pengantar diskusi binwil unit utama kemenkes dengan … pra... · sosialisasi, orientasi dan ......

22
Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan Dinas Kesehatan Provinsi/Kab/Kota

Upload: lykhuong

Post on 26-Apr-2018

231 views

Category:

Documents


7 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

Pengantar Diskusi BinwilUnit Utama Kemenkes dengan

Dinas Kesehatan Provinsi/Kab/Kota

Page 2: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

Rencana Kerja Percepatan Eliminasi Tuberkulosis

Page 3: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

Missing Cases

Page 4: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

0

200

400

600

800

1000

1200

19

90

19

94

19

98

20

02

20

06

20

10

20

14

659.43564,6% belum dilaporkan

Lebih dari Separuh Pasien TBC yang Ditangani Tidak Terlaporkan

730.000 kasus TBC sudahdiobati di fasilitas layanankesehatan(Hasil Sementara Inventory study 2017)

369.435 kasus TBC sudah diobati namunbelum dilaporkan(Under reported) : 36,2%

290.000 kasus TBC belum terjangkau danterdeteksi(unreacheable and undetected) : 28,4%

360.565 kasus TBC sudah dilaporkan keSITT (35,4%)

Insidens TBC 1.020.000(WHO, 2017)

Belum Terjangkau dan Belum Terdeteksi

Belum Terlaporkan

• Penemuan dan pelacakan kontak

• Skrining di tempat khusus• Pelacakan pasien mangkir• Pengendalian faktor risiko• Promosi kesehatan

• Penerapan PPM berbasiskab/kota

• Wajib Lapor danPenguatan surveilans

• Manajemen Layanan TB yang terintegrasi (HIV, DM, gizi, rokok, penyakitparu, dll)

• Sinkronisasi dengan BPJS (data dan sistem rujuk balik)

360.56535,4% sudah dilaporkan di SITT

Page 5: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

Hanya dua provinsi yang memiliki CDR lebih dari 70% (DKI Jakarta dan Sulawesi Utara)

Peta Case Detection Rate TBC per Provinsi Tahun 2017

Page 6: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

Peta Case Detection Rate TBC per Kabupaten/Kota Tahun 2017

Dari 514 kabupaten/kota didapatkan bahwa:

1. Ada 336 Kab/Kota memiliki CDR <40%2. Ada 128 Kab/Kota memiliki CDR >=40 sampai <70%3. Ada 18 Kab/Kota memiliki CDR >=70% sampai <90%

4. Ada 28 Kab/Kota memiliki CDR >=90%

Page 7: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

Compliance : Kepatuhan Minum Obat

Page 8: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

Peta Success Rate TBC per Kabupaten/Kota Tahun 2017

Dari 514 kabupaten/kota didapatkan bahwa:

1. Ada 164 Kab/Kota memiliki SR <85%2. Ada 103 Kab/Kota memiliki SR >=85% sampai <90%

3. Ada 247 Kab/Kota memiliki SR>=90%

Page 9: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

Penanggulangan TBC Resistan Obat

Page 10: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

Tahun 2017

• 15 % dari estimasi insiden TB RR/MDR (4848 dari

32,000 kasus)

• 44 % dari estimasi kasus TB RR/MDR dari yang

semua kasus TB yang dilaporkan (4848 dari 11,000

kasus)

Walaupun penemuan kasus TB MDR meningkattiap tahunnya tetapi masih rendah dibandingkandengan jumlah kasus yang diperkirakan

37% pasienbelum memulaipengobatan:- Under

reporting- Meninggal- Menolak

diobati

• Pelayanan TB RO di 360 RS dan Balkes

• Penerapan pengobatanTB RO jangka pendek (9 bulan) dan penggunaanobat baru

• Desentralisasi layanansampai ke tingkatpuskesmas

• Dukungan psikososial(pendampingan pasiendan pemeberianenabler)

• Penanganan efeksamping melaluirujukan berjenjang

Penemuan Kasus TBC RO Tahun 2009 – 2017

Page 11: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

PENANGGULANGAN STUNTING

Pokok Bahasan Diskusi Kelompok

• Pencegahan dan Penanggulangan Masalah Stunting

• Intervensi spesifik Gizi, Kesga, Kesling dan Promkes

• Intervensi sensitif

Proses Diskusi:

1. Peserta diskusi mengidentifikasi penyebab masalah stunting di daerah masing-masing

2. Identifikasi kegiatan spesifik penanggulangan stunting puskesmas, kabupaten/kota dan

Provinsi melalui entri point PIS-PK

3. Integrasi Kegiatan Sensitif Gizi Lintas Sektor melalui entri point Germas Hidup Sehat.

Page 12: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

ACEH (23 Kab/Kota)• R (0); M (5)• T (14) ; ST (4)

PETA PREVALENSI STUNTING (TB/U)

BALITA USIA 0-59 BULAN, PER PROVINSI(PEMANTAUAN STATUS GIZI 2017)

SUMBAR (19 Kab/Kota)• R (0); M (10)• T (8) ; ST (1)

JAMBI (11 Kab/Kota)• R (1); M (8)• T (2); ST (0)

SUMATERA UTARA (33 Kab/Kota)• R (1); M (14)• T (13); ST (5)

RIAU (12 Kab/Kota)• R (0); M (7)• T (5); ST (0)

KEP. RIAU (7 Kab/Kota)• R (3); M (3)• T (1); ST (0)

SUMSEL (17 Kab/Kota)• R (5); M (10)• T (2); ST (0)

BENGKULU (10 Kab/Kota)• R (0); M (5)• T (5); ST (0)

LAMPUNG (15 Kab/Kota)• R (0); M (6)• T (9); ST (0)

KEP. BABEL (7 Kab/Kota)• R (0); M (6)• T (1); ST (0)

BANTEN (8 Kab/Kota)• R (0); M (4)• T (4); ST (0)

DKI JAKARTA (6 Kab/Kota)• R (1); M (5)• T (0); ST (0)

PAPUA (29 Kab/Kota)• R (1); M (9)• T (14); ST (5)

PAPUA BARAT (13 Kab/Kota)• R (0); M (3)• T (9); ST 1()

MALUKU 11( Kab/Kota)• R (0); M (3)• T (7); ST (1)

SULTENG (13 Kab/Kota)• R (0); M (0)• T (12); ST (1)

JABAR(27 Kab/Kota)• R (2); M (16)• T (8); ST (1)

JATENG (35 Kab/Kota)• R (0); M (21)• T (14); ST (0)

DIY (5 Kab/Kota)• R (1); M (4)• T (0); ST (0)

JATIM (38 Kab/Kota)• R (6); M (21)• T (9); ST (2)

BALI ( 9Kab/Kota)• R (4); M (5)• T (0); ST (0)

NTB (10 Kab/Kota)• R (0); M (0)• T (9); ST (1)

NTT (22 Kab/Kota)• R (0); M (3)• T (8); ST (11)

SULSEL (24 Kab/Kota)• R (0); M (2)• T (15); ST (7)

SULTRA (1 Kab/Kota)• R (0); M (3)• T (9); ST (5)

SULUT 15( Kab/Kota)• R (1); M (6)• T (7); ST (1)

GORONTALO (6 Kab/Kota)• R (0); M (2)• T (4); ST (0)

MALUKU UTARA (10 Kab/Kota)• R (3); M (5)• T (2); ST (0)

SULBAR(6 Kab/Kota)• R (0); M (0)• T (4); ST (2)

KALBAR (14 Kab/Kota)• R (0); M (1)• T (9); ST (4)

KALTENG (14 Kab/Kota)• R (0); M (1)• T (8); ST (5)

KALTARA (5 Kab/Kota)• R (0); M (1)• T (3); ST (1)

KALSEL (13 Kab/Kota)• R (1); M (2)• T (7); ST (3)

KALTIM (10 Kab/Kota)• R (0); M (1)• T (9); ST (0)

Masalah kesehatan masyarakat (WHO 2010) terbagi menjadi:• Rendah (R), prev <20%• Medium (M), prev berada diantara 20-

29%• Tinggi (T), prev berada diantara 30-39%• Sangat Tinggi (ST), prev ≥40%

Page 13: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

13

Stunting disebabkan oleh Faktor Multi DimensiIntervensi paling menentukan pada 1.000 Hari Pertama Kehidupan (HPK)

*PAUD = Pendidikan Anak Usia Dini

**Komoditas makanan di Jakarta 94% lebih

mahal dibanding dengan di New Delhi, India.

Buah dan sayuran di Indonesia lebih mahal

dari di Singapura.

Sumber: RISKESDAS 2013, SDKI 2012,

SUSENAS berbagai tahun

Sumber: Kemenkes dan Bank Dunia (2017)

1. Praktek pengasuhan yang tidak baik

• Kurang pengetahuan tentang kesehatan dan gizi sebelum dan pada masa kehamilan

• 60% dari anak usia 0-6 bulan tidak mendapatkan ASI ekslusif

• 2 dari 3 anak usia 0-24 bulan tidak menerima MP-ASI

2. Terbatasnya layanan kesehatan termasuk layanan ANC-Ante Natal Care,

Post Natal dan pembelajaran dini yang berkualitas

• 1 dari 3 anak usia 3-6 tahun tidak terdaftar di PAUD*

• 2 dari 3 ibu hamil belum mengkonsumsi suplemen zat besi yang memadai

• Menurunnya tingkat kehadiran anak di Posyandu (dari 79% di 2007 menjadi 64% di 2013)

• Tidak mendapat akses yang memadai ke layanan imunisasi

3. Kurangnya akses ke makanan begizi**

• 1 dari 3 ibu hamil anemia

• Makanan bergizi mahal

4. Kurangnya akses ke air bersih dan sanitasi

• 1 dari 5 rumah tangga masih BAB diruang terbuka

• 1 dari 3 rumah tangga belum memiliki akses

ke air minum bersih

Page 14: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

14

RENCANA AKSI DAERAH MULTI

SEKTOR PENANGGULANGAN STUNTING

Pendidikan

Kesehatandan Gizi

PenguatanSurveilansKesehatan,

Gizi, & Pangan

Pelayanankesehatan

dasar, Pemberia

nSuplementasi Gizi

Penyediaan Air bersihdan

Sanitasi

Peningkatan AksesPangan

KERANGKA RENCANA AKSI DAERAH PENANGGULANGAN STUNTING

4

5

1

2

3

▪ Sosialisasi, orientasi danadvokasi surveilans kesehatan, gizi, dan pangan

▪ Pemantauan pertumbuhandi Posyandu

▪ Pemeriksaan Kehamilan, persalinan nakes▪ Imunisasi dasar lengkap▪ Tablet Tambah Darah bagi Ibu

Hamil & Remaja Putri• Vitamin A bagi Ibu Nifas, Anak 6-11

bln, dan Anak 11-59 bln• PMT bagi Balita Kurus & Bumil KEK• Pemberian Obat Cacing bagi Balita, obat diare (zink)

KEMENKES,Kemen PU PR

▪ Penyediaan sarana & prasarana STBM sanitarian kit, kit kesling, cetakan jamban)

• Pembangunan SPAM di kawasan MBR• Pembangunan IPAL kawasan, IPLT,

TPA/TPS, sarana SANIMAS, drainase

Kementan, BPOM, Kemen KKP

▪ Pemanfaatan pekarangan/ KRPLDesa Mandiri Pangan

• Optimalisasi Reproduksi Hewan• Desa Pangan Aman• Pemasaran Hasil Kelautan & Perikanan

▪ Kelas Ibu Hamil▪ Penyelenggaraan PAUD▪ Kelas Parenting▪ Pelatihan Guru dan Tenaga Kependidikan▪ Bina Keluarga Baduta▪ Bina Keluarga Remaja▪ KIE Gizi

KEMENKES,Kemendikbud, BKKBN,Kemen PPPA,Kemendes

KEMENKES

KEMENKES

Kementan

Page 15: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

Mekanisme DiskusiKelompok

15

Penyelamatan 1000 HPK

MasalahStunting

IdentifikasiFaktor

Penyebab

Identifikasi Kegiatan• Spesifik Gizi, Kesga, Kesling,

Kesjaor, Promkes

Rencana Aksi Daerah• Puskesmas• Kab/Kota• Provinsi

?

KESGA:- ANC (K4)- Pel.

Neonatal (KN1)

- Kelas IbuHamil

GIZI:- Pemantauan

Pertumbuhan- PMBA (IMD, ASI E, MP-

ASI)- TTD Bumil- PMT Bumil dan balita- Pemberian Kapsul Vit.A- Promosi garam

beriodum

KESLING:- STBM- Jamban

Sehat

PROMKES:- PHBS- Germas- PPM

KESJAOR:- GP2SP

PILIHAN DAERAH:

?

?

Intervensi dengan sasaran Ibu Hamil:1. Memberikan makanan tambahan pada ibu hamil

untuk mengatasi kekurangan energi dan protein kronis.

2. Mengatasi kekurangan zat besi dan asam folat.3. Mengatasi kekurangan iodium.4. Menanggulangi kecacingan pada ibu hamil.5. Melindungi ibu hamil dari Malaria.

IIbu Menyusui dan Anak Usia 0-6 Bulan:1. Mendorong inisiasi menyusui dini (pemberian ASI

jolong/colostrum).2. Mendorong pemberian ASI Eksklusif.

Ibu Menyusui dan Anak Usia 7-23 bulan:1. Mendorong penerusan pemberian ASI hingga usia 23

bulan didampingi oleh pemberian MP-ASI.2. Menyediakan obat cacing.3. Menyediakan suplementasi zink.4. Melakukan fortifikasi zat besi ke dalam makanan.5. Memberikan perlindungan terhadap malaria.6. Memberikan imunisasi lengkap.7. Melakukan pencegahan dan pengobatan diare.

Kegiatan Pra 1000 HPKRemaja : TTD Rematri, Konseling kesehatanPranikah, Program Gizi Anak Sekolah (Progras),Transformasi UKS

GERMAS HIDUP SEHATKonsumsi sayur, buah dan ikan

Sanitasi dan Air BersihPMT balita & Bumil Berbasis pangan Lokal

Pendampingan Posyandu----

Page 16: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

PENCEGAHAN DAN PENANGANAN STUNTING

16

I. Intervensi Ibu Hamil:

1. Memberikan makanan tambahan pada ibu hamil untuk

mengatasi kekurangan energi dan protein kronis.

2. Mengatasi kekurangan zat besi dan asam folat.

3. Mengatasi kekurangan iodium.

4. Menanggulangi kecacingan pada ibu hamil.

5. Melindungi ibu hamil dari Malaria.

II. Intervensi Ibu Menyusui dan Anak Usia 0-6 Bulan:

1. Mendorong inisiasi menyusui dini (pemberian ASI

jolong/colostrum).

2. Mendorong pemberian ASI Eksklusif.

III. Intervensi Ibu Menyusui dan Anak Usia 7-23 bulan:

1. Mendorong penerusan pemberian ASI hingga usia 23

bulan didampingi oleh pemberian MP-ASI.

2. Menyediakan obat cacing.

3. Menyediakan suplementasi zink.

4. Melakukan fortifikasi zat besi ke dalam makanan.

5. Memberikan perlindungan terhadap malaria.

6. Memberikan imunisasi lengkap.

7. Melakukan pencegahan dan pengobatan diare.

INTERVENSI SPESIFIK

1. Menyediakan dan Memastikan Akses pada Air Bersih.

2. Menyediakan dan Memastikan Akses pada Sanitasi.

3. Melakukan Fortifikasi Bahan Pangan.

4. Menyediakan Akses kepada Layanan Kesehatan dan

Keluarga Berencana (KB).

5. Menyediakan Jaminan Kesehatan Nasional (JKN).

6. Menyediakan Jaminan Persalinan Universal (Jampersal).

7. Memberikan Pendidikan Pengasuhan pada Orang tua.

8. Memberikan Pendidikan Anak Usia Dini Universal.

9. Memberikan Pendidikan Gizi Masyarakat.

10. Memberikan Edukasi Kesehatan Seksual dan Reproduksi,

serta Gizi pada Remaja.

11. Menyediakan Bantuan dan Jaminan Sosial bagi Keluarga

Miskin.

12. Meningkatkan Ketahanan Pangan dan Gizi.

INTERVENSI SENSITIF

Page 17: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

RENCANA AKSI DAERAH (RAD) DAN INSTRUMEN MONITORING DAN

EVALUASI RAD DALAM PENINGKATAN CAKUPAN DAN MUTU IMUNISASI

Page 18: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

LATAR BELAKANG

Page 19: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI

TAHUN 2015-2017

No Indikator

2015 2016 2017 2018 2019

Target # % Target # % Target # % Target Target

1

% Kab/Kota yang mencapai 80% imunisasi dasar lengkap (RPJMN)

75 66 88 80 80,4 100,5 85 85,4 100,5 90 95

2

% anak usia 0-11 bulan yang mendapat imunisasi dasar lengkap (Renstra)

91 86,9 95,5 91,5 91,6 100,1 92 92,04 100 92,5 93

3

% anak usia 12-24 bulan mendapat imunisasiDPT-HB-Hib lanjutan (Renstra)

35 37,1 106 40 51 127,5 45 56,6 125,5 55 70

Page 20: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

Cakupan Imunisasi Dasar Lengkap (IDL) vs Kejadian KLB PD3IIndonesia, 2015-2017

2016

Nasional 91,6%

2017

Nasional 92%

2015

Nasional 86,5%

Kelengkapan danKetepatan Laporan?

<80%

80% - <91%

≥91%

1 KLB PD3I

Keterangan:

Tidak Lapor

KepadatanPenduduk?

Page 21: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

PEMETAAN DAERAH1. Cakupan Imunisasi (IDL, Campak Baduta, BIAS Td Kelas II)2. Surveilans PD3I (KLB PD3I, Kelengkapan danKetepatan Laporan)3. Kepadatan penduduk

RisikoTinggi

RisikoSedang

RisikoRendah

RAD RAD RAD

MONEV

MONEV

MONEV

Kerangka Konsep

Page 22: Pengantar Diskusi Binwil Unit Utama Kemenkes dengan … pra... · Sosialisasi, orientasi dan ... IPLT, TPA/TPS, sarana SANIMAS, ... EVALUASI CAPAIAN INDIKATOR PROGRAM IMUNISASI TAHUN

Tools Pemetaan Daerah Berisiko

Rencana Aksi Daerah