pengaruh keputusan investasi dan keputusan...

20
PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN PENDANAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA SEKTOR PROPERTI, REAL ESTATE DAN KONTRUKSI BANGUNAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2013-2017 SKRIPSI Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Manajemen Universitas Pendidikan Indonesia oleh Nada Kirana Octavia 1501225 PROGRAM STUDI MANAJEMEN FAKULTAS PENDIDIKAN EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA BANDUNG 2019 071/UN40.A7.D1/PI/2019

Upload: others

Post on 09-Mar-2020

10 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN …repository.upi.edu/34976/1/S_PEM_1501225_Title.pdfInvestasi (TAG) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Keputusan Pendanaan

PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN

PENDANAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA SEKTOR

PROPERTI, REAL ESTATE DAN KONTRUKSI BANGUNAN YANG

TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2013-2017

SKRIPSI

Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Manajemen

Universitas Pendidikan Indonesia

oleh

Nada Kirana Octavia

1501225

PROGRAM STUDI MANAJEMEN

FAKULTAS PENDIDIKAN EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

BANDUNG

2019

071/UN40.A7.D1/PI/2019

Page 2: PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN …repository.upi.edu/34976/1/S_PEM_1501225_Title.pdfInvestasi (TAG) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Keputusan Pendanaan

PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN PENDANAAN

TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA SEKTOR PROPERTI, REAL

ESTATE DAN KONTRUKSI BANGUNAN YANG TERDAFTAR DI BURSA

EFEK INDONESIA PERIODE 2013-2017

Oleh:

Nada Kirana Octavia

1501225

Skripsi yang Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar

Sarjana Ekonomi pada Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis

©Nada Kirana Octavia

Universitas Pendidikan Indonesia

April 2019

Hak Cipta dilindungi Undang-Undang

Skripsi ini tidak boleh diperbanyak seluruhnya atau sebagian,

Dengan dicetak, difoto copy, atau cara lainnya tanpa izin penulis

Page 3: PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN …repository.upi.edu/34976/1/S_PEM_1501225_Title.pdfInvestasi (TAG) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Keputusan Pendanaan
Page 4: PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN …repository.upi.edu/34976/1/S_PEM_1501225_Title.pdfInvestasi (TAG) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Keputusan Pendanaan

ABSTRAK

Nada Kirana Octavia, 1501225. Pengaruh Keputusan Investasi dan Keputusan

Pendanaan Terhadap Nilai Perusahaan Pada Sektor Properti, Real Estate dan

Kontruksi Bangunan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-

2017. Dibawah bimbingan Budhi Pamungkas Gautama, SE., M.Sc. dan Netti

Siska Nurhayati, SE., MM.

Penelitian ini dilatar belakangi oleh turunnya nilai perusahaan yang terjadi

pada Perusahaan Sektor Properti, Real Estate dan Kontruksi Bangunan. Penelitian

ini bertujuan untuk mengetahui gambaran Keputusan Investasi dengan alat ukur

indikatornya yaitu Total Asset Growth (TAG), gambaran Keputusan Pendanaan

dengan alat ukur indikatornya yaitu Debt to Equity Ratio (DER) dan gambaran Nilai

Perusahaan dengan alat ukur indikatornya yaitu Price Book Value (PBV). Penelitian

ini juga bertujuan untuk mengetahui seberapa besar Pengaruh Keputusan Investasi

dan Keputusan Pendanaan terhadap Nilai Perusahaan Pada Sektor Properti, Real

Estate dan Kontruksi Bangunan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode

2013-2017. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif dan

verifikatif dengan menggunakan pengujian hipotesis. Alat analisis yang digunakan

meliputi analisis regresi data panel, uji keberartian regresi, dan uji keberartian

koefisien regresi. Data yang digunakan adalah data sekunder TAG, DER, dan PBV

pada Perusahaan Sektor Properti, Real Estate dan Kontruksi Bangunan Periode

2013-2017. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perkembangan TAG

mengalami fluktuasi cenderung menurun, perkembangan DER mengalami fluktuasi

cenderung menurun, dan perkembangan PBV mengalami fluktuasi cenderung

menurun. Hasil penelitian ini juga nmenunjukkan bahwa variabel Keputusan

Investasi (TAG) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Keputusan

Pendanaan (DER) berpengaruh positif terhadap Nilai Perusahaan pada Sektor

Properti, Real Estate dan Kontruksi Bangunan.

Kata Kunci: Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan, Nilai Perusahaan,

Total Asset Growth, Debt to Equity Ratio, Price Book Value.

Page 5: PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN …repository.upi.edu/34976/1/S_PEM_1501225_Title.pdfInvestasi (TAG) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Keputusan Pendanaan

ABSTRACT

Nada Kirana Octavia, 1501225. Effects of Investment Decisions and Funding

Decisions on Company Values in the Property, Real Estate and Building

Construction Sector Listed on the Indonesia Stock Exchange for the 2013-2017

Period. Under the guidance of Budhi Pamungkas Gautama, SE., M.Sc. and Netti

Siska Nurhayati, SE., MM.

This research is motivated by the decrease of the company value that

Property, Real Estate and Building Construction Companies. This research aims

to know the description of Investment Decisions with a measuring indicators that is

Total Asset Growth (TAG), description of Funding Decisions with measuring

indicators that is Debt to Equity Ratio (DER) and description Company Value with

a measuring indicator that is Price Book Value (PBV) . This research also aims to

determine how much influence of investment decisions and funding decisions on

company value in the property, real estate and building construction sector that are

listed on the Indonesia Stock Exchange for the 2013-2017 period. The method used

in this research is descriptive and verificative by using hypothesis testing. The

analysis tools used include panel data regression analysis, test of significance of

regression, and test the significance of regression coefficient. The data used are

secondary data of TAG, DER, and PBV in the Property, Real Estate and Building

Construction Sector for the 2013-2017 period.

The results of this research indicate that the development of TAG has fluctuations

tend to decline, the development of DER has fluctuations tend to decline, and the

development of PBV has fluctuations tend to decline. The results showed that the

variables Investment Decision variable (TAG) does not effect the Corporate Value

and Funding Decision (DER) has a positive effect on Firm Value Company Values

in the Property, Real Estate and Building Construction Sector.

Keywords: Investment Decisions, Funding Decisions, Company Values, Total

Asset Growth, Debt to Equity Ratio, Price Book Value.

Page 6: PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN …repository.upi.edu/34976/1/S_PEM_1501225_Title.pdfInvestasi (TAG) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Keputusan Pendanaan

DAFTAR ISI

ABSTRAK ..............................................................................................................4

ABSTRACT ............................................................................................................5

KATA PENGANTAR .......................................... Error! Bookmark not defined.

DAFTAR ISI ...........................................................................................................6

DAFTAR TABEL ..................................................................................................9

DAFTAR GRAFIK ..............................................................................................10

DAFTAR GAMBAR ............................................................................................11

BAB I ..................................................................... Error! Bookmark not defined.

PENDAHULUAN................................................. Error! Bookmark not defined.

1.1 Latar Belakang Penelitian ............................ Error! Bookmark not defined.

1.2 Identifikasi Masalah ..................................... Error! Bookmark not defined.

1.3 Rumusan Masalah ........................................ Error! Bookmark not defined.

1.4 Tujuan Penelitian .......................................... Error! Bookmark not defined.

1.5 Manfaat Penelitian ........................................ Error! Bookmark not defined.

BAB II ................................................................... Error! Bookmark not defined.

KAJIAN PUSTAKA, KERANGKA PEMIKIRAN, DAN HIPOTESIS . Error!

Bookmark not defined.

2.1 Kajian Pustaka .............................................. Error! Bookmark not defined.

2.2 Investasi ........................................................ Error! Bookmark not defined.

2.2.1 Pengertian Investasi ............................... Error! Bookmark not defined.

2.2.2 Pengertian Keputusan Investasi ............. Error! Bookmark not defined.

2.2.3 Indikator Keputusan Investasi ............... Error! Bookmark not defined.

2.2.4 Total Asset Growth (TAG) .................... Error! Bookmark not defined.

2.3 Keputusan Pendanaan................................... Error! Bookmark not defined.

2.3.1 Pengertian Keputusan Pendanaan .......... Error! Bookmark not defined.

2.3.2 Sumber-Sumber Dana Perusahaan ........ Error! Bookmark not defined.

2.3.3 Analisis Sumber Dan Penggunaan Dana ............. Error! Bookmark not

defined.

2.3.4 Indikator Keputusan Pendanaan ............ Error! Bookmark not defined.

2.3.5 Debt to Equity Ratio (DER) ................... Error! Bookmark not defined.

2.4 Nilai Perusahaan ........................................... Error! Bookmark not defined.

Page 7: PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN …repository.upi.edu/34976/1/S_PEM_1501225_Title.pdfInvestasi (TAG) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Keputusan Pendanaan

2.4.1 Pengertian Nilai Perusahaan .................. Error! Bookmark not defined.

2.4.2 Tujuan Memaksimumkan Nilai Perusahaan ........ Error! Bookmark not

defined.

2.4.3 Jenis-Jenis Nilai Perusahaan .................. Error! Bookmark not defined.

2.4.4 Indikator Nilai Perusahaan .................... Error! Bookmark not defined.

2.4.5 Price Book Value (PBV) ........................ Error! Bookmark not defined.

2.4.6 Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Nilai Perusahaan Error! Bookmark

not defined.

2.5 Signalling Theory ......................................... Error! Bookmark not defined.

2.6 Pengaruh Keputusan Investasi Terhadap Nilai Perusahaan ................. Error!

Bookmark not defined.

2.7 Pengaruh Keputusan Pendanaan Terhadap Nilai Perusahaan .............. Error!

Bookmark not defined.

2.8 Penelitian Terdahulu..................................... Error! Bookmark not defined.

2.9 Kerangka Pemikiran ..................................... Error! Bookmark not defined.

2.10 Paradigma Penelitian .................................. Error! Bookmark not defined.

2.11 Hipotesis ..................................................... Error! Bookmark not defined.

BAB III .................................................................. Error! Bookmark not defined.

METODOLOGI PENELITIAN ......................... Error! Bookmark not defined.

3.1 Subjek dan Objek Penelitian ........................ Error! Bookmark not defined.

3.2 Metode Penelitian dan Desain Penelitian ..... Error! Bookmark not defined.

3.2.1 Metode Penelitian .................................. Error! Bookmark not defined.

3.2.2 Desain Penelitian ................................... Error! Bookmark not defined.

3.3 Operasional Variabel .................................... Error! Bookmark not defined.

3.4 Sumber Data dan Teknik Pengumpulan Data ............ Error! Bookmark not

defined.

3.4.1 Sumber Data .......................................... Error! Bookmark not defined.

3.4.2 Teknik Pengumpulan Data .................... Error! Bookmark not defined.

3.5 Populasi dan Sampel .................................... Error! Bookmark not defined.

3.5.1 Populasi.................................................. Error! Bookmark not defined.

3.5.2 Sampel ................................................... Error! Bookmark not defined.

3.6 Rancangan Analisis Data .............................. Error! Bookmark not defined.

3.6.1 Langkah Penelitian ................................ Error! Bookmark not defined.

3.6.2 Analisis Deskriptif ................................. Error! Bookmark not defined.

3.6.3 Analisis Data Statistik............................ Error! Bookmark not defined.

Page 8: PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN …repository.upi.edu/34976/1/S_PEM_1501225_Title.pdfInvestasi (TAG) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Keputusan Pendanaan

3.6.4 Pengujian Hipotesis ............................... Error! Bookmark not defined.

BAB IV .................................................................. Error! Bookmark not defined.

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN .. Error! Bookmark not defined.

4.1 Hasil Penelitian............................................. Error! Bookmark not defined.

4.1.1 Gambaran Umum Perusahaan ............... Error! Bookmark not defined.

4.1.2 Deskripsi Variabel Penelitian ................ Error! Bookmark not defined.

4.1.2.1 Gambaran Keputusan Investasi pada Sektor Properti, Real Estate dan

Kontruksi Bangunan ....................................... Error! Bookmark not defined.

4.1.2.2 Gambaran Keputusan Pendanaan pada Sektor Properti, Real Estate

dan Kontruksi Bangunan ................................ Error! Bookmark not defined.

4.1.2.3 Gambaran Nilai Perusahaan pada Sektor Properti, Real Estate dan

Kontruksi Bangunan ....................................... Error! Bookmark not defined.

4.1.3 Analisis Hasil Statistika ......................... Error! Bookmark not defined.

4.1.3.1 Analisis Statistik Deskriptif ................ Error! Bookmark not defined.

4.1.3.2 Pengujian Asumsi Klasik .................... Error! Bookmark not defined.

4.1.3.3 Analisis Regresi Data Panel................ Error! Bookmark not defined.

4.1.3.3.1 Pemilihan Model Analisis Regresi Data Panel ..... Error! Bookmark

not defined.

4.1.3.3.2 Uji Chow .......................................... Error! Bookmark not defined.

4.1.3.3.3 Uji Hausman .................................... Error! Bookmark not defined.

4.1.3.3.4 Analisis Regresi Data Panel Model Random Effect ................ Error!

Bookmark not defined.

4.1.3.4 Uji Hipotesis ....................................... Error! Bookmark not defined.

4.1.3.4.1 Uji Keberartian Regresi (Uji F) ....... Error! Bookmark not defined.

4.1.3.4.2 Uji Keberartian Koefisien Regresi (Uji t) ...... Error! Bookmark not

defined.

4.2 Pembahasan .................................................. Error! Bookmark not defined.

4.2.1 Gambaran Keputusan Investasi Perusahaan Sektor Properti, Real Estate

dan Kontruksi Bangunan ................................ Error! Bookmark not defined.

4.2.2 Gambaran Keputusan Pendanaan Perusahaan Sektor Properti, Real

Estate dan Kontruksi Bangunan...................... Error! Bookmark not defined.

4.2.3 Gambaran Nilai Perusahaan Sektor Properti, Real Estate dan Kontruksi

Bangunan ........................................................ Error! Bookmark not defined.

4.2.4 Pengaruh Keputusan Investasi dan Keputusan Pendanaan terhadap Nilai

Perusahaan ...................................................... Error! Bookmark not defined.

Page 9: PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN …repository.upi.edu/34976/1/S_PEM_1501225_Title.pdfInvestasi (TAG) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Keputusan Pendanaan

4.2.4.1 Pengaruh Keputusan Investasi terhadap Nilai Perusahaan ......... Error!

Bookmark not defined.

4.2.4.2 Pengaruh Keputusan Pendanaan terhadap Nilai Perusahaan ...... Error!

Bookmark not defined.

BAB V.................................................................... Error! Bookmark not defined.

KESIMPULAN DAN SARAN ............................ Error! Bookmark not defined.

5.1 Kesimpulan .............................................. Error! Bookmark not defined.

5.2 Saran ........................................................ Error! Bookmark not defined.

DAFTAR PUSTAKA ...........................................................................................12

LAMPIRAN

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Rata-Rata Price Book Value (PBV)….....................................................3

Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu…..........................................................................47

Tabel 3.1 Operasional Variabel….......................................................................58

Tabel 3.2 Kriteria Pengambilan Sampel…............................................................61

Tabel 3.3 Sampel Perusahaan…............................................................................62

Tabel 4.1 Perusahaan Subsektor Properti, Real Estate..........................................76

Tabel 4.2 Perusahaan Subsektor Kontruksi dan Bangunan...................................85

Tabel 4.3 Keputusan Investasi (TAG) pada Perusahaan Sektor Properti, Real

Estate dan Kontruksi Bangunan Periode 2013-2017.............................................89

Tabel 4.4 Keputusan Pendanaan (DER) pada Perusahaan Sektor Properti, Real

Estate dan Kontruksi Bangunan Periode 2013-2017.............................................96

Tabel 4.5 Price Book Value (PBV) pada Perusahaan Sektor Properti, Real Estate

dan Kontruksi Bangunan Periode 2013-2017......................................................103

Tabel 4.6 Statistik Deskriptif...............................................................................110

Tabel 4.7 Uji Multikolinearitas............................................................................112

Page 10: PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN …repository.upi.edu/34976/1/S_PEM_1501225_Title.pdfInvestasi (TAG) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Keputusan Pendanaan

Tabel 4.8 Uji Autokorelasi...................................................................................113

Tabel 4.9 Uji Chow..............................................................................................115

Tabel 4.10 Uji Hausman......................................................................................116

Tabel 4.11 Analisis Regresi Data Panel Model Random Effect..........................117

Tabel 4.12 Hasil Uji Keberartian Regresi (Uji F)................................................118

Tabel 4.13 Hasil Uji Keberartian Koefisien Regresi (Uji t).................................120

DAFTAR GRAFIK

Grafik 1.1 Perkembangan Price Book Value (PBV) pada Sektor Properti, Real

Estate dan Kontruksi Bangunan yang terdaftar di BEI periode 2013-2017 ......... 5

Grafik 1.2 Perkembangan Total Asset Growth (TAG) pada Sektor Properti, Real

Estate dan Kontruksi Bangunan yang terdaftar di BEI periode 2013-2017 ......... 7

Grafik 1.3 Perkembangan Debt to Equity Ratio (DER) pada Sektor Properti, Real

Estate dan Kontruksi Bangunan yang terdaftar di BEI periode 2013-2017 ......... 9

Grafik 4.1 Perkembangan Total Asset Growth (TAG) pada Perusahaan Sektor

Properti, Real Estate dan Kontruksi Bangunan pada Bursa Efek Indonesia periode

2013-2017..............................................................................................................95

Grafik 4.2 Perkembangan Debt to Equity Ratio (DER) pada Perusahaan Sektor

Properti, Real Estate dan Kontruksi Bangunan pada Bursa Efek Indonesia periode

2013-2017............................................................................................................102

Grafik 4.3 Perkembangan Price Book Value (PBV) pada Perusahaan Sektor

Properti, Real Estate dan Kontruksi Bangunan pada Bursa Efek Indonesia periode

2013-2017............................................................................................................122

Page 11: PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN …repository.upi.edu/34976/1/S_PEM_1501225_Title.pdfInvestasi (TAG) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Keputusan Pendanaan

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran.......................................................................... 54

Gambar 2.2 Paradigma Penelitian ........................................................................ 55

Gambar 4.1 Uji Normalitas..................................................................................111

Gambar 4.2 Uji Heteroskedastisitas.....................................................................114

Page 12: PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN …repository.upi.edu/34976/1/S_PEM_1501225_Title.pdfInvestasi (TAG) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Keputusan Pendanaan

DAFTAR PUSTAKA

Sumber Buku

Agus, Sartono. (2010). Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi Edisi Keempat.

Yogyakarta: BPFE.

Ang, Robert. (1997). Buku Pintar Pasar Modal Indonesia. Jakarta: Media Staff

Indonesia.

Arikunto, Suharsimi. (2006). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik.

Jakarta: Rineka Cipta.

Atmaja, Lukas Setia. (2003). Manajemen Keuangan Edisi Revisi. Yogyakarta:

Andi.

. (2008). Teori dan Praktek Manajemen Keuangan. Yogyakarta:

ANDI.

Brealey, Myers, & Marcus. (2002). Dasara-dasar Manajemen Keuangan

Perusahaan. Jakarta: Erlangga.

. (2008). Dasar-dasar Manajemen Keuangan Edisi 5.

Jakarta: Erlangga.

Brigham, E. F., & Houston, J. F. (2001). Manajemen Keuangan Edisi Kedelapan

Buku 2. Jakarta: Erlangga.

. (2010). Dasar-dasar Manajemen Keuangan Edisi

11. Jakarta: Salemba Empat.

Page 13: PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN …repository.upi.edu/34976/1/S_PEM_1501225_Title.pdfInvestasi (TAG) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Keputusan Pendanaan

. (2016). Dasat-dasar Manajemen Keuangan.

Jakarta: Salemba Empat.

Fahmi, Irham. (2013). Pengantar Manajemen Keuangan. Bandung: Alfabeta.

Ghozali, Imam. (2013). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS

21 Update PLS Regresi. Semarang: Badan Pnerbit Universitas Diponegoro.

Gitman, L.J. (2003). Principles of Managerial Finance 10th ed. Boston: Addison-

Wesley.

Gujarati, Damodar. (2006). Dasar-dasar Ekonometrika. Jakarta: Erlangga.

Harmono. (2011). Manajemen Keuangan. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Haruman, Tendi. (2008). Struktur Kepemilikan, Keputusan Keuangan dan Nilai

Perusahaan. Bandung.

Hasan, M. Iqbal. (2002). Pokok-pokok Materi Metodologi Penelitian dan

Aplikasinya. Bogor : Ghalia Indonesia.

Husnan, Suad. & Pudjiastuti, Enny. (2006). Dasar-dasar Manajemen Keuangan

Edisi 5. Yogyakarta: UPP STIM YKPN.

Irawati, Susan. (2006). Manajemen Keuangan. Bandung: Pustaka.

Jogiyanto, Hartono. (2010). Metodologi Penelitian Bisnis Edisi 6. Yogyakarta:

BPFE.

. (2015). Teori Portofolio dan Analisis Investasi Edisi

Kesepuluh. Yogyakarta: BPFE.

Kodrat, D., & Herdinata, C. (2009). Manajemen Keuangan Bases On Empirical

Research. Surabaya: Graha Ilmu.

Modigliani, F., & Miller, M. (1958). The Cost of Capital, Corporation Finance and

The Theory of Investment. The American Economic Review.

Nazir, Mohammad. (2005). Metode Penelitian. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Page 14: PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN …repository.upi.edu/34976/1/S_PEM_1501225_Title.pdfInvestasi (TAG) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Keputusan Pendanaan

Prasetyo, Aries Heru. (2013). Manajemen Keuangan bagi Manajer Nonkeuangan.

Jakarta : PPM.

Rahardjo, Budi. (2009). Laporan Keuangan Perusahaan Edisi Kedua. Yogyakarta:

GADJAH MADA UNIVERSITY PRESS.

Riyanto, Bambang. (2011). Dasar-dasar Pembelanjaan Perusahaan Edisi

Keempat. Yogyakarta: YBPFE UGM.

Santoso, Singgih. (2012). Statistik Parametik. Jakarta: PT Gramedia Pustaka

Umum.

Sekaran, U. (2014). Metodologi Penelitian Untuk Bisnis Buku 1 Edisi 4. Jakarta:

Salemba Empat.

Sjahrijal, Dermawan & Purba, Djahotman. (2013). Analisis Laporan Keuangan.

Jakarta: Mitra Wacana Media.

Sugiyono. (2011). Statistika Untuk Penelitian. Bandung: CV Alfabeta.

. (2012). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: CV Alfabeta.

. (2013). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif,

Kualitatif, dan R&D). Bandung: CV Alfabeta.

Sunariyah. (2004). Pengantar Pengetahuan Pasar Modal. Bandung: CV Alfabeta.

Sundana. (2011). Manajemen Keuangan Perusahaan. Jakarta : Erlangga.

Sutrisno. (2012). Manajemen Keuangan Teori, Konsep, dan Aplikasi. Yogyakarta:

EKONISIA.

Tandelilin, Eduardus. (2010). Portofolio dan Investasi Teori dan Aplikasi Edisi

Pertama. Yogyakarta: Kanisius.

. (2011). Portofolio dan Investasi. Yogyakarta: Konsius.

Tjiptono & Hendry. (2001). Pasar Modal di Indonesia. Jakarta: Salemba Empat.

Weston, J. Fred & Thomas. E. Copeland. (1992). Manajemen Keuangan Jilid II.

Jakarta: Erlangga.

Page 15: PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN …repository.upi.edu/34976/1/S_PEM_1501225_Title.pdfInvestasi (TAG) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Keputusan Pendanaan

Widarjono, Agus. (2013). Ekonometrika Pengantar dan Aplikasi Eviews.

Yogyakarta: UPP STIM YKPN.

Winarno, Wing Wahyu. (2015). Analisis Ekonometrik dan Statistik dengan Eviews.

Yogyakarta: UPP STIM YKPN.

Jurnal

Achmad, Safitri Lia. (2014). Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan,

Kebijakan Dividen dan Kinerja Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan.

Jurnal Ilmu & Riset Akuntansi. 3, 9.

Achmad, Safitri Lia & Amanah, Lailatul. (2014). Pengaruh Keputusan Investasi,

Keputusan Pendanaan, Kebijakan Dividen dan Kinerja Keuangan Terhadap

Nilai Perusahaan. Jurnal Ilmu & Riset Akuntansi, 3.

Andina, Nadia Putri. (2015). Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan,

dan Kebijan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan. Universitas Widyatama.

Efni, Yulia, dkk. (2012). Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan dan Kebijakan

Dividen: Pengaruhnya terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Sektor

Properti dan Real Estate di BEI. Jurnal Aplikasi Manajemen, 1.

Faridah, Zulin Nur. (2012). Kebiijakan Dividen, Hutang, Investasi, dan

Pengaruhnya Terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Manufaktur. .

Journal of Business and Banking. Volume 2, No. l, May 2012, 47-60.

Fernandar, Gany Ibrahim & Surya Raharja. (2010). Pengaruh Keputusan Investasi,

Keputusan Pendanaan dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan.

Diponegoro Journal Of Accounting.1, (2), 1-10.

Gaver, Jeniffer J. & Gaver, Kenneth M. (1993). Additional Evidence on the

Association between the Investment Opportunity Set and Corporate

Financing, Dividen, and Compensation Policies. Journal Of Accounting &

Economics, 16, 125-160.

Page 16: PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN …repository.upi.edu/34976/1/S_PEM_1501225_Title.pdfInvestasi (TAG) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Keputusan Pendanaan

Gita, dkk. (2015). Investment Opportunity Set, Struktur Modal, Pertumbuhan

Perusahaan, ROA Terhadap Nilai Perusahaan.

Grandy Tarima, dkk. (2016). Pengaruh Profitabilitas, Keputusan Investasi dan

Keputusan Pendanaan terhadap Nilai Perusahaan Farmasi yang Terdaftar di

BEI Periode 2011-2014. Manado: Universitas Sam Ratulangi.

Gustian, Dani. (2017). Pengaruh Pertumbuhan Perusahaan, Keputusan Investasi,

dan Keputusan Pendanaan Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris pada

Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2010-

2014). Skrispsi. Universitas Negeri Padang.

Haruman, Tendy. (2007). Pengaruh Keputusan Keuangan dan Kepemilikan

Institusional Terhadap Nilai Perusahaan. PPM National Conference on

Management Research, 1-12.

Haruman, Tendy. (2008). Pengaruh Strukstur Kepemilikan terhadap Keputusan

Keuangan dan Nilai Perusahaan. Simposium Nasional Akuntansi XI.

Pontianak.

Haryadi, Entis. (2016). Pengaruh Size Perusahaan, Keputusan Pendanaan,

Profitabilitas dan Keputusan Investasi Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal

Akuntansi. 3, (2). ISSN, 2339-2436.

Hasnawati, Sri. (2005). Dampak Set Peluang Investasi Terhadap Nilai Perusahaan

Publik di Bursa Efek Jakarta. Jurnal Akuntansi and Auditing Indonesia,

117-126.

Intan Oviantari, dkk. (2011). Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan,

dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Bisnis

Manajemen dan Ekonomi.

Kumar, S., Anjum, B., & Nayyar, S. (2012). Financing Decision: Studi of

Pharmaceutical Companies of India. International Journal of Marketing,

Financial Services & Management Research. 1, (1), 14-28.

Kusumadilaga, Rimba. (2010). Pengaruh Corporate Social Responsibility Terhadap

Nilai Perusahaan Dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Moderating (Studi

Page 17: PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN …repository.upi.edu/34976/1/S_PEM_1501225_Title.pdfInvestasi (TAG) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Keputusan Pendanaan

Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di BEI). Skripsi.

UNDIP Semarang.

Kusumajaya, Dewa Kadek Okka. (2011). Pengaruh Struktur Modal dan

Pertumbuhan Perusahaan terhadap Profitabilitas dan Nilai Perusahaan pada

Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Indonesia. Thesis. Universitas

Udayana Denpasar.

Mardiyati, Ahmad, & Putri. (2012). Pengaruh Kebijakan Dividen, Kebijakan

Hutang, Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur Yang

Terdaftar di BEI. Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia (JRMSI). 3, (1),

1-17.

Myers, Stewart C. (1977). Detenninants of Corporate Borrowing. Journal of

Financial Economics, No.5, 147-155.

Myers, S., & N. S. Maljuf. (1984). Corporate Financing and Invesment Decision

When Firm Have Information That Investor Do Not Have. Journal of

Financial Economics, 13, 187-221.

Nasrum, Muhammad. (2013). The Influence Of Ownership Structure, Corporate

Governance, Invesment Decision, Financial Decision and Deviden Polycy

On The Value Of The Firm Manufacturing Companies Listed On

Indonesian Stock Exchange. Managerial Journal. 1(1), 1-12.

Prapaska, Johan Ruth. (2012). Analisis Pengaruh Tingkat Profitabilitas, Keputusan

Investasi, Keputusan Pendanaan, dan Kebijakan Deviden Terhadap Nilai

Perusahaan pada Perusahaan Manufaktur di BEI Tahun 2009-2010. Skripsi.

UNDIP Semarang.

Purnamasari, L., S. L. Kurniawati, & M. Silvi. (2010). Interpedensi Antara

Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan dan Keputusan Dividen. Jurnal

Keuangan dan Perbankan. 13, (1), 106-109.

Rahmawati, Ika. (2015). Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan,

Kebijakan Dividen dan Tingkat Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan.

Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Page 18: PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN …repository.upi.edu/34976/1/S_PEM_1501225_Title.pdfInvestasi (TAG) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Keputusan Pendanaan

Rianaputri, & Jogi. (2016). Pengaruh Keputusan Pendanaan dan Kebijakan Dividen

Terhadap Nilai Perusahaan Pada Sektor Manufaktur di Indonesia. Business

Accounting Review. 4, (1), 193-204.

Safitri, Hazlina. (2015). Pengaruh Size Growth dengan Kebijakan Dividen Sebagai

Variabel Moderating terhadap Nilai Perusahaan.

Saputri, Marina Dwi. (2016). Pengaruh Profitabilitas, Keputusan Investasi,

Keputusan Pendanaan, Ukuran Perusahaan dan Pertumbuhan Perusahaan

Terhadap Nilai Perusahaan (PBV). Universitas Dian Nuswantoro.

Sari, Oktavina Tiara. (2013). Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan

dan Kebijakan Dividen terhadap Nilai Perusahaan. Management Analysis

Journal 2 (2). ISSN, 2252-6552.

Sentana, I Made Putra. (2017). Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan

Pendanaan, dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur

Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode Tahun 2012-2017.

Universitas Widyatama.

Setiani, Rury. (2013). Pengaruh Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan, dan

Tingkat Suku Bunga Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Otomotif

Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Universitas Padang.

Wahyudi, Untung & Hartini P. Pawestri. (2006). Implikasi Struktur Kepemilikan

Terhadap Nilai Perusahaan dengan Keputusan Keuangan Sebagai Variabel

Intervening. Simposium Nasional Akutansi (SNA) IX. Padang, 1-25.

Wijaya, Lihan Rini Puspo. (2010). Implikasi Keputusan Investasi, Keputusan

Pendanaan, dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan. Tesis.

Univesitas Sebelas Maret Surakarta.

Wijaya, Lihan Rini Puspo. & Wibawa, Bandi Anas. (2010). Pengaruh Keputusan

Investasi, Keputusan Pendanaan, dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai

Perusahaan. Simposium Nasional Akuntansi XIII Purwokerto.

Page 19: PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN …repository.upi.edu/34976/1/S_PEM_1501225_Title.pdfInvestasi (TAG) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Keputusan Pendanaan

Yulius, Jogi Christiawan & Tarigan, Joshua. (2007). Kepemilkan Manajerial,

Kebijakan Hutang, Kinerja dan Nilai Perusahaan. Jurnal Akuntansi dan

Keuangan. 1, 1-8.

Zion, Uri Ben.& Sol S. Shalt. (1984). Size, Leverage, and Dividend Record as

Determinants of Equity Risk. Journal of Finance, 30(4), 1015-1026.

Internet

www.annualreport.com

https://banten.bisnis.com/read/20170519/442/655041/emiten-properti-membedah-

stabilitas-kinerja-mkpi

https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20170717112025-92-228306/daya-beli-

lemah-indeks-sektor-properti-melempem

http://dmia.danareksaonline.com/BeritaRiset/NewsReader/2016/03/5642/tiga-

emiten-milik-dki-ini-memiliki-kinerja-cemerlang-di-masa-kepemimpinan-ahok

https://ekonomi.kompas.com/read/2017/03/10/214933926/adhi.karya.akan.terbitk

an.obligasi.rp.3.5.triliun.pada.semester.i.2017

https://economy.okezone.com/read/2016/04/21/278/1368913/adhi-karya-terus-

memacu-bisnis-beton

https://ekbis.sindonews.com/topic/4469/pt-eureka-prima-jakarta-tbk-lcgp

https://finance.detik.com/bursa-dan-valas/d-2364754/bakrieland-sudah-jual-aset-

rp-11-triliun-buat-bayar-utang

https://www.idnfinancials.com/id/videos/watch/539

https://www.idnfinancials.com/id/LCGP/PT-Eureka-Prima-Jakarta-Tbk

www.idx.co.id

https://www.indonesia-investments.com/id/berita/kolom-berita/analisis-pasar-

properti-indonesia-overview-kepemilikan-asing/item5728?

Page 20: PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI DAN KEPUTUSAN …repository.upi.edu/34976/1/S_PEM_1501225_Title.pdfInvestasi (TAG) tidak berpengaruh terhadap Nilai Perusahaan dan Keputusan Pendanaan

https://industri.kontan.co.id/news/target-kontrak-baru-nusa-konstruksi-2017-naik-

159

https://investasi.kontan.co.id/news/cowl-akuisisi-perusahaan-properti-rp-503-

miliar

https://investasi.kontan.co.id/news/gwsa-catat-laba-bersih-rp-126-triliun-tahun-

2015

https://investasi.kontan.co.id/news/metro-realty-fokus-renovasi-plaza-melawai-di-

2018

https://market.bisnis.com/read/20161102/192/598308/emiten-properti-

pendapatan-greenwood-gwsa-melonjak-9658

http://mpi-update.com/kinerja-mkpi-melonjak-berkat-pondok-indah-residences/

www.peluangproperti.com/berita/developer/-02/perhal=30/page=2

https://properti.kompas.com/read/2017/02/10/220000321/sektor.konstruksi.penyu

mbang.ketiga.pertumbuhan.ekonomi.nasional

https://www.suara.com/bisnis/2018/04/23/161106/2017-pendapatan-lippo-

cikarang-sebesar-rp150-triliun