perhitungan biaya pesanan dan biaya proses

9
BAB 6 Perhitungan Biaya Pesanan dan Biaya Proses

Upload: iffa-tabahati

Post on 26-May-2015

8.805 views

Category:

Economy & Finance


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: Perhitungan biaya pesanan dan biaya proses

BAB 6Perhitungan Biaya Pesanan dan Biaya Proses

Page 2: Perhitungan biaya pesanan dan biaya proses

Karakteristik Lingkungan Pesanan dan Proses

Produksi dan perhitungan biaya pesanan

pada sistem produksi berdasar pesanan, biaya-biaya diakumulasi berdasarkan pesanan kerja

Produksi dan perhitungan biaya proses

hal yang penting adalah biaya satu unit produk identik dengan biaya produk lainnya

Page 3: Perhitungan biaya pesanan dan biaya proses

Arus Biaya yang Berkaitan dengan Perhitungan Biaya Pesanan

Menghitung biaya per unit dengan menggunakan perhitungan biaya pesanan

perhitungan biaya normal dan biaya per unit berdasarkan pesanan kerja, yaitu jumlah biaya bahan baku, tenaga kerja yang digunakan, dan overhead yang dibebankan dengan menggunakan satu atau lebih penggerak aktivitas

Lembar biaya pesanan

merupakan lembar yang disiapkan untuk setiap pesanan, dan merupakan bagian dari akun barang dlam proses dan dokumen utama untuk menghitung semua biaya yang terkait dengan pesanan tersebut

Arus biaya pada akun

tentang cara memperlakukan biaya dari titik tempat biaya tersebut timbul hingga pada titik tempat mereka diakui sebagai beban pada laporan laba rugi

Page 4: Perhitungan biaya pesanan dan biaya proses

Lingkungan proses dan Arus Biaya

Jenis jenis manufaktur proses:

proses berurutan (sequential processing). Unit-unit harus melalui satu proses sebelum dapat dikerjakan dalam proses berikutnya proses paralel (parallel processing), yaitu dua atau lebih proses berurutan dibutuhkan untuk memproduksi suatu barang jadi

Page 5: Perhitungan biaya pesanan dan biaya proses

Dampak Persediaan Barang dalam Proses Perhitungan Biaya proses

Produksi unit setara

berdasarkan definisinya pesediaan akhir barang dalam proses adalah barang yang belum selesai. Oleh karena itu, suatu unit yang telah selesai dan ditransfer keluar dalam suatu periode tidak identik (atau setara) dengan unit dalam persediaan akhir barang dalam proses, dan biaya yang terkait pada tiap unit seharusnya tidak sama. Dalam perhitungan biaya per unit, output pada suatu periode harus ditentukan

Page 6: Perhitungan biaya pesanan dan biaya proses

Dua metode perlakuan persediaan awal barang dalam proses

1. metode rerata tertimbang

mengabungkan biaya persediaan awal dengan biaya periode saat ini untuk menghitung biaya per unit

2. first in first out (FIFO)

memisahkan unit dalam persediaan awal dari unit yang diproduksi dalam periode saat ini

Page 7: Perhitungan biaya pesanan dan biaya proses

Perhitungan Biaya Rerata Tertimbang

Lima langkah dalam menyiapkan laporan produksi :

1. analisis aliran unit secara fisik

2. perhitungan unit-unit setara

3. perhitungan biaya per unit

4. penilaian persediaan (barang ditransfer keluar dan akhir barang dalam proses)

5. rekonsiliasi biaya

Page 8: Perhitungan biaya pesanan dan biaya proses

Evaluasi metode rerata tertimbang

keuntungan utama metode rerata tertimbang adalah kesederhanaannya

kelemahan metode ini adalah mengurangi keakuratan perhitungan biaya per unit untuk output periode berjalan dan unit pada persediaan awal barang dalam proses

Page 9: Perhitungan biaya pesanan dan biaya proses

Keberadaan Beberapa Unit dan Departemen

Pembebanan yang tidak seragam dari input manufaktur Keberadaan beberapa departemen