parker i zing

3
Parkerizing adalah metode untuk melindungi permukaan besi dan baja dari korosi dan meningkatkan ketahanan melalui penerapan lapisan konversi elektrokimia. Parkerizing umumnya digunakan olehGunsmith di seluruh dunia pada coating untuk senjata dan peralatan militer (mil-spec) sebagai alternatif yanglebih efektif dari bluing yang merupakan lapisan lain konversi elektrokimia yang dikembangkan sebelumnya. Hal ini juga digunakan secara luas pada spare part otomotif, dan peralatan mesin industri lainnya untuk melindungi bagian logam yang rentan dari korosi. Proses Parkerizing tidak dapat diterapkan pada logam non-ferrous seperti aluminium, kuningan, atau tembaga. Hal yang sama tidak dapat diterapkan pada baja yang mengandung sejumlah besar nikel, atau stainless steel. Pelapisan dengan proses Parkerizing menghasilkan warna dari abu-abu terang, abu-abu kehijauan, sampai dengan hitam tergantung dari jenis tingkat kekerasan bahan logam yang diproses tersebut, kemudian menjadikan permukaan menjadi bertextur dengan efek doff atau matt yg sangat unik. Mengenal Seri Alumunium dgn Perubahan Warna saat proses anodizing Kita dapat mengenali serie Alumunium dengan perubahan warna saat proses anodizing. perubahan warna ini terlihat untuk anodize type II dan lebih nyata pada anodize type III. Setelah proses anodizing (sebelum proses pewarnaan), logam aluminium alloy akan mengalami perubahan warna menjadi gray, dark-gray, green, gray-green, bronze, gray-brown maka perubahan warna logam ini lah yg menjadi patokan perkiraan untuk kelompok seri alumunium alloy tersebut (ini hanya patokan dasar sedangkan untuk lebih akurat bawa ke lab) berikut adalah tabel seri aluminium 11xx sd 70xx dan (M) kandungan pencampur utama alloy, serta (C) Perubahan warna aluminium setelah anodizing (tanpa proses pewarnaan) . Pengertian Anodize dan Etching Anodize Anodisasi adalah proses pembentukan lapisan oksida pada logam dengan cara mereaksikan atau mengkorosikan logam aluminium menggunakan oksigen (O2) yang diambil dari larutan elektrolit sebagai media sehingga terbentuk lapisan oksida. Proses ini

Upload: basyariari

Post on 18-Dec-2015

66 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

Parker i Zing

TRANSCRIPT

Parkerizingadalah metode untuk melindungi permukaan besi dan baja dari korosi dan meningkatkan ketahanan melalui penerapan lapisan konversi elektrokimia. Parkerizing umumnya digunakan olehGunsmithdi seluruh dunia pada coating untuk senjata dan peralatan militer(mil-spec) sebagai alternatif yanglebih efektif dari bluing yang merupakan lapisanlain konversi elektrokimia yang dikembangkan sebelumnya. Hal ini juga digunakan secara luas pada spare part otomotif, dan peralatan mesin industri lainnya untuk melindungi bagian logam yang rentan dari korosi.

Proses Parkerizing tidak dapat diterapkan pada logam non-ferrous seperti aluminium, kuningan, atau tembaga. Hal yang sama tidak dapat diterapkan pada baja yang mengandung sejumlah besar nikel, atau stainless steel.

Pelapisan dengan proses Parkerizing menghasilkan warnadari abu-abu terang, abu-abu kehijauan, sampai dengan hitamtergantung dari jenis tingkat kekerasan bahan logam yang diproses tersebut, kemudian menjadikan permukaan menjadi bertextur dengan efekdoff atau mattyg sangat unik.

Mengenal Seri Alumunium dgn Perubahan Warna saat proses anodizingKita dapat mengenali serie Alumunium dengan perubahan warna saat proses anodizing. perubahan warna ini terlihat untuk anodize type II dan lebih nyata pada anodize type III.Setelah proses anodizing (sebelum proses pewarnaan), logam aluminium alloy akan mengalami perubahan warna menjadigray, dark-gray, green, gray-green, bronze, gray-brownmaka perubahan warna logam ini lah yg menjadi patokan perkiraan untuk kelompok seri alumunium alloy tersebut (ini hanya patokan dasar sedangkan untuk lebih akurat bawa ke lab) berikut adalah tabel seri aluminium 11xx sd 70xx dan (M) kandungan pencampur utama alloy, serta (C) Perubahan warna aluminium setelah anodizing (tanpa proses pewarnaan) .

Pengertian Anodize dan EtchingAnodizeAnodisasi adalah proses pembentukan lapisan oksida pada logam dengan cara mereaksikan atau mengkorosikan logam aluminium menggunakan oksigen (O2) yang diambil dari larutan elektrolit sebagai media sehingga terbentuk lapisan oksida. Proses ini juga disebut sebagai anodic oxidation yang prinsipnya hampir sama dengan proses pelapisan dengan cara listrik (elektroplatting). Proses utama, dalam oksidasi anoda alumunium memerlukan larutan asam sulfat, asam kromat atau campuran asam sulfat dan asam oksalat.Guna meningkatkan nilai aluminium dari aspek dekoratif baik untuk keperluan reklame, advertising ataupun yang lainnya perlu dilakukan proses finishing, seperti pewarnaan dengan bahan dan metode tersendiri misalnya screen printing yang kita kenal dengan istilah sablon. Pewarnaan alumunium juga telah dikembangkan melalui pelapisan anodizing yang membuat tampilan logam aluminium tersebut lebih menarik agar menambah nilai ekonomis. Namun demikian perlu diketahui bahwa tidak semua jenis alumunium dapat dianodize.Selain ramah lingkungan sesuai arahan dari FDA, USDA, ELV, WEEE dan RoHS, Anoda tidak memerlukan penggunaan logam berat sehingga tidak menghasilkan limbah beracun. Substrat yang dapat anodized adalah aluminium, titanium, dan magnesium. Seiring dengan spesifikasi material, Hard anoda tentu lebih mahal karena kebutuhan energi yang meningkat terkait dengan proses tersebut, biaya ini dihitung sesuai ukuran bagian, instruksi proses, kemasan, dll. Silahkan hubungi kami untuk mendapatkan penawaran terbaik.EtchingEtching adalah teknik seni grafis yang dikenal sebagai intaglio, Etching merupakan teknik untuk memberi dimensi atau kedalaman pada material biasanya berupa pelat logam seperti stainless dan kuningan. Dimensi atau kedalaman dimaksud hampir serupa dengan grafir atau laser engrave, yaitu memunculkan lapisan material yang ada di bawah permukaan. Perbedaan etching dengan grafir atau laser engrave hanya pada teknik yang digunakan. Kedalaman menggunakan teknik grafir dihasilkan oleh sinar laser, sedangkan kedalaman menggunakan teknik Etching dihasilkan oleh proses kimiawi dengan cara melarutkan material sehingga lapisan akan nampak sesuai desain yang kita buat.