paparan publik kuartal 3 september 2018€¦ · ketidakakuratan di sini atau kelalaian di sini yang...

18
4 Desember 2018 PT ANABATIC TECHNOLOGIES TBK Paparan Publik Kuartal 3 – September 2018

Upload: others

Post on 19-Oct-2020

5 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 4 Desember 2018PT ANABATIC TECHNOLOGIES TBK

    Paparan PublikKuartal 3 – September 2018

  • Click to edit Master title style

    Click to edit Master text style

    Materi dalam presentasi ini telah disiapkan oleh PT Anabatic Technologies Tbk (“Anabatic”) dan merupakan informasi latar belakang umum tentangkinerja bisnis Grup Anabatic saat ini pada tanggal presentasi ini dan dapat berubah tanpa pemberitahuan sebelumnya.

    Informasi ini diberikan dalam bentuk ringkasan dan tidak dimaksudkan untuk lengkap. Informasi dalam presentasi ini, termasuk informasi perkiraankeuangan, tidak boleh dianggap sebagai saran atau rekomendasi untuk investor atau calon investor dalam kaitannya dengan memegang, membeli ataumenjual sekuritas atau produk keuangan atau instrumen lain dan tidak memperhitungkan tujuan investasi khusus mereka, situasi keuangan ataukebutuhan. Sebelum bertindak atas informasi apa pun, pembaca harus mempertimbangkan kelayakan informasi yang berkaitan dengan hal-hal ini,setiap dokumen penawaran yang relevan dan khususnya, pembaca harus mencari nasihat keuangan independen.

    Presentasi ini dapat berisi pernyataan mengenai proyeksi ke depan (forward-looking statements) termasuk pernyataan mengenai niat kami, keyakinanatau harapan saat ini berkenaan dengan bisnis dan operasi Anabatic, kondisi pasar, hasil operasi dan kondisi keuangan, kecukupan modal, ketentuanspesifik dan praktik manajemen risiko. Pembaca diperingatkan untuk tidak terlalu bergantung pada pernyataan-pernyataan ke depan ini; kinerja masalalu bukan merupakan indikasi kinerja masa depan yang dapat diandalkan. Anabatic tidak berkewajiban untuk mengumumkan secara terbuka hasil darisetiap revisi terhadap pernyataan mengenai proyeksi ke depan ini untuk mencerminkan peristiwa atau keadaan setelah tanggal presentasi ini untukmencerminkan kejadian yang tidak terduga.

    Kami melepaskan tanggung jawab atau pertanggungjawaban apapun yang timbul yang dapat dibawa atau diderita oleh siapa pun sebagai akibatbertindak atas dasar seluruh atau sebagian dari isi presentasi ini dan baik Anabatic maupun perusahaan afiliasinya dan/atau masing-masing pihaknyakaryawan dan/atau agen menerima tanggung jawab atas segala kesalahan, kelalaian, kelalaian atau sebaliknya, dalam laporan ini dan setiapketidakakuratan di sini atau kelalaian di sini yang mungkin timbul.

    Disclaimer

  • Click to edit Master title style

    Click to edit Master text style

    Agenda

    1. Profil Perusahaan

    2. Strategi Bisnis & Pengembangan

    3. Kinerja Keuangan

  • Click to edit Master title style

    Click to edit Master text style

    Profil Perusahaan1

  • Click to edit Master title style

    Click to edit Master text style

    5

    Tonggak Sejarah

    Didirikan pada tahun 2002, Anabatic Technologies (IDX:ATIC) terus bertumbuh setiap tahunnya hingga saat ini merupakan salah satu perusahaan penyedia solusi teknologi informasi (TI) papan atas.

    Anabatic terus berinovasi dalam hal pengembangan bisnis dan perluasan kepemimpinan pasar domestik maupun regional.

    2011:

    2013

    2003

    Anak usaha PT ComputradeTechnology

    International beroperasi

    &

    Akuisisi PT Karyaputra

    Suryagemilang

    2011

    Mencapai nilaipenjualan bersih

    sebesar Rp 1T

    2013

    Investasi gedungGraha Anabatic

    untuk menunjangkegiatan operasional

    2014

    Perluasan pasar keregional

    mencakup

    Filipina, Malaysia

    & India

    2015

    Melakukan IPO pada tanggal 8 Juli

    2016

    Perluasan pasar keTimur Tengah

    & Afrika

    2017

    Anak usaha PT

    Anabatic Digital Raya beroperasi

    2018

    2018Melakukan aksi

    korporasi

    dengan menerbitkanobligasi konversiuntuk kegiatanekspansi bisnis

    &

    pengembanganproduk

    2014:

    2015

    2016:

    2017

    2003 :

    2010

    2002

    Anabatic Technologies

    didirikan dan mulaiberoperasi dengan

    misi menjadi

    “the foremost IT company in the

    region”

  • Click to edit Master title style

    Click to edit Master text style

    Susunan Komisaris

    Handoko A. TanuadjiPresiden Komisaris

    A.F. Warsito Hans TanudjajaKomisaris

    Betti S. AlisjahbanaKomisaris Independen

    Susunan Direksi

    Hendra HalimDirektur Independen

    AdriansyahDirektur

    Hiromitsu FujinoDirektur

    Harry Surjanto HambaliPresiden Direktur

    Susunan Manajemen

    6

  • Click to edit Master title style

    Click to edit Master text style

    Anabatic menyediakan solusi one-stop shopping experience atas produk TI dari berbagai brand ternama serta produk danjasa yang dikembangkan sendiri oleh Anabatic untuk pelanggan melalui tiga lini bisnis utama.

    Mission Critical Digital Solution (MCDS)

    Digital Enriched Outsourcing Service (DEOS)

    Cloud & Digital Platform Partner (CDPP)

    Menyediakan solusi Mission-Critical & Digital untuk integrasiend to end sistem :

    • Perbankan & Asuransi Digital

    • Cyber Security

    • Software Assurance & Testing

    • Cloud & XaaS

    Menyediakan Layananoutsourcing proses bisnis yang komprehensif dan terintergrasi.

    • Layanan sumber daya manusia

    • Layanan TI terkait BPO

    • Layanan proses bisnis

    • Menyediakan solusi high-end infrastruktur TI untuk B2B

    • Mendistribusikan produkkomputer dan perangkatlainnya melalui jaringan tokofisik dan online.

    • Menyediakan fasilitaspelatihan, tes perangkatkeras dan layanan migrasiperangkat lunak

    Segmen Bisnis

    7

  • Click to edit Master title style

    Click to edit Master text style

    Pelanggan & Mitra Bisnis

    INSURANCE & MULTIFINANCE

    BANK

    SOLUTION PROVIDER PARTNER

    8

  • Click to edit Master title style

    Click to edit Master text style

    2016• IBM Top Transformation

    Business Partner• IBM Top Security Business

    Partner• Top TSS 2016• Top System Distribution

    20162015• IBM Business Partner of

    The Year - Security Business Partner

    • IBM Business Partner of The Year - Systems Hardware Business Partner

    • IBM Business Partner of The Year - Mobility Business Partner

    2013• Microsoft NSI - In

    recognition of Securing key wins on the SQL Enterprise Platform

    • Microsoft Country Partner of The Year Award

    2012

    • Microsoft Government Partner of The Year Award

    • Microsoft National System Integrator Partner

    2011, 2012, 2014• Temenos Sales

    Award

    2015• SAP Indonesia

    The Best Mobility Deal

    2016Best Distributor of The Year 2016

    2017• Specialized Partner of The

    Year - Indonesia Top Value Added Distributor

    • Partner of The Year: Mid Market PaaS / IaaS Cloud – ASEAN

    • Oracle Platinum Partner

    2017• Best Distributor of The

    Year 2016 HPE point Next Highest order Packaged Consulting Services

    • Fastest Growing Aruba Distribution Mid Market

    • Best Sales Hybrid IT Distribution Mid Market

    • Fastest Growing Hybrid IT Distribution All Segment

    • APJ Distribution of The Year

    Penghargaan - Brand

    9

  • Click to edit Master title style

    Click to edit Master text style

    Strategi Bisnis & Pengembangan2

  • Click to edit Master title style

    Click to edit Master text style

    Tiga faktor utama yang menjadi fokus atas

    strategi bisnis dan pertumbuhan Anabatic

    untuk mencapai tujuan jangka menengah Anabatic menjadi

    World Class IT Company

    MemperdalamPenetrasi Pasar Global

    IntensifikasiProduk Anabatic

    R&P Teknologi Baru& Strategis

    Strategi Bisnis & Pengembangan

    11

  • Click to edit Master title style

    Click to edit Master text style• Membangun kerjasama dengan mitra strategisuntuk meningkatkan daya saing dan penetrasi pasar

    Memperdalam Penetrasi Pasar Global

    12

    1

    MALAYSIA, SINGAPURA, THAILAND & INDOCHINA

    TIMUR TENGAH & AFRIKA

    FILIPINA

    • Menyediakan portofolio produk OSL Anabaticbeserta layanan TI terkait

    • Menyediakan layanan BPO untuk melayani industriperbankan dan keuangan

    • Menyediakan portofolio produk OSL Anabaticbeserta layanan TI terkait

  • Click to edit Master title style

    Click to edit Master text style

    Intensifikasi Produk Anabatic

    13

    2

    • Pengembangan lebih lanjut atas produk-produk Anabatic dalam hal teknologi, fiturdan kehandalan

    • Meningkatkan kegiatan pemasaran produk-produk Anabatic dalam hal branding, pemasaran dan penjualan

    • Mengembangkan bisnis/produk baru sebagaiantisipasi perkembangan tren pasar dan industri

    PRODUK ANABATIC

    Banking Solution

    Micro Finance

    Insurance

    BPO Solution

    Cyber Security

    On Trace FLEXA

    SIEM

  • Click to edit Master title style

    Click to edit Master text style

    R&P Teknologi Baru & Strategis

    14

    3

    • Meningkatkan kegiatan riset dan pengembangan terkait produk QR Payment, Artificial Intelligence / Machine Learning, Internet of Things (IoT) dan Blockchain

    • Meningkatkan investasi pada Business Innovation untuk memprediksipenerapan teknologi baru untukmengantisipasi perkembangan pasar TI

    Fokus Riset & Pengembangan (R&P)

    AI/ Machine Learning

    IoTBlockchain

    Target Pasar

    Perbankan Asuransi

    QR Payment

    Multifinance

  • Click to edit Master title style

    Click to edit Master text style

    Kinerja Keuangan3

  • Click to edit Master title style

    Click to edit Master text style

    Ikhtisar Keuangan – Laba Rugi Konsolidasi

    • Dari sisi operasi bisnis, kinerja Anabatic untuk periode kuartal 3 – 2018 mengalami peningkatan yang cukupmemuaskan. Penjualan meningkat sebesar 19% dan laba usaha meningkat sebesar 20% yang didukung pertumbuhanpasar industri TI di Indonesia dari pelanggan B2B maupun B2C meskipun ditengah terjadinya pelemahan kurs Rupiah.

    • Pelemahan kurs yang terjadi sepanjang tahun memberikan dampak negatif kerugian selisih kurs yang menyebabkanpenurunan laba neto periode berjalan menjadi sebesar Rp17 milyar.

    Laporan Laba Rugi KonsolidasiSep-18 Sep-17

    %

    (dalam Miliar Rupiah) perubahanPenjualan Neto 3.732 3.148 19%

    Beban Pokok Penjualan 3.157 2.666 18%

    Laba Bruto 575 482 19%

    Beban Usaha 426 358 19%

    Laba Usaha 149 124 20%

    Laba (rugi) selisih kurs - neto (16) (1) -1500%

    Pendapatan Bunga 8 11 -27%

    Beban Bunga (89) (80) -11%

    Pendapatan (Beban) Lain-lain (1) (0) N/A

    Beban Pajak Penghasilan (34) (20) -70%

    Dampak penyesuaian proforma 0 1 -100%

    Laba Neto Periode Berjalan 17 35 -51%

    Diatribusikan kepada Pemilik Entitas Induk (14) 12 -217%

    Diatribusikan kepada Kepentingan Non-Pengendali 31 23 35%

    16

  • Click to edit Master title style

    Click to edit Master text style

    Ikhtisar Keuangan – Neraca Konsolidasi

    • Posisi keuangan Anabatic pada kuartal 3 – 2018 bertumbuh stabil dimana jumlah aset meningkat sebesar 18% dari akhirtahun 2017. Peningkatan aset dikontribusi dari tambahan sisa dana hasil penerbitan obligasi dimana posisi kas dansetara kas meningkat menjadi sebesar Rp544 milyar.

    • Jumlah liabilitas meningkat sebesar 25% dikarenakan tambahan fasilitas pinjaman terkait kebutuhan modal kerja danjuga utang obligasi sebesar Rp 551 milyar untuk kepentingan ekspansi, pengembangan produk dan pelunasan utang.

    Neraca Keuangan KonsolidasiSep-18 Dec-17

    %

    (dalam Miliar Rupiah) perubahan

    Kas dan setara kas 544 331 64%

    Piutang Usaha 1.132 1.059 7%

    Aset lancar Lain-lain 1.446 1.173 23%

    Aset tetap bersih 503 516 -3%

    Aset tidak lancar 222 179 24%

    Jumlah Aset 3.847 3.258 18%

    Utang Bank Jangka Pendek 1.277 1.233 4%

    Utang Usaha 345 435 -21%

    Utang Jangka Pendek Lain-lain 571 585 -2%

    Utang Bank Jangka Panjang 269 146 84%

    Utang Obligasi 551 0 N/A

    Utang Jangka Panjang Lain-lain 50 56 -11%

    Jumlah Liabilitas 3.063 2.455 25%

    Ekuitas Entitas Induk 555 595 -7%

    Kepentingan Non-Pengendali 229 208 10%

    Jumlah Ekuitas 784 803 -2%

    Jumlah Liabilitas dan Ekuitas 3.847 3.258 18% 17

  • Click to edit Master title style

    Click to edit Master text stylePT Anabatic Technologies TbkAlamat Korespondensi:Graha AnabaticJl. Scientia Boulevard Kav. U2 Summarecon Serpong Tangerang, Banten 15811 - Indonesia

    For further information please contact: E: [email protected]