banyak 80% SiLTAP Kades

- Kaur dan Kasun paling banyak 60% SiLTAP Kades

-Pembantu Kaur dan Pembantu Kasun paling banyak

50% SiLTAP Kades

12 Kenaikan Honor RT/RW 100% Per Bulan - Penyesuaian besaran honor RT/RW di Lampiran I huruf

C angka 1 huruf d Perbup Nomor 32 Tahun 2015

tentang Pedoman pengelolaan ADD, Bagi Hasil Pajak

Daerah dan Bagi Hasil Retribusi Daerah untuk desa di

Kab. Bojonegoro disebutkan bahwa "Insentif ketua RT

dan RW paling sedikit sebesar Rp. 250.000 per tahun

per ketua"

Sudah diakomodasi

dalam ADD

NO PROGRAM PRIORITAS

Program Yang Sudah Terakomodir di 2019

Uraian Jumlah (Rp.)OPD

Pelaksana

13 Santunan Duka 2,5 Juta

14 Bojonegoro Green dan Smart City - Program pengelolaan ruang terbuka hijau (RTH):

* RTH yg dikelola oleh DPKP CK 10.330.000.000,00 DPKP CK

* RTH yg dikelola oleh DLH 871.275.000,00 DLH

-Program pengembangan komunikasi, informasi dan

media massa3.558.167.146,00 Kominfo

- Program kerjasama informasi dengan mas media 458.184.500,00 Kominfo

15.217.626.646,00

15 Kemudahan Perizinan dan Investasi satu

atap-

Program pengembangan iklim dan promosi penanaman

modal453.500.000,00 DPM PTSP

-Program pengendalian dan informasi penanaman

modal52.760.000,00 DPM PTSP

- Program pelayanan perizinan dan non perizinan 224.800.000,00 DPM PTSP

731.060.000,00

16 Festival Tahunan Budaya Bojonegoro - Pelestarian dan aktualisasi adat budaya daerah: 1.656.054.250,00

* Pentas Periodik 288.817.000,00 Disbudpar

* Pentas non periodik 549.024.000,00 Disbudpar

* Gelar bintang tamu 209.209.250,00 Disbudpar

* Hari Jadi Bojonegoro 251.127.000,00 Disbudpar

* Apresiasi Seniman berprestasi 39.803.000,00 Disbudpar

* Roadshow Pagelaran wayang thengul 125.947.000,00 Disbudpar

* Gelar Seni Budaya 133.442.000,00 Disbudpar

* Wisuda Waranggono 58.685.000,00 Disbudpar

- Fasilitasi Penyelenggaraan Festival Budaya Daerah 908.061.000,00

* Duta tari Bojonegoro 38.270.000,00 Disbudpar

* Festival karya tari Jatim 83.184.000,00 Disbudpar

* Festival pawai budaya luar daerah 90.374.000,00 Disbudpar

* Festival pawai budaya Kabupaten 157.926.000,00 Disbudpar

* Pawai Budaya provinsi (Jatim Specta) 75.890.000,00 Disbudpar

* Festival pawai budaya Santri 64.626.000,00 Disbudpar

* Festival Pedalangan 40.360.000,00 Disbudpar

* Festival Reog dan Jaranan 47.604.000,00 Disbudpar

*Festival tahunan Budaya Bojonegoro (grebeg berkah,

festival bengawan, dll)309.827.000,00 Disbudpar

NO PROGRAM PRIORITAS

Program Yang Sudah Terakomodir di 2019

Uraian Jumlah (Rp.)OPD

Pelaksana

17 Penataan Pasar Tradisional

-

Data pasar Desa sejumlah 83 yang tersebar di 27

Kecamatan, dari 83 pasar yang telah dilakukan

pembangunan (baik dibangun Pemda atau bantuan

keuangan) sejumlah 62 pasar:

* dibangun Pemda : Pasar Sumberrejo

* dibangun Desa : Pasar Desa 58 dan Pasar Hewan 3

- Secara stimulan yang dibangun :

* Tahun 2009 : 30 Pasar Desa Rp. 1.500.000.000

*Tahun 2010 : 9 pasar desa Rp. 900.000.000 dan 1

pasar hewan Rp. 100.000.000

*Tahun 2011 : 11 Pasar desa (9 Lanjutan)

Rp.1.100.000.000 dan 2 Pasar Hewan Rp. 200.000.000

*Tahun 2012 : 14 Pasar Desa (11 Lanjutan)

Rp.1.400.000.000 dan 1 Pasar hewan (Lanjutan) Rp.

100.000.000

*Tahun 2013 : 13 pasar desa ( 10 Lanjutan)

Rp.1.300.000.000 dan 2 Pasar Hewan (Lanjutan)

Rp.200.000.000

*Tahun 2014 : 10 Pasar Desa (Lanjutan)

Rp.1.000.000.000

*Tahun 2015 : 5 Pasar Desa (4 Lanjutan)

Rp.500.000.000

* Tahun 2016 : 5 Pasar Desa (Lanjutan) Rp.500.000.000

*Pengembangan Pasar dan Distribusi barang/produk

(Ngasem dan Banjarjo)8.000.000.000,00

Dinas

Perdagangan

*Pembangunan kios pasar Tumbrasanom Kec.

Kedungadem200.000.000,00 DPMD

* Pembangunan tempat parkir pasar Kedungadem 100.000.000,00 Dinas

Perdagangan

MATRIKS PENJABARAN RPJMD di MALANG, 2 JULI 2018

Pemerintah Kabupaten Bojonegoro

BAPPEDA KAB. BOJONEGOROJalan Mas Tumapel No 1 Gedung Pemkab Lantai 4 Bojonegoro