pembahasan atas rekomendasi pokja 3, wnpg xi … · pembahasan atas rekomendasi pokja 3, wnpg xi...

17
Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI PENINGKATAN PENJAMINAN KEAMANAN DAN MUTU PANGAN: Untuk Pencegahan Stunting dan Peningkatan Mutu SDM Bangsa dalam Rangka Mencapai Tujuan Pembangunan Berkelanjutan Dedi Fardiaz Departemen Ilmu dan Teknologi Pangan, dan SEAFAST Center INSTITUT PERTANIAN BOGOR Dedi Fardiaz Keamanan & Mutu Pangan, WNPG XI, 3-4 Juli, 2018 1

Upload: duongnguyet

Post on 11-Apr-2019

228 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI … · Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI PENINGKATAN PENJAMINAN KEAMANAN DAN MUTU PANGAN: ... Strategic Analysis dari Laporan

Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI PENINGKATAN PENJAMINAN KEAMANAN DAN MUTU PANGAN: Untuk Pencegahan Stunting dan Peningkatan Mutu SDM Bangsa

dalam Rangka Mencapai Tujuan Pembangunan Berkelanjutan

Dedi Fardiaz Departemen Ilmu dan Teknologi Pangan, dan SEAFAST Center

INSTITUT PERTANIAN BOGOR

Dedi Fardiaz Keamanan & Mutu Pangan, WNPG XI, 3-4 Juli, 2018 1

Page 2: Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI … · Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI PENINGKATAN PENJAMINAN KEAMANAN DAN MUTU PANGAN: ... Strategic Analysis dari Laporan

Kerangka befikir logis program penjaminan keamanan dan mutu pangan di Indonesia (POKJA 3, WNPG XI, Gambar 6) 1. Penguatan Sistem Nasional dan

Kelembagaan Keamanan dan Mutu Pangan (National Food Control System; NFCS)

2. Program Penguatan Penelitian dan Pengembangan (R&D) dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM) Keamanan dan Mutu Pangan

3. Program Penguatan Pengembangan Regulasi (Standar, Pedoman, dan Praktek yang baik) Keamanan dan Mutu Pangan

4. Penguatan Program Pembinaan dan Pengawasan Keamanan dan Mutu Pangan

5. Program Penguatan Komunikasi, Informasi, Edukasi dan Advokasi (KIEA) Keamanan dan Mutu Pangan

Dedi Fardiaz Keamanan & Mutu Pangan, WNPG XI, 3-4 Juli, 2018 2

Page 3: Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI … · Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI PENINGKATAN PENJAMINAN KEAMANAN DAN MUTU PANGAN: ... Strategic Analysis dari Laporan

DF, 2018

Menjamin Keamanan dan Mutu Pangan untuk Mencegah Stunting

Dedi Fardiaz Keamanan & Mutu Pangan, WNPG XI, 3-4 Juli, 2018 3

Page 4: Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI … · Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI PENINGKATAN PENJAMINAN KEAMANAN DAN MUTU PANGAN: ... Strategic Analysis dari Laporan

DF, 2018

Menyebabkan timbulnya Penyakit Bawaan Pangan (Foodborne Disease)

Menjamin Keamanan dan Mutu Pangan untuk Mencegah Stunting

Dedi Fardiaz Keamanan & Mutu Pangan, WNPG XI, 3-4 Juli, 2018 4

Page 5: Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI … · Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI PENINGKATAN PENJAMINAN KEAMANAN DAN MUTU PANGAN: ... Strategic Analysis dari Laporan

Menyebabkan timbulnya Penyakit Bawaan Pangan (Foodborne Disease)

Menghindari atau mencegah konsumsi pangan tercemar adalah upaya untuk menghindari Penyakit Bawaan Pangan (Foodborne Disease)

Bagaimana caranya?

1. Mengatur (melalui regulasi, standarisasi, good practices, dsb)

2. Membina (Pelaku Usaha Pangan, konsumen, masyarakat secara umum)

3. Mengawasi (melalui pencegahan dan penegakan secara hukum)

Menjamin Keamanan dan Mutu Pangan untuk Mencegah Stunting

Dedi Fardiaz Keamanan & Mutu Pangan, WNPG XI, 3-4 Juli, 2018 5

Page 6: Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI … · Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI PENINGKATAN PENJAMINAN KEAMANAN DAN MUTU PANGAN: ... Strategic Analysis dari Laporan

Menyebabkan timbulnya Penyakit Bawaan Pangan (Foodborne Disease)

Menjamin Keamanan dan Mutu Pangan untuk Mencegah Stunting

RPP KEAMANAN PANGAN, pengganti PP No. 28/2004 Pangan Tercemar, Pasal 39 (1) Setiap Orang dilarang mengedarkan Pangan

tercemar. (2) Pangan tercemar sebagaimana dimaksud pada

ayat (1) berupa Pangan yang: a. mengandung bahan beracun, berbahaya, atau

yang dapat membahayakan kesehatan atau jiwa manusia;

b. mengandung cemaran yang melampaui ambang batas maksimal yang ditetapkan;

c. mengandung bahan yang dilarang digunakan dalam kegiatan atau proses Produksi Pangan;

d. mengandung bahan yang kotor, busuk, tengik, terurai, atau mengandung bahan nabati atau hewani yang berpenyakit atau berasal dari bangkai;

e. diproduksi dengan cara yang dilarang; dan/atau

f. sudah kedaluwarsa. Dedi Fardiaz Keamanan & Mutu Pangan, WNPG XI, 3-4 Juli, 2018 6

Page 7: Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI … · Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI PENINGKATAN PENJAMINAN KEAMANAN DAN MUTU PANGAN: ... Strategic Analysis dari Laporan

Menghindari atau mencegah konsumsi pangan tercemar adalah upaya untuk menghindari Penyakit Bawaan Pangan (Foodborne Disease)

Bagaimana caranya?

1. Mengatur (melalui regulasi, standarisasi, good practices, dsb)

2. Membina (Pelaku Usaha Pangan, konsumen, masyarakat secara umum)

3. Mengawasi (melalui pencegahan dan penegakan secara hukum)

1. Penguatan Sistem Nasional dan Kelembagaan Keamanan dan Mutu Pangan (National Food Control System; NFCS)

2. Program Penguatan Penelitian dan Pengembangan (R&D) dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM) Keamanan dan Mutu Pangan

3. Program Penguatan Pengembangan Regulasi (Standar, Pedoman, dan Praktek yang baik) Keamanan dan Mutu Pangan

4. Penguatan Program Pembinaan dan Pengawasan Keamanan dan Mutu Pangan

5. Program Penguatan Komunikasi, Informasi, Edukasi dan Advokasi (KIEA) Keamanan dan Mutu Pangan

Menjamin Keamanan dan Mutu Pangan untuk Mencegah Stunting

Dedi Fardiaz Keamanan & Mutu Pangan, WNPG XI, 3-4 Juli, 2018 7

Page 8: Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI … · Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI PENINGKATAN PENJAMINAN KEAMANAN DAN MUTU PANGAN: ... Strategic Analysis dari Laporan

Penguatan Sistem Nasional dan Kelembagaan Keamanan dan Mutu Pangan (National Food Control System; NFCS) • Program Penguatan Penelitian dan

Pengembangan (R&D) dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM) Keamanan dan Mutu Pangan

• Program Penguatan Pengembangan Regulasi (Standar, Pedoman, dan Praktek yang baik) Keamanan dan Mutu Pangan

• Penguatan Program Pembinaan dan Pengawasan Keamanan dan Mutu Pangan

• Program Penguatan Komunikasi, Informasi, Edukasi dan Advokasi (KIEA) Keamanan dan Mutu Pangan

• Indonesia adalah negara pertama di ASEAN dan negara kedua di ASIA yang dievaluasi berdasarkan tool ini, dilaksanakan dari bulan April 2017 sampai Maret 2018

• Hasilnya menggambarkan profil NFCS saat ini, dan merupakan baseline-data NFCS untuk evaluasi periode-periode berikutnya

• Strategic Analysis dan Logical Framework Matrix sudah tersedia, dan Action Plan akan disusun segera Dedi Fardiaz Keamanan & Mutu Pangan, WNPG XI, 3-4 Juli, 2018 8

Page 9: Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI … · Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI PENINGKATAN PENJAMINAN KEAMANAN DAN MUTU PANGAN: ... Strategic Analysis dari Laporan

Penguatan Sistem Nasional dan Kelembagaan Keamanan dan Mutu Pangan (National Food Control System; NFCS) Segera dibentuk Badan Pangan Nasional sesuai amanat UU No 18 (2012) tentang Pangan, yang di dalamnya terdapat bagian yang berperan sebagai “Koordinator Nasional Penjaminan Keamanan dan Mutu Pangan” atau “Otoritas Nasional Keamanan Pangan”.

Berdasarkan rekomendasi NFCS Assesment Report: the Coordinating Committee for Food Safety Network (JKPN = Jejaring Keamanan Pangan Nasional) menjadi sentral koordinasi kegiatan NFCS

Realitas: • Badan Pangan Nasional sejak diamanatkan tahun 2012 sampai saat

ini belum terbentuk (atau sulit dibentuk?); • Kementerian, Lembaga, dan Pemerintah Provinsi/Kab/Kota sudah

melaksanakan pengawasan pangan sesuai dengan kewenangannya masing-masing, meskipun dalam kondisi masih terbatas;

• JKPN (Jejaring Keamanan Pangan Nasional) yang terbentuk 13 Mei 2004 sampai sekarang masih aktif, meskipun dengan segala keterbatasan. Bahkan JKPN sudah diperkuat dengan INRASFF, INARAC, dan JLPPI.

Dedi Fardiaz Keamanan & Mutu Pangan, WNPG XI, 3-4 Juli, 2018 9

Page 10: Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI … · Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI PENINGKATAN PENJAMINAN KEAMANAN DAN MUTU PANGAN: ... Strategic Analysis dari Laporan

Dedi Fardiaz Keamanan & Mutu Pangan, WNPG XI, 3-4 Juli, 2018 10

INARAC (Indonesia Risk Assessment Center)

Keterpaduan Pengawasan Pangan Secara Nasional Melalui JKPN

JKPN (Jejaring Keamanan Pangan Terpadu) beranggotakan K/L terkait

INRASFF (Indonesia Rapid Alert System for Food and Feed)

Page 11: Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI … · Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI PENINGKATAN PENJAMINAN KEAMANAN DAN MUTU PANGAN: ... Strategic Analysis dari Laporan

Dedi Fardiaz Keamanan & Mutu Pangan, WNPG XI, 3-4 Juli, 2018 11

Logical Framework Matrix dikembangkan dari Strategic Analysis NFCS Assessment Recommendations

Page 12: Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI … · Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI PENINGKATAN PENJAMINAN KEAMANAN DAN MUTU PANGAN: ... Strategic Analysis dari Laporan

Dedi Fardiaz Keamanan & Mutu Pangan, WNPG XI, 3-4 Juli, 2018 12

Page 13: Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI … · Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI PENINGKATAN PENJAMINAN KEAMANAN DAN MUTU PANGAN: ... Strategic Analysis dari Laporan

Dedi Fardiaz Keamanan & Mutu Pangan, WNPG XI, 3-4 Juli, 2018 13

Page 14: Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI … · Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI PENINGKATAN PENJAMINAN KEAMANAN DAN MUTU PANGAN: ... Strategic Analysis dari Laporan

Dedi Fardiaz Keamanan & Mutu Pangan, WNPG XI, 3-4 Juli, 2018 14

Page 15: Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI … · Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI PENINGKATAN PENJAMINAN KEAMANAN DAN MUTU PANGAN: ... Strategic Analysis dari Laporan

Dedi Fardiaz Keamanan & Mutu Pangan, WNPG XI, 3-4 Juli, 2018 15

Page 16: Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI … · Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI PENINGKATAN PENJAMINAN KEAMANAN DAN MUTU PANGAN: ... Strategic Analysis dari Laporan

Dedi Fardiaz Keamanan & Mutu Pangan, WNPG XI, 3-4 Juli, 2018 16

Page 17: Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI … · Pembahasan atas Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI PENINGKATAN PENJAMINAN KEAMANAN DAN MUTU PANGAN: ... Strategic Analysis dari Laporan

Dedi Fardiaz Keamanan & Mutu Pangan, WNPG XI, 3-4 Juli, 2018 17

KESIMPULAN BAHASAN

1. Rekomendasi yang disampaikan POKJA 3, WNPG XI dalam Perningkatan Penjaminan Keamanan dan Mutu Pangan sudah sangat lengkap dan komprehensif, hanya saja perlu pemilihan prioritas program yang diusulkan.

2. Dalam rangka Peningkatan Penjaminan Keamanan dan Mutu Pangan untuk mencegah Stunting, sebaiknya diperkuat dan diaktifkan lembaga koordinasi yang ada dan sudah berjalan, seperti halnya JKPN (Jejaring Keamanan Pangan Nasional) termasuk INRASFF sebagai Risk Manager, INARAC sebagai Risk Assessor, dan JLPPI sebagai bagian yang berperan dalam Pengujian, tanpa harus dimulai dengan membentuk lembaga koordinasi yang baru.

3. Sebaiknya Rekomendasi POKJA 3, WNPG XI disinkronkan dengan Hasil Strategic Analysis Rekomendasi FAO/WHO NFCSA, dan RPP Keamanan Pangan yang sudah disusun.

4. Logical Framework Matrix yang sudah disusun berdasarkan Strategic Analysis dari Laporan NFCS Assessment dapat dipertimbangkan sabagai bahan untuk melengkapi rekomendasi POKJA 3, WNPG XI.