penyakit usus pd kucing

Upload: madgant-cool

Post on 14-Apr-2018

231 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/30/2019 Penyakit Usus Pd Kucing

    1/2

    www.kucing.web.id

    Penyakit Usus Pada Kucing

    Sama seperti manusia, kucing juga dapat menderita penyakit usus. Sebelum ini blog ini

    juga telah membahas tentangradang usus menular. Tapi untuk kali ini jenis penyakitkucing akan dibahas lebih banyak lagi. Satu paragaf akan dijelaskan satu macampenyakit!

    Jika kucing anda memiliki ciri penyakit usus seperti makan dengan baik tapi kurus. Maka

    bisa dipastikan itu adalah gangguan karena cacing. Cukup beri obat cacing khusus

    kucing.

    Perut kembung adalah salah satu gejala yang mungkin disebabkan penyakit kucing pada

    usus. Hal ini dikarenakan dengan diet, dan sering terjadi padaanak kucing. Cobadidiskusikan dengan dokter tentang perubahan diet.

    Walaupun selera makan normal alias biasa-biasa saja namun berat badan kucingberkurang secara kronis. Beberapa penyebab dari penyakit usus ini bisa disebabkan oleh

    Tumor Usus dan Cacing. Bisa juga disebabkan ketidakmampuan si usus kucing untuk

    menyerapa sari makanan

    Apakah kucing lucu anda sering muntah-muntah dan tidak mau makan. Hal ini mungkindikarenakan oleh Penyakit pembengkakan usus.

    Gejala penyakit usus seperti mengejan untuk buang kotoran, kotoran yang dihasilkankeras dan padat, Kemudian mengejan itu berhenti setelah kotorannya keluar. Tapi kucing

    tidak muntah! Maka penyakit kucing yang mungkin adalah Sembelit ringan (seringterjadi pada kucing tua dan berbulu panjang sepertikucing persia)

    Berbeda jika

    Gejala penyakitnnya sama seperti diatas tetapi kotoran yang keluar sedikit atau tidak ada

    dan malah muntah-muntah! Raut si kucing juga menunjukkan depresi. Berarti itu lebih

    dari sekedar sembelit ringan itu sudah terjmasuk kategori sembelit berat

    Postur tubuh dari si kucing ternyata membungkukan tulang belakan. Kemungkinan yangterjadi adalah adanya benda asing dan sembelit hebat.

    Muntah-muntah dan diare. Ini karena penyakit pembengkakan usus (inflammatory bowel

    desease).

    Diare dan sekali dua kali terjadi secara hebat tapi dalam waktu yang singkat. Malah

    kucing menunjukkan tampak cerah dan waspada (tidak muntah-muntah). Kalau ini tidak

    http://www.kucing.web.id/http://kucing.web.id/radang-usus-menular/http://kucing.web.id/radang-usus-menular/http://kucing.web.id/category/anak-kucing/http://kucing.web.id/category/anak-kucing/http://kucing.web.id/category/kucing-persia/http://kucing.web.id/category/kucing-persia/http://www.kucing.web.id/http://kucing.web.id/radang-usus-menular/http://kucing.web.id/category/anak-kucing/http://kucing.web.id/category/kucing-persia/
  • 7/30/2019 Penyakit Usus Pd Kucing

    2/2

    perlu dibawa ke dokter hewan cukup beri air sekali sehari kemudian beri makanan kucing

    yang lembut. Tapi kalau berlanjut penyakit kucing nya ya mau nggak mau dibawa ke

    dokter hewan.

    Jika kejadian penyakit usus diatas terjadi setelah kucing minum susu sapi. Itu karena

    memang si dia tidak tahan terhadap laktosa. Kalau seperti ini yang jangan diberi susuatau kalaupun ingin memberi pastikan beri susu rendah laktosa

    Selesai!

    Tentu masih banyak jenis dari penyakit usus yang dapat menyerang. Namun saya rasa iniyang paling sering menjadi gejala dari sekian banyak penyakit kucing.

    Related posts:

    1. Radang usus menularFeline infectius enteritis atau yang biasa dikenal dengan namaDistemper...

    2. Penyakit kucing Cryptosporidiosis Kemarin saya membahas penyakit kucing radang ususmenular. Sekarang saya...

    3. Penyakit kucing FUS FUS merupakan kependekan dari Feline Urologic Syndrome. Penyakitkucing yang...

    4. Hati-hati! Kucing juga bisa tertular RABIES Tahukah anda bahwa rabies adala salah satupenyakit kucing yang...

    5. Fakta Tersembunyi Penyakit Flu kucing Penyakit pada kucing yang juga sering terjadipada manusia mungkin...

    02

    Jun

    2009

    Postingan ini diletakkan pada kategori Penyakit Kucing dan dengan tag Tags: Penyakit Kucing, Penyakit

    usus . Anda juga dapat berlangganan Feed kami difeed kucingfeed. Anda juga dapatmeninggalkankomentar, atau trackbackDari blogmu.

    http://kucing.web.id/trik-memberi-makan-kucing-dewasa/http://kucing.web.id/radang-usus-menular/http://kucing.web.id/penyakit-kucing-cryptosporidiosis/http://kucing.web.id/penyakit-kucing-fus/http://kucing.web.id/hati-hati-kucing-juga-bisa-tertular-rabies/http://kucing.web.id/fakta-tersembunyi-penyakit-flu-kucing/http://kucing.web.id/category/penyakit-kucing/http://kucing.web.id/tag/penyakit-kucing/http://kucing.web.id/tag/penyakit-usus/http://kucing.web.id/tag/penyakit-usus/http://feeds.feedburner.com/kucinghttp://feeds.feedburner.com/kucinghttp://feeds.feedburner.com/kucinghttp://kucing.web.id/penyakit-usus-pada-kucing/#respondhttp://kucing.web.id/penyakit-usus-pada-kucing/#respondhttp://kucing.web.id/penyakit-usus-pada-kucing/#respondhttp://kucing.web.id/penyakit-usus-pada-kucing/trackback/http://kucing.web.id/trik-memberi-makan-kucing-dewasa/http://kucing.web.id/radang-usus-menular/http://kucing.web.id/penyakit-kucing-cryptosporidiosis/http://kucing.web.id/penyakit-kucing-fus/http://kucing.web.id/hati-hati-kucing-juga-bisa-tertular-rabies/http://kucing.web.id/fakta-tersembunyi-penyakit-flu-kucing/http://kucing.web.id/category/penyakit-kucing/http://kucing.web.id/tag/penyakit-kucing/http://kucing.web.id/tag/penyakit-usus/http://kucing.web.id/tag/penyakit-usus/http://feeds.feedburner.com/kucinghttp://kucing.web.id/penyakit-usus-pada-kucing/#respondhttp://kucing.web.id/penyakit-usus-pada-kucing/#respondhttp://kucing.web.id/penyakit-usus-pada-kucing/trackback/