peraturan daerah kabupaten sekadau nomor 3 tahun 2012 … · 2014. 7. 8. · nomor 3 tahun 2012...

4
P E R AT UR A N DA E R A H KA BUP A TE N SE KA DA U NOMOR 3 T A H UN 2012 T E N T A NG P E R UB A HA N K E DU A A T A S P E RAT UR AN DA E R AH K ABUP ATE N SE K A DA U NOMOR 8 T A H UN 20 0 8 TE N T A NG SUS UN A N ORGANI S ASI P E RA NG KA T DA E R A H KA BUP A TE N SE KAD AU DE NG A N R A HMAT T UHA N YANG MA H A E S A B UP A TI S E K ADA U, Me ni m ba n g : a . ba h wa be r das a r ka n P as al 27 a y at ( 1) P e r at u- r an P e me r i nt a h R epubli k Indones i a Nor a or 37 T a hun 2007 di je l a ska n penyeieng g a r a a n ur us a n a dmi nis t r a s i kependuduk a n di Ka bupa t e n/Kot a di be nt uk di na s Ke penduduk a n da n P enc a t a t a n S i pi l s eba g a i inst ans i pc laks ana y a ng di a t ur d a l a m P e r a t ur a n Da er a h ; b. ba h wa ber da s a r ka n P e r a tur a n Da er a h Ka bup a t e n Sek a da u Nomor 08 T a hun 2008 t e nt an g Sus unan Or g a nis a s i P er a ng k a t Da er a h K a bup a t e n Sek ada u s e ba g a i ma na t el a h diuba h de n g a n P e r a t ur a n Da e r a h Ka bupa t en Seka da u No mo r 4 T ahun 201 0 da l a m Pa s al 2 Huruf c an g k a 6 b a h wa Di na s Da er a h Ka bup a t en Se k a da u y a ng me nan g a ni k ependuduk a n dan p e n c a t a t an s i pi l a dal a h Di na s Kependuduk a n d an Ca t a t a n Si pi l ; c. ba h wa unt uk ke l a nc a r a n pel a k s a n a an pe nc a pa i a n s a s a r an ( 3 pr og r a m s t r a t e g is n a s i o n al y ai t u pe muta khi r a n da t a k e p e n d ud uk an, pe ne r bi t a n NIK da n pe ne r a pan e -KT P ), mak a di pa nda ng per l u unt uk me n y es ua i k a n nomenk l a t ur na ma di na s y an g me na n g a ni k e pe nd uduk a n da n penc a t a t a n s i pi l di Ka bupa t e n Sek a da u; d. b a h wa be r d a s a r k a n per t i mba ng a n s e ba g a i ma na di ma k s ud dal am hur uf a , hur uf b da n hur uf c pe r l u me mbe nt uk P e r a tur a n Da e r a h Ka bupa t e n Se k a da u t e nt a n g P e r ubaha n Kedua At a s P e r a t ur a n Da e r a h Ka bupa t e n Se k a da u Nomor 8 T ahun 2008 t e nt an g Sus unan Or g ani s a s i P e r an g k a t Da e r a h K a bupa t e n Se k a da u. ]

Upload: others

Post on 09-Dec-2020

7 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PERATURAN DAERAH KABUPATEN SEKADAU NOMOR 3 TAHUN 2012 … · 2014. 7. 8. · NOMOR 3 TAHUN 2012 TENTANG PERUBAHAN KEDUA ATAS PERATURAN DAERAH KABUPATEN SEKADAU NOMOR 8 TAHUN 2008

PERATURAN DAERAH KABUPATEN SEKADAUNOMOR 3 TAHUN 2012

TENTANG

PERUBAHAN KEDUA ATAS PERATURAN DAERAH KABUPATEN SEKADAUNOMOR 8 TAHUN 2008 TENTANG SUSUNAN ORGANISASI

PERANGKAT DAERAH KABUPATEN SEKADAU

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BUPATI SEKADAU,

Menimbang : a. bahwa berdasarkan Pasal 27 ayat (1) Peratu-ran

Pemerintah Republik Indonesia Noraor 37Tahun 2007 dijelaskan penyeienggaraan urusanadministrasi kependudukan di Kabupaten/Kotadibentuk dinas Kependudukan dan PencatatanSipil sebagai instansi pclaksana yang diaturdalam Peraturan Daerah ;

b. bahwa berdasarkan Peraturan Daerah

Kabupaten Sekadau Nomor 08 Tahun 2008tentang Susunan Organisasi Perangkat Daerah

Kabupaten Sekadau sebagaimana telah diubahdengan Peraturan Daerah Kabupaten Sekadau

Nomor 4 Tahun 2010 dalam Pasal 2 Huruf cangka 6 bahwa Dinas Daerah Kabupaten

Sekadau yang menangani kependudukan danpencatatan sipil adalah Dinas Kependudukandan Catatan Sipil ;

c. bahwa untuk kelancaran pelaksanaanpencapaian sasaran (3 program strategisnasional yaitu pemutakhiran datakependudukan, penerbitan NIK dan penerapane-KTP), maka dipandang perlu untukmenyesuaikan nomenklatur nama dinas yangmenangani kependudukan dan pencatatan sipildi Kabupaten Sekadau;

d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimanadimaksud dalam huruf a, huruf b dan huruf cperlu membentuk Peraturan Daerah KabupatenSekadau tentang Perubahan Kedua AtasPeraturan Daerah Kabupaten Sekadau Nomor 8Tahun 2008 tentang Susunan OrganisasiPerangkat Daerah Kabupaten Sekadau.

]

Page 2: PERATURAN DAERAH KABUPATEN SEKADAU NOMOR 3 TAHUN 2012 … · 2014. 7. 8. · NOMOR 3 TAHUN 2012 TENTANG PERUBAHAN KEDUA ATAS PERATURAN DAERAH KABUPATEN SEKADAU NOMOR 8 TAHUN 2008

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974 tentangPokok-Pokok Kepegawaian (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 1974 Nomor 55,Tambahan Lembaran negara Republik Indonesia

Nomor 3041) sebagaimana telah diubah denganUndang-Undang Nomor 43 Tahun 2000

(Lembaran Daerah Republik Indonesia Tahun2000 Nomor 169, Tambahan lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 3890) ;2. Undang-Undang Nomor 34 Tahun 2003 tentang

Pembentukan Kabupacen Melawi danKabupaten Sekadau di Provinsi Kalimantan

Barat (Lembaran Negara RI Tahun 2004 Nomor149, Tambahan Lembaran Negara RI Nomor

4344) ;3. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang

Pemerintahan Daerah (Lembaran NegaraRepublik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125,Tambahan Lembaran Negara Nomor 4437),sebagaimana telah diubah dengan Undang-

Undang Nomor 12 Tahun 2008 TentangPerubahan atas Undang-Undang 32 Tahun

2004 tentang Pemerintah Daerah (LembaranNegara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor59, Tambahan Lembaran Negara RepublikIndonesia Nomor 4844);

4. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2006 tentangAdministrasi Kependuddkan (Lembaran NegaraRepublik Indonesia Tahun 2006 Nomor 124,Tambahan Lembaran Negara Nomor 4674) ;

5. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentangPembentukan Peraturan Perundang-Undangan(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun2011 Nomor 82, Tambahan Lembaran negaraRepublik Indonesia Nomor 5234) ;

6. Peraturan Pemerintah Republik IndonesiaNomor 79 Tahun 2005 Tentang PedomanPembinaan dan Pengawasan PenyelcnggaraanPemerintah Daerah (Lembaran Negara Tahun2005 Nomor 165, Tambahr.n Lembaran NegaraRepublik Indonesia Nomor 4593);

7. Peraturan Pemerintah Nomor 37 Tahun 2007tentang Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 23

Tahun 2006 tentang AdministrasiKependudukan (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2006 Nomor 124, TambahanLembaran Negara Nomor 4674) ;

8. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007tentang Pembagian Urusan Pemerintahanantara Pemerintah, Pemerintah DaerahPropinsi, dan Pemerintah Daerah Kabupaten /

Kota ( Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 2007 Nomor 82, Tambahan LembaranNegara Republik Indonesia Nomor 4737 );

9. Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007tentang Organisasi Perangkat Daerah

Page 3: PERATURAN DAERAH KABUPATEN SEKADAU NOMOR 3 TAHUN 2012 … · 2014. 7. 8. · NOMOR 3 TAHUN 2012 TENTANG PERUBAHAN KEDUA ATAS PERATURAN DAERAH KABUPATEN SEKADAU NOMOR 8 TAHUN 2008

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun2007 Nomor 89, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 474 1) ;10. Peraturan Menteri Dalani Negcri Republik

Indonesia Nomor 57 Tahun 2007 tenlangPetunjuk Teknis Penalaan Organisasi Perangkat

Daerah ;11. Peraturan Daerah Kabupaten Sekadau Nomor 7

Tahun 2008 tentang Urusan PemerintahanYang Menjadi Kewenangan Kabupaten Sekadau( Lembaran Daerah Tahun 2008 Nomor 7 );

12. Peraturan Daerah Nomor 08 Tahun 2008tentang Pembentukan Organisasi PerangkatDaerah Kabupaten Sekadau (Lembaran Daerah

Tahun 2008 Nomor 8) sebagaimana telahdiubah dengan Peraturan Daerah Nomor 4Tahun 2010 (Lembaran Daerah Kabupaten

Sekadau Tahun 2010 Nomor 4).

Dengan Persetujuan Bersama

DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH KABUPATEN SEKADAUdan

BUPATI SEKADAU

MEMUTUSKAN:

Menetapkan: PERUBAHAN KEDUA AT AS PERATURAN DAERAHKABUPATEN SEKADAU NOMOR 8 TAHUN 2008 TENTANGSUSUNAN ORGANISASI PERANGKAT DAERAH KABUPATENSEKADAU

Pasal I

Beberapa ketentuan dalam Peraturan Daerah Kabupaten Sekadau Nomor 8

Tahun 2008 tentang Susunan Organisasi Perangkat Daerah KabupatenSekadau (Lembaran Daerah Kabupaten Sekadau Tahun 2008 Nomor 8) diubahsobagai berikut :1. Ketentuan pada BAB I Pasal 1 antara huruf j dan k disisipkan huruf j.a.

berbunyi "Pencatatan Sipil adalah pencatatan peristiwa penting yang

dialami oleb seseorang dalam register pencatatan sipil pada instansi

pelaksana".

2. Ketentuan pada BAB II Pasal 2 huruf c angka 6 .yang berbunyi "Dinas

Kependudukan dan Catatan Sipil" diubah sehingga berbunyi "DinasKependudukan dan Pencatatan Sipil".

3. Ketentuan pada Lampiran IV nomor 6 yang berbunyi "Dinas Kependudukan

dan Catatan Sipil" diubah sehingga berbunyi "Dinas Kepi?dudukan dan

Pencatatan SipiT.

4. Ketentuan pada Lampiran IV nomor <"> kolom 3 diubah sehingga berbunyi :

(1) Melaksanakan urusan Pemerintahan Kabupaten dibidang

kependudukan dan pencatatan sipil yang meliputi :a. Perumusan kebijakan teknis dibidang kependudukan ;

Page 4: PERATURAN DAERAH KABUPATEN SEKADAU NOMOR 3 TAHUN 2012 … · 2014. 7. 8. · NOMOR 3 TAHUN 2012 TENTANG PERUBAHAN KEDUA ATAS PERATURAN DAERAH KABUPATEN SEKADAU NOMOR 8 TAHUN 2008

b.Perumusan kebijakan teknis dibidang pencatatan sipil ;c.Penyelenggaraan urusan pemerintahan dan pelayanan umum

dibidang kependudukan ;d.Penyelenggaraan urusan pemerintahan dan pelayanan umum

dibidang pencatatan sipil ;e. Pembinaan dan pelaksanaan tugas dibidang kependudukan dan

pencatatan sipil ;f. Pelaksanaan urusan pemerintahan dibidang kependudukan dan

pencatatan sipil sebagaimana yang diatur dalam peraturan

perundang-undangan ;

g.Pengelolaan administrasi, organisasi dan tatalaksana, kepegawaian,

keuangan dan peralatan dilingkungan satuan kerjanya.

(2) Melaksanakan tugas lainnya dan tugas pembanluan dibidangkependudukan dan pencatatan sipil

Pasal II

Peraturan Daerah ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan.

Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan PeraturanDaerah ini dengan penempatannya dalam Lembaran Daerah KabupatenSekadau.

Ditetapkan di Sekadaupada tanggal 14 Pebruari 2012

BUPATI SEKADAU,

TTD

SIMON PETRUS

Diundangkan di Sekadaupada tanggal 14 Pebruari 2012SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN SEKADAU

TTD

YOHANES JHON

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN SEKADAU TAHUN 2012 NOMOR 3

... ;Salinan Sesuai Dengan Aslinya

Kepalel.Bagian Hukum dan HAM', -'I ..-@'-"'S^krtefaKat Daerah Kabupaten Sekadau

"<X Ml_ -VV-l|ii- @Y, S. Sos, M. Si