pemerintah kabupaten lombok timur -...

32
PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR PERATURAN DAERAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR NOMOR 15 TAHUN 2006 TENTANG PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI LOMBOK TIMUR, Menimbang : a. bahwa Klinik Usaha Bisnis (KUB) yang dibentuk berdasarkan Surat Keputusan Bupati Nomor 27 Tahun 2001 tentang Pembentukan, susunan organisasi dan tata kerja Klinik Usaha Bisnis Kabupaten Lombok Timur, dalam perkembangannya dipandang sudah tidak sesuai dengan kondisi dewasa ini, dan oleh karenanya perlu diadakan penyesuaian kembali; b. bahwa dalam rangka mewujudkan peningkatan kualitas penyelenggaraan pelayanan di bidang pembiayaan di daerah yang merupakan salah satu sasaran pelaksanaan percepatan pembangunan perlu langkah-langkah yang nyata berupa peningkatan modal dan status badan hukum bagi lembaga pembiayaan milik daerah; c. bahwa sesuai dengan ketentuan pasal 171 Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 Sosialisasi Peraturan Daerah 213

Upload: duongcong

Post on 06-Jul-2019

237 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR

PERATURAN DAERAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR NOMOR 15 TAHUN 2006

TENTANG PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI LOMBOK TIMUR,

Menimbang : a. bahwa Klinik Usaha Bisnis (KUB) yangdibentuk berdasarkan Surat KeputusanBupati Nomor 27 Tahun 2001 tentangPembentukan, susunan organisasi dan tatakerja Klinik Usaha Bisnis KabupatenLombok Timur, dalam perkembangannyadipandang sudah tidak sesuai dengankondisi dewasa ini, dan oleh karenanyaperlu diadakan penyesuaian kembali;

b. bahwa dalam rangka mewujudkanpeningkatan kualitas penyelenggaraanpelayanan di bidang pembiayaan didaerah yang merupakan salah satu sasaranpelaksanaan percepatan pembangunanperlu langkah-langkah yang nyata berupapeningkatan modal dan status badanhukum bagi lembaga pembiayaan milikdaerah;

c. bahwa sesuai dengan ketentuan pasal 171Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004

Sosialisasi Peraturan Daerah 213

Page 2: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

tentang Pemerintahan Daerah, makaPemerintah Daerah dapat memiliki BadanUsaha Milik Daerah (BUMD) yangpembentukan, penggabungan, pelepasankepemilikan, dan/atau pembubarannyaditetapkan dengan Peraturan Daerah;

d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagai-mana dimaksud huruf a, huruf b, danhuruf c, dipandang perlu membentukPeraturan Daerah Kab.Lombok Timurtentang Pendirian PT.Selaparang Finansial.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 69 Tahun 1958 tentang Pembentukan Daerah-daerah Tingkat II Dalam Wilayah Daerah-daerah Tingkat I Bali, Nusa Tenggara Barat dan Nusa Tenggara Timur (Lembaran Negara Tahun 1958 Nomor 122, Tambahan Lem-baran Negara Nomor 1655);

2. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1995 tentang Perseroan Terbatas (Lembaran Negara Tahun 1995 Nomor 13 Tambahan Lembaran Negara Nomor 3587);

3. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2004 tentang Pembentukan Peraturan Perun-dang-undangan (Lembaran Negara Tahun 2004 Nomor 53, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4389);

4. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4437) sebagai-

Sosialisasi Peraturan Daerah 214

Page 3: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

mana diubah dengan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2005 (Lembaran Negara Tahun 2006 Nomor 118 Tambahan Lembaran Negara Nomor 4548);

5. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Tahun 2004 Nomor 126, Tambahan lembaran Negara Nomor 4438);

6. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 1988 tentang Koordinasi Kegiatan Instansi Vertikal di Daerah (Lembaran Negara Tahun 1988 Nomor 10, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3373);

7. Peraturan Pemerintah Nomor 25 Tahun 2000 tentang Kewenangan Pemerintah dan Kewenangan Propinsi Sebagai Daerah Otonom (Lembaran Negara Tahun 2000 Nomor 54, Tambahan Lembaran Negara Nomor 3952);

8. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 Tentang Pengelolaan Keuangan Daerah (Lembaran Negara Tahun 2005 Nomor 140, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4578);

9. Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005 tentang Pedoman Pembinaan dan Pengawasan Penyelenggaraan Pemerin-tahan Daerah (Lembaran Negara Tahun 2005 Nomor 165, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4593);

Sosialisasi Peraturan Daerah 215

Page 4: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

10. Keputusan Presiden Nomor 61 Tahun 1988 tentang Lembaga Pembiayaan;

11. Peraturan Daerah Kabupaten Lombok Timur Nomor 6 Tahun 2001 tentang Tuntutan Ganti Rugi Keuangan Daerah (Lembaran Daerah Tahun 2001 Nomor 6, Tambahan Lembaran Daerah Nomor 3).

Dengan persetujuan Bersama DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH

KABUPATEN LOMBOK TIMUR dan

BUPATI LOMBOK TIMUR

MEMUTUSKAN :

Menetapkan : PERATURAN DAERAH TENTANG PEN-DIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL

BAB I KETENTUAN UMUM

Pasal 1 Dalam Peraturan Daerah ini yang dimaksud dengan : 1. Daerah adalah Kabupaten Lombok Timur; 2. Pemerintah Daerah adalah Bupati dan Perangkat Daerah

sebagai unsur penyelenggara Pemerintah Daerah. 3. Pemerintahan Daerah adalah penyelenggaraan urusan

pemerintahan oleh Pemerintah Daerah dan DPRDmenurut asas otonomi dan tugas pembantuan denganprinsip otonomi seluas-luasnya dalam sistem dan prinsipNegara Kesatuan Republik Indonesia sebagaimanadimaksud dalam Undang-Undang Dasar Negara RepublikIndonesia Tahun 1945.

Sosialisasi Peraturan Daerah 216

Page 5: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

4. Bupati adalah Bupati Lombok Timur. 5. Dewan Perwakilan Rakyat Daerah yang selanjutnya

disebut DPRD adalah Dewan Perwakilan Rakyat DaerahKabupaten Lombok Timur.

6. Badan Usaha Milik Daerah yang selanjutnya BUMD adalahsuatu bentuk usaha yang dimiliki oleh Pemerintah Daerahyang kekayaannya dipisahkan dengan kekayaan Daerah,BUMD dapat berupa Perusahaan Daerah (PD), Koperasimaupun Perseroan Terbatas (PT).

7. Perseroan Terbatas yang selanjutnya disebut PT adalahbadan hukum yang didirikan berdasarkan perjanjian,melakukan kegiatan usaha dengan modal dasar yangseluruhnya terbagi dalam saham, dan memenuhipersyaratan yang ditetapkan dalam Undang-undang sertaperaturan pelaksanaannya.

8. PT.Selaparang Finansial adalah Badan Usaha MilikDaerah yang bergerak dalam bidang LembagaPembiayaan.

9. Direksi adalah organ perseroan yang bertanggung jawabpenuh atas pengurus perseroan untuk kepentingan dantujuan perseroan serta mewakili perseroan baik didalammaupun diluar pengadilan sesuai dengan ketentuanAnggaran Dasar.

10. Komisaris adalah organ perseroan yang bertugasmelakukan pengawasan secara umum dan atau khususserta memberikan nasehat kepada Direksi dalammenjalankan perseroan.

11. Modal Ventura adalah usaha pembiayaan dalam bentukpenyertaan modal kedalam suatu perusahaan yangmenerima bantuan pembiayaan untuk jangka waktutertentu.

Sosialisasi Peraturan Daerah 217

Page 6: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

12. Pemegang Saham adalah perseorangan dan atau badanyang menanamkan modalnya pada PT.SelaparangFinansial.

13. Yang dimaksud dengan Tahun Takwim dalam PeraturanDaerah ini adalah perhitungan tahun anggaran yangdihitung sejak tanggal 1 Januari sampai dengan tanggal 31Desember.

[

BAB II SIFAT, TUJUAN DAN RUANG LINGKUP

Bagian Kesatu S i f a t

Pasal 2 PT. Selaparang Finansial ini bersifat : a. Menyediakan pelayanan bagi kemanfaatan umum; b. Untuk mendapatkan keuntungan; c. Mendorong perkembangan sektor swasta.

Bagian Kedua T u j u a n

Pasal 3 Tujuan dari PT.Selaparang Finansial adalah sebagai salah satu sumber Pendapatan Asli Daerah dan sebagai sarana pengembangan perekonomian.

Bagian Ketiga

Ruang Lingkup Pasal 4

(1) PT.Selaparang Finansial sebagai Lembaga Pembiayaan berusaha dalam bidang modal ventura yaitu penyertaan

Sosialisasi Peraturan Daerah 218

Page 7: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

modal kedalam suatu perusahaan atau perorangan yang menerima bantuan pembiayaan untuk jangka waktu tertentu.

(2) Bantuan pembiayaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) ditujukan kepada pengusaha mikro, kecil dan menengah.

(3) Penambahan dan atau perluasan lapangan usaha dapat dilakukan oleh Direksi atas persetujuan Pemegang Saham.

BAB III

NAMA DAN TEMPAT KEDUDUKAN Pasal 5

(1) Badan Usaha Milik Daerah Kabupaten Lombok Timur disebut dengan PT.Selaparang Finansial.

(2) PT. Selaparang Finansial berkedudukan dan berkantor di Ibu Kota Kabupaten Lombok Timur.

(3) Tempat kedudukan PT.Selaparang Finansial sebagai-mana dimaksud pada ayat (2) dituangkan dalam Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga yang ditetapkan dengan Akta Notaris.

B A B IV

WILAYAH KERJA Pasal 6

Wilayah kerja PT.Selaparang Finansial meliputi wilayah Kabupaten Lombok Timur yang selanjutnya jangkauannya diperluas di seluruh wilayah Negara Republik Indonesia.

Sosialisasi Peraturan Daerah 219

Page 8: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

B A B V BENTUK BADAN HUKUM

Pasal 7 (1) Badan Usaha Milik Daerah ini berbentuk Perseroan

Terbatas yang dimuat dalam Anggaran Dasar danAnggaran Rumah Tangga yang ditetapkan dalam AktaNotaris.

(2) Tata cara dan prosedur pembentukan sebagaimanadimaksud pada ayat (1) mengacu kepada Undang-undang Nomor 1 Tahun 1995 tentang Perseroan Terbatas.

B A B VI

STRUKTUR ORGANISASI Pasal 8

(1) Susunan Organisasi dan Tata Kerja PT.SelaparangFinansial terdiri dari Dewan Komisaris dan Direksi.

(2) Direksi sebagaimana dimaksud pada ayat (1) terdiri dariDirektur Utama dan Direktur.

Pasal 9

Dalam menjalankan tugasnya Direksi dibantu oleh KepalaDivisi dan Sub Divisi.

Pasal 10

Kelengkapan Organisasi dan Tata Kerja PT. Selaparang Finansial tertuang dalam Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Perseroan.

Sosialisasi Peraturan Daerah 220

Page 9: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

B A B VII PERMODALAN

Pasal 11 (1) Modal dasar PT. Selaparang Finansial berasal dari :

a. Semua Aktiva dan pasiva dari PT. Selaparang FinansialKabupaten Lombok Timur yang ditetapkan denganKeputusan Pemegang Saham

b. Penyertaan modal Pemerintah Kabupaten LombokTimur yang merupakan kekayaan Daerah yangdipisahkan.

(2) Modal Dasar Lembaga Pembiayaan tersebut pada ayat (1)dapat ditambah dengan persetujuan Dewan PerwakilanRakyat Daerah Kabupaten Lombok Timur.

(3) Struktur Modal terdiri dari Penyertaan Modal PemerintahKabupaten Lombok Timur dan sumber lain yang tidakbertentangan dengan Peraturan Perundang-undanganyang berlaku.

B A B VIII

P E N G E L O L A Pasal 12

(1) Anggota Direksi terdiri dari sebanyak-banyaknya 5 (lima)Orang dan sekurang-kurangnya 2 (dua) orang.

(2) Salah seorang Anggota Direksi tersebut pada ayat (1)ditetapkan sebagai Direktur Utama.

(3) Dalam melaksanakan pengelolaan PT. SelaparangFinansial, Direksi dibantu oleh Kepala Divisi.

(4) Tanggung jawab administratif fungsional PT. SelaparangFinansial disampaikan oleh Direktur kepada RapatUmum Pemegang Saham (RUPS).

Sosialisasi Peraturan Daerah 221

Page 10: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

Pasal 13 (1) Direksi berwenang menetapkan tata tertib dan tata kerja

PT. Selaparang Finansial. (2) Direksi dalam menjalankan PT. Selaparang Finansial,

berdasarkan kebijaksanaan umum yang digariskan olehPemegang Saham dan atau Dewan Komisaris sesuaidengan ketentuan yang sudah ditetapkan.

Pasal 14

(1) Untuk mencapai maksud dan tujuan kepentinganPerseroan, Direksi bertanggung jawab penuh dalammelaksanakan tugasnya yang dituangkan dalamAnggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga.

(2) Dalam hal-hal tertentu Direksi dengan persetujuanpemegang saham dapat melakukan : a. Mengadakan perjanjian atas nama PT. Selaparang

Finansial dengan Lembaga Kreditur lainnya. b. Mengadakan pinjaman dan mengeluarkan obligasi. c. Memperoleh, memindah tangankan atau membebani

benda tak bergerak. d. Mengadakan investasi baru

(3) Persetujuan atau pemberian kuasa sebagaimanadimaksud pada ayat (2) diberikan oleh Pemegang Sahamsetelah mendapat pertimbangan Dewan Pengawas.

(4) Dalam hal Direksi tidak melaksanakan ketentuan–ketentuan tersebut pada ayat (3) , segala tindakan Direksidianggap tidak mewakili PT.Selaparang Finansial danmenjadi tanggung jawab pribadi Direksi yangbersangkutan.

Sosialisasi Peraturan Daerah 222

Page 11: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

Pasal 15 Direksi dalam melaksanakan tugasnya bertanggung jawabkepada Pemegang Saham melalui Dewan Komisaris.

B A B IX KETENTUAN PENGANGKATAN DAN PEMBER-

HENTIAN DIREKSI DAN KEPALA DIVISI Pasal 16

(1) Untuk dapat diangkat menjadi anggota Direksi harusmemenuhi syarat-syarat umum dan khusus serta syarat-syarat lain yang diperlukan untuk menunjang kemajuanPT. Selaparang Finansial.

(2) Syarat-syarat dimaksud pada ayat (1) adalah : a. Syarat-syarat umum :

1. Warga Negara Indonesia; 2. Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa; 3. Setia dan taat kepada Pancasila dan Undang-undang

Dasar 1945; 4. Setia dan taat kepada Negara dan Pemerintah; 5. Tidak pernah terlibat baik langsung maupun tidak

langsung dalam setiap kegiatan yang mengkhianatiNegara Kesatuan Republik Indonesia;

6. Mempunyai rasa pengabdian terhadap Nusa danBangsa serta kepada Pemerintah Daerah;

7. Tidak dicabut hak pilihnya berdasarkan KeputusanPengadilan yang mempunyai kekuatan hukumtetap;

8. Sehat jasmani dan rohani serta berumur tidak lebihdari 60 (enam puluh) tahun.

Sosialisasi Peraturan Daerah 223

Page 12: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

b. Syarat-syarat khusus : 1. Mempunyai kepribadian dan sifat-sifat

kepemimpinan; 2. Mempunyai pengetahuan, kecakapan, dan

pengalaman kerja yang cukup di bidangpengelolaan Perusahaan;

3. Berwibawa dan jujur. (3) Sebelum Anggota Direksi melaksanakan tugasnya

terhadap yang bersangkutan terlebih dahulu olehPemegang Saham dilakukan pelantikan dan pengambilansumpah , menurut ketentuan perundangan yang berlaku.

(4) Anggota Direksi tidak dibenarkan untuk memangkujabatan rangkap yaitu : a. Sebagai anggota Direksi pada Lembaga Pembiayaan

lainnya, Perusahaan Swasta, dan atau jabatan lainyang berhubungan dengan pengelolaan perusahaan;

b. Sebagai pejabat struktural dan fungsional lainnyadalam instansi atau lembaga Pemerintah Pusat danDaerah;

c. Sebagai pejabat lain sesuai dengan ketentuan dalamPeraturan Daerah ini dan ketentuan lainnya yangberlaku.

Pasal 17

(1) Direksi diangkat oleh Pemegang Saham atas usul DewanKomisaris untuk masa jabatan 4 (empat) tahun dansetelah selesai masa jabatannya dapat diangkat kembalidengan memperhatikan ketentuan dimaksud dalampasal 16 Peraturan Daerah ini.

Sosialisasi Peraturan Daerah 224

Page 13: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

(2) Kepala Divisi diangkat dan diberhentikan oleh Direksidengan memperhatikan syarat-syarat seperti dimaksuddalam pasal 16 ayat (2) Peraturan Daerah ini sertamemperhatikan pula pertimbangan Dewan Komisaris.

(3) Kepala Sub Divisi diangkat dan diberhentikan olehDireksi dengan memperhatikan ketentuan pokokPeraturan Daerah.

(4) Calon Direksi atas usul Dewan Komisaris sebagaimanadimaksud ayat (1) diangkat setelah mendapatpersetujuan dari DPRD melalui Fit and Froper Test.

Pasal 18

(1) Anggota Direksi berhenti karena meninggal dunia ataumasa jabatannya berakhir.

(2) Direksi dapat diberhentikan oleh Pemegang Sahamsebelum masa jabatannya berakhir karena : a. Permintaan sendiri; b. Melakukan tindakan yang merugikan PT. Selaparang

Finansial; c. Melakukan tindakan atau sikap yang bertentangan

dengan kepentingan Pemerintah Daerah maupunkepentingan Negara;

d. Sesuatu yang mengakibatkan tidak dapatmelaksanakan tugasnya secara wajar.

(3) Pemberhentian karena alasan tersebut ayat (2) huruf b,huruf c dan huruf d, jika merupakan suatu perbuatanpidana, merupakan pemberhentian tidak dengan hormat.

(4) Sebelum pemberhentian karena alasan tersebut pada ayat(2) huruf b, huruf c dan huruf d dilakukan, AnggotaDireksi yang bersangkutan diberi kesempatan untuk

Sosialisasi Peraturan Daerah 225

Page 14: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

membela diri dalam waktu satu bulan setelah kepadanyadiberitahukan tentang niat akan pemberhentian tersebutoleh Pemegang Saham.

(5) Selama persoalan yang dimaksud pada ayat (3) belumdiputuskan, Pemegang Saham dapat memberhentikanuntuk sementara waktu Anggota Direksi yangbersangkutan.

B A B X PEMBINAAN DAN PENGAWASAN UMUM

Pasal 19 (1) Pembinaan dan Pengawasan Umum terhadap PT.

Selaparang Finansial dilakukan oleh Bupati. (2) Dalam melaksanakan pembinaan dan pengawasan

umum sebagaimana dimaksud pada ayat (1) Bupatidibantu oleh Sekretaris Daerah

(3) Pembinaan dan Pengawasan umum meliputipemeriksaan, pengujian dan penilaian serta pengusutanterhadap PT. Selaparang Finansial

B A B XI DEWAN KOMISARIS

Pasal 20 (1) Untuk melakukan pengawasan terhadap PT.Selaparang

Finansial dibentuk Dewan Komisaris yang bertanggungjawab kepada Pemegang Saham.

(2) Dewan Komisaris bertugas untuk melaksanakanpengawasan terhadap pengelolaan PT.SelaparangFinansial termasuk Pelaksanaan Rencana Kerja danAnggaran Perusahaan.

Sosialisasi Peraturan Daerah 226

Page 15: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

Pasal 21 Dewan Komisaris dalam melaksanakan tugasnyaberkewajiban : a. Memberikan pendapat dan saran kepada Pemegang

Saham mengenai rencana kerja dan anggaran perusahaanserta perubahan atau tambahan dan laporan-laporanlainnya dari Direksi.

b. Mengawasi pelaksanaan rencana kerja, dan anggaranperusahaan serta menyampaikan hasil penilaian kepadaPemegang Saham dengan tembusan kepada Direksi;

c. Mengikuti perkembangan kegiatan PT. SelaparangFinansial dan dalam hal PT. Selaparang Finansialmenunjukkan gejala kemunduran, segera melaporkannyakepada Pemegang Saham dengan disertai saran ataulangkah perbaikan yang harus ditambah;

d. Memberikan pendapat dan saran kepada PemegangSaham dengan tembusan kepada Direksi mengenai setiapmasalah lain yang dianggap penting bagi pengelolaan PT.Selaparang Finansial;

e. Melakukan tugas-tugas pengawasan lain yang ditentukanoleh Pemegang Saham;

f. Memberikan laporan kepada Pemegang Saham secaraberkala tentang pelaksanaan tugasnya.

Pasal 22 Dalam melaksanakan tugas sebagaimana dimaksud dalampasal 20 ayat (2) Peraturan Daerah ini, Dewan Komisaris wajibmemperhatikan : a. Pedoman dan petunjuk-petunjuk Pemegang Saham

dengan senantiasa memperhatikan efisiensi perusahaan; b. Ketentuan dalam PT.Selaparang Finansial serta ketentuan

perundangan yang berlaku; Sosialisasi Peraturan Daerah 227

Page 16: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

c. Pemisahan tugas pengawasan dengan tugas pengurusanPT.Selaparang Finansial yang merupakan tugas dantanggung jawab Direksi.

Pasal 23 Dalam melaksanakan tugas dan kewajibannya DewanKomisaris mempunyai wewenang sebagai berikut : a. Melihat buku-buku dan surat-surat serta dokumen-

dokumen lainnya, memeriksa keadaan Kas (untukkeperluan verifikasi) dan memeriksa kekayaan PT.Selaparang Finansial;

b. Meminta penjelasan-penjelasan dari Direksi mengenaisegala persoalan yang menyangkut pengelolaan PT.Selaparang Finansial;

c. Meminta Direksi dan atau pejabat lainnya dengansepengetahuan Direksi untuk menghadiri rapat DewanKomisaris;

d. Menghadiri rapat Direksi dan memberikan pandangan-pandangan terhadap hal-hal yang dibicarakan;

e. Mengadakan kegiatan hal-hal lain yang dianggap perlusesuai dengan ketentuan perundangan yang berlaku.

Pasal 24 (1) Anggota Dewan Komisaris berjumlah sekurang-

kurangnya 3 (tiga) orang dan sebanyak-banyaknya 5(lima) orang yang terdiri dari Ketua dan Anggota;

(2) Dewan Komisaris dapat diangkat dari unsur PejabatPemerintah Daerah dan kalangan Swasta yangberkompeten;

(3) Masa jabatan Ketua dan anggota Dewan Komisaris adalah4 (empat) tahun.

Sosialisasi Peraturan Daerah 228

Page 17: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

Pasal 25 (1) Anggota Dewan Komisaris diangkat dari yang

mempunyai dedikasi dan dipandang cakap sertamempunyai kemampuan untuk menjalankan kebijakanPemegang Saham mengenai pembinaan dan PengawasanPT. Selaparang Finansial;

(2) Anggota Dewan Komisaris setelah selesai masa jabatannyadapat diangkat kembali.

Pasal 26

Anggota Dewan Komisaris tidak dibenarkan merangkapjabatan lain pada Badan Usaha Swasta yang dapat menim-bulkan pertentangan kepentingan secara langsung maupuntidak langsung dengan kepentingan PT. Selaparang Finansial.

Pasal 27 Semua pembiayaan dalam rangka pelaksanaan tugas DewanKomisaris dibebankan kepada Anggaran PT. SelaparangFinansial.

B A B XII

TANGGUNG JAWAB DAN TUNTUTAN GANTI RUGI PEGAWAI

Pasal 28 (1) Semua pegawai PT.Selaparang Finansial termasuk

Anggota Direksi, yang ternyata melakukan tindakanmerugikan PT.Selaparang Finansial karena tindakanmelawan hukum dan atau melalaikan tugas dankewajiban dan tugas yang dibebankan kepadanya denganlangsung atau tidak langsung diwajibkan menggantikerugian tersebut.

Sosialisasi Peraturan Daerah 229

Page 18: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

(2) Setiap pegawai PT.Selaparang Finansial yang diberi tugasmenyimpan, membayar atau menyerahkan uang dansurat-surat berharga serta barang persediaan yangdimiliki PT.Selaparang Finansial wajib memberikanpertanggung jawaban tentang pelaksanaan tugasnyasesuai dengan ketentuan yang berlaku.

B A B XIII

TAHUN BUKU DAN ANGGARAN PT. SELAPARANG FINANSIAL

Pasal 29 Tahun buku PT. Selaparang Finansial adalah tahun takwim.

Pasal 30 (1) Direksi wajib membuat Anggaran PT. Selaparang

Finansial untuk setiap tahun buku dan selambat-lambatnya 3 (tiga) bulan sebelum tahun buku yangbersangkutan mulai berlaku, sudah diajukan untukdimintakan persetujuan pengesahan kepada PemegangSaham melalui Dewan Komisaris.

(2) Pemegang Saham setelah menerima pengajuan sepertitersebut pada ayat (1) memberikan keputusan mengenaipengesahan atau penolakannya selambat-lambatnyadalam waktu 2 (dua) minggu sebelum tahun anggaranyang bersangkutan berjalan.

(3) Apabila anggaran PT. Selaparang Finansial yang diajukanoleh direksi belum mendapat pengesahan PemegangSaham sambil menunggu pengesahan dimaksuddiberlakukan anggaran PT. Selaparang Finansial tahunyang lalu sebagai dasar pelaksanaan untuk tahun yangberjalan.

Sosialisasi Peraturan Daerah 230

Page 19: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

B A B XIV LAPORAN PERHITUNGAN HASIL USAHA BERKALA

KEGIATAN LEMBAGA PEMBIAYAAN DAN LAPORAN PERHITUNGAN TAHUNAN

Pasal 31 Direksi wajib menyampaikan laporan perhitungan hasil usahaberkala dan kegiatan PT.Selaparang Finansial kepadaPemegang Saham melalui Dewan Komisaris sekali dalamsetiap triwulan.

Pasal 32 (1) Penyampaian perhitungan tahunan terdiri dari Neraca

dan perhitungan Laba/rugi untuk tiap tahun bukukepada Pemegang Saham melalui Dewan Komisarisselambat-lambatnya akhir bulan Maret tahun berikutnya.

(2) Direksi harus menyebutkan cara penilaian dalamperhitungan tahunan dimaksud pada ayat (1)berdasarkan pemeriksaan Akuntan Publik.

(3) Perhitungan tahunan diamskud pada ayat (1) dan ayat(2), setelah dipertimbangkan oleh Dewan Komisarisdisahkan oleh Pemegang Saham.

(4) Perhitungan tahunan dimaksud pada ayat (1) dianggaptelah disahkan jika selambat-lambatnya 3 (tiga) bulansetelah diterima oleh Pemegang Saham tidak diajukankeberatan secara tertulis.

B A B XV

PENETAPAN DAN PENGGUNAAN LABA Pasal 33

(1) Dari laba bersih yang telah disahkan menurut Pasal 28Peraturan Daerah ini, setelah lebih dahulu dikurangi

Sosialisasi Peraturan Daerah 231

Page 20: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

cadangan tujuan, ditetapkan penggunaan sebagaiberikut : a. Dana Kontribusi kepada pembangunan Daerah,

sebesar 50%; b. Cadangan Umum, sebesar 15%; c. Jasa produksi, sebesar 10%; d. Sumbangan dana pensiun pegawai dan sokongan

sebesar 15%; e. Dana sosial dan pendidikan pegawai sebesar 10%.

(2) Besarnya cadangan tujuan tersebut pada ayat (1) sertapenggunaannya ditetapkan oleh Pemegang Saham.

B A B XVI K E P E G A W A I A N

Pasal 34 (1) Ketentuan pokok-pokok kepegawaian PT.Selaparang

Finansial ditetapkan oleh Pemegang Saham dengan SuratKeputusan setelah mendapat pertimbangan dari DewanKomisaris.

(2) Kedudukan, gaji, pesangon, penghasilan dan fasilitaslainnya bagi direksi ditetapkan oleh Pemegang Sahamdengan Surat Keputusan setelah mendapat pertimbangandari Dewan Komisaris.

(3) Direksi mengangkat dan memberhentikan pegawai/karyawan PT.Selaparang Finansial sesuai denganketentuan pokok-pokok Lembaga Pembiayaan.

(4) Gaji, pensiunan/pesangon, penghasilan dan fasilitas-fasilitas lainnya bagi pegawai/karyawan PT. SelaparangFinansial ditetapkan oleh Direksi dengan persetujuanDewan Komisaris.

Sosialisasi Peraturan Daerah 232

Page 21: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

B A B XVII PEMBUBARAN DAN PERUBAHAN STATUS

PT. SELAPARANG FINANSIAL Pasal 35

(1) Pembubaran, peleburan, penggabungan atau perubahanstatus PT.Selaparang Finansial ditetapkan dengan Persetu-juan DPRD.

(2) Pemegang Saham menunjuk likuidator dengan persetu-juan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah, jika PT.SelaparangFinansial dibubarkan.

(3) Semua kekayaan PT.Selaparang Finansial setelah diadakanlikuidasi dikuasai oleh Pemerintah Daerah.

(4) Pertanggung jawaban likuidator yang menyangkut tang-gung jawab pekerjaan yang telah diselesaikan olehnya,dilakukan oleh Pemegang Saham atas nama PemerintahDaerah.

(5) Dalam hal likuidasi, Pemerintah Daerah menanggungkerugian yang diderita oleh pihak ketiga, jika kerugian itudisebabkan neraca dan perhitungan laba rugi telahdisahkan tidak menggambarkan keadaan perusahaan yangsebenarnya.

B A B XVIII KETENTUAN PERALIHAN

Pasal 36 Klinik Usaha Bisnis yang ada selama ini, tetap melaksanakankegiatannya sampai dengan terbentuknya PT. SelaparangFinansial berdasarkan Peraturan Daerah ini.

B A B XIX

KETENTUAN PENUTUP

Sosialisasi Peraturan Daerah 233

Page 22: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

Pasal 37 Dengan berlakunya Peraturan Daerah ini, maka KeputusanBupati Lombok Timur Nomor 27 Tahun 2001 tentang Pem-bentukan, Susunan Organisasi dan Tatakerja Klinik UsahaBisnis Kab.Lombok Timur dinyatakan tidak berlaku lagi.

Pasal 38 Hal-hal yang belum diatur dalam Peraturan Daerah ini akandiatur lebih lanjut dengan Peraturan Bupati sepanjangmengenai pelaksanaannya.

Pasal 39 Peraturan Daerah ini mulai berlaku pada tanggaldiundangkan. Agar setiap Orang dapat mengetahuinya, memerintahkanPengundangan Peraturan Daerah ini dengan Penempatannyapada Lembaran Daerah Kabupaten Lombok Timur.

Ditetapkan di Selong pada tanggal 27 Juni 2006 BUPATI LOMBOK TIMUR

Cap. t td. H.MOH ALI BIN DACHLAN

Ditetapkan di Selong pada tanggal 27 Juni 2006 SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR

Cap. t t d. LALU NIRWAN

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR

TAHUN 2006 NOMOR 8 Sosialisasi Peraturan Daerah 234

Page 23: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

P E N J E L A S A N ATAS

PERATURAN DAERAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR NOMOR 15 TAHUN 2006

TENTANG PENDIRIAN PT SELAPARANG FINANSIAL

I. U M U M Bahwa dengan makin meningkatnya perkembangan

sosial ekonomi masyarakat serta meningkatnyapelayanan jasa yang diberikan Pemerintah kepadamasyarakat melalui Klinik Usaha Bisnis menyebabkankeperluan dana yang dibutuhkan makin meningkat, makaguna meningkatkan kemampuan dan kualitaspengelolaannya perlu lebih ditingkatkan sehinggakeberadaan Klinik Usaha Bisnis bersama-sama denganLembaga Keuangan lainnya dapat menunjangpeningkatan efisiensi kegiatan perekonomian Daerah danNasional. Untuk mengantisipasi hal tersebut PemerintahDaerah perlu meningkatkan status Klinik Usaha Bisnismenjadi Perseroan Terbatas dengan menetapkannyadalam Peraturan Daerah yang mengatur tentangPendirian PT. Selaparang Finansial.

Klinik Usaha Bisnis adalah salah satu Badan UsahaMilik Daerah (BUMD) Milik Pemerintah KabupatenLombok Timur yang berfungsi sebagai penunjang saranaperekonomian dan pembangunan daerah serta sebagaisalah satu sarana untuk memperoleh sumber pendapatanasli daerah dalam rangka pembangunan daerah.

Sosialisasi Peraturan Daerah 235

Page 24: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

Hal ini sejalan dengan gerak langkah, perkembanganpembangunan yang sedang dan akan dilaksanakan diKabupaten Lombok Timur, dimana penyediaan dana darisumber-sumber Pendapatan Asli Daerah memerlukanpenanganan yang lebih intensif.

Untuk mencapai target tersebut, dan dengan makinmeningkatnya pembangunan dan sosial ekonomimasyarakat, maka Keputusan Bupati Lombok TimurNomor 27 Tahun 2001 tentang Pembentukan, susunanorganisasi dan tatakerja Klinik Usaha Bisnis KabupatenLombok Timur dirasakan sudah tidak sesuai lagi denganperkembangan keadaan dewasa ini dan oleh karenanyaperlu disempurnakan agar sesuai dengan ketentuanperaturan perundangan.

II. PASAL DEMI PASAL

Pasal 1 Cukup jelas.

Pasal 2 Cukup jelas.

Pasal 3 Cukup jelas.

Pasal 4 Ayat (1)

Cukup jelas. Ayat (2)

Cukup jelas.

Sosialisasi Peraturan Daerah 236

Page 25: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

Ayat (3) Cukup jelas.

Pasal 5 Ayat (1)

Cukup jelas. Ayat (2)

Cukup jelas. Ayat (3)

Cukup jelas.

Pasal 6 Cukup jelas.

Pasal 7 Ayat (1)

Cukup jelas. Ayat (2)

Cukup jelas.

Pasal 8 Ayat (1)

Cukup jelas. Ayat (2)

Cukup jelas.

Pasal 9 Cukup jelas.

Pasal 10 Cukup jelas.

Sosialisasi Peraturan Daerah 237

Page 26: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

Pasal 11 Ayat (1)

Cukup jelas. Ayat (2)

Cukup jelas. Ayat (3)

Cukup jelas.

Pasal 12 Ayat (1)

Cukup jelas. Ayat (2)

Cukup jelas. Ayat (3)

Cukup jelas. Ayat (4)

Cukup jelas.

Pasal 13 Ayat (1)

Cukup jelas. Ayat (2)

Cukup jelas.

Pasal 14 Ayat (1)

Cukup jelas. Ayat (2)

Cukup jelas.

Sosialisasi Peraturan Daerah 238

Page 27: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

Ayat (3) Cukup jelas.

Ayat (4) Cukup jelas.

Pasal 15 Cukup jelas.

Pasal 16 Ayat (1)

Cukup jelas. Ayat (2)

Cukup jelas. Ayat (3)

Cukup jelas. Ayat (4)

Cukup jelas.

Pasal 17 Ayat (1)

Cukup jelas. Ayat (2)

Cukup jelas. Ayat (3)

Cukup jelas. Ayat (4)

Cukup jelas.

Sosialisasi Peraturan Daerah 239

Page 28: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

Pasal 18 Ayat (1)

Cukup jelas. Ayat (2)

Cukup jelas. Ayat (3)

Cukup jelas. Ayat (4)

Cukup jelas. Ayat (5)

Cukup jelas.

Pasal 19 Ayat (1)

Cukup jelas. Ayat (2)

Cukup jelas. Ayat (3)

Cukup jelas.

Pasal 20 Ayat (1)

Cukup jelas. Ayat (2)

Cukup jelas.

Pasal 21 Cukup jelas.

Sosialisasi Peraturan Daerah 240

Page 29: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

Pasal 22 Cukup jelas.

Pasal 23 Cukup jelas.

Pasal 24 Ayat (1)

Cukup jelas. Ayat (2)

Cukup jelas. Ayat (3)

Cukup jelas.

Pasal 25 Ayat (1)

Cukup jelas. Ayat (2)

Cukup jelas.

Pasal 26 Cukup jelas.

Pasal 27 Cukup jelas.

Pasal 28 Ayat (1)

Cukup jelas. Ayat (2)

Cukup jelas.

Sosialisasi Peraturan Daerah 241

Page 30: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

Pasal 29 Cukup jelas.

Pasal 30 Ayat (1)

Cukup jelas. Ayat (2)

Cukup jelas. Ayat (3)

Cukup jelas.

Pasal 31 Ayat (1)

Cukup jelas.

Pasal 32 Ayat (1)

Cukup jelas. Ayat (2)

Cukup jelas. Ayat (3)

Cukup jelas. Ayat (4)

Cukup jelas.

Pasal 33 Ayat (1)

Cukup jelas. Ayat (2)

Cukup jelas. Sosialisasi Peraturan Daerah 242

Page 31: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

Pasal 34 Ayat (1)

Cukup jelas. Ayat (2)

Cukup jelas. Ayat (3)

Cukup jelas. Ayat (4)

Cukup jelas.

Pasal 35 Ayat (1)

Cukup jelas. Ayat (2)

Cukup jelas. Ayat (3)

Cukup jelas. Ayat (4)

Cukup jelas. Ayat (5)

Cukup jelas.

Pasal 36 Cukup jelas.

Pasal 37 Cukup jelas.

Pasal 38 Cukup jelas.

Sosialisasi Peraturan Daerah 243

Page 32: PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR - …ditjenpp.kemenkumham.go.id/files/ld/2006/KabupatenLombokTimur-2006-15.pdf · PENDIRIAN PT.SELAPARANG FINANSIAL ... dan/atau pembubarannya ditetapkan

Pasal 39 Cukup jelas.

TAMBAHAN LEMBARAN DAERAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR

NOMOR 7

Sosialisasi Peraturan Daerah 244