pengembangan bahan ajar berbasis higher- order of …

14
i HALAMAN SAMPUL TESIS PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS HIGHER- ORDER OF THINKING SKILL (HOTS) BERBANTUAN MEDIA KARPINKAS MATERI STATISTIKA SEKOLAH DASAR Oleh BUDI PRIHARTINI NIM 201703032 PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MURIA KUDUS 2019

Upload: others

Post on 18-Feb-2022

7 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS HIGHER- ORDER OF …

i

HALAMAN SAMPUL TESIS

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS HIGHER-

ORDER OF THINKING SKILL (HOTS) BERBANTUAN MEDIA

KARPINKAS MATERI STATISTIKA SEKOLAH DASAR

Oleh

BUDI PRIHARTINI

NIM 201703032

PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN DASAR

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MURIA KUDUS

2019

Page 2: PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS HIGHER- ORDER OF …

ii

LOGO

Page 3: PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS HIGHER- ORDER OF …

iii

HALAMAN JUDUL TESIS

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS HIGHER-

ORDER OF THINKING SKILL (HOTS) BERBANTUAN MEDIA

KARPINKAS MATERI STATISTIKA SEKOLAH DASAR

Diajukan kepada Universitas Muria Kudus untuk Memenuhi

Salah Satu Persyaratan dalam memeperoleh Gelar Magister Pendidikan

Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Oleh

BUDI PRIHARTINI

NIM 201703032

PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN DASAR

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MURIA KUDUS

2019

Page 4: PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS HIGHER- ORDER OF …

iv

LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING

Tesis oleh Budi Prihartini (NIM 201703032) ini telah diperiksa dan disetujui untuk

diuji.

Kudus, Agustus 2019

Pembimbing I

Dr. Sri Utaminingsih, M.Pd

NIDN. 0607036901

Kudus, Agustus 2019

Pembimbing II

Dr. Santoso, M. Pd

NIDN. 0629086201

Mengetahui,

Program Studi Magister Pendidikan PGSD

Ketua,

Dr. Sri Utaminingsih, M.Pd

NIDN. 0607036901

Page 5: PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS HIGHER- ORDER OF …

v

LEMBAR PERSETUJUAN DAN PENGESAHAN TESIS

Tesis oleh Budi Prihartini (NIM 201703032) ini telah dipertahankan di depan Tim

Penguji sebagai syarat untuk memperoleh gelar Magister Pendidikan Dasar

Kudus,

31 Agustus 2019

Tim Penguji

Dr. Sri Utaminingsih, M.Pd Ketua

NIDN. 0607036901

Dr. Santoso, M.Pd Sekretaris

NIDN. 0629086201

Dr. Suad, M.Pd Anggota

NIDN. 0601085902

Dr. A. Hilal Madjdi, M.Pd Anggota

NIDN.0603076101

Mengetahui,

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Dekan,

Dr. Slamet Utomo, M.Pd

NIDN. 0019126201

Page 6: PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS HIGHER- ORDER OF …

vi

PRAKATA

Puji syukur Alhamdulillah, peneliti panjatkan kehadirat Allah SWT yang

senantiasa melipahkan kesehatan, rahmat, dan hidayahNya sehingga peneliti dapat

menyelesaikan tesis dengan judul “Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Higher

Order Of Thinking Skill (HOTS) Berbantuan Media Karpinkas Materi Statistika

Sekolah Dasar” untuk meningkatkan kualitas bahan ajar Matematika sekolah dasar.

Peneliti menyadari tanpa dukungan, motivasi dari semua pihak serta bimbingan,

arahan, motivasi dari semua pihak pula sehingga terselesaikan laporan tesis ini.

Oleh karena itu, pada kesempatan ini peneliti mengucapkan terima kasih kepada:

1. Dr. Sri Utaminingsih, M.Pd, ketua Program Studi Magister Pendidikan Dasar

sekaligus pembimbing 1 telah memberikan izin penelitian, bimbingan,

motivasi, sehingga peneliti dapat menyelesaikan laporan tesis ini

2. Dr. Santoso, pembimbing II yang telah memberikan bimbingan, menjawab

pertanyaan peneliti yang berulang-ulang, dan penuh tanggungjawab.

Memberikan motivasi, saran, dan arahan kepada peneliti, sehingga peneliti

dapat menyelesaikan tesis ini

3. Seluruh Dosen Magister Pendidikan Dasar beserta staf yang membantu

kelancaran peneliti untuk menyelesaikan tesis

4. Kepala sekolah SD Negeri 4 Bucu dan kepala sekolah sedabin 4 Kecamatan

Kembang yang telah memberikan izin peneliti untuk melaksanakan penelitian

serta memberikan dukungan

5. Bapak ibu guru sedabin 4 Kecamatan Kembang Kabupaten Jepara yang telah

memberikan dukungan, bantuan untuk melaksanakan penelitian

Page 7: PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS HIGHER- ORDER OF …

vii

6. Seluruh siswa sedabin 4 Kecamatan Kembang Kabupaten Jepara, yang

membantu kelancaran penelitian

7. Semua pihak yang tidak dapat peneliti sebut satu persatu yang telah membantu

dalam menyusun laporan tesis ini.

Peneliti menyadari banyak kekurangan dalam berkata, bersikap, dalam

penyusunan lapaoran tesis ini. Semoga tesis ini bermanfaat bagi pembaca. Amin.

Kudus, 31 Agustus 2019

Peneliti,

Budi Prihartini

Page 8: PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS HIGHER- ORDER OF …

viii

ABSTRACT

Prihartini, Budi. 2019. Development of Teaching Materials Based on Higher-Order

Of Thinking Skills (HOTS) Assisted by Karpinkas Media for Elementary School Statistics.

Thesis. Basic Education Study Program Primary School Teacher Education Concentration,

Muria Kudus University. Supervisor I Dr. Sri Utaminingsih, M.Pd, Advisor II Dr. Santoso,

M. Pd.

Keywords: Teaching materials, HOTS, Karpinkas Media, Statistik

The background of this study is due to the limitations of the Mathematics book that

specifically addresses statistics. The reason for taking statistical material is because the

discovery of statistics material has been taught to third-grade students of elementary

schools so that statistical learning is assisted by media. The purpose of this study is 1) to

obtain an overview of mathematics teaching materials, especially statistics in elementary

schools, 2) to develop teaching materials based on Higher-Order Of Thinking Skills

(HOTS) Aided Media Karpinkas Statistics Material in elementary school students, 3) to

determine teacher responses and students about the development of teaching materials

based on Higher-Order Of Thinking Skills (HOTS) Assisted by Media Karpinkas Statistics

Material in elementary school students.

The research method using Research and Development was adopted from Borg and

Gall with three simplified stages, namely the introduction, development, and effectiveness

test. Data collection techniques through observation, questionnaires, and documentation.

The effectiveness of teaching materials is obtained from the pretest and posttest scores in

the control and experimental classes.

The results of media validation were 80.5%, and the results of material validation

were 79.8%, categorized as feasible. Calculations using SPSS version 20.00 obtained a

significant value of 0.00 <0.05. N Gain experimental class 0.594 in the medium category.

Conclusions of teaching materials based on Higher-Order Of Thinking Skills (HOTS)

Assisted by the Karpinkas Media Elementary Statistics are effective.

Page 9: PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS HIGHER- ORDER OF …

ix

ABSTRAK

Prihartini, Budi. 2019. Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Higher Order Of Thinking Skill

(HOTS) Berbantuan Media Karpinkas Materi Statistika Sekolah Dasar. Tesis. Program

Studi Pendidikan Dasar Konsentrasi Pendidikan Guru Sekolah dasar, Universitas Muria

Kudus. Pembimbing I Dr. Sri Utaminingsih, M.Pd, Pembimbing II Dr. Santoso, M. Pd .

Kata Kunci: Bahan ajar, HOTS, Media Karpinkas, Satistika

Latar belakang penelitian ini karena keterbatasan buku Matematika yang secara

khusus membahas statistika. Alasan pengambilan materi statistika karena ditemukannya

materi statistika sudah diajarkan pada siswa kelas III Sekolah Dasar, sehingga diperlukan

pembelajaran statistika berbantuan media. Tujuan penelitian ini adalah 1) untuk

memperoleh gambaran bahan ajar matematika terutama materi statistika pada sekolah

dasar, 2) untuk mengembangkan bahan ajar berbasis Higher Order Of Thinking Skill

(HOTS) Berbantuan Media Karpinkas Materi Statistika pada siswa sekolah dasar, 3) untuk

mengetahui tanggapan guru dan siswa tentang pengembangan bahan ajar berbasis Higher

Order Of Thinking Skill (HOTS) Berbantuan Media Karpinkas Materi Statistika pada siswa

sekolah dasar.

Metode penelitian menggunakan Research and Development diadopsi dari Borg

dan Gall dengan tiga tahapan yang disederhanakan yaitu pendahuluan, pengembangan, dan

uji efektivitas. Teknik pengambilan data melalui observasi, angket dan dokumentasi.

Keefektifan bahan ajar diperoleh dari skor pretest dan posttest pada kelas kotrol dan kelas

eksperimen.

Hasil validasi media 80,5%, dan hasil validasi materi 79,8%, berkategori layak.

Perhitungan menggunakan SPSS versi 20.00 diperoleh nilai signifikan 0,00 < 0,05. N Gain

kelas eksperimen 0,594 berkategori sedang. Simpulan bahan ajar berbasis Higher Order Of

Thinking Skill (HOTS) Berbantuan Media Karpinkas Materi Statistika sekolah dasar

efektif.

Page 10: PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS HIGHER- ORDER OF …

x

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN SAMPUL ….………………………………………………....... i

HALAMAN LOGO ……………..………………………………………....... ii

HALAMAN JUDUL ………………………………………………………… iii

LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING …………………………………… iv

LEMBAR PERSETUJUAN DAN PENGESAHAN TESIS …………………. v

PRAKATA ………………………………………………………………....... vi

ABSTRACT ……………………………………………………………......... viii

ABSTRAK ………………………………………………………………....... ix

DAFTAR ISI ………………………………………………………………… x

DAFTAR TABEL …………………………………………………………… xii

DAFTAR GAMBAR ………………………………………………………... xiii

DAFTAR LAMPIRAN ……………………………………………………… xiv

BAB I PENDAHULUAN …………………………………………………… 1

1.1 Latar Belakang Masalah ……………………………………………... 1

1.2 Identifikasi Masalah ………………………………………………...... 5

1.3 Cakupan Masalah …………………………………………………...... 5

1.4 Rumusan Masalah ……………………………………………............. 6

1.5 Tujuan Penelitian …………………………………………………….. 6

1.6 Manfaat Penelitian …………………………………………………… 6

1.7 Spesifikasi Produk ……………………………………………............ 7

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN HIPOTESIS ……………………………. 9

2.1 Kajian Pustaka ………………………………………………………. 9

2.2 Kajian Penelitian Sebelumnya ………………………………………. 26

2.3 Kerangka Berpikir ……………………………………………............ 28

2.4 Hipotesis …………………………………………………………….. 29

BAB III METODE PENELITIAN …………………………………………... 30

3.1 Desain Penelitian …………………………………………………….. 30

3.2 Sumber dan Jenis Data ……………………………………………….. 33

3.3 Teknik Pengumpulan Data …………………………………………… 34

3.4 Instrumen Pene litian …………………………………………............ 34

3.5 Analisis Data …………………………………………………............. 36

BAB IV HASIL PENELITIAN ……………………………………………… 39

4.1 Hasil Studi Pendahuluan ……………………………………………... 39

4.2 Hasil Pengembangan Bahan Ajar ……………………………………. 46

4.3 Keefektifan Bahan Ajar ………………………………………............ 60

BAB V PEMBAHASAN …………………………………………………….. 68

5.1 Bahan Ajar Matematika Statistika Sekolah Dasar ……………........... 68

5.2 Keefektifan Bahan Ajar Matematika Materi Statistika SD ………….. 77

Page 11: PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS HIGHER- ORDER OF …

xi

BAB VI SIMPULAN DAN SARAN ………………………………………… 81

6.1 Simpulan …………………………………………………………….. 81

6.2 Saran …………………………………………………………............ 82

DAFTAR PUSTAKA ……………………………………………………....... 83

LAMPIRAN …………………………………………………………………. 86

Page 12: PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS HIGHER- ORDER OF …

xii

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

1.1 Ruang Lingkup Materi Statistika Sekolah Dasar………………….. 3

1.2 Kompetensi yang Diharapkan……………………………………... 4

2.1 Struktur bahan Ajar Cetak………………………………………… 14

3.1 Kualifikasi Penilaian......................................................................... 47

4.1 Hasil Observasi Kebutuhan Bahan Ajar Siswa................................. 51

4.2 Observasi Kebutuhan Bahan Ajar terhadap Guru............................. 53

4.3 Gambaran Buku Matematika Sekolah Dasar Kurikulum 2013 di

Kabupaten Jepara……………………………………………….......

57

4.4 Materi Statistika Pada Buku Matematika Penerbit Quandra Dan

Kemendikbud……………………………………………...……….

58

4.5 Materi Statistika Siswa Kelas Tiga Sekolah Dasar Pada Buku

Tematik Kemendikbud Revisi 2018..................................................

60

4.6 Komponen Buku Matematika Kurikulum2013 dan Muatan Materi

Statistika Untuk Siswa Sekolah Dasar……………………………

60

4.7 Daftar Validator Pengembangan Bahan

Ajar....................................................................................................

65

4.8 Kriteria Persentase............................................................................ 66

4.9 Hasil Validasi Model Hipotetik......................................................... 66

4.10 Hasil Validasi Media......................................................................... 68

4.11 Saran/Masukan Validasi Media Oleh Ahli………………………… 70

4.12 Hasil Validasi Materi………………………………………………. 70

4.13 Saran/Masukan Validasi Materi Oleh Ahli………………………... 73

4.14 Hasil Prestest dan Posttest Kelas Eksperimen……………………. 77

4.15 Hasil Nilai pretest dan posttest Kelas Kontrol.................................. 77

4.16 Hasil Nilai pretest dan posttest Kelas Eksperimen………………… 79

4.17 Hasil Respon Guru............................................................................ 82

4.18 Hasil Respon Siswa………………………………………………... 84

5.1 Indikator Pencapaian Kompetensi dan Tujuan Pembelajaran pada

bahan ajar Matematika……………………………………………..

92

5.2 Kompetensi Pengetahuan dan kompetensi Keterampilan Materi

Statistika Sekolah Dasar…………………………………………....

96

Page 13: PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS HIGHER- ORDER OF …

xiii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

2.1 Macam-macam diagram pada materi statistik.................................... 12

2.2 Kerangka Berpikir…………………………………………………... 29

3.1 Tahap Pengembangan Bahan Ajar Matematika Materi Statistika………... 43

4.1 Pengembangan Bahan Ajar…………………………………………. 64

4.2 Perbaikan pada huruf, ejaan, spasi, ejaan, dan tata bahasa…………... 73

4.3 Perbaikan pada tampilan warna, diagram berwarna………………… 73

4.4 Perbaikan konsistensi simbol matematis……………………………. 73

4.5 Perbaikan pada tambahan rangkuman................................................. 74

4.6 Penambahan soal epen ended dan pada penyelesaian masalah........... 74

4.7 Tambahan glosarium yang sebelumnya tidak ada................................ 74

4.8 Luaran Akhir Pengembangan Bahan Ajar………………………....... 76

5.1 Tampilan Daftar Isi.............................................................................. 89

5.2 Tampilan Pengantar bab bahan ajar Matematika…………………… 90

5.3 Tampilan aktivitas berbasis HOTS…………………………………. 97

Page 14: PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS HIGHER- ORDER OF …

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Halaman

1 Lembar Observasi Terhadap Guru 100

2 Lembar Observasi Terhadap Siswa 101

3 Lembar Angket Guru 102

4 Lembar Angket Siswa 103

5 Lembar Instrumen Validasi Model Hipotetik 104

6 Lembar Instrumen Validasi Produk Oleh Ahli Media 107

7 Lembar Instrumen Validasi Produk Oleh Ahli Materi 111

8 Lembar Respon Guru Terhadap Pengembangan Bahan Ajar 114

9 Lembar Respon Siswa Terhadap Pengembangan Bahan Ajar 117

10 Rekap Hasil Observasi terhadap Guru 119

11 Rekap Hasil Observasi terhadap Siswa 120

12 Rekap Hasil Angket Siswa terhadap bahan ajar awal 121

13 Rekap Hasil Angket Guru terhadap bahan ajar awal 122

14 Hasil validasi model hipotetik oleh ahli 123

15 Hasil validasi produk oleh ahli media 124

16 Hasil validasi produk oleh ahli materi 125

17 Hasil reabilitas, normalitas, dan homogenitas 126

18 RPP implementasi pengembangan bahan ajar 127

19 Rekap hasil pretes dan posttes kelas kontrol 141

20 Rekap hasil pretes dan posttes kelas eksperimen 142

21 Hasil normalitas dan homogenitas nilai pretes dan posttes 146

22 Rekap respon guru terhadap pengembangan bahan ajar 147

23 Rekap respon siswa terhadap pengembangan bahan ajar 148

24 Dokumentasi Penelitian 149

25 Surat Keterangan Penelitian dari tempat yang diteliti 152

26 Surat Pernyataan 153

27 Daftar Riwayat Hidup 154