pengenalan ms.power point 2007

45
PETA KONSEP CARA MENGAKTIFKAN DAN MENUTUP Ms. POWER POINT RIBBON TABS CARA MENUTUP Ms.POWER POINT PENGERTIAN Nama Anggota: 1. Alvin P.F. (02) 2. Aslam Riyadi (05) 3. M.Tegar Suseno (21) 4. M.Nurul Fajar I.R. (23) KELOMPOK 2 OFFICE BUTTON SOAL LEMBAR KERJA Ms POWER POINT BAB2

Upload: tegar-suseno

Post on 15-Apr-2017

1.021 views

Category:

Education


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pengenalan Ms.Power Point 2007

PETA KONSEP

CARA MENGAKTIFKAN DAN MENUTUP Ms.

POWER POINT

RIBBON TABS

CARA MENUTUP Ms.POWER POINT

PENGERTIANNama Anggota:

1. Alvin P.F. (02)2. Aslam Riyadi

(05)3. M.Tegar Suseno (21)4. M.Nurul Fajar I.R. (23)

KELOMPOK 2

OFFICE BUTTON SOAL

LEMBAR KERJA Ms POWER POINT

BAB2

Page 2: Pengenalan Ms.Power Point 2007

PENGERTIAN• Micorosoft PowerPoint 2007 adalah program aplikasi

untuk membuat presentasi secara elektronik yang handal. Presentasi Power Point dapat terdiri dari teks, grafik, objek gambar, clipart, movie, suara dan objek yang dibuat program lain. Program ini pun dapat dicetak secara langsung menggunakan kertas, atau dengan menggunakan transparansi untuk kebutuhan presentasi melalui Overhead, serta dapat dicetak untuk ukuran slide film. Apabila dibutuhkan dibagikan kepada audiens sebagai bahan pendukung dalam presentasi, maka kita dapat mencetaknya seperti notes, handout dan outline.

Page 3: Pengenalan Ms.Power Point 2007

Cara Mengaktifkan Ms.Power PointLangkah pertama yang harus dilakukan adalah mengaktifkan Ms. Power

Point 2007 yang ada di komputer Anda.. Pengaktifan Ms. Power Point 2007 ini bisa dilakukan dengan langkah berikut :• 1. Klik START, pilih Program, pilih Microsoft Office, dan kemudian klik Power

Point.• Start àAll Program àMicrosoft Office Micorosoft Office àPowerPoint 2007

Page 4: Pengenalan Ms.Power Point 2007

2. Maka akan tampil layar Microsoft PowerPoint 2007.

Page 5: Pengenalan Ms.Power Point 2007

Cara Menutup Ms. Power Point

• . Untuk keluar dari Microsoft PowerPoint 2007 dengan mengklik Exit

• Klik Ms Office à Klik Exit PowerPoint

Page 6: Pengenalan Ms.Power Point 2007

Lembar Kerja Microsoft PowerPoint 2007

• Pada lembaran kerja Microsoft PowerPoint 2007,terdapat beberapa bar, menu dan tool-tool lain, seperti gambar di bawah

Page 7: Pengenalan Ms.Power Point 2007

Office Button• Fungsi Utama Tombol Ms. Office (Ms. Office Button)

Ms. Office Button berisi fungsi-fungsi utama dari File, antara lain : New, Open,Save, Save as, Print, Prepare, Send & Publish.

Page 8: Pengenalan Ms.Power Point 2007

Ribbon Tabs

• Setiap Ribbon Tab akan menampilkan Ribbon yang berisi beberapa set dari Tool Groups. Ribbon tabs dalam Ms. PowerPoint 2007 antara lain : Home, Insert, Design, Animations, Slide Show, Review, dan View.

Page 9: Pengenalan Ms.Power Point 2007

Ribbon Tab Home

• pilihan pada Ribbon Tab Home, kemudian akan muncul Ribbon yang terdiri dari beberapa tool group, antara lain: Clipboard, Slides, Font, Paragraph, Drawing dan Editing, yang berfungsi untuk mengatur format slide dan isinya.

Page 10: Pengenalan Ms.Power Point 2007

• · Clipboard, terdapat tombol copy, paste, cut, dan format painter.

• · Slide, terdapat tombol add slide, layout, reset dan delete.• · Paragraph, terdapat tombol untuk mengatur perataan

(alignment), bullet and numbering, line spacing, dan beberapa tombol untuk mengatur paragraph.

• · Drawing, terdapat tombol Text Box, Austoshape, Arrange, Quick Styles,Shape Fill, Shape Outline, dan Shape Effects.

• · Editing, terdiri dari tombol Find, Replace, dan Select.

Page 11: Pengenalan Ms.Power Point 2007

Ribbon Tab Insert

Ribbon tab Insert terdiri dari beberapa tool group, antara lain :• · Tables, perintah untuk menambahkan table pada tampilan slide Anda.• · Illustrations, terdapat tombol-tombol yang bisa Anda gunakan untuk

menyisipkan gambar,clipart, photo album, shapes, smartart, dan chart (grafik).

• · Links, tombol-tombol pada tool group ini dapat digunakan untuk membuatlink pada slide.

• · Media Clips, untuk memperkaya tampilan slide Anda, maka anda dapat menambahkan filesound (suara) atau movie (film).

Page 12: Pengenalan Ms.Power Point 2007

Ribbon Tab Design

Jika anda mengklik Ribbon tab Design, maka akan muncul Ribbon dengan beberapa tool group, antara lain : Page Setup, Themes, dan Background, berfungsi untuk mendesain slide.

• · Page Setup, terdapat tombol untuk mengatur orientasi dari slide, apakah anda akan menggunakan orientasi portrait atau landscape.

• · Themes, Anda bisa menggunakan pilihan desain yang sudah disiapkan oleh Ms. PowerPoint 2007untuk slide Anda.

• · Background, untuk memperindah slide yang Anda buat, anda bisa menata latar belakang slide Anda dengan menggunakan menu pada toolgroup ini.

Page 13: Pengenalan Ms.Power Point 2007

Ribbon Tab Animations

Pada Ribbon Tab Animations, Anda bisa menambahkan berbagai macam bentuk animasi pada slide Anda. Terdapat 3 tool group yang bisa Anda gunakan, antara lain :

• · Preview, tombol ini dipergunakan untuk melihat hasil dari animasi yang Anda berikan untuk slide Anda.

• · Animations, Anda dapat memilih animasi bagi objek yang ada pada slide, terdiri dari animate dan custom animations.

• · Transition to This Slide, untuk memebrikan slide pada perpindahan slide yang Anda buat.

Page 14: Pengenalan Ms.Power Point 2007

Ribbon Tab Slide Show

• Ribbon Tab Slide Show terdiri dari beberapa tool group, antara lain :• · Start Slide Show, untuk menentukan dari mana slide Anda dijalankan,

apakah dari awal (from beginning) atau dari slide yang sedang aktif (from current slide show) atau pilihan Anda sendiri (custom slide show).

• · Set Up, pada tool group ini terdapat tombol yang bisa digunakan untuk menyembunyikan slide (hide slide), merekam narasi (record narration) dan menentukan urutan slide (rehearse timings) yang akan ditampilkan.

• · Monitors, Anda bisa mengatur resolusi dari slide presentasi Anda pada tool group ini.

Page 15: Pengenalan Ms.Power Point 2007

Ribbon Tab Review

Terdapat tiga tool group pada Ribbon Tab ini, antara lain :• · Proofing, digunakan untuk melakukan pengecekan pada tata tulis yang Anda

buat di slide.• · Comments, Anda bisa memberikan catatan pada slide yang Anda buat.• · Protect, Anda bisa menggunakannya untuk melindungi slide presentasi yang

Anda buat

Page 16: Pengenalan Ms.Power Point 2007

Ribbon Tab View

Tool group yang terdapat pada Ribbon Tab ini antara lain :• · Presentation Views, pada bagian ini Anda dapat melihat

keseluruhan dari slide yang telah Anda buat. Anda bisa melihatnya secara normal, slide sorter, notes page, dan slide show. Selain itu Anda juga dapat membuat slide Master sesuai dengan desain yang Anda inginkan.

• · Show/Hide, untuk membantu Anda dalam membuat slide presntasi, Anda bisa menampilkan penggaris (ruler) dan garis bantu (gridlines).

Page 17: Pengenalan Ms.Power Point 2007

· Zoom, Anda dapat memperbesar ukuran slide yang Anda buat atau secara normal.· Color/Grayscale, Pada bagian ini anda dapat menentukan apakah slide yang Anda buat berwarna (color) atau hitam putih (grayscale).· Window, Anda manata tampilan window PowerPoint apakah secara cascade,split, atau berpindah ke windoaw lain.

Page 19: Pengenalan Ms.Power Point 2007

2. Untuk menggunakan fitur Save As:Klik Tombol "Microsoft Office"Klik "Save As"Ketik nama untuk PresentasiDalam kotak Simpan sebagai Jenis, pilih Power point 97-2003 Presentation

Selain dua cara tersebut, masih ada satu cara cepat untuk menyimpan dokumen power point 2007 yaitu dengan shortcut. Perintah tersebut adalah dengan cara menekan tombol kombinasi CTRL + S.

Page 20: Pengenalan Ms.Power Point 2007

Soal• 1. Salah satu bagian aplikasi Ms. Office yang dapat digunakan

untuk membantu merancang dan menyajikan presentasi adalah………………a. Microsoft Publisher b. Microsoft Power Point c. Microsoft Wordd. Microsoft Excell2. Untuk mendukung presentasi dalam ruangan dengan sekelompok peserta, kita dapat menggunakan media berupa…………. a. Mikroskup b. Laptop c. LCD Projektor d. Sinar Laser / sinar X

Page 21: Pengenalan Ms.Power Point 2007

3. Di bawah ini adalah kegunaan Power Point di bidang pelayanan umum, kecuali………..a. Komunikasi berita b. Sertifikasi c. Training/ Pelatihand. Gambaran sebuah ilham/ ide4. Salah satu kegunaan Power Point di bidang Perusahaan adalah………. a. Kemajuan proyek (status) b. Laporan penelitian c. Training/ pelatihan d. Untuk mencari keuntungan/ laba perusahaan5. Bagian ini berisi salah satu elemen dari menu bar, kecuali………… a. File b. Open c. View d. Format

Page 22: Pengenalan Ms.Power Point 2007

6. Pada menu bar terdapat perintah untuk menyisipkan slide serta obyek-obyek presentasi seperti tanggal, gambar, diagram, table, serta obyek animasi audio video dan lain-lain. Fungsi tersebut terdapat pada menu bar…………a. View b. Format c. Insertd. Slide Show 7. Ada tiga cara dalam membuat presentasi, salah satunya adalah………..a. General templates b. From design template c. From slide layoutd. From Task Pane 8. Jendela yang akan membantu kita dalam menyunting presentasi adalah……….. a. Toolbar b. Task Panec. Formatting d. Outline

Page 23: Pengenalan Ms.Power Point 2007

9. Untuk memilih layout yang hanya digunakan pada slide yang aktif saat itu, kita klik pilihan………a. Reapply Layout b. Apply to Selected slide c. Apply to all slided. Insert New Slide

10. Fungsi dari Microsoft Powerpoint adalah….a. Program pengolah katab. Program basis datac. Sistem operasid. Program presentasi

Page 24: Pengenalan Ms.Power Point 2007

KALAH

SILAHKAN COBA LAGI

Page 25: Pengenalan Ms.Power Point 2007

KALAH

SILAHKAN COBA LAGI

Page 26: Pengenalan Ms.Power Point 2007

KALAH

SILAHKAN COBA LAGI

Page 27: Pengenalan Ms.Power Point 2007

KALAH

SILAHKAN COBA LAGI

Page 28: Pengenalan Ms.Power Point 2007

SELAMAT ANDA BENAR

Page 29: Pengenalan Ms.Power Point 2007

SELAMAT ANDA BENAR

Page 30: Pengenalan Ms.Power Point 2007

SELAMAT ANDA BENAR

Page 31: Pengenalan Ms.Power Point 2007

SELAMAT ANDA BENAR

Page 32: Pengenalan Ms.Power Point 2007

BAB 2

MEMBUAT DOKUMEN BARU

MEMILIH & MENGGANTI

LAYOUTMENGGUNAKAN

THEMES SLIDE

MENAMBAHKAN TEKS

MENGATUR FORMAT TEKS

MENYISIPKAN GAMBAR

MEN

YISI

PKAN

CLI

P AR

TSso

al

Page 33: Pengenalan Ms.Power Point 2007

MEMBUAT DOKUMEN BARU DALAM MS.POWER POINT 2007

1. Klik Office Button > New atau anda dapat menekan Ctrl+N.2. Pada Kotak Dialog yang muncul Pilih Blank & Recent > Blank

Presentation.3. Kemudian akan muncul jendela presentasi di layar monitor anda, jendela presentasi yang muncul ini adalah slide judul presentasi.

Page 34: Pengenalan Ms.Power Point 2007

MEMILIH DAN MENGGANTI LAYOUT/TAMPILAN SLIDE

• 1. Buka kembali file presentasi “Tugas Latihan 3”.• 2. Aktifkan Slide 1.

Page 35: Pengenalan Ms.Power Point 2007

3. Klik tab menu Home > Layout > Title and Content, perhatikan perubahannya.

4. Coba anda terpakan untuk layout dan slide yang lain sesuai kebutuhan anda.

Page 36: Pengenalan Ms.Power Point 2007

MENGGUNAKAN THEMES SLIDE

1. Masih menggunakan file presentasi “Tugas Latihan 3”.2. Aktifkan slide yang akan diterapkan Themesnya (slide 1).3. Klik tab menu Design, kemudian klik menu More Themes.

Page 37: Pengenalan Ms.Power Point 2007

4. Pada kotak dialog themes yang muncul, pilih jenis themesnya, misalnya Opulent. Coba anda perhatikan perubahannya. Maka sekarang semua slide mempunyai themes yang sama.

5. Coba anda terapkan untuk jenis themes yang lainnya, kemudian setelah selesai, simpan kembali file anda (Ctrl+S).

Page 38: Pengenalan Ms.Power Point 2007

MENAMBAHKAN TEKS• Berikut langkah untuk menambahkan objek teks.

(1) Pada tab insert group text, klik Text Box.(2) Klik pada lokasi yang Anda inginkan sehingga muncul kotak teks yang menunjukkan teks sudah siap diketik.(3) Ketik teks pada kotak itu, misalnya “PowerPoint 2007”.

Page 39: Pengenalan Ms.Power Point 2007

MENGATUR FORMAT TEKS• Untuk memformat teks, pilih teks yang akan Anda format, lalu

pilih salah satu format karakter yang diinginkan.Untuk keperluan pengolahan teks tombol perintah yang digunakan terdapat pada group Font dan Paragraph. Kedua goup ini dapat Anda temukan pada tab home. Perhatikan gambar berikut.

Page 40: Pengenalan Ms.Power Point 2007

• Selain itu, Anda juga dapat mengatur font serta ukurannya dalam text box.

Page 41: Pengenalan Ms.Power Point 2007

MENYISIPKAN GAMBAR• KLIK “INSERT” PADA MENU UTAMA

(untuk lebih jelasnya lihat gambar dibawah ini)

• . Klik “PICTURE” pada menu Insert

Page 42: Pengenalan Ms.Power Point 2007

• lalu akan muncul tampilan seperti ini

• KEMUDIAN PILIH FOLDER YANG ANDA INGINKANSEPERTI INI ;

• SETELAH GAMBAR DIPILIH, KLIK INSERT• KEMUDIAN GAMBAR AKAN MUNCUL DI SLIDE

Page 43: Pengenalan Ms.Power Point 2007

MENYISIPKAN CLIP ARTSBerikut ini langkah-langkah untuk menyisipkan Cliparts ke dalam slide:

• Klik menu Insert• Pilih Cliparts pada kategori Illustrations• Pada bagian kanan area kerja akan muncul Taskpane ClipArts• Klik tombol Go untuk menampilkan semua gambar Cliparts• Pilih Cliparts yang diinginkan• Cliparts pilihan telah tampil di slide• Atur sesuai selera

Page 44: Pengenalan Ms.Power Point 2007

• Cara lain untuk menyisipkan gambar ClipArts:

• Klik menu Insert• Pilih Cliparts pada kategori Illustrations• Pada bagian kanan area kerja akan muncul Taskpane ClipArts• Klik tombol Go untuk menampilkan semua gambar Cliparts• Klik Kanan pada Cliparts yang dipilih yang diinginkan• Pilih Insert• Cliparts pilihan telah tampil di slide• Atur sesuai selera

Page 45: Pengenalan Ms.Power Point 2007

SEKIAN DARI KAMI…