pengamatan sel khamir dalam makanan

Upload: oliviayunita

Post on 07-Jul-2018

230 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 Pengamatan Sel Khamir Dalam Makanan

    1/12

    PENGAMATAN SEL KHAMIR DALAM MAKANAN

    LAPORAN PRAKTIKUM

    UNTUK MEMENUHI TUGAS MATA KULIAH

    Mikrobiologi

    yang dibina oleh Ibu Sitoresmi Prabaningtyas S!Si M!Si

    "leh

    Kelom#ok $ "%%ering H &'($

    Melati Putri Perti)i *($'+$&,'$-'+.

    "li/ia 0unita *($'+$&,'''12.

    3ika Ardilla *($'+$&,'-$+-.

    0unik Indra Lestari *($'+$&,''',2.

    UNIVERSITAS NEGERI MALANG

    FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

    JURUSAN BIOLOGI

    Maret 2016

    A. TOPIK 

    Pengamatan Sel Khamir dalam Makanan

    B. TUJUAN

  • 8/18/2019 Pengamatan Sel Khamir Dalam Makanan

    2/12

    Untuk mengetahui bentuk sel4sel khamir yang terda#at dalam makanan

    %ermentasi!

    C. AKTU DAN TEMPAT

    Praktikum #engamatan sel khamir dalam makanan dilakukan #ada hari

    Kamis (' Maret &'(, #ukul '2!''4'1!+' 5I6 di ruang +'1 Laboratorium

    Mikrobiologi gedung "- 7urusan 6iologi 8MIPA UM!

    D. DASAR TEORI

    Khamir termasuk %ungi namun dibedakan dari ka#ang karena bentuknya

    yang uniselular! Sebagai sel tunggal khamir tumbuh dan berkembang biak 

    lebih 9e#at dibandingkan dengan ka#ang yang tumbuh dengan #embentukan

    %ilamen! Khamir :uga lebih e%ekti% dalam meme9ah kom#onen kimia karena

    khamir mem#unyai #erbandingan luas #ermukaan dengan /olume yang lebih besar *;hambell &''ar &''

  • 8/18/2019 Pengamatan Sel Khamir Dalam Makanan

    3/12

    Pada umumnya sel khamir lebih besar dari#ada kebanyakan bakteri

    teta#i khamir yang #aling ke9il tidak sebesar bakteri yang terbesar! Khamir 

    sangat beragam ukurannya berkisar antara ( sam#ai - ?m lebarnya dan

     #an:angnya dari - sam#ai +' ?m atau lebih! 6iasanya berbentuk telur teta#i

     bebera#a ada yang meman:ang atau berbentuk bola!=alam kultur yang sama

    ukuran dan bentuk sel khamir mungkin berbeda karena #engaruh umur sel

    dan lingkungan selama #ertumbuhan! Sel yang muda mungkin berbeda

     bentuk dari yang tua karena adanya #roses ontogeny yaitu #erkembangan

    indi/idu sel *Ent:eng &''+.!

    =alam makanan khamir *yeast. meru#akan :asad renik 

    *mikroorganisme. yang #ertama digunakan manusia dalam industri #angan!

    Salah satu #enggunaan utama ragi adalah #embentukan alkohol dari bahan

     baku karbohidrat! Proses %ermentasi ini digunakan oleh #erusahaan minuman

    sema9am bir dan anggur!

    Mor%ologi Khamir@ Ukuran #an:ang ( - mm sam#ai &' -' mm dan

    Lebar ( (' mm!

    Salah satu :enis khamir adalah Saccharomyces. Saccharomyces

     meru#akan genus khamir   yang memiliki kemam#uan mengubah glukosa

    men:adi alkohol dan ;"&! Saccharomyces meru#akan mikroorganisme ber sel

    satu tidak ber kloro%il termasuk termasuk kelom#ok   Eumycetes! Tumbuh baik 

     #ada suhu +'o;dan #H $< !6ebera#a kelebihan Saccharomyces dalam #roses

    %ermentasi yaitu mikroorganisme ini 9e#at berkembang biak tahan terhada#

    kadar alkohol yang tinggi tahan terhada# suhu yang tinggi mem#unyai si%at

    stabil dan 9e#at mengadakan ada#tasi! Pertumbuhan Saccharomyces

    di#engaruhi oleh adanya #enambahan nutrisi yaitu unsur ; sebagai sumber 9arbon unsur N yang di#eroleh dari #enambahan urea BA amonium  dan

     #e#ton mineral dan /itamin! Suhu o#timum untuk %ermentasi antara &< +'

    o; *Ent:eng &''+.!

    S#esies lain dari Saccharomyces adalah Saccharomyces cerevisiae  dan

    meru#akan mikroorganisme yang sangat dikenal oleh masyarakat luas

    sebagai ragi roti *bakerCs yeast.! 3agi roti ini digunakan dalam #embuatan

    makanan minuman dan :uga dalam industri etanol! 3agi Saccharomyces

    http://id.wikipedia.org/wiki/Khamirhttp://id.wikipedia.org/wiki/Glukosahttp://id.wikipedia.org/wiki/Alkoholhttp://id.wikipedia.org/wiki/Selhttp://id.wikipedia.org/wiki/Klorofilhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Eumycetes&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Eumycetes&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Ureahttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Amonium&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Pepton&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Glukosahttp://id.wikipedia.org/wiki/Alkoholhttp://id.wikipedia.org/wiki/Selhttp://id.wikipedia.org/wiki/Klorofilhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Eumycetes&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Ureahttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Amonium&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Pepton&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Khamir

  • 8/18/2019 Pengamatan Sel Khamir Dalam Makanan

    4/12

    cerevisiae mem#unyai sekitar ($!''' kb =NA kromosom *

  • 8/18/2019 Pengamatan Sel Khamir Dalam Makanan

    5/12

    2! Lisol

    F. CARA KERJA

    G. DATA HASIL PENGAMATAN

    N!. Je"#$ Ma%a"a" Fer&e"ta$# Be"t'% $e()$e( K*ar

    (! Ta#e ketan hitam 6ulat

    &! Ubi kayu 6ulat #seudomiselium

    +! 0akult Tidak ada

    $! 3agi 6ulat

    H. ANALISIS

    Ta#e hitam dibuat sus#ense dengan menambahkan sedikit aquades

    steril!

    Kemudian dibuat sediaan dengan menggunakan ekstrak tersebut!

    =ilakukan #engamatan sel4sel khamir dalam sediaan tersebut di

     ba)ah mikrosko#!

    Medium yang telah mendidih kemudian diangkat dan ditunggu hingga

    agak dingin

    Kemudian hasil #engamatan digambar lalu di9ari bahan #ustaka untuk 

    menentukan ma9am mikroorganisme yang ditemukan!

    Lalu kegiatan di atas diulangi lagi teta#i dengan menggunakan bahan

    yang berbeda yaitu menggunakan bahan yang beru#a ubi kayu

    yoghurt dan ragi ta#e!

  • 8/18/2019 Pengamatan Sel Khamir Dalam Makanan

    6/12

    =alam #raktikum #engamatan sel khamir dalam makanan

    %ermentasi kali ini menggunakan ta#e ketan hitam ta#e ubi kayu

    minuman %ermentasi yakult dan ragi! Langkah #ertama yaitu dengan

    membuat sus#ensi dari makanan %ermentasi tersebut dengan 9ara

    menambahkan sedikit aFuades steril hal ini dilakukan untuk menda#atkan

    ekstrak dari ta#e tersebut yang nantinya akan diamati selan:utnya

    menyediakan ka9a benda dan ka9a #enutu# dan melakukan %iksasi agar 

    tidak terkontaminasi bakteri lain sehingga da#at mengganggu #roses

     #engamatan!

    Kemudiaan membuat sediaan dengan mengambil ekstrak ta#e

    dengan menggunakan #i#et usahakan :angan sam#ai serat ta#e ikut

    terambil karena serat ta#e yang ikut terambil da#at mengganggu #roses

     #engematan karena #engamat bisa menyangka serat tersebut adalah

    khamir yang diamati! Setelah meneteskan ekstrak ta#e di atas #re#arat

    kemudian menutu#nya dengan ka9a #enutu#! Teta#i sebelum meletakkan

    ekstrak di atas ka9a benda sebaiknya ka9a benda di%iksasikan terlebih

    dahulu di atas lam#u s#iritus untuk sterilisasi dari kontaminasi :amur atau

     bakteri yang berasal dari luar!

      Setelah ditutu# dengan ka9a #enutu# kemudian melakukan

     #engamatan sediaan untuk melihat sel4sel khamir dalam sedian tersebutdi

     ba)ah mikrosko#! 6erdasarkan #engamatan yang telah dilakukan

    menggunakan mikrosko# dengan #erbesaran (''' kali terlihat bah)a sel

    khamir yang ditemukan #ada ta#e ketan hitam berbentuk bulat dan ada

     bebera#a yang telah mun9ul tunas kemudian #ada ta#e ubi kayu ada yang

     berbentuk bulat dan ada :uga yang berbentuk #seudomiselium #ada ragita#e terlihat khamir berbentuk bulat dengan :umlah yang banyak

    sedangkan #ada yakult tidak ditemukan adanya khamir teta#i ditemukan

     banyak bakteri yang berbentuk basil dan 9o99us! Seharusnya dalam

    makanan %ermentasi terda#at banyak :enis sel khamir karena untuk 

    menghasilkan makanan %ermentasi bakteri4bakteri tersebut saling

    melakukan sinergi namun yang teramati dalam #raktikukum kali ini

  • 8/18/2019 Pengamatan Sel Khamir Dalam Makanan

    7/12

    kebanyakan hanya satu :enis #ada satu :enis makanan dan tidak ditemukan

    khamir #ada minuman %ermentasi yakult!

    I. PEMBAHASAN

    Khamir atau disebut yeast meru#akan :amur bersel satu yang

    mikrosko#iktidak ber%lagela! 6ebera#a genera membentuk %ilamen

    *#seudomiselium.! ;ara hidu#nya sebagai sa#ro%it dan #arasit! Hidu# di

    dalam tanah atau debu di udara tanah daun4daun nektar bunga

     #ermukaan buah4buahan di tubuh serangga dan 9airan yang mengandung

    gula se#erti siru# madu dan lain4lain! Khamir berbentuk bulat *s#eroid.

    eli#s batang atau silindris se#erti buah :eruk sosis dan lain4lain!

    6entuknya yang teta# da#at digunakan untuk identi%ikasi *Subandi &'($.!

    =alam #raktikum #engamatan sel khamir dalam makanan

    %ermentasi kali ini menggunakan ta#e ketan hitam ta#e ubi kayu

    minuman %ermentasi yakult dan ragi! Langkah #ertama yaitu dengan

    membuat sus#ensi dari makanan %ermentasi tersebut dengan 9ara

    menambahkan sedikit aFuades steril hal ini dilakukan untuk menda#atkan

    ekstrak dari ta#e tersebut yang nantinya akan diamati selan:utnya

    menyediakan ka9a benda dan ka9a #enutu# dan melakukan %iksasi agar 

    tidak terkontaminasi bakteri lain sehingga da#at mengganggu #roses

     #engamatan!

    =ari hasil #engamatan yang telah dilakukan sel khamir yang

    ditemukan #ada ta#e ketan hitam berbentuk bulat dan ada bebera#a yang

    telah mun9ul tunas kemudian #ada ta#e ubi kayu ada yang berbentuk 

     bulat dan ada :uga yang berbentuk #seudomiselium #ada ragi ta#e terlihat

    khamir berbentuk bulat dengan :umlah yang banyak sedangkan #ada

    yakult tidak ditemukan adanya khamir teta#i ditemukan banyak bakteri

    yang berbentuk basil dan 9o99us! Pada ta#e singkong ini ditemukan

    adanya khamir yang berbentuk #seudomiselium itu dikarenakan menurut

    Subandi *&'($. bebera#a genera khamir da#at membentuk %ilamen

    *#seudomiselium.!

  • 8/18/2019 Pengamatan Sel Khamir Dalam Makanan

    8/12

    Ta#e meru#akan salah satu :enis makanan dari hasil %ermentasi

    yang #ada umumnya dengan menggunakan bahan baku dari ketan atau

    umbi ketela #ohon yang diberi ragi sebagai sumber mikroba yang akan

    mengubah singkong mau#un ketan hitam tadi men:adi ta#e! Ta#e sebagai

    hasil %ermentasi menghasilkan alkohol dan gula! 8ermentasi da#at

    dide%inisikan sebagai #roses metabolisme dimana akan ter:adi #erubahan4

     #erubahan kimia dalam substrat organik kegiatan atau akti/itas mikroba

    yang membusukkan bahan4bahan yang di%ermentasi! Perubahan kimia

    tadi tergantung #ada ma9am bahan ma9am mikroba #H suhu adanya

    aerasi atau #erlakuan lain yang berbeda dengan %aktor4%aktor diatas

    misalnya #enambahan4#enambahan bahan tertentu untuk menggiatkan

    %ermentasi *Ent:eng &''+.!

    8ermentasi adalah #erombakan anaerob karbohidrat yang

    menghasilkan #embentukan #roduk %ermentasi yang stabil! ;ontoh

     #roduk %ermentasi oleh mikroorganisme yang da#at diman%aatkan meli#uti

     barang4barang se#erti etil alkohol asam laktat gliserol dan lain4lain!

     8ermentasi adalah suatu oksidasi karbohidrat anaerob dan aerob sebagian

    dan meru#akan suatu kegiatan #enguraian bahan4bahan karbohidrat!

    Khamir terda#at dalam ta#e dalam bentuk Saccharomyces cerevisiae yang

    terkandung dalam ragi! Ta#e adalah se:enis #anganan yang dihasilkan dari

     #roses #eragian *%ermentasi.! Ta#e da#at dibuat dari singkong *ubi kayu.

    dan hasilnya dinamakan ta#e singkong! 6ila dibuat dari ketan hitam

    mau#un ketan #utih hasilnya dinamakan ta#e ketan atau ta#e #ulut

    *8ardia> (11&.!

    6erdasarkan hasil #engamatan yang telah dilakukan #ada makanan

    %ermentasi ta#e singkong ditemukan mikroba yang diduga terlibat dalam

     #embuatan ta#e yaitu Saccharomyces sp.! Sedangkan #ada makanan

    %ermentasi ketan hitam :uga ditemukan sel khamir yaitu Saccharomyces

     sp !Menurur Hastuti *&'(-. menyatakan bah)a ada banyak s#esies

    khamir yang ber#eran dalam #roses #embuatan makanan %ermentasi!

    Sering kali dalam makanan %ermentasi di:um#ai bebera#a s#esies khamir 

    se9ara bersama4sama! Masing4masing s#esies khamir ini mem#unyai

     #eranan sendiri4sendiri dalam #roses %ermentasi ini!

  • 8/18/2019 Pengamatan Sel Khamir Dalam Makanan

    9/12

    Sumber@ Ahmad *&''-.

    "rganisme4organisme dalam ta#e singkong dan ta#e ketan tersebut

    melakukan suatu metabolisme tertentu sehingga da#at mem%ermentasikan

    ta#e ubi kayu dan ketan! Untuk melakukan #roses metabolisme

    mikroorganisme membutuhkan sumber energi beru#a karbohidrat #rotein

    lemak mineral dan >at4>at gi>i yang terda#at dalam bahan #angan!

    Menurut Lia *&'(&. #roses dari a)al hingga terbentuknya ta#e memang

    dia)ali dengan hidrolisis amilum men:adi glukosa oleh  Aspergillus  s#

    glukosa yang terbentuk akan diubah men:adi alkohol oleh bebera#a

    khamir misalnya Candida  s#! S.cerevisiae  s#! dan  Hansenula  s# yang

     bersi%at anaerob %akultati%! Alkohol tersebut kemudian diubah men:adi

    asam asetat oleh Acetobacter acetii! Namun #ada #engamatan kali ini kami

    tidak da#at menemukan Aspergillus s# dan Acetobacter acetii.

    ;iri49iri dari Saccharomyces sp.memiliki #ertunasan multi#olar

    yaitu tunas mun9ul dari sekitar u:ung sel! Pembelahan tunas yaitu

    gabungan antara #ertunasan dan #embelahan! Pada #roses ini mula4mula

    terbentuk tunas teta#i tem#at melekatnya tunas #ada sel induk relati% 

     besar kemudian terbentuk se#ta yang memisahkan tunas dari induk 

    selnya! Pada Saccharomycessp. areal tem#at melekatnya tunas #ada induk 

    sedemikian ke9ilnya sehingga seolah tidak #ernah terbentuk se#ta *tidak 

    da#at dilihat oleh mikrosko# biasa.!

    Pembentukan askos#ora! Pada khamir di#loid se#erti

    Saccharomyces cerevisiae meiosis da#at ter:adi langsung dari sel

    /egetati%! S#ora berbentuk bulat atau o/al dengan #ermukaan halus!

    Saccharomyces sp.  ber%ungsi dalam #embuatan roti dan bir karena

    Saccharomyces  s#! bersi%at %ermentati% *melakukan %ermentasi yaitu

  • 8/18/2019 Pengamatan Sel Khamir Dalam Makanan

    10/12

    mem9ah glukosa men:adi karbondioksida dan alkohol. kuat! Namun

    dengan adanya oksigen Saccharomyces s#! :uga da#at melakukan res#irasi

    yaitu mengoksidasi gula men:adi karbon dioksida dan air *Harmita &'',.!

    8ermentasi yang ter:adi #ada ta#e yaitu #erubahan #ati men:adi

    gula dan oleh ragi gula diubah men:adi alkohol sehingga ketan men:adi

    lunak berair manis dan berbau alkohol!

    3eaksi@

    &*;,H('"-.n nH&" n ;(&H&&"((  *AmilumJ#ati amilase maltosa.

    ;(&H&&"((  H&" & ;,H(&", *Maltosa maltase glukosa.

    ;,H(&",  & ;&H-"H ;"& *Glukosa alkohol.

    =alam ragi ta#e yang diamati terlihat adanya sel4sel khamir yang

     berbentuk bulat sama se#erti yang ditemukan #ada ta#e ketan hitam! Hal

    ini diakarenakan :enis ragi yang digunakan #ada #embuatan ta#e dan ragi

    yang men:adi bahan amatanadalah sama sehingga bentuk dan sesies

    khamirnya #un sama yakni Saccharomyces s#!! Sedangkan #ada minuman

    %ermentasi yakult tidak ditemukan adanya sel4sel khamir teta#i ditemukan

     bakteri dengan bentuk basil dan 9o99us yang diduga adalah  !actobacillus

     sp! dan Streptococcus sp! yang biasa digunakan dalam #embuatan

    minuman %ermentasi yang berbahan dasar susu!

    J. SIMPULAN

    6entuk sel khamir yang ditemukan #ada makanan %ermentasi ta#e

    singkong berbentuk bulat dan ada #ula yang membentuk #seudomiselium

     #ada ragi ta#e :uga ditemukan sel khamir dengan bentuk bulat begitu #ula

    dengan ta#e ketan hitam yang :uga ditemukan sel khamir dengan bentuk 

     bulat!

  • 8/18/2019 Pengamatan Sel Khamir Dalam Makanan

    11/12

    DAFTAR RUJUKAN

    Ahmad B!3! &''-!  "eman#aatan $hamir Saccharomyces Cerevisiae %ntuk 

    &ernak ! 6ogor@ 6alai Penelitian eteriner!;am#bell dkk! &''

    ;am#bell 3ee9e et al ! 'iology th Edition!US@ 6en:amin ;ummings

    ;han Pel9>ar Mi9hael! &''

    =)id:ose#utro! (11

    Hastuti U!S! &'(-! "enun-uk "raktikum +ikrobiologi! Malang@ UMM Press!

    Hastuti Utami Sri! &'(-! "enuntun "raktikum +ikrobiologi! Malang@ UMMPress!

    Maskoeri 7! (1ar M! 7! (1

  • 8/18/2019 Pengamatan Sel Khamir Dalam Makanan

    12/12

    LAMPIRAN