pengembangan kurikulum pendidikan ... - mesin…mesin.ft.unand.ac.id/images/laporan kurikulum...

33
1 PENGEMBANGAN KURIKULUM PENDIDIKAN TINGGI TAHUN 2017 PRODI S2 TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS ANDALAS Tim Pengembang Kurikulum Program Studi S2Teknik Mesin Universitas Andalas 1. Dr.-Ing. Agus Sutanto (Ketua) 2. Dr.Eng. Eka Satria 3. Dr.Eng. Meifal Rusli 4. Ismet Hari Mulyadi, PhD 5. Berry Yuliandra, MT Dibiayai oleh Dana DIPA Universitas Andalas Tahun 2017, sesuai dengan Surat Perjanjian Pelaksanaan Hibah Penyusunan Revisi Kurikulum No. 28/SPK/LP3M/ 2017 tanggal 5 Juli 2017 Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Andalas Oktober 2017

Upload: phungkiet

Post on 08-Aug-2019

248 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

1

PENGEMBANGAN KURIKULUM PENDIDIKAN TINGGI

TAHUN 2017 PRODI S2 TEKNIK MESIN

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS ANDALAS

Tim Pengembang Kurikulum

Program Studi S2Teknik Mesin Universitas Andalas

1. Dr.-Ing. Agus Sutanto (Ketua)

2. Dr.Eng. Eka Satria

3. Dr.Eng. Meifal Rusli

4. Ismet Hari Mulyadi, PhD

5. Berry Yuliandra, MT

Dibiayai oleh Dana DIPA Universitas Andalas Tahun 2017, sesuai dengan

Surat Perjanjian Pelaksanaan Hibah Penyusunan Revisi Kurikulum

No. 28/SPK/LP3M/ 2017 tanggal 5 Juli 2017

Jurusan Teknik Mesin

Fakultas Teknik Universitas Andalas

Oktober 2017

2

HALAMAN PENGESAHAN

PROGRAM HIBAH PENYUSUNAN REVISI KURIKULUM

Judul Kegiatan : Pengembangan Kurikulum Pendidikan Tinggi Tahun

2017 Prodi S2 Teknik Mesin (S2)

Fakultas Teknik Universitas Andalas

Program Studi : S2 Teknik Mesin

Ketua Tim Penyusun Revisi Kurikulum

a. Nama Lengkap : Dr.-Ing. Agus Sutanto

b. NIP : 19660814199203 1004

c. Jabatan : Ketua Prodi S2 Teknik Mesin

d. Program Studi : Teknik Mesin

e. Nomor HP : 081374597052

f. Alamat surel (Email) : [email protected]

Anggota Tim : 1. Dr.Eng. Eka Satria

2. Dr.Eng. Meifal Rusli

3. Ismet Hari Mulyadi, PhD

4. Berry Yuliandra, MT

Lama Kegiatan : 3 bulan

Biaya Kegiatan : Rp. 8.600.000,-

Padang, 1 Oktober 2017

Mengetahui:

Ketua Jurusan Teknik Mesin Ketua Tim,

Fakultas Teknik UNAND

Dr. Eng. Eka Satria Dr.-Ing. Agus Sutanto NIP.197606122001121001 NIP. 19660814 199203 1004

Menyetujui,

Ketua LP3M UNAND,

Dr. Yulia Hendri Yeni, SE, MT, Ak

NIP. 196407021990012001

3

PENGEMBANGAN KURIKULUM PROGRAM STUDI

S2 (MAGISTER) TEKNIK MESIN

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS ANDALAS

TAHUN 2017

1. Visi dan Misi Program Studi

Visi Program Studi Magister Teknik Mesin adalah:

“Menjadi Program Studi Magister Teknik Mesin yang bermartabat dan bereputasi

internasional pada tahun 2030”

Mengacu kepada visi yang telah ditetapkan tersebut, rumusan misi Program Studi Magister

Teknik Mesin Universitas Andalas adalah sebagai berikut:

a. Menyelenggarakan pendidikan yang berkualitas untuk menghasilkan lulusan yang

mampu bersaing di pasar global.

b. Mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi untuk menunjang pembangunan

nasional yang berkelanjutan.

c. Berperan aktif dalam pemecahan permasalahan yang dihadapi masyarakat dalam

bidang teknik mesin.

2. Tujuan Pendidikan

Berdasarkan visi dan misi, tujuan pendidikan Program Studi Magister Teknik Mesin

Universitas Andalas adalah:

a. Menghasilkan lulusan yang memiliki kemampuan analisis tajam dan menyelesaikan

permasalahan di bidang keteknikmesinan dan industri secara umum.

b. Menghasilkan lulusan yang mampu mengembangkan ilmu dan teknologi secara

inovatif melalui penelitian serta mampu mengikuti perkembangan ilmu pengetahuan

dan teknologi terkini, khususnya dalam bidang teknik mesin.

c. Menghasilkan lulusan yang mampu bersikap dan berperilaku serta membawakan diri

untuk berkarya di bidang keahlian teknik mesin dalam kehidupan bermasyarakat.

d. Menghasilkan lulusan yang memiliki dasar-dasar pengetahuan di bidang teknik mesin

untuk melanjutkan studi ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi.

4

3. Profil Lulusan

Pengembangan kurikulum Program Studi Magister Teknik Mesin difokuskan untuk

mempersiapkan lulusan agar dapat memasuki dunia kerja pada intermediate atau

experienced level. Berdasarkan hal tersebut, profil lulusan Program Studi Magister Teknik

Mesin Universitas Andalas yang dirancang adalah sebagai berikut:

1. Insiyur Teknik Mesin Profesional, yaitu lulusan yang mampu bekerja (untuk orang

lain/ institusi atau untuk diri sendiri sebagai wiraswastawan) mencari nafkah hidupnya

dengan mengandalkan bidang keahlian Teknik Mesin yang dipelajarinya

2. Peneliti dan Pengembangan (Research and Development) dalam bidang teknik mesin,

yaitu lulusan yang mampu melaksanakan riset terapan yang berorientasi kepada bidang

ilmu kerekayasaan serta mampu mengembangkan prototipe dalam rangka

menyediakan solusi bagi masalah keteknikan. Lulusan mampu bekerja dalam bidang

penelitian dan Pengembangan di Industri maupun di institusi-institusi lain yang

berorientasikan R&D.

3. Akademisi dalam bidang Teknik Mesin, yaitu lulusan yang mampu melanjutkan

pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi dalam bidang keahlian Teknik Mesin untuk

meningkatkan kapasitas dirinya sebagai calon tenaga akademik.

4. Manajer Proyek dalam bidang Teknik Mesin, yaitu lulusan yang mampu menangani

perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan dan control dari aktivitas proyek dibidang

keteknikmesinan, khususnya pada proyek konstruksi dan manufaktur.

5. Manajer Operasional dalam bidang Teknik Mesin, yaitu lulusan yang mampu

menangani dan bertanggung jawab untuk menjalankan dan melakukan pengoperasian,

perawatan, service terhadap fasilitas produksi, seperti pabrik.

5

Atribut dari masing-masing profil tersebut dapat dilihat pada matrik relasi berikut:

Profil lulusan program

Magister (S2) Teknik Mesin Com

mer

cial

Aw

are

nes

s

Kom

unik

asi

Ker

jasa

ma

Tim

Neg

osi

asi

dan

Per

suas

i

Pem

ecah

an

Mas

alah

Kep

emim

pin

an

Eti

ka

Pro

fesi

Kre

atif

Atribut yang dibutuhkan untuk profil lulusan

Insinyur Teknik Mesin

Profesional o o o o o o o o

Peneliti dan Pengembangan o o o o

Akademisi o o

Manajer Proyek o o o o o o o

Manajer Operasional o o o o o o o

Atribut yang ditampilkan di dalam matriks tersebut hanya yang dipandang memiliki

hubunganlangsung dengan masing-masing profil lulusan. Hubungan tersebut ditandai

dengan lingkaran (o).

Berdasarkan profil lulusan dan atribut yang dibutuhkan untuk mendapatkan profil lulusan

tersebut maka Program Magister Teknik Mesin mengarahkan lulusannya memiliki ciri-ciri

sebagai berikut:

a. mempunvai kemampuan mengembangkan dan memutakhirkan ilmu pengetahuan,

teknologi, dan/atau kesenian dengan cara menguasai dan memahami pendekatan,

metode, kaidah ilmiah disertai keterampilan penerapannya;

b. mempunyai kemampuan memecahkan permasalahan di bidang keahliannya melalui

kegiatan penelitian dan pengembangan berdasarkan kaidah ilmiah;

c. mempunyai kemampuan mengembangkan kinerja profesionalnya yang ditunjukkan

dengan ketajaman analisis permasalahan, kecakupan tinjauan, kepaduan pemecahan

masalah atau profesi yang serupa.

6

4. Capaian Pembelajaran/ Kompetensi Lulusan

Pengembangan kompetensi lulusan Program Studi Magister Teknik Mesin juga mengacu

kepada:

a. Peraturan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia Nomor

44 Tahun 2015 tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi.

b. Kompetensi yang ditetapkan Badan Kerjasama Teknik Mesin (BKSTM) Indonesia,

yaitu capaian pembelajaran yang setara dengan Kerangka Kualifikasi Nasional

Indonesia (KKNI) Level 8.

c. Kebutuhan stakeholder Program Studi Magister Teknik Mesin.

Masing-masing unsur Capaian Pembelajaran (CP) dalam Standar Kompetensi Lulusan

diartikan sebagai berikut :

(1) Sikap merupakan perilaku benar dan berbudaya sebagai hasil dari internalisasi dan

aktualisasi nilai dan norma yang tercermin dalam kehidupan spiritual dan sosial

melalui proses pembelajaran, pengalaman kerja mahasiswa, penelitian, dan/atau

pengabdian kepada masyarakat yang terkait pembelajaran.

(2) Pengetahuan merupakan penguasaan konsep, teori, metode, dan/atau falsafah

bidang ilmu tertentu secara sistematis yang diperoleh melalui penalaran dalam

proses pembelajaran, pengalaman kerja mahasiswa, penelitian dan/atau pengabdian

kepada masyarakat yang terkait pembelajaran.

Yang dimaksud dengan pengalaman kerja mahasiswa adalah pengalaman dalam

kegiatan di bidang tertentu pada jangka waktu tertentu yang berbentuk pelatihan

kerja, kerja praktik, praktik kerja lapangan atau bentuk kegiatan lain yang sejenis.

(3) Keterampilan merupakan kemampuan melakukan unjuk kerja dengan

menggunakan konsep, teori, metode, bahan, dan/atau instrumen, yang diperoleh

melalui pembelajaran, pengalaman kerja mahasiswa, penelitian dan/atau

pengabdian kepada masyarakat yang terkait pembelajaran. Unsur ketrampilan

dibagi menjadi dua yakni keterampilan umum dan keterampilan khusus yang

diartikan sebagai berikut:

a. Keterampilan umum merupakan kemampuan kerja umum yang wajib dimiliki

oleh setiap lulusan dalam rangka menjamin kesetaraan kemampuan lulusan sesuai

tingkat program dan jenis pendidikan tinggi; dan

7

b. Keterampilan khusus merupakan kemampuan kerja khusus yang wajib dimiliki

oleh setiap lulusan sesuai dengan bidang keilmuan program studi.

Kompetensi lulusan Program Studi Magister Teknik Mesin disusun atas dasar

pertimbangan dari komponen-komponen tersebut. Uraian dari kompetensi lulusan dapat

dilihat pada bagian berikut ini.

4.1 Sikap

a. bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius;

b. menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama,

moral, dan etika;

c. menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik;

d. berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme

serta rasa tanggungjawab pada negara dan bangsa;

e. menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta

pendapat atau temuan orisinal orang lain;

f. berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa,

bernegara, dan kemajuan peradaban berdasarkan pancasila;

g. bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan

lingkungan;

h. taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara;

i. menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan;

j. menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara

mandiri.

4.2 Keterampilan Umum

a. mampu mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif melalui

Penelitian ilmiah, penciptaan desain dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi,

menyusun konsepsi ilmiah dan hasil kajiannya berdasarkan kaidah, tata cara, dan etika

ilmiah dalam bentuk tesis yang dipublikasikan tulisan dalam jurnal ilmiah;

b. mampu melakukan validasi akademik atau kajian sesuai bidang keahliannya dalam

menyelesaikan masalah di masyarakat atau industri yang relevan melalui

pengembangan pengetahuan dan keahliannya;

8

c. mampu menyusun ide, hasil pemikiran dan argumen saintifik secara bertanggung

jawab dan berdasarkan etika akademik, serta menkomunikasikan kepada masyarakat

akademik dan masyarakat luas;

d. mampu mengidentifikasi bidang keilmuan yang menjadi obyek penelitiannya dan

memosisikan ke dalam suatu peta penelitian yang dikembangkan melalui pendekatan

inter atau multi disipliner;

e. mampu mengambil keputusan dalam konteks menyelesaikan masalah pengembangan

ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora

berdasarkan kajian ,analisis atau eksperimental terhadap informasi dan data;

f. mampu meningkatkan kapasitas pembelajaran secara mandiri.

4.3 Keterampilan Khusus

a. Mampu memecahkan permasalahan rekayasa dan teknologi serta merancang sistem

mekanika (mechanical systems) dan komponennya dengan memanfaatkan bidang ilmu

lain (jika diperlukan) dan memperhatikan faktor-faktor ekonomi, kesehatan dan

keselamatan publik, kultural, sosial, dan lingkungan

b. Mampu melakukan pendalaman dan/atau perluasan keilmuan untuk memberikan

kontribusi orisinal dan teruji melalui riset taat kaidah secara mandiri pada bidang

spesifik yang relevan dengan sistem mekanika (mechanical systems)

c. Mampu merumuskan ide-ide baru (new research question) dari hasil riset yang

dilaksanakan untuk pengembangan teknologi yang relevan dengan sistem mekanika

(mechanical systems)

d. Mampu mengadaptasi perubahan ilmu, pengetahuan, dan teknologi yang terjadi

terhadap proses pelaksanaan dan substansi riset di bidang spesifik yang relevan dengan

sistem mekanika (mechanical systems)

4.4 Pengetahuan

a. Menguasai teori sains rekayasa yang relevan untuk suatu sistem mekanika

b. Menguasai teori perancangan rekayasa yang relevan untuk sistem mekanika.

c. Menguasai metode dan teknologi terkini yang relevan diperlukan untuk analisis sistem

mekanika.

Catatan:

9

Sistem Mekanika yang dimaksud di matriks KKNI mencakup pengetahuan tentang aspek-

aspek berikut: (1) Mekanika, (2) Termal dan Fluida, (3) Material, (4) Proses Produksi

5. Bahan Kajian (Body of Knowledge)

Bahan kajian yang disampaikan melalui kurikulum Program Studi Magister Teknik

Mesin Universitas Andalas adalah:

a. Mekanika

b. Termal dan Fluida

c. Ilmu Material

d. Proses dan Sistem Manufaktur

e. Pengembangan ilmu dan teknologi

6. Matriks Hubungan Antara Capaian Pembelajaran dengan Mata Kuliah

6.1 Mata Kuliah Wajib

No. Mata Kuliah Wajib

1. Analisis Teknik

2. Manajemen Rekayasa dan Industri

3. Metodologi Penelitian dan Perancangan Eksperimen

4. Perancangan Kerekayasaan

5. Teknologi dan Manajemen Perawatan

6. Teknologi Manufaktur

7. Manajemen Energi

8. Analisis Kegagalan

9. Seminar Proposal Tesis

10. Seminar Tesis

11. Tesis

6.2 Mata Kuliah Pilihan

Matakuliah pilihan diberikan pada Semester Ganjil dan Semester Genap untuk 4 bidang

peminatan yaitu:

1. Peminatan Rekayasa Sistem Mekanik

2. Peminatan Rekayasa Sistem Fluida Termal

3. Peminatan Rekayasa Material

4. Peminatan Rekayasa Sistem Manufaktur

10

No Kode Mata Kuliah Bidang peminatan SKS

Semester Ganjil

1 TMS 511 Mekanika Kekuatan Material

Lanjut RekayasaSistem Mekanik 3

2 TMS 513 Dinamika Mesin Lanjut Rekayasa Sistem Mekanik 3

3 TMS 531 Fenomena Transport Rekayasa Sistem Fluida Termal 3

4 TMS 533 Mekanika Fluida Lanjut Rekayasa Sistem Fluida Termal 3

5 TMS 551 Material Teknik Lanjut Rekayasa Material 3

6 TMS 553 Metalurgi Fisik Lanjut Rekayasa Material 3

7 TMS 571 Otomasi Sistem Manufaktur Rekayasa Sistem Manufaktur 3

8 TMS 573 Mesin Perkakas Rekayasa Sistem Manufaktur 3

9 TMS 611 Dinamika Struktur Rekayasa Sistem Mekanik 3

10 TMS 613 Sistem Cerdas Rekayasa Sistem Mekanik 3

11 TMS 615 Pemrosesan Sinyal Rekayasa Sistem Mekanik 3

12 TMS 639 Energi Terbarukan Rekayasa Sistem Fluida Termal 3

13 TMS 633 Instalasi Pembangkit Energi Rekayasa Sistem Fluida Termal 3

14 TMS 653 Teknologi dan Metalurgi Proses

Pengecoran Rekayasa Material 3

15 TMS 655 Teknologi dan Metalurgi Proses

Pengelasan Rekayasa Material 3

16 TMS 657 Teknologi dan Metalurgi Proses

Pembentukan Rekayasa Material 3

17 TMS 673 Teknologi Pemesinan Lanjut Rekayasa Sistem Manufaktur 3

18 TMS 677 Aplikasi Komputer pada Bidang

Manufaktur Rekayasa Sistem Manufaktur 3

19 TMS 679 Pemrograman Mesin Perkakas

CNC Rekayasa Sistem Manufaktur 3

Semester Genap

1 TMS 512 Getaran Mekanik Terapan Rekayasa Sistem Mekanik 3

2 TMS 514 Metode Elemen Hingga Benda

Padat Rekayasa Sistem Mekanik 3

3 TMS 516 Analisis Modus Getar Struktur Rekayasa Sistem Mekanik 3

4 TMS 518 Tribologi Rekayasa Sistem Mekanik 3

5 TMS 522 Dinamika Robot Rekayasa Sistem Mekanik 3

7 TMS 532 Perpindahan Panas Lanjut Rekayasa Sistem Fluida Termal 3

8 TMS 534 Dinamika Fluida Rekayasa Sistem Fluida Termal 3

9 TMS 536 Interaksi Fluida Struktur Rekayasa Sistem Fluida Termal 3

10 TMS 538 Disain Sistem Termal Rekayasa Sistem Fluida Termal 3

11 TMS 542 Rekayasa Mesin-mesin Fluida Rekayasa Sistem Fluida Termal 3

12 TMS 554 Perlakukan Panas dan Permukaan Rekayasa Material

13 TMS 558 Material Polimer dan Komposit Rekayasa Material 3

11

14 TMS 562 Bio-Material Engineering Rekayasa Material 3

15 TMS 572 Sistem Produksi Rekayasa Sistem Manufaktur 3

16 TMS 574 Metrologi Industri Lanjut Rekayasa Sistem Manufaktur 3

17 TMS 576 Mekatronika Lanjut Rekayasa Sistem Manufaktur 3

18 TMS 578 CAD-CAM-CNC Rekayasa Sistem Manufaktur 3

12

CAPAIAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAH WAJIB

An

alis

is T

ekn

ik

Man

ajem

en

Ker

ekay

asaa

n d

an

Ind

ust

ri

Met

od

olo

gi

Pen

elit

ian

dan

Per

anca

ng

an

Ek

sper

imen

Per

anca

ng

an

Ker

ekay

asaa

n

Tek

no

log

i &

Man

ajem

en

Per

awat

an

Man

ajem

en E

ner

gi

Tek

no

log

i

Man

ufa

ktu

r

An

alis

is K

egag

aln

Sem

inar

Pro

po

salT

esis

Sem

inar

Tes

is

Tes

is

1. SIKAP (sesuai dengan SN Dikti/ Permenristek Dikti No. 44/ 2015)

a. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika

akademik V V V V V

b. berkontribusi dalam peningkatan mutu

kehidupan bermasyarakat, berbangsa,

bernegara, dan kemajuan peradaban

berdasarkan pancasila

V V V V

c. Menghargai pendapat atau temuan orisinal

orang lain V V V V V V V V

d. Bekerjasama dan memiliki kepekaan serta

kepedulian sosial terhadap masyarakat dan

lingkungan

V V V V V

e. menginternalisasi semangat kemandirian,

kejuangan, dan kewirausahaan V V V V V V

f. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas

pekerjaan di bidang keahliannya secara

mandiri

V V V V V V V V V

13

CAPAIAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAH PEMINATAN REKAYASA SISTEM MEKANIK

Mek

anik

a K

eku

atan

Mat

eria

l L

anju

t

Din

amik

a M

esin

Lan

jut

Get

aran

Mek

anik

Ter

apan

Met

od

e E

lem

en H

ing

ga

Ben

da

Pad

at

An

alis

is M

od

us

Get

ar

Str

uk

tur

Tri

bo

log

i

Din

amik

a R

ob

ot

Din

amik

a S

tru

ktu

r

Sis

tem

Cer

das

Pem

rose

san

Sin

yal

1. SIKAP (sesuai dengan SN Dikti/ Permenristek Dikti No. 44/ 2015)

a. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika

akademik

b. berkontribusi dalam peningkatan mutu

kehidupan bermasyarakat, berbangsa,

bernegara, dan kemajuan peradaban

berdasarkan pancasila

V V V V V V V V V V

c. Menghargai pendapat atau temuan orisinal

orang lain

d. Bekerjasama dan memiliki kepekaan serta

kepedulian sosial terhadap masyarakat dan

lingkungan

e. menginternalisasi semangat kemandirian,

kejuangan, dan kewirausahaan

f. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas

pekerjaan di bidang keahliannya secara

mandiri

V V V V V V V V V V

14

CAPAIAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAH PEMINATAN REKAYASA SISTEM FLUIDA TERMAL

Fen

om

ena

Tra

nsp

ort

Mek

anik

a F

luid

a L

anju

t

Per

pin

dah

an P

anas

Lan

jut

Din

amik

a F

luid

a

Inte

rak

si F

luid

a S

tru

ktu

r

Dis

ain

Sis

tem

Ter

mal

Rek

ayas

a M

esin

-Mes

in F

luid

a

En

erg

i T

erb

aru

kan

Inst

alas

i P

emb

ang

kit

en

erg

i

1. SIKAP (sesuai dengan SN Dikti/ Permenristek Dikti No. 44/ 2015)

a. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika

akademik

b. berkontribusi dalam peningkatan mutu

kehidupan bermasyarakat, berbangsa,

bernegara, dan kemajuan peradaban

berdasarkan pancasila

V V V V V V V V V

c. Menghargai pendapat atau temuan orisinal

orang lain

d. Bekerjasama dan memiliki kepekaan serta

kepedulian sosial terhadap masyarakat dan

lingkungan

e. menginternalisasi semangat kemandirian,

kejuangan, dan kewirausahaan

f. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas

pekerjaan di bidang keahliannya secara

mandiri

V V V V V V V V V

15

CAPAIAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAH PEMINATAN REKAYASA MATERIAL

Mat

eria

l T

ekn

ik L

anju

t

Met

alu

rgi

fisi

k l

anju

t

Per

lak

uan

Pan

as d

an P

erm

uk

aan

Mat

eria

l P

oli

mer

dan

Ko

mpo

sit

Bio

-Mat

eria

l E

ng

inee

rin

g

Tek

no

log

i d

an M

etal

urg

i

Pen

gec

ora

n

Tek

no

log

i d

an M

etal

urg

i

Pen

gel

asan

Tek

no

log

i d

an M

etal

urg

i

Pem

ben

tuk

an

1. SIKAP (sesuai dengan SN Dikti/ Permenristek Dikti No. 44/ 2015)

a. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika

akademik

b. berkontribusi dalam peningkatan mutu

kehidupan bermasyarakat, berbangsa,

bernegara, dan kemajuan peradaban

berdasarkan pancasila

V V V V V V V V

c. Menghargai pendapat atau temuan orisinal

orang lain

d. Bekerjasama dan memiliki kepekaan serta

kepedulian sosial terhadap masyarakat dan

lingkungan

e. menginternalisasi semangat kemandirian,

kejuangan, dan kewirausahaan

f. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas

pekerjaan di bidang keahliannya secara

mandiri

V V V V V V V V

16

CAPAIAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAH PEMINATAN REKAYASA SISTEM MANUFAKTUR

Oto

mas

i S

iste

m

Man

ufa

ktu

r

Mes

in P

erk

akas

Tek

no

log

i P

emes

inan

Lan

jut

Sis

tem

Pro

duk

si

Met

rolo

gi

Ind

ust

ri L

anju

t

Pem

rog

ram

an M

esin

Per

kak

as C

NC

Ap

lik

asi

Ko

mpu

ter

pad

a

Bid

ang

Man

ufa

ktu

r

CA

D-C

AM

-CN

C

1. SIKAP (sesuai dengan SN Dikti/ Permenristek Dikti No. 44/ 2015)

a. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika

akademik

b. berkontribusi dalam peningkatan mutu

kehidupan bermasyarakat, berbangsa,

bernegara, dan kemajuan peradaban

berdasarkan pancasila

V V V V V V V V

c. Menghargai pendapat atau temuan orisinal

orang lain

d. Bekerjasama dan memiliki kepekaan serta

kepedulian sosial terhadap masyarakat dan

lingkungan

e. menginternalisasi semangat kemandirian,

kejuangan, dan kewirausahaan

f. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas

pekerjaan di bidang keahliannya secara

mandiri

V V V V V V V V

17

CAPAIAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAH WAJIB

An

alis

is T

ekn

ik

Man

ajem

en

Ker

ekay

asaa

n d

an

Ind

ust

ri

Met

od

olo

gi

Pen

elit

ian

dan

Per

anca

ng

an

Ek

sper

imen

Per

anca

ng

an

Ker

ekay

asaa

n

Tek

no

log

i &

Man

ajem

en

Per

awat

an

Man

ajem

en E

ner

gi

Tek

no

log

i

Man

ufa

ktu

r

An

alis

is K

egag

aln

Sem

inar

Pro

po

salT

esis

Sem

inar

Tes

is

Tes

is

2. KETRAMPILAN UMUM

a

.

mampu mengembangkan pemikiran logis, kritis,

sistematis, dan kreatif melalui penelitian ilmiah,

menyusun konsepsi ilmiah dan hasil kajiannya

berdasarkan kaidah, tata cara, dan etika ilmiah.

V V V V V V

b

.

mampu melakukan validasi akademik atau

kajian menyelesaikan masalah di industri yang

relevan melalui pengembangan pengetahuan di

bidang teknik mesin

V V V V V V V

c

.

mampu menyusun ide, hasil pemikiran dan

argumen saintifik serta mengkomunikasikan

kepada masyarakat akademik dan masyarakat

luas;

V V V V V V

d

.

mampu mengidentifikasi bidang keilmuan yang

menjadi obyek penelitiannya dan memosisikan

ke dalam suatu peta penelitian yang

dikembangkan melalui pendekatan inter atau

multi disipliner;

V V V V

e

.

mampu mengambil keputusan dalam konteks

menyelesaikan masalah pengembangan ilmu

pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan

nilai humaniora berdasarkan kajian ,analisis

atau eksperimental terhadap informasi dan data

V V V V V

f. mampu meningkatkan kapasitas pembelajaran

secara mandiri V V V V V V V V

18

CAPAIAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAH PEMINATAN REKAYASA SISTEM MEKANIK

Mek

anik

a K

eku

atan

Mat

eria

l L

anju

t

Din

amik

a M

esin

Lan

jut

Get

aran

Mek

anik

Ter

apan

Met

od

e E

lem

en H

ing

ga

Ben

da

Pad

at

An

alis

is M

od

us

Get

ar

Str

uk

tur

Tri

bo

log

i

Din

amik

a R

ob

ot

Din

amik

a S

tru

ktu

r

Sis

tem

Cer

das

2. KETRAMPILAN UMUM

a. mampu mengembangkan pemikiran logis, kritis,

sistematis, dan kreatif melalui penelitian ilmiah,

menyusun konsepsi ilmiah dan hasil kajiannya

berdasarkan kaidah, tata cara, dan etika ilmiah.

b. mampu melakukan validasi akademik atau kajian

menyelesaikan masalah di industri yang relevan melalui

pengembangan pengetahuan di bidang teknik mesin

c. mampu menyusun ide, hasil pemikiran dan argumen

saintifik serta mengkomunikasikan kepada masyarakat

akademik dan masyarakat luas;

d. mampu mengidentifikasi bidang keilmuan yang menjadi

obyek penelitiannya dan memosisikan ke dalam suatu

peta penelitian yang dikembangkan melalui pendekatan

inter atau multi disipliner;

V V V V V V V V V

e. mampu mengambil keputusan dalam konteks

menyelesaikan masalah pengembangan ilmu pengetahuan

dan teknologi yang memperhatikan nilai humaniora

berdasarkan kajian ,analisis atau eksperimental terhadap

informasi dan data

f. mampu meningkatkan kapasitas pembelajaran secara

mandiri V V V V V V V V V

19

CAPAIAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAH PEMINATAN REKAYASA FLUIDA-TERMAL

Fen

om

ena

Tra

nsp

ort

Mek

anik

a F

luid

a L

anju

t

Per

pin

dah

an P

anas

Lan

jut

Din

amik

a F

luid

a

Inte

rak

si F

luid

a S

tru

ktu

r

Dis

ain

Sis

tem

Ter

mal

Rek

ayas

a M

esin

-Mes

in

Flu

ida

En

erg

i T

erb

aru

kan

2. KETRAMPILAN UMUM

a. mampu mengembangkan pemikiran logis, kritis,

sistematis, dan kreatif melalui penelitian ilmiah,

menyusun konsepsi ilmiah dan hasil kajiannya

berdasarkan kaidah, tata cara, dan etika ilmiah.

b. mampu melakukan validasi akademik atau kajian

menyelesaikan masalah di industri yang relevan

melalui pengembangan pengetahuan di bidang teknik

mesin

V V V V V V V V

c. mampu menyusun ide, hasil pemikiran dan argumen

saintifik serta mengkomunikasikan kepada

masyarakat akademik dan masyarakat luas;

d. mampu mengidentifikasi bidang keilmuan yang

menjadi obyek penelitiannya dan memosisikan ke

dalam suatu peta penelitian yang dikembangkan

melalui pendekatan inter atau multi disipliner;

e. mampu mengambil keputusan dalam konteks

menyelesaikan masalah pengembangan ilmu

pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan nilai

humaniora berdasarkan kajian ,analisis atau

eksperimental terhadap informasi dan data

f. mampu meningkatkan kapasitas pembelajaran secara

mandiri V V V V V V V V

20

CAPAIAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAH PEMINATAN REKAYASA MATERIAL

Mat

eria

l T

ekn

ik L

anju

t

Met

alu

rgi

fisi

k l

anju

t

Per

lak

uan

Pan

as d

an

Per

mu

kaa

n

Mat

eria

l P

oli

mer

dan

Ko

mpo

sit

Bio

-Mat

eria

l E

ng

inee

rin

g

Tek

no

log

i d

an M

etal

urg

i

Pen

gec

ora

n

Tek

no

log

i d

an M

etal

urg

i

Pen

gel

asan

Tek

no

log

i d

an M

etal

urg

i

Pem

ben

tuk

an

2. KETRAMPILAN UMUM

a. mampu mengembangkan pemikiran logis, kritis,

sistematis, dan kreatif melalui penelitian ilmiah,

menyusun konsepsi ilmiah dan hasil kajiannya

berdasarkan kaidah, tata cara, dan etika ilmiah.

b. mampu melakukan validasi akademik atau kajian

menyelesaikan masalah di industri yang relevan

melalui pengembangan pengetahuan di bidang teknik

mesin

V V V V V V V

c. mampu menyusun ide, hasil pemikiran dan argumen

saintifik serta mengkomunikasikan kepada

masyarakat akademik dan masyarakat luas;

d. mampu mengidentifikasi bidang keilmuan yang

menjadi obyek penelitiannya dan memosisikan ke

dalam suatu peta penelitian yang dikembangkan

melalui pendekatan inter atau multi disipliner;

e. mampu mengambil keputusan dalam konteks

menyelesaikan masalah pengembangan ilmu

pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan nilai

humaniora berdasarkan kajian ,analisis atau

eksperimental terhadap informasi dan data

f. mampu meningkatkan kapasitas pembelajaran secara

mandiri V V V V V V V

21

CAPAIAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAH PEMINATAN REKAYASA SISTEM

MANUFAKTUR

Oto

mas

i S

iste

m

Man

ufa

ktu

r

Mes

in P

erk

akas

Tek

no

log

i P

emes

inan

Lan

jut

Sis

tem

Pro

duk

si

Met

rolo

gi

Ind

ust

ri L

anju

t

Pem

rog

ram

an M

esin

Per

kak

as C

NC

Ap

lik

asi

Ko

mpu

ter

pad

a

Bid

ang

Man

ufa

ktu

r

CA

D-C

AM

-CN

C

2. KETRAMPILAN UMUM

a. mampu mengembangkan pemikiran logis, kritis,

sistematis, dan kreatif melalui penelitian ilmiah, menyusun

konsepsi ilmiah dan hasil kajiannya berdasarkan kaidah,

tata cara, dan etika ilmiah.

b. mampu melakukan validasi akademik atau kajian

menyelesaikan masalah di industri yang relevan melalui

pengembangan pengetahuan di bidang teknik mesin

V V V V V V V V

c. mampu menyusun ide, hasil pemikiran dan argumen

saintifik serta mengkomunikasikan kepada masyarakat

akademik dan masyarakat luas;

d. mampu mengidentifikasi bidang keilmuan yang menjadi

obyek penelitiannya dan memosisikan ke dalam suatu peta

penelitian yang dikembangkan melalui pendekatan inter

atau multi disipliner;

e. mampu mengambil keputusan dalam konteks

menyelesaikan masalah pengembangan ilmu pengetahuan

dan teknologi yang memperhatikan nilai humaniora

berdasarkan kajian ,analisis atau eksperimental terhadap

informasi dan data

f. mampu meningkatkan kapasitas pembelajaran secara

mandiri V V V V V V V V

22

CAPAIAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAH WAJIB

An

alis

is T

ekn

ik

Man

ajem

en

Ker

ekay

asaa

n d

an

Ind

ust

ri

Met

od

olo

gi

Pen

elit

ian

dan

Per

anca

ng

an

Ek

sper

imen

Per

anca

ng

an

Ker

ekay

asaa

n

Tek

no

log

i &

Man

ajem

en

Per

awat

an

Man

ajem

en E

ner

gi

Tek

no

log

i

Man

ufa

ktu

r

An

alis

is K

egag

aln

Sem

inar

Pro

po

salT

esis

Sem

inar

Tes

is

Tes

is

3. KETRAMPILAN KHUSUS (Berdasarkan rumusan BKSTM Indonesia)

a. Mampu memecahkan permasalahan rekayasa

dan teknologi serta merancang sistem

mekanika (mechanical systems) dan

komponennya dengan memanfaatkan bidang

ilmu lain (jika diperlukan) dan memperhatikan

faktor-faktor ekonomi, kesehatan dan

keselamatan publik, kultural, sosial, dan

lingkungan

V V V

b. Mampu melakukan pendalaman dan/atau

perluasan keilmuan untuk memberikan

kontribusi orisinal dan teruji melalui riset taat

kaidah secara mandiri pada bidang spesifik

yang relevan dengan sistem mekanika

V V V V

c. Mampu merumuskan ide-ide baru (new

research question) dari hasil riset yang

dilaksanakan untuk pengembangan teknologi

yang relevan dengan sistem mekanika

V V V V V

d. Mampu mengadaptasi perubahan ilmu,

pengetahuan, dan teknologi yang terjadi

terhadap proses pelaksanaan dan substansi riset

di bidang spesifik yang relevan dengan sistem

mekanika

V V V V

23

CAPAIAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAH PEMINATAN REKAYASA SISTEM MEKANIK

Mek

anik

a K

eku

atan

Mat

eria

l L

anju

t

Din

amik

a M

esin

Lan

jut

Get

aran

Mek

anik

Ter

apan

Met

od

e E

lem

en H

ing

ga

Ben

da

Pad

at

An

alis

is M

od

us

Get

ar

Str

uk

tur

Tri

bo

log

i

Din

amik

a R

ob

ot

Din

amik

a S

tru

ktu

r

Sis

tem

Cer

das

3. KETRAMPILAN KHUSUS (Berdasarkan rumusan BKSTM Indonesia)

a. Mampu memecahkan permasalahan rekayasa dan

teknologi serta merancang sistem mekanika (mechanical

systems) dan komponennya dengan memanfaatkan bidang

ilmu lain (jika diperlukan) dan memperhatikan faktor-

faktor ekonomi, kesehatan dan keselamatan publik,

kultural, sosial, dan lingkungan

b. Mampu melakukan pendalaman dan/atau perluasan

keilmuan untuk memberikan kontribusi orisinal dan teruji

melalui riset taat kaidah secara mandiri pada bidang

spesifik yang relevan dengan sistem mekanika

V V V V V V V V V

c. Mampu merumuskan ide-ide baru (new research

question) dari hasil riset yang dilaksanakan untuk

pengembangan teknologi yang relevan dengan sistem

mekanika

d. Mampu mengadaptasi perubahan ilmu, pengetahuan, dan

teknologi yang terjadi terhadap proses pelaksanaan dan

substansi riset di bidang spesifik yang relevan dengan

sistem mekanika

24

CAPAIAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAH PEMINATAN REKAYASA FLUIDA-TERMAL

Fen

om

ena

Tra

nsp

ort

Mek

anik

a F

luid

a L

anju

t

Per

pin

dah

an P

anas

Lan

jut

Din

amik

a F

luid

a

Inte

rak

si F

luid

a S

tru

ktu

r

Dis

ain

Sis

tem

Ter

mal

Rek

ayas

a M

esin

-Mes

in

Flu

ida

En

erg

i T

erb

aru

kan

3. KETRAMPILAN KHUSUS

a. Mampu memecahkan permasalahan rekayasa dan

teknologi serta merancang sistem mekanika

(mechanical systems) dan komponennya dengan

memanfaatkan bidang ilmu lain (jika diperlukan) dan

memperhatikan faktor-faktor ekonomi, kesehatan dan

keselamatan publik, kultural, sosial, dan lingkungan

b. Mampu melakukan pendalaman dan/atau perluasan

keilmuan untuk memberikan kontribusi orisinal dan

teruji melalui riset taat kaidah secara mandiri pada

bidang spesifik yang relevan dengan sistem mekanika

V V V V V V V V

c. Mampu merumuskan ide-ide baru (new research

question) dari hasil riset yang dilaksanakan untuk

pengembangan teknologi yang relevan dengan sistem

mekanika

d. Mampu mengadaptasi perubahan ilmu, pengetahuan,

dan teknologi yang terjadi terhadap proses

pelaksanaan dan substansi riset di bidang spesifik yang

relevan dengan sistem mekanika

25

CAPAIAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAH PEMINATAN REKAYASA MATERIAL

Mat

eria

l T

ekn

ik L

anju

t

Met

alu

rgi

fisi

k l

anju

t

Per

lak

uan

Pan

as d

an

Per

mu

kaa

n

Mat

eria

l P

oli

mer

dan

Ko

mpo

sit

Bio

-Mat

eria

l E

ng

inee

rin

g

Tek

no

log

i d

an M

etal

urg

i

Pen

gec

ora

n

Tek

no

log

i d

an M

etal

urg

i

Pen

gel

asan

Tek

no

log

i d

an M

etal

urg

i

Pem

ben

tuk

an

3 KETRAMPILAN KHUSUS

a. Mampu memecahkan permasalahan rekayasa dan

teknologi serta merancang sistem mekanika

(mechanical systems) dan komponennya dengan

memanfaatkan bidang ilmu lain (jika diperlukan) dan

memperhatikan faktor-faktor ekonomi, kesehatan dan

keselamatan publik, kultural, sosial, dan lingkungan

b. Mampu melakukan pendalaman dan/atau perluasan

keilmuan untuk memberikan kontribusi orisinal dan

teruji melalui riset taat kaidah secara mandiri pada

bidang spesifik yang relevan dengan sistem mekanika

V V V V V V V V

c. Mampu merumuskan ide-ide baru (new research

question) dari hasil riset yang dilaksanakan untuk

pengembangan teknologi yang relevan dengan sistem

mekanika

V V

d. Mampu mengadaptasi perubahan ilmu, pengetahuan,

dan teknologi yang terjadi terhadap proses

pelaksanaan dan substansi riset di bidang spesifik yang

relevan dengan sistem mekanika

26

CAPAIAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAH PEMINATAN REKAYASA SISTEM

MANUFAKTUR

Oto

mas

i S

iste

m

Man

ufa

ktu

r

Mes

in P

erk

akas

Tek

no

log

i P

emes

inan

Lan

jut

Sis

tem

Pro

duk

si

Met

rolo

gi

Ind

ust

ri L

anju

t

Pem

rog

ram

an M

esin

Per

kak

as C

NC

Ap

lik

asi

Ko

mpu

ter

pad

a

Bid

ang

Man

ufa

ktu

r

CA

D-C

AM

-CN

C

3. KETRAMPILAN KHUSUS

a. Mampu memecahkan permasalahan rekayasa dan

teknologi serta merancang sistem mekanika (mechanical

systems) dan komponennya dengan memanfaatkan bidang

ilmu lain (jika diperlukan) dan memperhatikan faktor-

faktor ekonomi, kesehatan dan keselamatan publik,

kultural, sosial, dan lingkungan

b. Mampu melakukan pendalaman dan/atau perluasan

keilmuan untuk memberikan kontribusi orisinal dan teruji

melalui riset taat kaidah secara mandiri pada bidang

spesifik yang relevan dengan sistem mekanika

V V V V V V V V

c. Mampu merumuskan ide-ide baru (new research question)

dari hasil riset yang dilaksanakan untuk pengembangan

teknologi yang relevan dengan sistem mekanika

V V V

d. Mampu mengadaptasi perubahan ilmu, pengetahuan, dan

teknologi yang terjadi terhadap proses pelaksanaan dan

substansi riset di bidang spesifik yang relevan dengan

sistem mekanika

27

CAPAIAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAH WAJIB

An

alis

is T

ekn

ik

Man

ajem

en

Ker

ekay

asaa

n d

an

Ind

ust

ri

Met

od

olo

gi

Pen

elit

ian

dan

Per

anca

ng

an

Ek

sper

imen

Per

anca

ng

an

Ker

ekay

asaa

n

Tek

no

log

i &

Man

ajem

en

Per

awat

an

Man

ajem

en E

ner

gi

Tek

no

log

i

Man

ufa

ktu

r

An

alis

is K

egag

aln

Sem

inar

Pro

po

salT

esis

Sem

inar

Tes

is

Tes

is

4. PENGETAHUAN

a. Menguasai teori sains rekayasa yang relevan

untuk suatu sistem mekanika V V

b. Menguasai teori perancangan rekayasa yang

relevan untuk sistem mekanika. V V

c. Menguasai metode dan teknologi terkini yang

relevan diperlukan untuk analisis sistem

mekanika.

V V V V V V V V

28

CAPAIAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAH PEMINATAN REKAYASA SISTEM MEKANIK

Mek

anik

a K

eku

atan

Mat

eria

l L

anju

t

Din

amik

a M

esin

Lan

jut

Get

aran

Mek

anik

Ter

apan

Met

od

e E

lem

en H

ing

ga

Ben

da

Pad

at

An

alis

is M

od

us

Get

ar

Str

uk

tur

Tri

bo

log

i

Din

amik

a R

ob

ot

Din

amik

a S

tru

ktu

r

Sis

tem

Cer

das

4. PENGETAHUAN

a. Menguasai teori sains rekayasa yang relevan untuk suatu

sistem mekanika V

b. Menguasai teori perancangan rekayasa yang relevan

untuk sistem mekanika. V V V V

c. Menguasai metode dan teknologi terkini yang relevan

diperlukan untuk analisis sistem mekanika. V V V V

29

CAPAIAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAH PEMINATAN REKAYASA FLUIDA-TERMAL

Fen

om

ena

Tra

nsp

ort

Mek

anik

a F

luid

a L

anju

t

Per

pin

dah

an P

anas

Lan

jut

Din

amik

a F

luid

a

Inte

rak

si F

luid

a S

tru

ktu

r

Dis

ain

Sis

tem

Ter

mal

Rek

ayas

a M

esin

-Mes

in

Flu

ida

En

erg

i T

erb

aru

kan

4. PENGETAHUAN

a. Menguasai teori sains rekayasa yang relevan untuk

suatu sistem mekanika V V

b. Menguasai teori perancangan rekayasa yang relevan

untuk sistem mekanika. V V V

c. Menguasai metode dan teknologi terkini yang relevan

diperlukan untuk analisis sistem mekanika. V V

30

CAPAIAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAH PEMINATAN REKAYASA MATERIAL

Mat

eria

l T

ekn

ik L

anju

t

Met

alu

rgi

fisi

k l

anju

t

Per

lak

uan

Pan

as d

an

Per

mu

kaa

n

Mat

eria

l P

oli

mer

dan

Ko

mpo

sit

Bio

-Mat

eria

l E

ng

inee

rin

g

Tek

no

log

i d

an M

etal

urg

i

Pen

gec

ora

n

Tek

no

log

i d

an M

etal

urg

i

Pen

gel

asan

Tek

no

log

i d

an M

etal

urg

i

Pem

ben

tuk

an

4. PENGETAHUAN

a. Menguasai teori sains rekayasa yang relevan untuk

suatu sistem mekanika V V

b. Menguasai teori perancangan rekayasa yang relevan

untuk sistem mekanika.

c. Menguasai metode dan teknologi terkini yang relevan

diperlukan untuk analisis sistem mekanika. V V V V V V

31

CAPAIAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAH PEMINATAN REKAYASA SISTEM

MANUFAKTUR

Oto

mas

i S

iste

m

Man

ufa

ktu

r

Mes

in P

erk

akas

Tek

no

log

i P

emes

inan

Lan

jut

Sis

tem

Pro

duk

si

Met

rolo

gi

Ind

ust

ri L

anju

t

Pem

rog

ram

an M

esin

Per

kak

as C

NC

Ap

lik

asi

Ko

mpu

ter

pad

a

Bid

ang

Man

ufa

ktu

r

CA

D-C

AM

-CN

C

4. PENGETAHUAN

a. Menguasai teori sains rekayasa yang relevan untuk suatu

sistem mekanika

b. Menguasai teori perancangan rekayasa yang relevan untuk

sistem mekanika. V V

c. Menguasai metode dan teknologi terkini yang relevan

diperlukan untuk analisis sistem mekanika. V V V V V V V

32

7. Struktur Kurikulum Program Magister Teknik Mesin 2017

No Kode Mata Kuliah SKS

Semester 1

1 TMS 501 Analisis Teknik

3

2 TMS 503 Manajemen Rekayasa dan Industri

3

3 TMS 505 Teknologi dan Manajemen Perawatan 3

4 TMS 552 Teknologi Manufaktur 3

Total 12

Semester 2

1 TMS 502 Metodologi Penelitian dan Perancangan Eksperimen 3

2 TMS 504 Perancangan Kerekayasaan 3

3 TMS 544 Manajemen Energi 3

4 Pilihan 1 (Semester Genap) 3

Total 12

semester 3

1 TMS 601 Proposal Tesis 3

2 TMS 603 Analisis Kegagalan 3

3 Pilihan 2 (Semester Ganjil) 3

4

Total 9

Semester 4

1 TMS 602 Seminar Tesis 1

2 TMS 690 Tesis 6

Total 7

Total Kredit 40

33