perkuliahan kewirausahaan keperawatan

Upload: dedi-fatrida

Post on 07-Mar-2016

242 views

Category:

Documents


23 download

DESCRIPTION

gygigi

TRANSCRIPT

Pendidikan Dalam Keperawatan

KONTRAK PERKULIAHANMata Kuliah:EntrepreneurshipKode Mata Kuliah:6803 / 3 SKS (2T, 1 P )Semester:VIII (Delapan)I. JADWAL PERKULIAHANNoPertemuan KeTopik BahasanWaktuPengajar

11Kuliah pertama :

penjelasan umum kontrak perkuliahan dan materi secara keseluruhan;

perkenalan setiap mahasiswa

22

Konsep dasar kewirausahaan:

1. Latar belakang pentingya kewirausahaan2. Pengertian kewirausahaan 3. Paradigma kewirausahaan50 menit x 2

33Identifikasi karakteristik wirausaha yang harus dimiliki:

1. Ciri-ciri wirausaha

2. Unsur pokok wirausaha

44-5

Menelaah tentang keterkaitan kewirausahaan baik dengan profesi keperawatan maupun dengan disiplin ilmu lainnya:

1. Peran kewirausahaan dengan profesi perawat dan disiplin ilmu lain

56-8Memahami tentang Pemasaran Sosial dan memebedakan dengan pemasaran komersial

1. Pemasaran dibidang kesehatan

a. Konsep pemasaran

b. Definisi manajemen pemasaran

c. Komponen pemasaran

d. Paradigm konsep pemasaran

e. Strategi pemasaran

f. Perilaku pelanggan

2. Segmentasi, positioning dan targeting

3. Bauran pemasaran, bauran produk, dan bauran promosi

4. Pemasaran internal,eksternal dan alternatif

69-10Mengetahuai tentang Stake Holder dan hubungannya dengan Wirausaha

1. Definisi

2. Macam Stakeholder

3. Hubungan stakeholder dengan wirausaha

711-12Menjelaskan manajemen logistic bidang kesehatan:

1. Definisi

2. Tujuan

3. Pergudanganm

4. Pengadaan

5. Persediaan

6. Sistem Pemeliharaan

813Menciptakan peluang usaha berdasarkan kebutuhan pasar :

1. Pola ideal siklus usaha2. Cara mencari peluang usaha3. Langkah konkrit dalam menciptakan peluang usaha

914Membuat studi kelayakan usaha :

1. 7Aspek-aspek dalam studi kelayakan usaha

2. Isi laporan studi kelayakan usaha

1015Membuat rencana usaha :

1. Pentingnya perencanaan

2. Aspek-aspek Business plan

3. Kerangka perencanaan usaha

1116Membuat proposal penawaran produk

1. Kerangka proposal penawaran produk

1217-18Memahami salesmanship

1. Teknik menjual dan teknik presentasi2. Teknik dan strategi komunikasi

1319Membuat kontrak kerja atau nota kesepakatan kerja:

1. Konsep kontrak kerja atau nota kesepakatan

1420Melakukan evaluasi dan membuat laporan kerja:

1. Konsep laporan evaluasi usaha

1521Presentasi Tugas Kewirausahaan

1622Presentasi Tugas Kewirausahaan

Ujian Akhir Semester