penggunaan 3 model pembelajaran secara kognitif

Upload: samsul-arifin

Post on 13-Oct-2015

7 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

3 model pembelajaran.

TRANSCRIPT

PENGGUNAAN 3 MODEL PEMBELAJARAN SECARA KOGNITIF, AFEKTIF DAN FISIOMOTORIK

1. TUJUAN BELAJAR

2. BAHAN MATERI

3. STRATEGI

4. MEDIA PEMBELAJARAN

5. SEUMBER PENILAIAN

6. TINGKAT PENCAPAIAN

PENGGUNAAN 3 MODEL PEMBELAJARAN SECARA KOGNITIF, AFEKTIF DAN PSIKOMOTORIK1. Anak-anak hari ini konsep belajar kognitif

Binatang apa yang boleh untuk qurban ?

Domba, sapi, unta.

Domba mempunyai berapa kaki ?

Kalau kita semua kakinya ada berapa?

Kalau kita tidak mempunyai kaki, bisa berjalan atau tidak ?

Nah anak-anak kita harus besyukur bahwa kita itu mempunyai anggota tubuh yang sempurna ?

Siapakah yang menciptakan kita semua ?

Kita harus bersyukur kepada ?

Sapi suka menghasilkan apa ?

Susu itu bermanfaat untuk apa ?

2. Anak-anak sekarang belajar kognitif melengkapi kata LEBAH, lengkapilah huruf yang belum lengkap L _ B _ H anak-anak tahu tidak lebah ?Ada yang pernah lihat ?

Lebah itu menghasilkan ?

Buat apakah manfaat madu itu ?

Madu juga bisa untuk mengobati orang yang sedang sakit, dan bisa dipakai untuk segala penyakit. Siapa yang pernah minum madu, rasanya manis atau pahit ?

Lebah bisa terbang atau tidak ?Lebah terbangnya pakai apa ?

Kalau tidak pakai sayap bisa terbang tidak ?

Siapa yang menciptakan binatang lebah ?

3. Pembelajaran kognitif

Alat komunikasi apa saja ?

Seperti apa alat komunikasi telepon, televisi, radio.

Siapa yang pernah memegang telepon ?

Apa manfaat telepon itu ?

Telepon didengarkan melalui apa ?Telinga, mata, hidung.

Allah itu sayang pada kita telah memberi kita ialat indera yang sempurna.

1. Tujuan belajar

Mengembangkan berbagai potensi persiapan untuk hidup dan dapat menyesuaikan diri dengan lingkungannya agar menjadi manusia beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berakhlak mulia.2. Bahan materi

Bahan materi yang harus dipersiapkan :

Kelompok A

Hari

: Senin

Tanggal : 20 Maret 2014

Tema

: tentang rekreasi/kendaraan

1. Berbaris

2. Ucapkan salam

3. Berdoa

4. Membaca surat pendek

5. Membaca sajak

6. Bercerita bintang tentang moral

7. Membaca BPS

8. Menulis huruf abjad X, Y, Z

9. Istirahat

10. Menyebutkan nama-nama Malaikat beserta tugasnya.

3. Strategi

sebelum seorang guru melakukan proses pembelajaran di dalam atau di luar kelas ia harus membuat rencana dan tujuan apa yang akan dicapai. Materi apa yang harus di sampaikan untuk mencapai tujuan itu bagaimana proses pembelajarannya termasuk bagaimana cara, metode, teknik, sumber dan alat apa yang akan digunakan dalam proses pembelajaran serta bagaimana pula teknik evaluasi yang akan dilaksanakan. Perencanaan ini ditulis rinci dalam rencana pembelajaran.

4. Media pembelajaran

Rencana yang telah dibuat kemudian dilaksanakan di kelas. Dalam pelaksanaan kegiatan media pembelajaran perlu dimulai pemanasan serta mengkondisikan siswa agar benar-benar siap menerima materi-materi baru.5. Sumber penilaian

Evaluasi yang dilaksanakan pelajaran dalam hal ini guru harus mempersiapkan catatan khusus mengenai perkembangan tiap siswa, terutama dalam menangani santri yang lambat atau tercepat dalam menangkap setiap pelajaran.6. Tingkat pencapaian

Tingkat pencapaian 75% maka dapat dikatakan bahwa proses pembelajaran itu berhasil.