pengembangan media petakasi (petak kartu … · rahmat hidayah, dan inayah-nya skripsi dengan judul...

15
i PENGEMBANGAN MEDIA PETAKASI (PETAK KARTU MAKANAN SEHAT BERGIZI) UNTUK PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS IV SD TEMA MAKANANKU SEHAT DAN BERGIZI SKRIPSI OLEH: EDI SUTRISNO NIM: 201010430311571 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2014

Upload: vanhuong

Post on 08-Mar-2019

227 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: PENGEMBANGAN MEDIA PETAKASI (PETAK KARTU … · rahmat hidayah, dan inayah-Nya skripsi dengan judul “Pengembangan Media Petakasi (Petak Kartu Makanan Sehat Bergizi) Untuk Pembelajaran

i

PENGEMBANGAN MEDIA PETAKASI (PETAK KARTU MAKANAN

SEHAT BERGIZI) UNTUK PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS IV SD

TEMA MAKANANKU SEHAT DAN BERGIZI

SKRIPSI

OLEH:

EDI SUTRISNO

NIM: 201010430311571

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2014

Page 2: PENGEMBANGAN MEDIA PETAKASI (PETAK KARTU … · rahmat hidayah, dan inayah-Nya skripsi dengan judul “Pengembangan Media Petakasi (Petak Kartu Makanan Sehat Bergizi) Untuk Pembelajaran

i

PENGEMBANGAN MEDIA PETAKASI (PETAK KARTU MAKANAN

SEHAT BERGIZI) UNTUK PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS IV SD

TEMA MAKANANKU SEHAT DAN BERGIZI

SKRIPSI

Diajukan kepada Universitas Muhammadiyah Malang sebagai salah satu syarat

mendapatkan gelar sarjana pendidikan guru sekolah dasar

OLEH:

EDI SUTRISNO

NIM: 201010430311571

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2014

Page 3: PENGEMBANGAN MEDIA PETAKASI (PETAK KARTU … · rahmat hidayah, dan inayah-Nya skripsi dengan judul “Pengembangan Media Petakasi (Petak Kartu Makanan Sehat Bergizi) Untuk Pembelajaran

iii

LEMBAR PERSETUJUAN

PENGEMBANGAN MEDIA PETAKASI (PETAK KARTU MAKANAN

SEHAT BERGIZI) UNTUK PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS IV SD

TEMA MAKANANKU SEHAT DAN BERGIZI

Oleh:

Edi Sutrisno

NIM: 201010430311571

Telah memenuhi persyaratan untuk dipertahankan

di depan dewan penguji dan disetujui

di Malang, 17 Juli 2014

Menyetujui,

Page 4: PENGEMBANGAN MEDIA PETAKASI (PETAK KARTU … · rahmat hidayah, dan inayah-Nya skripsi dengan judul “Pengembangan Media Petakasi (Petak Kartu Makanan Sehat Bergizi) Untuk Pembelajaran

iv

LEMBAR PENGESAHAN

PENGEMBANGAN MEDIA PETAKASI (PETAK KARTU MAKANAN

SEHAT BERGIZI) UNTUK PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS IV SD

TEMA MAKANANKU SEHAT DAN BERGIZI

Oleh:

Edi Sutrisno

NIM: 201010430311571

Dipertahankan di depan dewan penguji

Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Malang

dan diterima untuk memenuhi persyaratan memperoleh gelar Sarjana

Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Mengesahkan:

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Malang

Malang, 13 Agustus 2014

Dewan Penguji:

1. Drs. Romad Widodo, M. Kes

2. Arina Restian, M. Pd

3. Drs. M. Mansur Ibrahim

4. Drs. Wahyu Prihanta, M. Kes

Page 5: PENGEMBANGAN MEDIA PETAKASI (PETAK KARTU … · rahmat hidayah, dan inayah-Nya skripsi dengan judul “Pengembangan Media Petakasi (Petak Kartu Makanan Sehat Bergizi) Untuk Pembelajaran

v

SURAT PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : Edi Sutrisno

Tempat tanggal lahir : Pasuruan, 13 Juli 1991

NIM : 201010430311571

Fakultas : Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Program Studi : Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Dengan ini menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa:

1. Skripsi dengan judul “Pengembangan Media Petakasi (Petak Kartu Makanan

Sehat Bergizi) Untuk Pembelajaran Tematik Kelas IV SD Tema Makananku

Sehat Dan Bergizi” adalah hasil karya saya, dan dalam naskah skripsi ini

tidak terdapat karya ilmiah yang pernah diajukan oleh orang lain untuk

memperoleh gelar akademik di suatu Perguruan Tinggi, dan tidak terdapat

karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, baik

sebagian atau keseluruhan, kecuali secara tertulis dikutip dalam naskah ini

dan disebutkan dalam sumber kutipan atau daftar pustaka.

2. Apabila ternyata di dalam naskah skripsi ini dapat dibuktikan terdapat unsur-

unsur plagiasi, saya bersedia skripsi ini digugurkan dan gelar akademik yang

telah saya peroleh dibatalkan, serta diproses dengan ketentuan hukum yang

berlaku.

3. Skripsi ini dapat dijadikan sumber pustaka yang merupakan hak bebas royalty

non eksklusif.

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya untuk dipergunakan

sebagaimana mestinya

Page 6: PENGEMBANGAN MEDIA PETAKASI (PETAK KARTU … · rahmat hidayah, dan inayah-Nya skripsi dengan judul “Pengembangan Media Petakasi (Petak Kartu Makanan Sehat Bergizi) Untuk Pembelajaran

vi

MOTTO

“Sesungguhnya Allah tidak akan mengubah nasib suatu kaum kecuali kaum itu

sendiri yang mengubah apa apa yang pada diri mereka.“ (QS. Ar-Ra’d:11)

“Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan.” (QS. Al-Insyiraah:6)

“Sabegja-begjane wong kang lali luwih begja kang iling lawan waspada”

(Filsafah Jawa)

“Usaha, Rekodoyo, Ikhtiyar, Pasrah - Urip”

“Man Jadda Wajada!!”

Page 7: PENGEMBANGAN MEDIA PETAKASI (PETAK KARTU … · rahmat hidayah, dan inayah-Nya skripsi dengan judul “Pengembangan Media Petakasi (Petak Kartu Makanan Sehat Bergizi) Untuk Pembelajaran

vii

PERSEMBAHAN

Rasa syukur kepada Allah SWT yang memberikan rahmat, nikmat dan

hidayah-Nya, sholawat serta salam semoga tetap tercurahkan pada junjungan kita

Rosulullah SAW yang memberikan petunjuk jalan kebenaran sehingga penulis

dapat menyelesaikan Tugas Akhir ini. Kupersembahkan skripsi ini untuk:

1. Kedua orang tuaku Bapak Laudi dan Ibu Imrona yang telah memberikan

dukungan penuh kepadaku dengan usaha, doa, serta cinta kasih sayangnya

demi masa depanku.

2. Adikku jagoanku Wahyu Dwi Apriliyanto yang kusayangi

3. Zainul Firdaus, Nurlia Ana’a Allaily, Abdurrahman Wahid, Cici Sholikha dan

Imam Baidowi yang selalu memberikan motivasi dan pelajaran hidup bagiku.

4. Rekan seperjuangan PGSD UMM 2010 khusunya kelas F-Lovers yang selalu

memberi semangat dan bersama-sama dalam suka maupun duka selama kuliah.

5. Teman-teman kos Gg. Sidorame 18 yang kompak dan selalu memberikan

canda tawa selama hidup bersama dalam satu rumah kos Bapak Suparman.

Page 8: PENGEMBANGAN MEDIA PETAKASI (PETAK KARTU … · rahmat hidayah, dan inayah-Nya skripsi dengan judul “Pengembangan Media Petakasi (Petak Kartu Makanan Sehat Bergizi) Untuk Pembelajaran

viii

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT penulis panjatkan karena hanya berkat

rahmat hidayah, dan inayah-Nya skripsi dengan judul “Pengembangan Media

Petakasi (Petak Kartu Makanan Sehat Bergizi) Untuk Pembelajaran Tematik

Kelas IV SD Tema Makananku Sehat Dan Bergizi” dapat terselesaikan dengan

baik. Sholawat serta salam tidak lupa selalu tercurahkan kepada junjungan kita,

Nabiyullah Muhammad SAW.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini dapat diselesaikan berkat bimbingan,

bantuan, dan dukungan dari berbagai pihak. Dengan segala kerendahan hati

penulis mengucapkan banyak terimakasih kepada pihak yang terhormat:

1. Dr. H. Muhadjir Effendy, M.AP selaku Rektor Universitas Muhammadiyah

Malang.

2. Dr. Poncojari Wahyono, M.Kes selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu

pendidikan dan segenap jajarannya

3. Dr. Ichsan Anshory AM, M.Pd, selaku Ketua Program Studi Pendidikan Guru

Sekolah Dasar yang telah membantu dalam proses penyelesaian segala urusan

administrasi yang peneliti perlukan dalam menyusun skripsi.

4. Bapak/Ibu dosen dan staf administrasi Fakultas Keguruan dan Ilmu

Pendidikan.

5. Drs. M. Mansur Ibrahim, selaku pembimbing I yang telah memberikan

bimbingan, motivasi, dan kesabaran dalam membimbing penulis.

6. Drs. Wahyu Prihanta, M. Kes., selaku pembimbing II yang telah sabar

memberikan arahan, masukan, dan motivasi dalam membimbing penulis.

7. Bapak Ari Dwi Haryono, M.Pd, Ibu Erna Yayuk, M.Pd, dan Ibu Lilis

Setyowati yang telah bersedia memberikan validasi penelitian penulis

8. Bapak Drs. H. Muhammad Rifa’i, selaku kepala SDN Kauman 2 kota Malang

serta Bapak/Ibu guru dan staf administrasi yang telah memberi kesempatan

bagi penulis untuk melaksanakan penelitian.

9. Bapak, Ibu, dan Keluarga besarku tercinta yang senantiasa mendukung dan

mendoakan penulis dalam menuntut ilmu.

10. Mahasiswa PGSD UMM angkatan 2010 yang selalu menjadi rekan terbaik

penulis.

11. Semua pihak terkait yang tidak mungkin dapat penulis sebutkan satu per satu.

Semoga apa yang telah diberikan kepada penulis dari berbagai pihak

senantiasa diterima oleh Allah SWT sebagai bentuk ibadah serta mendapatkan

pahala yang berlimpah. Penulis sadar bahwa penelitian ini masih belum sempurna,

maka penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari semua pihak.

Semoga karya ilmiah ini bermanfaat bagi pembaca.

Malang, 17 Juli 2014

Penulis

Page 9: PENGEMBANGAN MEDIA PETAKASI (PETAK KARTU … · rahmat hidayah, dan inayah-Nya skripsi dengan judul “Pengembangan Media Petakasi (Petak Kartu Makanan Sehat Bergizi) Untuk Pembelajaran

ix

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ...................................................................................... i

LEMBAR PERSETUJUAN .......................................................................... ii

LEMBAR PENGESAHAN ........................................................................... iii

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN .................................................. iv

HALAMAN MOTTO .................................................................................... v

HALAMAN PERSEMBAHAN .................................................................... vi

ABSTRAK ...................................................................................................... vii

ABSTRACT .................................................................................................... viii

KATA PENGANTAR .................................................................................... ix

DAFTAR ISI ................................................................................................... x

DAFTAR TABEL .......................................................................................... xii

DAFTAR GAMBAR ...................................................................................... xiii

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................. xiv

BAB I PENDAHULUAN .......................................................................... 1

A. Latar Belakang ....................................................................... 1

B. Rumusan Masalah .................................................................. 5

C. Tujuan Penelitian ................................................................... 5

D. Spesifikasi Produk yang Dikembangkan ............................... 6

E. Pentingnya Pengembangan .................................................... 7

F. Keterbatasan Penelitian Pengembangan ................................ 8

G. Definis Istilah ......................................................................... 8

BAB II KAJIAN PUSTAKA ...................................................................... 10

A. Media Pembelajaran ............................................................... 10

1. Manfaat Media Pembelajaran .......................................... 11

2. Jenis dan Klasifikasi Media Pembelajaran ....................... 13

3. Kriteria Pemilihan Media Pembelajaran .......................... 13

B. Pengembangan Media Petakasi .............................................. 15

1. Permainan Monopoli ....................................................... 15

2. Media Pembelajaran Petakasi ......................................... 16

C. Pembelajaran Tematik Kurikulum 2013 ................................ 19

1. Pengertian dan Prinsip dasar Pembelajaran Tematik ...... 20

2. Pelaksanaan Pembelajaran Kurikulum 2013................... 20

D. Materi Kelas 4 Tema 9 Makananku Sehat dan Bergizi.......... 22

Kerangka Pikir ................................................................................ 10

BAB III METODE PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN ................ 27

A. Model Penelitian dan Pengembangan .................................... 27

B. Prosedur Pengembangan Media Pembelajaran ...................... 28

1. Potesi Masalah ................................................................ 28

2. Pengumpulan Data .......................................................... 28

3. Desain Produk ................................................................. 29

4. Validasi Desain ............................................................... 31

5. Revisi Desain .................................................................. 31

6. Uji Coba Produk.............................................................. 32

7. Revisi Produk .................................................................. 32

8. Uji Coba Pemakaian........................................................ 33

Page 10: PENGEMBANGAN MEDIA PETAKASI (PETAK KARTU … · rahmat hidayah, dan inayah-Nya skripsi dengan judul “Pengembangan Media Petakasi (Petak Kartu Makanan Sehat Bergizi) Untuk Pembelajaran

x

C. Uji Coba Produk ..................................................................... 33

1. Desain Uji Coba .............................................................. 33

2. Subjek Coba .................................................................... 34

3. Jenis Data ........................................................................ 35

4. Instrumen Pengumpul Data ............................................. 35

5. Teknik Analisis Data ....................................................... 38

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ............................ 42

A. Hasil Penelitian ...................................................................... 42

1. Analisis Kebutuhan ......................................................... 42

2. Pengembangan Produk .................................................... 44

3. Validasi Produk ............................................................... 49

4. Uji coba Produk .............................................................. 51

B. Pembahasan Hasil Penelitian ................................................. 53

1. Analisis Kebutuhan ......................................................... 53

2. Validasi Ahli ................................................................... 55

3. Uji Coba Produk.............................................................. 59

BAB IV PENUTUP ...................................................................................... 63

A. Kesimpulan ............................................................................ 63

B. Saran ...................................................................................... 64

DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................... 65

LAMPIRAN

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Page 11: PENGEMBANGAN MEDIA PETAKASI (PETAK KARTU … · rahmat hidayah, dan inayah-Nya skripsi dengan judul “Pengembangan Media Petakasi (Petak Kartu Makanan Sehat Bergizi) Untuk Pembelajaran

xi

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Daftar KI dan KD tema Makananku Sehatdan Bergizi ................ 23

Tabel 2.2 Materi yang Disampaikan Melalui Media ..................................... 25

Tabel 2.3 Pedoman Pertanyaan Pada Kartu Media Petakasi ........................ 43

Tabel 3.1 Subjek Uji Coba Ahli ................................................................... 34

Tabel 3.2 Kategori Penilaian Skla Likert ...................................................... 39

Tabel 3.3 Konversi Tingkat Pencapaian dan Kualifikasi ............................. 41

Tabel 4.1 Materi yang Disampaikan Melalui Media .................................... 43

Tabel 4.2 Data Kelayakan Produk Oleh Ahli Media..................................... 49

Tabel 4.3 Data Kelayakan Produk Oleh Ahli Materi .................................... 50

Tabel 4.4 Data Kelayakan Produk Oleh Ahli Pembelajaran ......................... 50

Tabel 4.5 Hasil Validasi Ahli Media Pembelajaran (sebelum revisi) .......... 55

Tabel 4.6 Hasil Validasi Ahli Media Pembelajaran (setelah revisi) ............ 56

Tabel 4.7 Hasil Validasi Ahli Materi ............................................................ 57

Tabel 4.8 Hasil Validasi Ahli Pembelajaran ................................................ 58

Tabel 4.9 Hasil Uji Coba Kelompok Kecil .................................................. 60

Tabel 4.10 Hasil Uji Coba Kelompok Besar .................................................. 61

Page 12: PENGEMBANGAN MEDIA PETAKASI (PETAK KARTU … · rahmat hidayah, dan inayah-Nya skripsi dengan judul “Pengembangan Media Petakasi (Petak Kartu Makanan Sehat Bergizi) Untuk Pembelajaran

xii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Desain Rancangan Petak Permainan ....................................... 18

Gambar 2.2 Kartu Pasangan untuk Gambar pada Petak ............................. 18

Gambar 2.3 Gambar Kerangka Pikir ........................................................... 18

Gambar 3.1 Langkah-Langkah Penggunaan Metode R & D ........................ 27

Gambar 3.2 Langkah Desain Produk Media Pembelajaran ......................... 30

Gambar 4.1 Desain Awal Petak ................................................................... 45

Gambar 4.2 Desain Awal Petak Dengan Grafik ........................................... 45

Gambar 4.3 Desain Papan Petak Petakasi.................................................... 46

Gambar 4.4 Desain Awal Kartu ................................................................... 46

Gambar 4.5 Konsep Desain Kartu ................................................................ 46

Gambar 4.6 Desain Kartu Petakasi .............................................................. 47

Gambar 4.7 Dadu ......................................................................................... 47

Gambar 4.8 Bidak/Dakon ............................................................................. 47

Page 13: PENGEMBANGAN MEDIA PETAKASI (PETAK KARTU … · rahmat hidayah, dan inayah-Nya skripsi dengan judul “Pengembangan Media Petakasi (Petak Kartu Makanan Sehat Bergizi) Untuk Pembelajaran

xiii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Lembar Wawancara Analisis Kebutuhan

Lampiran 2 Lembar Observasi Analisis Kebutuhan

Lampiran 3 Lembar Analisis Kebutuhan Materi

Lampiran 4 Instrumen Angket Validasi Ahli Media Pembelajaran

Lampiran 5 Instrumen Angket Validasi Ahli Materi

Lampiran 6 Instrumen Angket Validasi Ahli Pembelajaran

Lampiran 7 Instrumen Angket Uji Coba Kelompok Kecil

Lampiran 8 Instrumen Angket Uji Coba Kelompok Besar

Lampiran 9 Rekapitulasi dan Pengolahan Data

Lampiran 10 Dokumentasi Kegiatan Penelitian

Lampiran 11 Gambar Variasi Desain Media Petaksi

Lampiran 12 Rancangan Penggunaan Media (RPM)

Lampiran 13 Surat Keterangan Penelitian

Page 14: PENGEMBANGAN MEDIA PETAKASI (PETAK KARTU … · rahmat hidayah, dan inayah-Nya skripsi dengan judul “Pengembangan Media Petakasi (Petak Kartu Makanan Sehat Bergizi) Untuk Pembelajaran

xiv

DAFTAR PUSTAKA

Arikunto, Suharsimi dan Cepi Safruddin Abdul Jabbar. 2008. Evaluasi Program

Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara

Arikunto, Suharsimi. 2013. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi

Aksara

Djamarah, Syiful Bahri dan Azwan Zain. 2010. Strategi Belajar Mengajar.

Jakarta: PT Rineka Cipta

Fatimah, Enung. 2008. Psikologi Perkembangan (Perkembangan Peserta Didik).

Bandung: CV Pustaka Setia

Hamalik, Oemar. 2013. Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara

Kemendikbud. 2013. Makananku Sehat dan Bergizi, Buku Tematik Terpadu

Kurikulum 2013 (Buku Siswa kelas IV). Jakarta: Kemendikbud

Kemendikbud. 2013. Makananku Sehat dan Bergizi, Buku Tematik Terpadu

Kurikulum 2013 (Buku Guru kelas IV). Jakarta: Kemendikbud

Mulyoto. 2013. Strategi Pembelajaran di Era Kurikulum 2013. Jakarta: Prestasi

Pustakaraya

Poerwati, Loekloek Endah dan Sofan Amri. 2013. Panduan Memahami

Kurikulum 2013. Jakarta: Prestasi Pustaka

Prastowo, Andi. 2013. Pengembangan Bahan Ajar Tematik. Jogjakarta: Diva

Press

Sadiman, Arief S. dkk. 2010. Media Pendidikan. Jakarta: PT Raja Grafindo

Persada

Sagala, Syaiful. 2011. Konsep dan Makna Pembelajaran. Bandung: Alfabeta

Sanjaya, Wina. 2010. Perencanaan dan Desain Sistem Pembelajaran. Jakarta:

Kencana

Sudijono, Anas. 2011. Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: PT Raja Grafindo

Persada

Sudjana, Nana dan Ahmad Rivai. 2011. Media Pengajaran. Bandung: Sinar Baru

Algensindo

Page 15: PENGEMBANGAN MEDIA PETAKASI (PETAK KARTU … · rahmat hidayah, dan inayah-Nya skripsi dengan judul “Pengembangan Media Petakasi (Petak Kartu Makanan Sehat Bergizi) Untuk Pembelajaran

xv

Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif,

Kualitatif, dan R&D). Bandung: Alfabeta

Sukmadinata, Nana Syaodih. 2008. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: PT

Remaja Rosdakarya

Susilana, Rudi dan Cepi Riyana. 2007. Media Pembelajaran. Bandung: CV

Wacana Prima

Thoifuri. 2008. Menjadi Guru Inisiator. Semarang: Rasail Media Group

Trianto. 2011. Desain Pengembangan Pembelajaran Tematik Bagi Anak Usia

Dini TK/RA & Anak Usia Kelas Awal SD/MI. Jakarta: Kencana

Saiful. 2013. Kandungan dan Manfaat Buah-buahan. (online),

(http://agenacemaxsjateng.blogspot.com/2013/06/kandungan-gizi-manfaat-

buah-buahan.html#sthash.D1Ikxs4W.dpuf) diakses 3 Mei 2014

Sugono, Dendy. 2008. Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI). Kemendikbud

(Pusat Bahasa). (online), (http://badanbahasa.kemendikbud.go.id/kbbi/)

diakses 13 Mei 2014

Wulandari, Erma dan Sukirno. 2012. Penerapan model Cooperative Learning

Tipe Student Teams Achievement Division (STAD) Berbantu Media

Monopoli dalam Peningkatan Aktivitas Belajar Akuntansi Siswa Kelas X

Akuntansi 2 SMK Negeri 1 Godean. Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia.

(online), (10): 135-161, (http://journal.uny.ac.id) diakses 7 Mei 2014