perkemahan pramuka sit

13
KEUTAMAAN DALAM BERKEMAH: Bereksperimen secara spontan seperti memasak, mendirikan tenda, menggunakan api unggun, mendapat pengalaman baru dan belajar menghadapi risiko. Karena itu, membuat anak lebih berani untuk mengutarakan pendapat dan lebih spontan dalam bertindak. Howard Steele, Direktur Attachment Research Center Unit dari University College London, Inggris,

Upload: astozone

Post on 23-Jan-2018

426 views

Category:

Education


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: Perkemahan Pramuka SIT

KEUTAMAAN DALAM BERKEMAH:

Bereksperimen secara spontan seperti memasak, mendirikan tenda, menggunakan api unggun, mendapat pengalaman baru dan belajar menghadapi risiko. Karena itu, membuat anak lebih berani untuk mengutarakan pendapat dan lebih spontan dalam bertindak.

Howard Steele, Direktur Attachment Research Center Unit dari University College London, Inggris,

Page 2: Perkemahan Pramuka SIT

TIGA TUJUAN DASAR PRAMUKA:

1. Untuk mengembangkan kepribadian dari karakter yang baik diwakili oleh 10 karakter dalam Dasa Darma Pramuka;

2. Untuk membantu peserta didik menyadari tanggung jawabnya sebagai warga negara, dengan memahami kewajibannya terhadap orang lain, masyarakat, dan pemerintah; dan

3. Untuk mengembangkan kebugaran tubuh, pikiran, dan moral.

Tujuan tersebut dilaksanakan melalui pengembangan keterampilan dan kemandirian dan pelayanan kepada masyarakat serta lingkungan alam.

Page 3: Perkemahan Pramuka SIT

TUJUAN DASAR BERKEMAH:

1. Uji Imtaq2. Belajar bermusyawarah, 3. Merencanakan menu, 4. Memasak, 5. Beberes/bebenah, menjaga kerapihan dan kebersihan6. Leadership, memimpin dan dipimpin7. Tanggungjawab/pembagian tugas, 8. Belajar fleksibel dengan kondisi/menyesuaikan diri dengan

lingkungan,9. Belajar berkompromi dengan teman,

10. Conflict resolution,

Page 4: Perkemahan Pramuka SIT

Lengkapilah tabel berikut ini:

No. Darma Ke Indikator Kegiatan Jadwal Penilaian Pj Keterangan1 2 3 4 5 6 7 8

Page 5: Perkemahan Pramuka SIT

WAKTU KEBERANGKATAN:

Rasulullah saw pernah berdoa: “Ya, Allah. Berkahilah umatku pada permulaan siang mereka." Dan jika ingin mengutus pasukan, Nabi saw mengutus mereka pada permulaan siang (pada waktu Dhuha). Dan Shakhr adalah seorang pedagang. Dia mengirim utusan dagangnya pada permulaan siang, hingga ia menjadi kaya dan mendapat harta yang banyak.” (HR Abu Dawud dan Tirmidzi, hasan).

Page 6: Perkemahan Pramuka SIT

MEMPERBANYAK DOA DALAM PERJALANAN

Rasulullah bersabda: “Tiga jenis doa yang dikabulkan dan tidak diragukan lagi, (yaitu) doa orang yang dizhalimi, doa orang yang bepergian dan orang tua (ayah) yang mendoakan (kejelekan) atas anaknya.” (HR Abu Dawud dan Tirmidzi, hasan)

Rasulullah saw bersabda: “Barangsiapa yang singgah di suatu tempat kemudian dia berdoa, ‘aku berlindung dengan kalimat Allah yang sempurna dari segenap keburukan yang Ia ciptakan’, niscaya tidak ada sesuatu pun yang membahayakannya sampai dia pergi dari tempat tersebut.” (HR Muslim)

Page 7: Perkemahan Pramuka SIT

PULANG DARI SAFAR PADA SIANG HARI, MAKRUH KEMBALI SAAT MALAM

Rasulullah saw bersabda: “Jika salah seorang kalian bepergian dalam jangka waktu yang lama, maka janganlah (kembali dari safarnya dengan) mengetuk pintu pada malam hari.” (HR Bukhari dan Muslim).

Page 8: Perkemahan Pramuka SIT

PROSEDUR UMUM:

1. Buat tema besar kegiatan;

2. Buat yel-yel kegiatan yang menginspirasi selama kegiatan dan sesuai dengan tema kegiatan;

3. Buat surat pemberitahuan kepada Kwartir;

4. Undang Kwartir melepas atau membuka kegiatan;

5. Gunakan tenda limas untuk melatih peserta didik;

6. 1 tenda 1 Pembina;

7. 60% kegiatan (pembinaan) regu, 40% kegiatan (pembinaan) pasukan;

8. Hidupkan Musyawarah Regu/Ambalan meliputi:a. Aturan dalam perkemahan;

Page 9: Perkemahan Pramuka SIT

b. Pembagian tugas: memasak, rapi-bersih tenda, rapi bersih lingkungan, hirosah;

c. Mutaba’ah harian pagi dan petang dilakukan setelah membaca al-ma’tsurat.

9. Hasil Aktifitas poin 6 dipajang pada mading tenda;10. Safety first, safety first, safety first:

a. Alat, bahan, dan perlengkapan;

b. Situasi dan kondisi lingkungan alam: pohon tua, sungai, lereng bukit, jalan raya, semak-semak, hewan liar, serangga beracun;

c. Hitung jumlah anggota;

d. Gunakan alat pengaman diri (APD): sepatu, sarung tangan, skebo, topi, buff, helmet, google, dsb;

e. Menyertakan tim kesehatan dalam kegiatan;

Page 10: Perkemahan Pramuka SIT

f. Buat prosedur darurat (emergency exit): simpan nomer-nomer penting, kenali lokasi kegiatan dengan tempat-tempat penting (RS, damkar, kepolisian, kantor perangkat pemerintahan).

11. Bagilah panitia teknis di lapangan menjadi 3: pelaksana acara, time keeper, dan pengamanan (ingat safety first).

Page 11: Perkemahan Pramuka SIT

PROSEDUR PERJALANAN

1. Briefing perjalanan:

a. Dilakukan oleh Bindamping di tenda masing-masing;

b. Siapkan waktu yang cukup untuk melakukan briefing.

2. Cek alat, bahan perlengkapan: peta, kompas, petunjuk kegiatan.

3. Selalu Hitung anggota;

4. Do and don’t dalam perjalanan (lihat hadits);

5. Waktu yang tersedia untuk perjalanan;

6. Beri langkah-langkah trouble shooting saat diperjalanan;

Page 12: Perkemahan Pramuka SIT

7. Siapkan “Bekal” perjalanan: hafalan Qur’an atau hadits, makanan, minuman;

8. Pos 1: Minta Pinru mengulangi materi briefing (poin 2 – 7);

9. Pos berikutnya:

a. Jika widegame,

i. materinya bertemakan dasa darma dikemas dalam bentuk scouting skills dan ketangkasan;

ii. jumlah pos minimum 3 maksimal 5;

iii. password memasuki setiap pos adalah hafalan quran ayat-ayat pilihan atau hadits-hadits.

b. Jika hiking,

Page 13: Perkemahan Pramuka SIT

i. maksimal 2 jam perjalanan harus melalukan rehat;

ii. saat rehat lakukan tilawah dan snack time, kecuali saat makan siang;

iii. selain tilawah setiap peserta diminta untuk menulis tentang perjalanan di saat rehat;

iv. selama perjalan memperbanyak zikir dan muroja’ah (sesuai tugas yang diberikan).