pengaruh pendidikan kesehatan tentang tanda …repository.poltekkes-kdi.ac.id/1977/2/naskah...

15
PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG TANDA BAHAYA KEHAMILAN TERHADAP PENGETAHUAN IBU HAMIL BERISIKO NASKAH PUBLIKASI OLEH: ASRIANTI P00312016004 KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA POLITEKNIK KESEHATAN KENDARI JURUSAN KEBIDANAN PRODI D-IV 2020

Upload: others

Post on 07-Sep-2021

3 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG TANDA …repository.poltekkes-kdi.ac.id/1977/2/NASKAH PUBLIKASI ASRIANTI.pdfberdasarkan issue, metodologi, persamaan dan jurnal penelitian. Dari

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG

TANDA BAHAYA KEHAMILAN TERHADAP

PENGETAHUAN IBU HAMIL BERISIKO

NASKAH PUBLIKASI

OLEH:

ASRIANTI

P00312016004

KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA

POLITEKNIK KESEHATAN KENDARI

JURUSAN KEBIDANAN

PRODI D-IV

2020

Page 2: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG TANDA …repository.poltekkes-kdi.ac.id/1977/2/NASKAH PUBLIKASI ASRIANTI.pdfberdasarkan issue, metodologi, persamaan dan jurnal penelitian. Dari
Page 3: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG TANDA …repository.poltekkes-kdi.ac.id/1977/2/NASKAH PUBLIKASI ASRIANTI.pdfberdasarkan issue, metodologi, persamaan dan jurnal penelitian. Dari

SURAT PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

Saya yang bertandatangan dibawah ini: Nama : Asrianti

NIM : P00312016004

Institusi Pendidikan : Poltekkes Kemenkes Kendari

Judul Literatur

Review

: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG TANDA BAHAYA KEHAMILAN TERHADAP PENGETAHUAN IBU HAMIL BERISIKO

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa Tugas Akhir yang saya

tulis ini benar-benar hasil karya saya sendiri, bukan merupakan

pengambilalihan tulisan atau pikiran orang lain yang saya akui sebagai

tulisan atau pikiran saya sendiri.

Apabila dikemudian hari dapat dibuktikan bahwa Tugas Akhir ini

adalah hasil jiplakan, maka saya bersedia menerima sanksi atas

perbuatan tersebut.

Kendari,10 Juli 2020

Yang Membuat Pernyataan,

Asrianti

Page 4: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG TANDA …repository.poltekkes-kdi.ac.id/1977/2/NASKAH PUBLIKASI ASRIANTI.pdfberdasarkan issue, metodologi, persamaan dan jurnal penelitian. Dari

RIWAYAT HIDUP

A. Identitas Penulis

Nama Lengkap : Asrianti

Tempat/ Tanggal Lahir : Kendari, 07 Desember 1998

Jenis Kelamin : Perempuan

Agama : Islam

Suku/ Kebangsaan : Bugis/Indonesia

Alamat : JL Poros Kelurahan Lapulu

No. Telp/ Hp : 082387299762

B. Riwayat Pendidikan

1. TK Diah Pertiwi Tamat Tahun 2004

2. SDN 10 Abeli Tamat Tahun 2010

3. SMPN 14 Kendari Tamat Tahun 2013

4. SMAN 2 Kendari Tamat Tahun 2016

5. Politeknik Kesehatan Kendari Jurusan Kebidanan Prodi DIV

Tahun 2016 Sampai Sekarang.

Page 5: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG TANDA …repository.poltekkes-kdi.ac.id/1977/2/NASKAH PUBLIKASI ASRIANTI.pdfberdasarkan issue, metodologi, persamaan dan jurnal penelitian. Dari

ABSTRAK

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG TANDA BAHAYA KEHAMILAN TERHADAP PENGETAHUAN

IBU HAMIL BERISIKO

Asrianti 1,Hj. Syahrianti

2, Yustiari

3

123Jurusan DIV Kebidanan, Poltekkes Kemenkes Kendari, Indonesia

Latar belakang: Pendidikan kesehatan adalah upaya persuasi atau pembelajaran kepada masyarakat agar masyarakat mau melakukan tindakan-tindakan untuk memelihara, dan meningkatkan taraf kesehatannya.

Tujuan:Tujuan dari literature review ini Untuk mengetahui pengaruh pendidikan

kesehatan tentang tanda bahaya kehamilan terhadap pengetahuan ibu hamil berisiko

Metode: Metode penelitian yang digunakan adalah literature review yang dilakukan

berdasarkan issue, metodologi, persamaan dan jurnal penelitian. Dari 5 artikel penelitian, 4 jurnal nasional dan 1 jurnal internasional. Hasil: Berdasarkan 5 artikel dengan menggunakan metode yang sama di dapatkan

bahwa ada pengaruh pendidikan kesehatan tentang tanda bahaya kehamilan terhadap pengetahuan ibu hamil berisiko Kesimpulan: Pendidikan kesehatan dapat meningkatkan pengetahuan dan ada pengaruh pendidikan kesehatan tentang tanda bahaya kehamilan terhadap pengetahuan ibu hamil berisiko

Kata kunci: Pendidikan kesehatan, Tanda bahaya kehamilan, Pengetahuan

Page 6: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG TANDA …repository.poltekkes-kdi.ac.id/1977/2/NASKAH PUBLIKASI ASRIANTI.pdfberdasarkan issue, metodologi, persamaan dan jurnal penelitian. Dari

ABSTRACT

EFFECT OF HEALTH EDUCATION ON DANGER SIGNS PREGNANCY AGAINST KNOWLEDGE PREGNANT WOMEN'S RISK

Asrianti 1, Hj. Syahrianti

2, Yustiari

3

123Department of DIV Midwifery, Poltekkes Kemenkes Kendari, Indonesia

Background: Health education is an effort of persuasion or learning to society so that

people are willing to take actions to maintain and improve their health.

Purpose: The purpose of this literature review is to determine the effect of health

education on pregnancy hazard signs on the knowledge of pregnant women at risk

Methods: The research method used was a literature review based on issues,

methodologies, equations and research journals. From 5 research articles, 4 national journals and 1 international journal.

Results: Based on 5 articles using the same method, it was found that there was an effect of health education on pregnancy hazard signs on the knowledge of pregnant women at risk

Conclusion: Health education can increase knowledge and there is an effect of health

education about the danger signs of pregnancy on the knowledge of pregnant women at risk

Keywords: health education, pregnancy danger signs, knowledge

Page 7: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG TANDA …repository.poltekkes-kdi.ac.id/1977/2/NASKAH PUBLIKASI ASRIANTI.pdfberdasarkan issue, metodologi, persamaan dan jurnal penelitian. Dari
Page 8: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG TANDA …repository.poltekkes-kdi.ac.id/1977/2/NASKAH PUBLIKASI ASRIANTI.pdfberdasarkan issue, metodologi, persamaan dan jurnal penelitian. Dari

1

LATAR BELAKANG

Kehamilan adalah masa

dimana seseorang wanita telah

berhenti Menstruasi untuk

beberapa waktu hingga proses

persalinan usai. Hal tersebut

terjadi selama 9 bulan atau sekitar

40 minggu atau 280 hari. Pada

saat masa kehamilan terjadilah

perubahan fisik, psikologis dan

perubahan bentuk tubuh secara

anatomis, fisiologis maupun

biokimiawi (Istiany dan

Rusilanti,2013).

Kehamilan risiko tinggi

adalah suatu kehamilan yang

memiliki risiko lebih besar dari

biasanya (baik bagi ibu maupun

bayinya), dapat terjadi penyakit

atau kecacatan bahkan kematian

sebelum maupun sesudah

persalinan. Kehamilan dengan

risiko tinggi pada ibu hamil

meliputi: umur ( terlalu muda yaitu

kurang dari 20 tahun dan terlalu

tua yaitu lebih dari 35 tahun ),

jarak kurang dari 2 tahun, tinggi

badan kurang dari 145 cm, lingkar

lengan atas kurang dari 23,5 cm,

hemoglobin kurang dari 11 gr/dl,

hamil lebih dari 4 kali, riwayat

keluarga menderita penyakit

kencing manis atau diabetes

melitus, hipertensi dan riwayat

cacat kongenital, kelainan bentuk

tubuh, misalnya kelainan tulang

belakang atau panggul (Azwar,

2008).

Pendidikan kesehatan

merupakan suatu bentuk tindakan

mandiri keperawatan untuk

membantu klien baik individu,

kelompok, maupun masyarakat

dalam mengatasi masalah

kesehatannya melalui kegiatan

Page 9: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG TANDA …repository.poltekkes-kdi.ac.id/1977/2/NASKAH PUBLIKASI ASRIANTI.pdfberdasarkan issue, metodologi, persamaan dan jurnal penelitian. Dari

2

pembelajaran yang didalamnya

perawat sebagai perawat pendidik

(Suliha,dkk,2002).

Pendidikan kesehatan adalah

upaya persuasi atau pembelajaran

kepada masyarakat agar

masyarakat mau melakukan

tindakan-tindakan untuk

memelihara, dan meningkatkan

taraf kesehatannya. Jadi dapat

disimpulkan bahwa pendidikan

kesehatan adalah suatu bentuk

kegiatan dengan menyampaikan

materi tentang kesehatan yang

bertujuan untuk mengubah

perilaku sasaran (Notoatmodjo

2010)

Angka kematian ibu (AKI)

menjadi salah satu indikator

penting dalam derajat kesehatan

masyarakat.AKI menggambarkan

jumlah wanita yang meninggal

dari suatu penyebab kematian

terkait dengan gangguan selama

masa kehamilan sehingga hal ini

menjadi masalah yang besar di

Indonesia. AKI di Indonesia

menurut Survei Demografi dan

Kesehatan Indonesia (SDKI)

tahun 2012 sebesar 359 per

100.000 kelahiran hidup,

meningkat dibandingkan hasil

SDKI tahun 2007 sebesar 228 per

100.000 kelahiran hidup (Badan

Pusat Statistik,2013).

Menurut Profil Kesehatan

Sultra (2016) data angka kematian

ibu per 100.000 kelahiran hidup di

provinsi Sulawei Tenggara yaitu

tahun 2014 sebanyak 205

kematian/100.000 kelahiran hidup,

tahun 2015 sebanyak 131

kematian/100.000 kelahiran hidup,

dan tahun 2016 sebanyak 149

kematian/100.000 kelahiran hidup

(Dinkes Sultra, 2017).

Page 10: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG TANDA …repository.poltekkes-kdi.ac.id/1977/2/NASKAH PUBLIKASI ASRIANTI.pdfberdasarkan issue, metodologi, persamaan dan jurnal penelitian. Dari

3

Berdasarkan latar belakang di

atas penulis tertarik melakukan

pengkajian yang mendalam untuk

mengetahui pengaruh pendidikan

kesehatan tentang tanda bahaya

kehamilan terhadap pengetahuan

ibu hamil berisiko.

METODE PENELITIAN

Strategi Pencarian Literatur

Framework atau rancangan

dalam peneltian adalah

menggunakan PICO. PICO adalah

metode pencarian informasi -klinis

yang merupakan akronim dari 4

komponen yaitu:

P (patient, population, problem) :

Ibu hamil berisiko

I (intervention, prognostic factor,

exposure): Pendidikan kesehatan

C(comparison,control):Pengetahu

an ibu hamil sebelum dan

sesudah diberikan pendidikan

kesehatan

O(outcome):Diharapkan dapat

menambah wawasan dan

meningkatkan ilmu pengetahuan

tentang tanda bahaya kehamilan

Kriteria inklusi dan eksklusi

1.Kriteria Inklusi :

a. Ibu yang mengikuti pendidikan

kesehatan

b. Ibu hamil berisiko

c. Jurnal nasional dari tahun

2010 - 2020

d. Jurnal internasional dari tahun

2015 – 2020

2. Kriteria Eksklusi :

a. Ibu yang tidak mengikuti

pendidikan kesehatan

b. Ibu hamil normal

Seleksi Studi dan Penilaian

Kualitas

Setelah dilakukan

penelusuran dengan menggunakan

databasegoogle scholar, didapatkan

jumlah artikel sebagai berikut:

Page 11: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG TANDA …repository.poltekkes-kdi.ac.id/1977/2/NASKAH PUBLIKASI ASRIANTI.pdfberdasarkan issue, metodologi, persamaan dan jurnal penelitian. Dari

4

Penulusuran Menggunakan

Google Scholar

Dilakukan pencarian

menggunakan kata ku

nci sesuai MESH

(Medical Subject

Heading)

Dispesifikan dalam 10

tahun terakhir

(2010-2020)

Dispesifikan dalam 5

tahun terakhir

(2015-2020)

Hasil dengan kriteria

Inklusi

Hasil artikel Literature

untuk dianalisis

Gambar 3. Artikel Berdasarkan

Kriteria Inklusi dan Ekslusi

HASIL PENELITIAN

Berdasarkan buku panduan

penulis literature review Jurusan

Kebidanan Poltekkes Kemenkes

Kendari di temukan minimal 5

jurnal yang akan dianalisis. Dari

kelima jurnal yang didapatkan dan

akan dianalisis, masing-masing

jurnal memiliki metode penelitian

yang sama. Begitu pula tempat

penelitian yang dilakukan

berbeda. Untuk jurnal pertama

dilakukan penelitian di Puskesmas

Karangdoro, jurnal kedua

dilakukan penelitian di BPM Ny. Fy

Desa Penataran Nglegok Blitar,

jurnal ketiga dilakukan penelitian

di Puskesmas Mergangsan

Yogyakarta, jurnal keempat

dilakukan penelitian di Desa

Pasirmulya Kabupaten Bandung,

dan jurnal kelima dilakukan

penelitian di Pusat Kesehatan

Kota Karaj.

Jurnal pertama meunjukan

bahwa Sebelum dilakukan

pendidikan kesehatan sebagian

besar ibu hamil memilki

pengetahuan cukup (26

responden / 59,1%) dan Setelah

pemberian pendidikan kesehatan

didapatkan capaian 100%

4.590 Hasil

4.160 Hasil

3.890 Hasil

5 Hasil

2.140 Hasil

Page 12: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG TANDA …repository.poltekkes-kdi.ac.id/1977/2/NASKAH PUBLIKASI ASRIANTI.pdfberdasarkan issue, metodologi, persamaan dan jurnal penelitian. Dari

5

pengetahuan 44 responden

menjadi baik, Data dianalisis

dengan uji Wilcoxon dengan p -

value = 0,000 dan z = 5,518

(α=0,05), Hasil penelitian

menunjukkan ada pengaruh

pendidikan kesehatan terhadap

tingkat pengetahuan ibu hamil

tentang tanda bahaya kehamilan

di Puskesmas Karangdoro.

Jurnal kedua Hasil analisi

menggunakan Uji Wilcoxon melalui

komputerisasi diperoleh p value

(0,0001) <=0,05 yang

menunjukkan bahwa H1 diterima,

yang artinya terdapat pengaruh

pendidikan kesehatan tanda

bahaya kehamilan terhadap sikap

ibu hamil tentang tanda bahaya

kehamilan di BPM Ny. Fy Desa

Penataran Kecamatan Nglegok

Kabupaten Blitar.

Jurnal ketiga Hasil

Pelaksanaan penyuluhan

memberikan efek pengetahuan

ibu hamil tentang tanda bahaya

kehamilan mengalami

peningkatan setelah dilakukan

penyuluhan yaitu dalam kategori

baik sebanyak 30 responden (88,2

%), cukup 2 responden (5,9%),

kurang 2 (5,9%), dan kategori

buruk 0 (0%) penelitian yang telah

diuji dengan menggunakan uji

wilcoxon menyatakan efektifitas

penyampaian penyuluhan tanda

bahaya kehamilan terjadi

perubahan dengan nilai p= 0.000

yang berarti p value <0,05. Hal ini

menunjukan bahwa ada

perbedaan yang signifikan pada

sampel penelitian dari hasil pre-

test dan post-test dari hasil yang

diperoleh diatas bahwa terdapat

peningkatan pengetahaun dilihat

Page 13: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG TANDA …repository.poltekkes-kdi.ac.id/1977/2/NASKAH PUBLIKASI ASRIANTI.pdfberdasarkan issue, metodologi, persamaan dan jurnal penelitian. Dari

6

dari sebelum dan sesudah

pemberian penyuluhan.

Jurnal Keempat berdasarkan

hasil uji Paired t-test diperoleh

hasil pengetahuan sesudah

penyuluhan lebih tinggi yaitu

sebesar 12,52 dibandingkan

dengan pengetahuan sebelum

yaitu sebesar 11,87, analisis hasil

penelitian dengan uji Paired t-test

diperoleh nilai p- value 0,032<

=0,05, sehingga dapat

disimpulkan bahwa ada

perbedaan yang signifikan antara

pengetahuan ibu tentang tanda

bahaya kehamilan sebelum dan

sesudah diberikan penyuluhan.

Jurnal kelima Hasil

perbandingan skor kesadaran

pada setiap kelompok sebelum

dan setelah intervensi

menunjukkan perbedaan yang

signifikan secara statistik (P

<0,001). Hasil penelitian ini

menunjukkan bahwa kedua

metode pendidikan, yaitu

penggunaan perangkat lunak

multimedia dan pendidikan tatap

muka, efektif dalam meningkatkan

kesadaran ibu tentang tanda-

tanda bahaya selama kehamilan.

KESIMPULAN

Berdasarkan hasil analisa pada

literature review dengan dilakukan

penelusuran terhadap 5 jurnal

dapat disimpulkan bahwa :

1.Pengetahuan ibu hamil sebelum

diberikan pendidikan kesehatan

tentang tanda bahaya kehamilan

memiliki tingkat pengetahuan kurang

2.Pengetahuan ibu hamil sesudah

diberikan pendidikan kesehatan

tentang tanda bahaya kehamilan

memiliki tingkat pengetahuan baik

3.Ada perbedaan pengetahuan

tentang tanda bahaya kehamilan

sebelum diberikan pendidikan

kesehatan dan sesudah diberikan

pendidikan kesehatan

Page 14: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG TANDA …repository.poltekkes-kdi.ac.id/1977/2/NASKAH PUBLIKASI ASRIANTI.pdfberdasarkan issue, metodologi, persamaan dan jurnal penelitian. Dari

7

SARAN

1.Bagi ibu hamil agar dapat

meningkatkan inisiatif dalam

menemukan informasi sehingga

dapat mencegah dan menangani

risiko-risiko yang kemungkinan

akan terjadi

2.Untuk peneliti selanjutnya,

diharapkan dapat meningkatkan

upaya pendidikan kesehatan

tentang tanda bahaya kehamilan

DAFTAR PUSTAKA

Arikunto, S. 2010. Prosedur

Penelitian Suatu Pendekatan

Praktik. (Edisi.Revisi).Jakarta :

Rineka Cipta

Notoatmodjo, S. 2010.

Pendidikan dan perilaku

kesehatan. Jakarta: Rineka

Cipta.

Badudu, Z. 2012. Tanda-Tanda

Bahaya Kehamilan. Erlangga:

Bandung.

Kusmiyati. 2011. Pencegahan

Kehamilan Risiko Tinggi.

Bandung : CV Candra

Rochjati, P. 2011. Skrining

Antenatal Pada Ibu Hamil.

Airlangga University Press,

Edisi 2, 43.

Haryati, N. 2012. Buku Acuan

Nasional Pelayanan Kesehatan

Maternal dan Neonatal. Jakarta

: Bumi Aksara

Istiany dan Rusilanti. 2013. Gizi

Terapan. Bandung : PT

Remaja Rosdakarya

Azwar, S. 2007. Metode

Penelitian. Yogyakarta:

Pustaka Pelajar.

Balitbang Kemenkes RI. 2013.

Survei Demografi dan

Kesehatan Indonesia (SDKI)

2012.BPS – BKKBN – Depkes

– ORC Macro Calverton (USA).

Jakarta:SDKI2012.

Dinkes Provinsi Sultra. 2017.

Profil Kesehatan Sulawesi

Tenggara 2016. Kendari:

Dinkes Sultra

Wawan, A dan Dewi M. 2010.

Page 15: PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG TANDA …repository.poltekkes-kdi.ac.id/1977/2/NASKAH PUBLIKASI ASRIANTI.pdfberdasarkan issue, metodologi, persamaan dan jurnal penelitian. Dari

8

Teori dan Pengukuran

Pengetahuan, Sikap dan

Perilaku Manusia. Yogyakarta :

Nuha Medika

Hastuti. Pengaruh Penyuluhan

Tanda Bahaya Kehamilan

Terhadap Sikap Ibu Hamil

Dalam Menghadapi Tanda

Bahaya Kehamilan di Pondok

Bersalin Puri Husada

Manggung Ngemplak Boyolali

[Skripsi]. Surakarta: Program

Studi D IV Kebidanan Fakultas

Kedokteran Universitas

Sebelas Maret; (2011).

Devi Nuke Indrawati, 2013

Efektifitas Penyuluhan

Terhadap Tingkat

Pengetahuan Dan Sikap Ibu

Hamil Tentang Preeklampsia

Di Wilayah Kerja Puskesmas

Kedungmundu Kota Semaran:

PDP. Prodi D III Kebidanan

FIKKES Universitas

Muhammadoyah Semarang.

Aminingsih, S, Warsini,& Padmiati

Umi.(2013).Pengaruh

pendidikan kesehatan terhadap

pengetahuan dan ketrampilan

dalam perawatan payudara

pada ibu post psrtum di RS

Oen Surakarta. KOSALA, JIK.

Vol. 1 No.2, 2013

Budiman, Ranti L, Gayan A TD.

(2014).Hubungan Karakteristik

IbuHamil dengan Pengetahuan

tentang Tanda Bahaya

Kehamilan diDesa Kertajaya

Kecamatan Tanggeung

Kabupaten Cianjur Tahun

2014.Jurnal Kesehatan

Priangan, Vol 1 no 3

(sepetember 2014): 107-182.

.