pengembangan strategi komunikasi

12
PENGEMBANGAN ST RATEGI KOMUNIKA SI

Upload: daintypolii

Post on 05-Jul-2015

128 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

Presentasi Pelatihan Pengembangan Media PNPM MPd Integrasi

TRANSCRIPT

Page 2: PENGEMBANGAN STRATEGI KOMUNIKASI

Usai menentukan tujuan komunikasi, kini kita sudah sampai pada usaha yang mencakup pemilihan media-media dan kombinasi media. Termasuk di dalamnya, pengembangan pesan-pesan, dan pemilihan pendekatan untuk menumbuhkan partisipasi khalayak untuk pencapaian tujuan program.

Page 3: PENGEMBANGAN STRATEGI KOMUNIKASI

Untuk apa tahapan ini?

Inilah strategi komunikasi program yang kita kembangkan, kita bisa memahami seluruh perencanaan program pengembangan media.

Sehingga kita dapat merumuskan pesan-pesannya, serta memilih media-media yang cocok kita kembangkan dengan tipe khalayak yang ada dan kemampuan lembaga.

Page 4: PENGEMBANGAN STRATEGI KOMUNIKASI

Bagaimana caranya?

Mempelajari dan mengkaji kembali tujuan komunikasi yang telah ditentukan

Mengkaji perubahan tingkat pengetahuan, sikap dan perilaku (termasuk kepercayaan yang ada pada khalayak) yang diinginkan

Mengkaji kembali indikator keberhasilan yang telah ditetapkan

Page 5: PENGEMBANGAN STRATEGI KOMUNIKASI

Mengembangkan pesan-pesan pokok yang cocok dengan tingkat PSP/K (KAP)khalayak strategis kita

Memilih metode-metode komunikasiyang cocok untuk menjangkau khalayak strategis kita dan sesuai dengan perubahan yang diingin

Page 6: PENGEMBANGAN STRATEGI KOMUNIKASI

Memilih alternatif jenis-jenis media yang cocok dan kombinasinya

Mengkaji jenis-jenis media yang teridentifikasi dilihat dari dana dan sumber daya yang tersedia, fungsi media, saluran media dan karakteristik khalayak kita

Menentukan jenis media dan kombinasinya

Page 7: PENGEMBANGAN STRATEGI KOMUNIKASI

Informasi yang perlu diketahui

Page 8: PENGEMBANGAN STRATEGI KOMUNIKASI

Siapa khalayak kita?

- Media-media apa saja yang sudah mereka kenali?- Bahasa (lisan, tulisan, dan simbol) yang biasa mereka gunakan- Bagaimana kemampuan baca-tulis mereka?

Page 9: PENGEMBANGAN STRATEGI KOMUNIKASI

Pesan-pesan pokok apa yang telah ditetapkan?

- Apakah pesannya bersifat informasional?- Apakah pesannya bersifat motivasional?- Apakah pesannya bersifat instruksional?

Page 10: PENGEMBANGAN STRATEGI KOMUNIKASI

Metode komunikasi apa yang telah ditetapkan?

- Apakah metode komunikasi massa saja?- Apakah metode komunikasi tatap muka saja?- Apakah keduanya (campuran)?

Page 11: PENGEMBANGAN STRATEGI KOMUNIKASI

Saluran media yang dipilih

- Apakah media massa? (TV, radio, koran, tabloid, majalah, dll)- Apakah media kelompok? (kaset, video, OHP, brosur, lembar balik, dll)- Apakah media individu/antar orang? (telepon/hotline, konsultasi, surat menyurat, dll)- Apakah campuran dari ke tiga di atas?

Page 12: PENGEMBANGAN STRATEGI KOMUNIKASI

Media apa yang kita pilih?

- Apakah medianya adalah leaflet? poster? Artikel-artikel koran? Berita radio? - Apakah media komunikasi yang dipilih adalah satu-satunya media untuk pesan pokok? Atau adakah media lainnya yang juga menyampaikan pesan pokok yang sama? (media campuran/kombinasi).