p7.2 kesepakatan kerjasama

6
LOGO KESEPAKATAN KERJASAMA

Upload: d3-perpustakaan-um-2014

Post on 09-Jan-2017

204 views

Category:

Education


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: P7.2 kesepakatan kerjasama

LOGO

KESEPAKATAN KERJASAMA

Page 2: P7.2 kesepakatan kerjasama

PERSETUJUAN KERJASAMA DIBAGI 2 JENIS YAITU :

Tertulis Lisan (Ucapan )

Page 3: P7.2 kesepakatan kerjasama

Persetujuan tertulis

1. Masing-masing perpustakaan menandatangani kesepakatan

2. Perpustakaan akan terikat pada ketentuan kerja sama

Page 4: P7.2 kesepakatan kerjasama

Contoh:

Library Acquisition Project yang dilakukan oleh Library of Congress untuk membeli buku terbitan IndonesiaKesepakatan ini para perpustakaan menyetujui ketentuan bahwa koleksi mereka boleh digunakan oleh perpustakaan lain melalui pinjam antar perpustakaan.

Page 5: P7.2 kesepakatan kerjasama

Tidak Tertulis (Lisan)

Perpustakaan peserta sepakat bekerja sama untuk mendayagunakan koleksi masing-masing namun kesepakatan itu tidak pernah tertulis

Contoh : Sejak pembentukan Jaringan dan Informasi di Bandung pada tahun 1971 hingga sekarang belum ada kesepakatan tertulis. Walaupun tidak tertulis terbukti bahwa kerjasama tersebut tetap berjalan

Contohnya Jaringan Dokumentasi dan Informasi Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) yang ada di Indonesia.

Page 6: P7.2 kesepakatan kerjasama

Katagori perjanjian berdasarkan jenis perpustakaan

Tipe tunggal artinya jaringan perpustakaan yang melibatkan hanya satu jenis perpustakaan saja. Contohnya jaringan perpustakaan umum, perpustakaan perguruan tinggi

Tipe ganda ialah jaringan perpustakaan yang mencakup lebih dari 1 jenis perpustakaan. Contohnya perpustakaan umum dan perpustakaan khusus.