pengembangan panduan peningkatan keterampilan …

16
library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id PENGEMBANGAN PANDUAN PENINGKATAN KETERAMPILAN DISIPLIN MENYELESAIKAN TUGAS DI SEKOLAH DENGAN TEKNIK GOAL SETTING BAGI SISWA SMP SKRIPSI Oleh: HAFIDH RIZAL FAUZI K3114024 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2019

Upload: others

Post on 16-Oct-2021

13 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PENGEMBANGAN PANDUAN PENINGKATAN KETERAMPILAN …

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

PENGEMBANGAN PANDUAN PENINGKATAN KETERAMPILAN

DISIPLIN MENYELESAIKAN TUGAS DI SEKOLAH

DENGAN TEKNIK GOAL SETTING BAGI SISWA SMP

SKRIPSI

Oleh:

HAFIDH RIZAL FAUZI

K3114024

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2019

Page 2: PENGEMBANGAN PANDUAN PENINGKATAN KETERAMPILAN …

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

ii

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

Saya yang bertandatangan dibawah ini

Nama : Hafidh Rizal Fauzi

NIM : K3114024

Program Studi : Bimbingan dan Konseling

Menyatakan bahwa skripsi saya berjudul “PENGEMBANGAN PANDUAN

PENINGKATAN KETERAMPILAN DISIPLIN MENYELESAIKAN TUGAS

DI SEKOLAH DENGAN TEKNIK GOAL SETTING BAGI SISWA SMP” ini

benar-benar merupakan hasil karya saya sendiri. Selain itu, sumber informasi

yang dikutip dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam

daftar pustaka.

Apabila pada kemudian hari terbukti atau dapat dibuktikan skripsi ini hasil

jiplakan, saya bersedia menerima sanksi atas perbuatan saya

Surakarta, Mei 2019

Yang membuat pernyataan

Hafidh Rizal Fauzi

Page 3: PENGEMBANGAN PANDUAN PENINGKATAN KETERAMPILAN …

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

iii

PENGEMBANGAN PANDUAN PENINGKATKAN KETERAMPILAN

DISIPLIN MENYELESAIKAN TUGAS DI SEKOLAH

DENGAN TEKNIK GOAL SETTING BAGI SISWA SMP

Oleh:

HAFIDH RIZAL FAUZI

K3114024

Skripsi Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan

gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Bimbingan dan Konseling

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

MEI 2019

Page 4: PENGEMBANGAN PANDUAN PENINGKATAN KETERAMPILAN …

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

iv

Page 5: PENGEMBANGAN PANDUAN PENINGKATAN KETERAMPILAN …

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

v

Page 6: PENGEMBANGAN PANDUAN PENINGKATAN KETERAMPILAN …

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

vi

ABSTRAK

Hafidh Rizal Fauzi. K3114024. PENGEMBANGAN PANDUAN PENING-

KATAN KETERAMPILAN DISIPLIN MENYELESAIKAN TUGAS DI

SEKOLAH DENGAN TEKNIK GOAL SETTING BAGI SISWA SMP.

Skripsi. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret

Surakarta. Mei 2019.

Tujuan penelitian dan pengembangan ini adalah untuk menghasilkan

Prototipe-1, “Pengembangan Panduan Peningkatan Keterampilan Disiplin Me-

nyelesaikan Tugas di Sekolah dengan Teknik Goal Setting bagi Siswa SMP”

berdasarkan hasil kajian empirik dan kajian teoritik yang selanjutnya siap untuk

diuji validitas, kepraktisan, dan keefektifannya.

Penelitian ini menggunakan metode penelitian dan pengembangan

(Research and Development), sampai pada langkah penelitian dan

pengembangan ketiga yang berwujud prototipe-1. Peneliti menggunakan hasil

studi pendahuluan yang telah dilakukan oleh Mahasiswa Bimbingan dan

Konseling, FKIP UNS angkatan 2012 berupa data kebutuhan dan kepentingan

siswa se eks-karesidenan Surakarta (Subjek eksplorasi adalah siswa, guru BK,

dan orang tua). Selain hasil studi pendahuluan peneliti juga menggunakan data

hasil studi lapangan yang dilakukan pada dua sekolah berbeda yaitu SMP N 6

Klaten dan SMP N 1 Banyudono.

Hasil penelitian dan pengembangan ini adalah sebagai berikut. Pertama,

Buku panduan bagi guru BK memuat tiga bab meliputi Bab Pendahuluan (Latar

belakang, tujuan, dan manfaat penulisan), Bab Panduan (Cara pengguaan,

kurikulum layanan, rencana pelaksanaan layanan, materi layanan, lembar

evaluasi siswa, dan rubrik penilaian evaluasi), dan Bab Penutup yang

dilanjutkan dengan daftar pustaka dan lampiran. Kedua, Lembar Kerja Siswa

(LKS) bagi siswa terdiri atas materi layanan dan lembar evaluasi siswa, daftar

pustaka, dan lampiran. Panduan tersebut dikembangkan berdasarkan hasil

kajian empirik dan kajian teoritik, yang selanjutnya siap untuk di uji validitas,

kepraktisan, dan keefektifannya.

Kata kunci: Panduan, disiplin, goal setting.

Page 7: PENGEMBANGAN PANDUAN PENINGKATAN KETERAMPILAN …

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

vii

ABSTRACT

Hafidh Rizal Fauzi. K3114024. DEVELOPMENT OF DISCIPLINE SKILL

ENHANCEMENT GUIDE OF TASK COMPLETION AT SCHOOL WITH

GOAL SETTING FOR JUNIOR HIGH SCHOOL STUDENT. Thesis.

Surakarta: Teacher Training and Education Faculty of Sebelas Maret University,

May 2019.

This research was aimed to produce Prototype-1 for “Development of

discipline skill enhancement guidelines of task completion at school with goal

setting for junior high school student”based on theoretical studies and empirical

studies which are then ready to be tested for their validity, practicality and

effectiveness.

This research used the research and development method, until the third

stage of research step and development which resulting Prototype-1. The

researcher used the preliminary study results that had been done by the students

of 2012 from Guidance and Counseling of Teacher Training and Education

Faculty of Sebelas Maret University that consist data of student needs and

importance (the subject of the exploration is the student, counsellor teacher, and

the parents of the student) of Surakarta and the surroundings. Aside from the

results of preliminary study, this research also used data from field study

results that had been done at the two different schools. They ware SMPN 6

Klaten and SMPN 1 Banyudono.

The results from this research and development were as follows. Firstly,

the guidelines book for counselor teacher contained of three chapters that

consisted of introductory chapter (the background of the study, the purpose of

the study and benefits of the study), guidelines chapter (user guide, service

curriculum, service implementation plan, service content, student worksheets,

and assessment rubric) and closing chapter that continue with bibliography,

attachment. Secondly, student worksheets consist of service contents and

student evaluation sheet, bibliography and attachment. That guidelines

developed was based on empiric and theoretical study that for their validity,

practicality and effectiveness.

Kata kunci: (guidelines, discipline, goal setting )

Page 8: PENGEMBANGAN PANDUAN PENINGKATAN KETERAMPILAN …

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

viii

MOTTO

“Tiap-tiap orang berbuat menurut keadaannya masing-masing”. Maka

Tuhanmu lebih mengetahui siapa yang lebih benar jalannya

(Q.S. Al Isra: 84)

Disiplin adalah jembatan antara cita-cita dan pencapaiannya.

(Jim Rohn : 2009)

Sukses dalam kehidupan membutuhkan latihan, disiplin, dan kerja keras.

(Hafidh Rizal Fauzi : 2019)

Page 9: PENGEMBANGAN PANDUAN PENINGKATAN KETERAMPILAN …

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

ix

PERSEMBAHAN

Dengan mengucap Syukur kepada Allah SWT dan Shalawat kepada Rasulullah

Muhammad SAW, skripsi ini saya persembahkan untuk:

Bapak dan Ibu Tercinta

“Terima kasih atas doa, restu, motivasi dan semangat yang engkau berikan,

semoga menjadi amal jariah atas ilmu yang bermanfaat dan mengantarkan pada

kesolehan, sehingga mampu mendoakanmu selamat dunia dan akhirat.”

Program Studi Bimbingan dan Konseling FKIP UNS, Almamaterku tercinta

“Terimakasih atas ilmu dan pengalaman yang telah engkau berikan sehingga

saya mampu berproses menjadi lebih dewasa. Terimakasih sudah menjadikan

saya salah satu bagian dari almamater BK UNS.”

Page 10: PENGEMBANGAN PANDUAN PENINGKATAN KETERAMPILAN …

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

x

KATA PENGANTAR

Puji syukur peneliti panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena

telah memberikan rahmat dan karunia-Nya berupa inspirasi, ilmu, kesehatan

dan keselamatan. Atas kehendak-Nya peneliti dapat menyelesaikan skripsi

dengan judul “PENGEMBANGAN PANDUAN PENINGKATAN

KETERAMPILAN DISIPLIN MENYELESAIKAN TUGAS DI

SEKOLAH DENGAN TEKNIK GOAL SETTING BAGI SISWA SMP”.

Skripsi ini disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan untuk

mendapatkan gelar Sarjana pada Program Studi Bimbingan dan Konseling,

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Peneliti menyadari bahwa terselesaikannya skripsi ini tidak terlepas dari

bantuan, bimbingan, dan pengarahan dari berbagai pihak. Untuk itu, peneliti

menyampaikan terimakasih kepada:

1. Dr. Mardiyana, M.Si., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Sebelas Maret Surakarta atas pemberian izin dalam

penyusunan skripsi.

2. Dr. Edy Legowo, M.Pd., Kepala Program Studi Bimbingan dan Konseling,

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret

Surakarta sekaligus selaku Pembimbing Akademik dan Pembimbing I,

yang selalu memberikan dukungan dan bimbingan dalam penyusunan

skripsi ini.

3. Ribut Purwaningrum, M.Pd., selaku Pembimbing II, yang selalu

memberikan dukungan dan bimbingan dalam penyusunan skripsi ini.

4. Seluruh dosen program studi Bimbingan dan Konseling Universitas

Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan dukungan dan motivasi

dalam penyusunan skripsi ini.

5. Bapak dan ibu yang selalu mendoakan, memotivasi dan selalu

mengingatkan saya untuk terus semangat dalam melakukan semua hal

terutama dalam penyelesaian skripsi ini.

Page 11: PENGEMBANGAN PANDUAN PENINGKATAN KETERAMPILAN …

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xi

6. Puti Kharisma Ning yang selalu memberi dukungan kepada penulis untuk

segera lulus kuliah, serta mau mendengarkan curahan hati penulis untuk

menjadi lebih baik.

7. Rekan-rekan mahasiswa program studi Bimbingan dan Konseling,

Universitas Sebelas Maret Surakarta angkatan 2014, yang telah

memberikan motivasi, kekeluargaan, dan dukungan selama berjuang

bersama dalam kegiatan perkuliahan.

8. Semua pihak yang tidak dapat peneliti sebutkan satu persatu, yang telah

membantu dan memberikan semangat sampai terselesaikannya skripsi ini.

Peneliti menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna dan hal ini

antara lain karena keterbatasan peneliti. Meskipun demikian, peneliti

mengharapkan supaya skripsi ini bermanfaat bagi pembaca dan pengembangan

ilmu.

Surakarta, Mei 2019

Peneliti

Page 12: PENGEMBANGAN PANDUAN PENINGKATAN KETERAMPILAN …

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xii

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL .................................................................................. i

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN ............................. ii

HALAMAN PENGAJUAN ........................................................................ iii

HALAMAN PERSETUJUAN ................................................................... iv

HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI .................................................... v

HALAMAN ABSTRAK ............................................................................. vi

HALAMAN ABSTRACT ............................................................................ vii

HALAMAN MOTTO ................................................................................. viii

HALAMAN PERSEMBAHAN ................................................................. ix

KATA PENGANTAR ................................................................................ x

DAFTAR ISI .............................................................................................. xii

DAFTAR TABEL ...................................................................................... xiv

DAFTAR GAMBAR .................................................................................. xv

DAFTAR LAMPIRAN .............................................................................. xvi

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang ............................................................................... 1

B. Rumusan Masalah .......................................................................... 4

C. Tujuan Penelitian dan Pengembangan ............................................ 4

D. Spesifikasi Produk .......................................................................... 4

E. Manfaat Penelitian dan Pengembangan ........................................... 7

F. Asumsi dan Keterbatasan Penelitian dan Pengembangan ................ 8

G. Definisi Konseptual dan Definisi Operasional ................................ 9

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN KERANGKA BERPIKIR

A. Kajian Pustaka tentang Disiplin Menyelesaikan Tugas di

Sekolah .......................................................................................... 10

1. Pengertian Disiplin Menyelesaikan Tugas di Sekolah ............... 10

2. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Disiplin Menyelesai-

kan Tugas di Sekolah ............................................................... 11

3. Aspek-aspek Disiplin Menyelesaikan Tugas di Sekolah ............ 11

4. Indikator dalam Disiplin Menyelesaikan Tugas di Sekolah ...... 12

B. Kajian Pustaka tentang Teknik Goal Setting .................................... 13

1. Pengertian Teknik Goal Setting ............................................... 13

2. Prinsip Teknik Goal Setting ...................................................... 14

Page 13: PENGEMBANGAN PANDUAN PENINGKATAN KETERAMPILAN …

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xiii

3. Karakteristik Teknik Goal Setting............................................. 15

4. Implementasi Teknik Goal Setting ........................................... 16

C. Teori Pengembangan dan Kualitas Produk

1. Teori Pengembangan Produk .................................................... 18

2. Teori Pengembangan Produk Berkualitas ................................. 20

D. Kerangka Berfikir............................................................................ 21

BAB III METODE PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN

A. Metode Penelitian dan Pengembangan ............................................ 24

B. Desain Penelitian ............................................................................. 26

C. Prosedur Penelitian dan Pengembangan .......................................... 28

D. Isi Produk ....................................................................................... 30

E. Subjek Penelitian ............................................................................ 36

F. Jenis Data dan Teknik Pengumpulan Data ...................................... 36

G. Teknik Analisis Data ...................................................................... 37

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Pengembangan ...................................................................... 39

1. Hasil Kajian Empirik Keterampilan Disiplin Menyelesai-

kan Tugas di Sekolah dengan Teknik Goal Setting bagi

Siswa SMP .............................................................................. 39

2. Hasil Kajian Teoritik Keterampilan Disiplin Menyelesai-

kan Tugas di Sekolah dengan Teknik Goal Setting bagi

Siswa SMP .............................................................................. 40

3. Hasil Pengembangan Prototipe-1 Panduan Peningkatan

Keterampilan Disiplin Menyelesaikan Tugas di Sekolah

dengan Teknik Goal Setting bagi Siswa SMP ......................... 43

B. Pembahasan ................................................................................... 51

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN

A. Simpulan ........................................................................................ 53

B. Implikasi ........................................................................................ 54

C. Saran .............................................................................................. 55

DAFTAR PUSTAKA .................................................................................. 56

Page 14: PENGEMBANGAN PANDUAN PENINGKATAN KETERAMPILAN …

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xiv

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

2.1 Respresentasi Kurikulum Berkualitas menurut Nieveen……………….....

3.1 Kurikulum Layanan Disiplin Menyelesaikan Tugas di Sekolah dengan

Teknik Goal Setting bagi Siswa SMP……………………………………..

3.2 Pemberian Layanan Keterampilan Disiplin Menyelesaikan Tugas di

Sekolah dengan Teknik Goal setting bagi Siswa SMP Sesi I……………..

3.3 Pemberian Layanan Keterampilan Disiplin Menyelesaikan Tugas di

Sekolah dengan Teknik Goal setting bagi Siswa SMP Sesi II…………….

3.4 Pemberian Layanan Keterampilan Disiplin Menyelesaikan Tugas di

Sekolah dengan Teknik Goal setting bagi Siswa SMP Sesi III……………

3.5 Pemberian Layanan Keterampilan Disiplin Menyelesaikan Tugas di

Sekolah dengan Teknik Goal setting bagi Siswa SMP Sesi IV……………

3.6 Pemberian Layanan Keterampilan Disiplin Menyelesaikan Tugas di

Sekolah dengan Teknik Goal setting bagi Siswa SMP Sesi V…………….

3.7 Pemberian Layanan Keterampilan Disiplin Menyelesaikan Tugas di

Sekolah dengan Teknik Goal setting bagi Siswa SMP Sesi VI……………

3.8 Pembagian item bidang pada instrumen angket kebutuhan dan

kepentingan layanan pengembangan bidang pribadi, sosial, karier,

akademik dan spiritual……………………………………………………..

4.1 Hasil kajian teoritik………………………………………………………...

21

30

32

32

33

33

34

34

37

42

Page 15: PENGEMBANGAN PANDUAN PENINGKATAN KETERAMPILAN …

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xv

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

2.1 Kerangka Berfikir Pengembangan Panduan Peningkatan

Keterampilan DisiplinMenyelesaikanan Tugas di Sekolah dengan

Teknik Goal setting bagi Siswa SMP………………………………

23

3.1 Desain Pengembangan Panduan Peningkatan Keterampilan Disiplin

Menyelesaikan Tugas di Sekolah dengan Teknik Goal

setting………………………………………………………………………

25

3.2 Prototipe-1: Panduan Peningkatan Keterampilan Disiplin

Menyelesaikan Tugas di Sekolah dengan Teknik Goal Setting

bagi Siswa SMP yang siap diuji secara validitas, kepraktisan,

dan

keefektifan………………………………………………………

27

4.1 Cover Buku Panduan Peningkatan Keterampilan Disiplin

Menyelesaikan Tugas di sekolah dengan Teknik Goal Setting bagi

Siswa

SMP…………………………………………………………...

44

4.2 Cover Lembar Kerja Siswa Peningkatan Keterampilan Disiplin

Menyelesaikan Tugas di sekolah dengan Teknik Goal Setting bagi

Siswa SMP

………………………..…………………………………

48

Page 16: PENGEMBANGAN PANDUAN PENINGKATAN KETERAMPILAN …

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xvi

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Halaman

1. Hasil Analisa Data Kebutuhan dan Kepentingan Siswa Tingkat

SMP Bidang Akademik ........................................................................... 60

2. Surat Izin Penyusunan Skripsi .................................................................. 61

3. Surat Permohonan Izin Penelitian ............................................................ 62