pa-bima.go.id · web viewtanggal 21 agustus 2001 tentang perubahan keputusan ketua mahkamah agung...

23
KEPUTUSAN KETUA PENGADILAN AGAMA BIMA NOMOR: W22-A5/ 125 /KU.00.3/I/SK/2018 TENTANG BIAYA PERKARA PADA PENGADILAN AGAMA BIMA KETUA PENGADILAN AGAMA BIMA MENIMBANG : a. Bahwa Biaya Perkara sebagaimana tersebut dalam Surat Keputusan Ketua Pengadilan Agama Bima Nomor: W22-A5/10/KU.00.3/I/SK/2017 tanggal 03 Januari 2017 tentang Biaya Perkara Pada Pengadilan Agama Bima masa berlakunya telah berakhir sehingga harus dicabut dan dinyatakan tidak berlaku lagi; b. c. Bahwa oleh karena Surat Keputusan Ketua Pengadilan Agama Bima sebagaimana disebutkan dalam huruf a diatas telah dicabut dan dinyatakan tidak berlaku lagi, maka dipandang perlu untuk menetapkan kembali Surat Keputusan Ketua Pengadilan Agama Bima tentang Biaya Perkara pada Pengadilan Agama Bima tahun 2018 disesuaikan dengan situasi dan kondisi riil dilapangan pada saat ini; Bahwa untuk menentukan besarnya Biaya Perkara di Pengadilan Agama Bima, disamping memperhatikan kondisi riil di lapangan, juga mempedomani Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2008 tentang Jenis dan Tarif Atas Jasa Penerimaan Negara Bukan Pajak yang berlaku pada Mahkamah Agung RI dan Badan Peradilan yang berada di bawahnyadan Peraturan Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor 3 Thaun 2012 tentang Biaya Proses Penyelesaian Perkara dan Pengelolaannya pada Mahkamah Agung dan Badan Peradilan yang berada di bawahnya; MENGINGAT : 1. Undang-Undang Nomor 14 Tahun 1970 sebagaimana diubah dengan Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2004 dan perubahan kedua dengan Undang-Undang Nomor 48 tahun 2009; 2. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 Jo. PP Nomor 9 Tahun 1975; 3. Undang-Undang Nomor 14 Tahun 1985 sebagaimana diubah dengan Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2004; 4. Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1989 sebagaimana diubah dengan Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2006 dan perubahan dengan Undang-Undang Nomor 50 Tahun 2009; 5. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 1987 Tentang Pendapatan Negara Bukan Pajak; 6. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 Tentang Keuangan

Upload: phungnguyet

Post on 24-Apr-2019

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

KEPUTUSAN KETUA PENGADILAN AGAMA BIMANOMOR: W22-A5/ 125 /KU.00.3/I/SK/2018

TENTANGBIAYA PERKARA PADA PENGADILAN AGAMA BIMA

KETUA PENGADILAN AGAMA BIMA

MENIMBANG : a. Bahwa Biaya Perkara sebagaimana tersebut dalam Surat Keputusan Ketua Pengadilan Agama Bima Nomor: W22-A5/10/KU.00.3/I/SK/2017 tanggal 03 Januari 2017 tentang Biaya Perkara Pada Pengadilan Agama Bima masa berlakunya telah berakhir sehingga harus dicabut dan dinyatakan tidak berlaku lagi;

b.

c.

Bahwa oleh karena Surat Keputusan Ketua Pengadilan Agama Bima sebagaimana disebutkan dalam huruf a diatas telah dicabut dan dinyatakan tidak berlaku lagi, maka dipandang perlu untuk menetapkan kembali Surat Keputusan Ketua Pengadilan Agama Bima tentang Biaya Perkara pada Pengadilan Agama Bima tahun 2018 disesuaikan dengan situasi dan kondisi riil dilapangan pada saat ini;Bahwa untuk menentukan besarnya Biaya Perkara di Pengadilan Agama Bima, disamping memperhatikan kondisi riil di lapangan, juga mempedomani Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2008 tentang Jenis dan Tarif Atas Jasa Penerimaan Negara Bukan Pajak yang berlaku pada Mahkamah Agung RI dan Badan Peradilan yang berada di bawahnyadan Peraturan Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor 3 Thaun 2012 tentang Biaya Proses Penyelesaian Perkara dan Pengelolaannya pada Mahkamah Agung dan Badan Peradilan yang berada di bawahnya;

MENGINGAT : 1. Undang-Undang Nomor 14 Tahun 1970 sebagaimana diubah dengan Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2004 dan perubahan kedua dengan Undang-Undang Nomor 48 tahun 2009;

2. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 Jo. PP Nomor 9 Tahun 1975;3. Undang-Undang Nomor 14 Tahun 1985 sebagaimana diubah dengan

Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2004;4. Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1989 sebagaimana diubah dengan

Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2006 dan perubahan dengan Undang-Undang Nomor 50 Tahun 2009;

5. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 1987 Tentang Pendapatan Negara Bukan Pajak;

6. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 Tentang Keuangan Negara;7. Undang-Undang Nomor 13 Tahun 1985 Tentang Bea Materai;8. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 Tentang Perbendaharaan Negara9. Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2000 Tentang Perubahan Tarif

Biaya Materai dan Besarnya Batas Pengenaan Harga Nominal yang dikenakan Biaya Materai;

10.Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 53 Tahun 2008 tentang jenis tarif dan tarif atas jenis Penerimaan Negara Bukan Pajak yang berlaku pada Mahkamah Agung RI dan Badan Peradilan yang berada dibawahnya;

11.Keputusan Ketua Mahkamah Agung RI Nomor: KMA/42/SK/III/2002 Tanggal 7 Maret 2002 Tentang Perubahan Keputusan Ketua Mahkamah Agung RI Nomor: KMA/027A/SK/VI/2000 Tanggal 20 Juni 2000 Tentang Biaya Perkara Perdatayang dimohonkan Kasasi danPeninjauan Kembali;

12.Keputusan Ketua Mahkamah Agung RI Nomor: KMA/042/SK/VIII/2001

Tanggal 21 Agustus 2001 Tentang Perubahan Keputusan Ketua Mahkamah Agung RI Nomor: KMA/027A/SK/VI/2000 Tanggal 20 Juni 2000 Tentang Biaya Perkara Perdata dan Tata Usaha Negara yang dimohonkan Kasasi dan Peninjauan Kembali;

13.Pasal 145 Rbg Ayat (4) Tentang Biaya Perkara14.Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2009 Tentang Perubahan Kedua atas

Undang-Undang Nomor 14 Tahun 1985 dan Peraturan Mahkamah Agung RI Nomor 02 Tahun 2009 Tentang Biaya Proses Penyelesaian Perkara dan Pengelolaannya Pada Mahkamah [Agung RI dan Badan Peradilan yang berada dibawahnya;

MEMPERHATIKAN : 1. Keputusan Ketua Pengadilan Tinggi Agama Mataram Nomor:W22-A/1193/KU.03.2/VIII/2008 Tanggal 28 Agustus 2008 Perihal perintah untuk menerapkan Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2008 dan Nomor:W22-A/564/KU.03.2/XI/2008 Tanggal 17 Desember 2008 Tentang Biaya Perkara Banding pada Pengadilan Tinggi Agama Mataram;

2.

3.

Surat Edaran Hasil rumusan Pertemuan Ketua Mahkamah Syari’ah Provinsi/Ketua PTA seluruh Indonesia tentang Standarisasi Panjar Biaya Perkara dan Clien Service Prosedur Berperkara secara Prodeo dan Pelaksanaan Sidang Keliling;Hasil rumusan Penyamaan Persepsi Tentang Sidang Keliling, Perkara Prodeo dan Biaya Proses pada Pengadilan Tingkat Pertama Wilayah Pengadilan Tinggi Agama Mataram, tanggal 15 November 2013;

MEMUTUSKAN

MENETAPKAN : PERTAMA : Mencabut dan menyatakan tidak berlaku lagi Surat Keputusan Ketua

Pengadilan Agama Bima Nomor: NomorW22-A5/10/KU.00.3/I/SK/2017 tanggal 03 Januari 2017 tentang Biaya Perkara Pada Pengadilan Agama Bima tahun 2017.Menetapkan Surat Keputusan Ketua Pengadilan Agama Bima Nomor: W22-A5/125/KU.00.3/I/SK/2018 tanggal 22 Januari 2018 tentang Biaya Perkara pada Pengadilan Agama Bima tahun 2018 sebagai berikut;

KEDUA : a. Biaya Pendaftaran perkara gugatan/permohonan pada Pengadilan Agama Bima sebesar Rp. 30.000,-

b. Biaya ATK Perkara Pada Pengadilan Agama Bima sebesar Rp. 50.000,-c. Biaya Materai sebesar Rp. 6.000,-d. Biaya Redaksi sebesar Rp. 5.000,-e. Biaya Proses Penyelenggaraan Peradilan, macam dan besarnya Biaya

Masing-masing sebagai berikut:1. Biaya 1 (satu) kali Panggilan, Pemberitahuan dan Teguran dipungut

sesuai jarak jauh dekatnya perjalanan yang harus ditempuh, yaitu:a. Radius I (satu) sebesar Rp. 70.000,-b. Radius II (dua) sebesar Rp. 100.000,-c. Radius III (tiga) sebesar Rp. 125.000,-d. Radius IV / Daerah Sulit sebesar Rp.150.000,- s/d 420.000,-

2. Rincian dan besarnya Biaya Masing-Masing Daerah/Desa/Dusun disebutkan dalam lampiran Surat Keputusan ini;

3. Biaya Panggilan, Pemberitahuan, Teguran, dan pengumuman melalui Mass Media sebesar biaya perjalanan jurusita ke kantor redaksi Mass Media atau sesuai Radius menurut Lampiran Surat Keputusan ini ditambah dengan biaya yang harus disetor kepada Mass Media sebesar ketentuan yang berlaku pada Mass Media tersebut;

4. Biaya Pemanggilan saksi apabila pihak-pihak berperkara menguasakan kepada Pengadilan Agama, dipungut sesuai dengan

jauh dekatnya jarak/radius menurut lampiran Surat Keputusan ini;5. Biaya Saksi Ahli dipungut sesuai dengan kebutuhan6. Biaya peletakan/Pengangkatan/Sita dan pelaksanaan Eksekusi

ditetapkan sesuai rincian biaya perkara dalan Surat Keputusan ini;7. Biaya Penyelenggaraan Peradilan yang meliputi Biaya untuk

pemanggilan para pihak termasuk penyelesaian permohonan pertolongan pembagian harta peninggalan dipungut 2 (dua) kali untuk penggugat/pemohon dan 3 (tiga) kali untuk tergugat/termohon serta biaya panggilan ikrar talak masing-masing ditambah 1 (satu) kali;

8. Biaya penyampaian salinan putusan/penetapan kepada para pihak dipungut sesuai radius masing-masing 1 (satu) kali;

KETIGA : Princian biaya perkara pada Pengadilan Agama Bima sebagai berikut:1. BIAYA PERKARA TINGKAT PERTAMA

1) Biaya Pendaftaran _______________________ Rp. 30.000,-2) Biaya Pendaftaran Sita Jaminan_____________ Rp. 25.000,-3) Biaya Materai ___________________________ Rp. 6.000,-4) Biaya ATK Perkara _______________________ Rp. 50.000,-5) Biaya Redaksi ___________________________ Rp. 5.000,-6) Biaya Proses yaitu biaya panggilan/Pemberitahuan

masing-masing tiap orang dipungut sesuai dengan radius menurut lampiran Surat Keputusan ini.

2. BIAYA PERKARA TINGKAT BANDING1) Biaya Pengiriman Berkas Perkara Banding pada

PTA Mataram ______________________________Rp. 150.000,-

2) Pemberitahuan pernyataan Banding/penyerahan memori, kontra memori, Inzage, dan Pemberitahuan isi putusan Banding serta panggilan bila ada perintah pemeriksaan tambahan masing-masing untuk setiap orang dipungut sesuai dengan radius menurut lampiran Surat Keputusan ini

3) Biaya Pengiriman Berkas ke PTA Mataram _______ Rp. 100.000,-

3. BIAYA PERKARA TINGKAT KASASI1) Biaya perkara Kasasi yang dikirim ke MA RI ______ Rp. 500.000,-2) Pemberitahuan pernyataan Kasasi/penyerahan

memori, kontra memori, Inzage, dan Pemberitahuan isi putusan Banding serta panggilan bila ada perintah pemeriksaan tambahan masing-masing untuk setiap orang dipungut sesuai dengan radius menurut lampiran Surat Keputusan ini

3) Biaya Pemberkasan dan Pengiriman berkas ke MA RI_______________________________________

Rp. 100.000,-

4. BIAYA PERKARA TINGKAT PENINJAUAN KEMBALI1) Biaya perkara Peninjauan Kembali yang dikirim ke

MARIRp.2.500.000,-

2) Pemberitahuan pernyataan Peninjauan Kembali/penyerahan memori, kontra memori, Inzage, dan Pemberitahuan isi putusan Banding serta panggilan bila ada perintah pemeriksaan tambahan masing-masing untuk setiap orang dipungut sesuai dengan radius menurut lampiran Surat Keputusan ini

3) Biaya Pemberkasan dan Pengiriman berkas ke MA RI_______________________________________

Rp. 100.000,-

5. BIAYA SITA1) Biaya Materai Penetapan ____________________ Rp. 6.000,-2) Biaya Pemberitahuan pelaksanaan sita Kepada

Penggugat dan kepada lurah/kepala desa setempat dipungut Tergugat sesuai dengan radius pada lampiran Surat Keputusan ini;

3) Biaya 2 (dua) orang saksi @Rp. 50.000,- ________ Rp. 100.000,-4) Biaya Penyampaian berita acara penyitaan kepada

Penggugat dan Tergugat dan kepada lurah/kepala desa setempat dipungut sesuai dengan radius pada lampiran Surat Keputusan ini;

5) Biaya Pencatatan/pengangkatan sita dipungut sesuai tariff BPN;

6) Biaya penyapaian berita acara penyitaan kepada BPN;

Rp. 100.000,-

6. BIAYA PEMERIKSAAN SETEMPAT1) Biaya Pemberitahuan pelaksanaan pemeriksaan

setempat 1 (satu) kali P+T setempat 1 (satu) kali serta lurah/kepala desa setempat dipungut sesuai dengan jarak radius pada lampiran Surat Keputusan ini;

2) Biaya Petugas kelurahan/desa ________________ Rp. 150.000,-

7. BIAYA SITA EKSEKUSI1) Biaya Pemberitahuan pelaksanaan Sita Eksekusi 1

(satu) kali P+T setempat 1 (satu) kali serta lurah/kepala desa setempat dipungut sesuai dengan jarak radius pada lampiran Surat Keputusan ini;

8. BIAYA PRA EKSEKUSIBiaya Pemeriksaan Lokasi atau Pemeriksaan Objek yang akan di Eksekusi

Rp. 1.500.000,-

9. BIAYA EKSEKUSI1) Biaya panggilan untuk Anmaning kepada pihak

Pemohon dan Terrmohon eksekusi ditarik sesuai radius;

2) Biaya Pemberitahuan pelaksanaan eksekusi kepada pemohon dan termohon eksekusi serta lurah/Kepala Desa setempat dipungut sesuai dengan jarak radius pada Lampiran Surat keputusan ini;

3) Biaya untuk 2 (dua) orang saksi 4) Biaya penyapaian salinan Berita Acara Eksekusi

kepada Pemohon dan Termohon eksekusi serta lurah/kepala desa setempat serta POLRI dipungut sesuai dengan jarak radius pada Lampiran Surat keputusan ini;

5) Biaya penyerahan/pencatatan Berita Acara Eksekusi kepada BPN dipungut sesuai tariff BPN;

6) Biaya Pemberitahuan Pengamanan Eksekusi kepada POLRI ditarik sesuai radius;

7) Biaya materai penetapan ____________________ Rp. 6.000,-8) Biaya lelang ditarik sesuai dengan tarif yang

berlaku pada juru lelang;9) Biaya Pelaksanaan Eksekusi Rp. 3.000.000,-

KEEMPAT : Jenis-jenis Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) yang harus dipungut dan disetor ke kas Negara adalah sebagai berikut:

Jenis-Jenis Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP)

Satuan Tarif

1 2 3Hak-Hak Kepaniteraan Pada Peradilan Agama

Biaya Pendaftaran Gugatan/Permohonan Pada Pengailan _____________________

Per Perkara Rp. 30.000,-

Biaya Pendaftaran Permohonan Banding Biaya Pendaftaran Sita________________

Per PerkaraPer Perkara

Rp. 50.000,-Rp. 25.000,-

Hak-Hak Kepaniteraan Pada Mahkamah Agung RI

Biaya Pendaftaran Permohonan Kasasi ___ Per Perkara Rp. 50.000,-Biaya Peninjauan Kembali _____________ Per Perkara Rp. 200.000,-Permohonan Hak Uji Materil ____________ Per Perkara Rp. 50.000,-

Hak Kepaniteraan Lainnya1) Penyerahan Turunan/Salinan

Putusan/Penetapan Pengadilan _______Per Lembar Rp. 300,-

2) Hak Redaksi ______________________ Per Penetapan/Per Putusan

Rp. 5.000,-

3) Memperlihatkan surat kepada yang berkepentingan mengenai surat-surat yang tersipan di Kepaniteraan;________

Per Berkas Rp. 5.000,-

4) Mencarikan Surat yang tersimpan di arsip yang tidak dimintakan turunan

Per Berkas Rp. 10.000,-

5) Penyitaan/Eksekusi barang yang bergerak atau tidak bergerak dan untuk pencatatan pencabutan suatu penyitaan didalam berita acara turunan_________

Per Penetapan Rp. 25.000,-

6) Melakukan penjualan di muka umum/lelang atas suatu penyitaan didalam berita acara turunan_________

Per Penetapan Rp. 25.000,-

7) Pencatatan Pebuatan Akta atau Berita Acara Penyumpahan atau dari Putusan-putusan lainnya yang bukan sebagai akibat Putusan Pengadilan

8) Legalisasi tanda tangan_____________

Per Berita Acara /Per Putusan

Per Penetapan / Per Putusan

Rp. 50.000,-

Rp. 10.000,-

9) Pencatatan:a. Penyerahan Akta Kepaniteraan

yang dilakukan dalam hal diharuskan menurut Hukum ______

Per Akta Rp. 5.000,-

b. Penyerahan Akta Tersebut diatas oleh Panitera/Jurusita ___________

Per Akta Rp. 5.000,-

c. Penyerahan Surat dari Berkas Perkara

Per Berkas Rp. 5.000,-

10) Akta asli yang dibuat di Kepaniteraan, dikecualikan penyimpanan Akta Catatan Sipil dan Pemasukan atau pemindahan sesuatu Akta tersebut, begitu pula dari segala keterangan-keterangan tertulis yang dikeluarkan oleh Panitera dalam hal yang diharuskan oleh hukum ____________

Per Akta Rp. 5.000,-

11) Legalisasi dari satu atau lebih tanda tangan didalam Akta termasuk Akta Catatan Sipil, dengan tidak mengurangi yang telah ditetapkan dalam Ord. S. 1916 No. 46

Per Akta Rp. 5.000,-

12) Pendaftaran Surat Kuasa untuk mewakili pihak yang berperkara di Pengadilan ________

Per Surat Rp. 5.000,-

13) Biaya Pembuatan Surat Insidentil Per Surat Rp. 5.000,-14) Pengesahan Surat Dibawah Tangan Per Surat Rp. 5.000,-15) Uang Leges _____________________ Per Penetapan/

Per putusanRp. 3.000,-

KELIMA : Surat Keputusan ini, ulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan, maka akan diadakan perbaikan kembali sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : BimaTanggal : 22 Januari 2018Ketua Pengadilan Agama Bima

DR. H. Moh. Faishol Hasanuddin, SH., MH.NIP. 196311091991031004

Lampiran : Surat Keputusan Ketua Pengadilan Agama Bima

Nomor : W22-A5//KU.00.3/I/SK/2018

Tanggal : 02 Januari 2018

Tentang : Radius Biaya Perkara pada Pengadilan Agama Bima.

A. KOTA BIMA

NO. KECAMATAN KELURAHAN/DESA RADIUSBIAYA 1 X

PANGGILAN KETERANGAN

1 2 3 4 5 61. ASAKOTA 1. KELURAHAN JATIWANGI

2. KELURAHAN JATIBARU

3. KELURAHAN MELAYU

4. KELURAHAN KOLO

I

I

II

I

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.100.000,-

2. MPUNDA 1.KELURAHAN MONGGONAO

2. KELURAHAN SADIA

3. KELURAHAN PENATOI

4. KELURAHAN LEWIRATO

5. KELURAHAN MANDE

6. KELURAHAN MANGGEMACI

7. KELURAHAN MATAKANDO

8. KELURAHAN PANGGI

9. KELURAHAN SAMBINAE

10. KELURAHAN SANTI

I

I

I

I

I

I

I

I

I

I

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

3. RASANAE BARAT 1. KELURAHAN PANE

2. KELURAHAN NAE

3. KELURAHAN PARUGA

4. KELURAHAN SARAE

5. KELURAHAN TANJUNG

6. KELURAHAN DARA

I

I

I

I

I

I

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

4. R A B A 1. KEL. RABADOMPU BARAT

2. KEL. RABADOMPU TIMUR

3.KEL.RABANGODU SELATAN

4. KEL. RABANGODU UTARA

5. KELURAHAN PENARAGA

6. KELURAHAN KENDO

7. KELURAHAN NTOBO

- Lingk. Ndano Nae

8. KELURAHAN PENANAE

9. KELURAHAN RITE

10. KELURAHAN RONTU

I

I

I

I

I

I

I

DS

I

I

I

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp. 250.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Daerah Sulit

11. KELURAHAN NITU I Rp. 100.000,-

5. RASANAE TIMUR 1. KELURAHAN KUMBE

2. KELURAHAN DODU

3. KELURAHAN KODO

4. KELURAHAN LAMPE

5. KELURAHAN LELAMASE

6. KELURAHAN NUNGGA

- Lingk. Sori

- Lingk. Kabanta

7. KELURAHAN OI FO’O

I

I

I

I

II

II

II

II

III

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.70.000,-

Rp.100.000,-

Rp.70.000,-

Rp. 100.000,-

Rp. 250.000,-

Rp. 100.000,-

Daerah Sulit

B. KABUPATEN BIMA

NO. KECAMATAN KELURAHAN/DESA RADIUSBIAYA 1 X

PANGGILAN KETERANGAN

1 2 3 4 5 61. AMBALAWI 1. DESA KOLE

2. DESA RITE

3. DESA TOLOWATA

4. DESA NIPA

5. DESA TALAPITI

6. DESA MAWU

III

IV

IV

IV

IV

IV

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

2. B E L O 1. DESA CENGGU

2. DESA RUNGGU

3. DESA ROKA

4. DESA RENDA

5. DESA NGALI

6. DESA LIDO

7. DESA SOKI

8. DESA NCERA

9. DESA DIHA

III

IV

IV

IV

IV

III

III

IV

IV

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

3. B O L O 1. DESA SANOLO

2. DESA SONDOSIA

3. DESA DARUSSALAM

4. DESA BONTOKAPE

5. DESA TIMU

6. DESA LEU

7. DESA RATO

8. DESA RASABOU

9. DESA TAMBE

10. DESA KANANGA

IV

IV

IV

IV

IV

IV

IV

IV

IV

IV

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

11. DESA TUMPU

12. DESA RADA

13 DESA NGGEMBE

14. DESA KARA

IV

IV

IV

IV

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

4. LAMBITU 1. DESA KABORO

2. DESA KUTA

3. DESA TETA

4. DESA LONDU

5. DESA KAOWA

6. DESA SAMBORI

DS

DS

DS

DS

DS

DS

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

5. LAMBU 1. DESA HIDIRASA

2. DESA KALEO

3. DESA MONTA BARU

4. DESA LAMBU

5. DESA LANTA TIMUR

6. DESA LANTA BARAT

7. DESA MANGGE

8. DESA MELAYU

9. DESA NGGELU

10. DESA RATO

11. DESA SUMI

12. DESA SORO

- Dusun Baku

13 DESA SIMPASAI

14. DESA SANGGA

DS

III

III

DS

III

III

DS

III

DS

III

III

III

DS

III

III

Rp. 250,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 250,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 350,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 250,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

6. DONGGO 1. DESA BUMI PAJO

2. DESA DORIDUNGGA

3. DESA KALA

4. DESA MBAWA

5. DESA MPILI

6. DESA O’O

7. DESA PALAMA

8. DESA RORA

9. DESA NDANO MANGO

DS

IV

IV

IV

IV

IV

DS

IV

DS

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

7. LANGGUDU 1. DESA LAJU

- Dusun Dadi (RT.18, 19)

2. DESA DORO O’O

3. DESA WAWORADA

4. DESA ROMPO

5. DESA KARUMBU

6. DESA RUPE

IV

DS

IV

IV

IV

IV

IV

Rp. 200,000,-

Rp. 250,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Daerah Sulit

7. DESA SAMBANE

8. DESA KAWUWU

9. DESA DUMU

10. DESA KALODU

11. DESA KANGGA

12. DESA WADURUKA

13. DESA SORO AFU

14. DESA PUSU

15. DESA KARAMPI

16. DESA SARAE RUMA

DS

DS

DS

DS

DS

DS

DS

DS

DS

DS

Rp. 250,000,-

Rp. 250,000,-

Rp. 250,000,-

Rp. 250,000,-

Rp. 250,000,-

Rp. 400.000,-

Rp. 400.000,-

Rp. 400.000,-

Rp. 400.000,-

Rp. 400.000,-

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

8. MADAPANGGA 1. DESA BOLO

2. DESA RADE

3. DESA DENA

4. DESA NCANDI

5. DESA MONGGO

- Dusun Tolonggeru

6. DESA TONDA

7. DESA MPURI

8. DESA WORO

9. DESA CAMPA

10. DESA NDANO

11. DESA MADAWAU

IV

IV

IV

IV

IV

DS

IV

IV

IV

DS

IV

IV

Rp. 175,000,-

Rp. 175,000,-

Rp. 175,000,-

Rp. 175,000,-

Rp. 175,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 175,000,-

Rp. 175,000,-

Rp. 175,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 175,000,-

Rp. 175.000,-

Daerah Sulit

Daerah Sulit

9. MONTA 1. DESA BARALAU

2. DESA MONTA

3. DESA PELA

4. DESA SAKURU

5. DESA SIE

Dusun Diha

6. DESA TANGGA

7. DESA SIMPASAI

8. DESA WARO

8. DESA SONDO

9. DESA TANGGA BARU

10. DESA TOLOTANGGA

11. DESA TOLOUWI

12. DESA WILLAMACI

III

III

III

III

III

IV

III

III

IV

III

IV

IV

IV

IV

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 200.000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

10. PALIBELO 1. DESA PANDA

2. DESA BELO

3. DESA PADOLO

4. DESA BRE

5. DESA TONGGONDOA

I

II

II

II

II

Rp. 100,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

6. DESA TONGGORISA

7. DESA RAGI

8. DESA TEKE

9. DESA NTONGGU

10. DESA NATA

11. DESA DORE

12. DESA ROI

II

II

II

II

II

II

II

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

11. PARADO 1. DESA KANCA

2. DESA KUTA

3. DESA LERE

4. DESA PARADO RATO

Dusun Kumbe

5. DESA PARADO WANE

IV

IV

DS

IV

DS

IV

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 350,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 250,000,-

Rp. 200,000,-

Daerah Sulit

Daerah Sulit

12. WAWO 1. DESA KAMBILO

2. DESA KOMBO

3. DESA MARIA

4. DESA NTORI

5. DESA PESA

6. DESA RABA

7. DESA RIAMAU

8. DESA TARLAWI

II

II

II

II

II

II

DS

DS

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 250,000,-

Rp. 250,000,-

Daerah Sulit

Daerah Sulit

13. SAPE 1. DESA BAJO PULAU

2. DESA BOKE

3. DESA BUGIS

4. DESA BUNCU

5. DESA JIA

6. DESA KOWO

7. DESA LAMERE

8. DESA NAE

9. DESA NARU

10. DESA NARU BARAT

11. DESA PARANGINA

12. DESA POJA

13. DESA RAI OI

14. DESA RASABOU

15. DESA SARI

16. DESA TANAH PUTIH

17. DESA SANGIA

DS

III

III

III

III

III

III

III

III

III

III

DS

III

III

III

III

III

Rp. 200,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Daerah Sulit

Daerah Sulit

14. SOROMANDI 1. DESA BAJO

2. DESA PUNTI

4. DESA WADUKOPA

III

III

DS

Rp. 150,000,-

Rp. 150,000,-

Rp. 200,000,- Daerah Sulit

5. DESA KANANTA

6. DESA SAI

7. DESA SAMPUNGU

DS

DS

DS

Rp. 250,000,-

Rp. 350,000,-

Rp. 200,000,-

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

15. WERA 1. DESA BALA

2. DESA HIDIRASA

3. DESA NANGA WERA

4. DESA NTOKE

5. DESA NUNGGI

6. DESA MANDALA

7. DESA OITUI

8. DESA PAI, PAI DALAM

9. DESA SANGIANG

10. DESA TADEWA

11. DESA RANGGA SOLO

12. DESA WORA

13. TAWALI

14. DESA KALAJENA

DS

IV

IV

DS

IV

IV

DS

DS

IV

IV

IV

IV

IV

DS

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 250,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 250,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 200,000,-

Rp. 250,000,-

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

16. WOHA 1. DESA TALABIU

2. DESA RABAKODO

3. DESA TENTE

4. DESA NISA

5. DESA NARU

6. DESA SAMILI

7. DESA KALAMPA

8. DESA DADIBOU

9. DESA DONGGOBOLO

10. DESA PANDAI

11. DESA RISA

- Dusun Kumbe

12. DESA KELI

13. DESA TENGA

14. DESA PENAPALI

II

II

II

II

II

II

II

II

II

II

III

II

II

II

II

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 175,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

Rp. 125,000,-

17. SANGGAR 1. DESA BORO

2. DESA KORE

3. DESA OI SARO

4. DESA PIONG

5. DESA SANDUE

6. DESA TALOKO

DS

DS

DS

DS

DS

DS

Rp. 350,000,-

Rp. 350,000,-

Rp. 350,000,-

Rp. 350,000,-

Rp. 350,000,-

Rp. 350,000,-

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

18. TAMBORA 1. DESA KAWINDA NAE, SP 3

2. DESA KAWINDA TOI

3. DESA LABUHAN KANANGA

DS

DS

DS

Rp. 420,000,-

Rp. 420,000,-

Rp. 420,000,-

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Daerah Sulit

4. DESA OI TATANGA

5. DESA OI PANIHI

DS

DS

Rp. 420,000,-

Rp. 420,000,-

Daerah Sulit

Daerah Sulit

Ditetapkan di : BimaTanggal : 22 Januari 2018Ketua Pengadilan Agama Bima

DR. H. Moh. Faishol Hasanuddin, SH., MH.NIP. 196311091991031004