pembuatan file booting pada usb flash disk dengan menggunakan tool cmd (commant prompt)

10
Instalasi Sistem Operasi Microsoft Windows 7 Pembuatan File Booting Pada USB Flash Disk Dengan Menggunakan Tool cmd (commant prompt) Alat dan Bahan : Hardware: 1. Laptop/Netbook/PC 1 Unit 2. USB Flash Disk 2.0 Min. 4 GB 1 Buah Software: 1. Tool cmd pada windows masing-masing 2. Master Virtual DVD Room seperti Ultra ISO Langkah-langkah Praktikum: A. Pemformatan USB Flash Disk agar dapat dibuatkan file booting Untuk membuat USB Flash Disk dapat dibaca saat pertama kali menghidupkan Komputer kita harus terlebih dahulu membuat file booting kedalam USB Flash Disk. Langkah-langkah pembuatan booting di USB Flash Disk sebagai berikut: 1. Klik tombol Start lalu klik All Program kemudian klik pilih Run . 2. Setelah program Run tampil ketikkan perintah cmd kemudian klik OK sehingga tampil tool command prompt cmd seperti gambar dibawah ini: 1

Upload: eko-ady-s-arpansa

Post on 26-Dec-2015

21 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

jarkom

TRANSCRIPT

Page 1: Pembuatan File Booting Pada USB Flash Disk Dengan Menggunakan Tool cmd (commant prompt)

Instalasi Sistem Operasi Microsoft Windows 7

Pembuatan File Booting Pada USB Flash Disk Dengan Menggunakan Tool

cmd (commant prompt)

Alat dan Bahan :

Hardware:

1. Laptop/Netbook/PC 1 Unit

2. USB Flash Disk 2.0 Min. 4 GB 1 Buah

Software:

1. Tool cmd pada windows masing-masing

2. Master Virtual DVD Room seperti Ultra ISO

Langkah-langkah Praktikum:

A. Pemformatan USB Flash Disk agar dapat dibuatkan file booting

Untuk membuat USB Flash Disk dapat dibaca saat pertama kali menghidupkan

Komputer kita harus terlebih dahulu membuat file booting kedalam USB Flash Disk.

Langkah-langkah pembuatan booting di USB Flash Disk sebagai berikut:

1. Klik tombol Start lalu klik All Program kemudian klik

pilih Run .

2. Setelah program Run tampil ketikkan perintah cmd kemudian klik OK sehingga tampil

tool command prompt cmd seperti gambar dibawah ini:

1

Page 2: Pembuatan File Booting Pada USB Flash Disk Dengan Menggunakan Tool cmd (commant prompt)

3. Ketikkan perintah Diskpart pada cmd kemudian klik Allow apabila diminta maka tool

Diskpart akan mucul seperti gambar dibawah ini:

4. Ketikkan perintah List Disk pada tool Diskpart sehingga tampil daftar hard disk

komputer dan USB Flash Disk yang terkoneksi dengan komputer seperti gambar

dibawah ini:

5. Secara Default Hard Disk internal komputer terbaca sebagai Disk 0 dan USB Flashdisk

yang telah terpasang ke komputer sebagai Disk 1 selain itu dapat juga di bedakan

dengan besar kapasitas (size) Disknya. Ketikkan perintah Select Disk 1 pada halaman

DiskPart sehingga tampil tulisan Disk 1 is now the selected disk seperti gambar

dibawah ini:

6. Ketikkan perintah Clean pada halaman DiskPart sehingga tampil tulisan DiskPart

succeeded in cleaning seperti gambar dibawah ini:

2

Page 3: Pembuatan File Booting Pada USB Flash Disk Dengan Menggunakan Tool cmd (commant prompt)

7. Ketikkan perintah Create Partition Primary pada halaman DiskPart sehingga tampil

tulisan DiskPart succeeded in creating the specified partition seperti gambar dibawah

ini:

8. Ketikkan perintah Select Partition 1 pada halaman DiskPart sehingga tampil tulisan

Partition 1 is now the selected partition seperti gambar dibawah ini:

9. Ketikkan perintah Active pada halaman DiskPart sehingga tampil tulisan DiskPart

marked the current partition is active seperti gambar dibawah ini:

10. Ketikkan perintah format fs = ntfs pada halaman DiskPart untuk memformat USB Flash

Disk berjalan dan tunggu sampai proses formatnya selesai sehingga tampil tulisan

seperti gambar dibawah ini: 100 percent completed, DiskPart successfully formated

the volume seperti gambar dibawah ini:

11. Ketikkan perintah Assign pada halaman DiskPart sehingga tampil tulisan DiskPart

successfully assigned the drive or mount point seperti gambar dibawah ini:

12. Ketikkan perintah Exit pada halaman DiskPart sehingga kita keluar dari tool DiskPart.

B. Instalasi aplikasi Ultra ISO dengan langkah-langkah sebagai berikut:

1. Mengekstrak master software Ultra ISO ke Hardisk komputer. Kemudian menjalankan

file setup.exe dengan mengklik kiri 2 x

file tersebut sehingga tampil halaman awal untuk menginstall software Ultra ISO seperti

gambar dibawah ini:

3

Page 4: Pembuatan File Booting Pada USB Flash Disk Dengan Menggunakan Tool cmd (commant prompt)

2. Klik tombol Next > untuk melanjutkan proses installasi sehingga tampil halaman

Licence Agreement seperti gambar di bawah ini:

3. Memilih pilihan I accept the agreement yang menandai anda setuju dengan

kesepakatan tersebut dan menekan tombol Next > sehingga tampil halaman Select

Destination Location seperti gambar dibawah ini:

4

Page 5: Pembuatan File Booting Pada USB Flash Disk Dengan Menggunakan Tool cmd (commant prompt)

4. Secara Default folder instalasi software Ultra ISO adalah di C:\Program Files\

UltraISO, apabila ingin diubah silahkan diubah tapi kalau tidak dilanjutkan menekan

tombol Next > sehingga tampil halaman Select Star Menu Folder seperti gambar

dibawah ini:

5. Secara Default Folder Star Menu bernama UltraISO dan disimpan dalam C, apabila

ingin diubah silahkan diubah tapi kalau tidak dilanjutkan menekan tombol Next >

sehingga tampil halaman Select Additional Task seperti gambar dibawah ini:

5

Page 6: Pembuatan File Booting Pada USB Flash Disk Dengan Menggunakan Tool cmd (commant prompt)

6. Secara Default ke-3 pilihan langsung dicentang, apabila ingin diubah silahkan diubah

tapi kalau tidak dilanjutkan menekan tombol Next > sehingga tampil halaman Ready to

Install seperti gambar dibawah ini:

7. Halaman ini bertujuan memastikan data-data yang akan diinstal pada komputer anda

apabila setuju silahkan menekan tombol Install sehingga proses install berjalan dan

tunggu sampai selesai. Apabila selesai maka akan tampil halaman Completing the

UltraISO Setup Wizard seperti gambar dibawah ini:

6

Page 7: Pembuatan File Booting Pada USB Flash Disk Dengan Menggunakan Tool cmd (commant prompt)

8. Klik tombol Finish sehingga instalasi selesai sehingga software UltraISO otomatis akan

berjalan seperti gambar dibawah ini:

9. Me-mount-kan file Master Sistem Operasi Microsoft Windows 7 dengan mengklik

menu Mount to Virtual Drive agar Master Windows 7 dapat dijalankan secara Virtual

seperti gambar dibawah ini:

10. Memilih letak file Master Sistem Operasi Microsoft Windows 7 agar file tersebut dapat

dijalankan seperti gambar dibawah ini:

7

Page 8: Pembuatan File Booting Pada USB Flash Disk Dengan Menggunakan Tool cmd (commant prompt)

11. Klik tombol Mount agar file tersebut dijalankan.

C. Pembuatan File Booting Sistem Operasi Microsoft Windows 7 kedalam USB Flash

Disk dengan langkah-langkah sebagai berikut:

1. Menjalankan kembali tool cmd dengan langkah sebelumnya kemudian mengetikkan

perintah E: atw F: atw G: tergantung pada nama Device Virtual CD pada kasus ini

bernama Device E: seperti gambar dibawah ini:

2. Mengetikkan perintah CD Boot pada cmd seperti gambar dibawah ini:

3. Mengetikkan perintah bootsect.exe/nt 60 G: pada cmd sehingga tampil tulisan seperti

gambar dibawah ini:

4. Kopikan seluruh file yang ada dalam Master Windows 7 kedalam USB Flash

Disksehingga USB Flash Disk dapat digunakan untuk install ulang.

8

Page 9: Pembuatan File Booting Pada USB Flash Disk Dengan Menggunakan Tool cmd (commant prompt)

5. Ketikkan perintah Exit sehingga kita keluar dari program cmd dan proses pembuatan file

booting pada USB Flash Disk yang diinginkan selesai.

9