p u t u s a n nomor 425/pdt/2018/pt mdn pengadilan … tanah warisan penggugat berupa surat...

32
PENGADILAN TIN PENGADILAN TINGGI MEDAN AN TINGGI MEDAN Halaman 1 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Pengadilan Tinggi Medan yang memeriksa dan memutus perkara- perkara perdata pada pengadilan tingkat banding, telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara antara: Suriaty, jenis kelamin perempuan, umur 53 tahun, tempat tinggal Jalan Seroja Raya Nomor 14 Lingkungan VII Kelurahan Tanjung Selamat Kecamatan Medan Tuntungan Kota Medan, dalam hal ini diwakili oleh Kuasa Hukumnya, 1. Suplinta Ginting, S.H., M.H., 2. Suranta R. Tarigan,S.H., M.H., 3. Frengki Bukit,S.H.., kesemuanya para Advokat dan Konsultan Hukum pada Kantor Hukum “Suplinta Ginting dan Rekan” beralamat di Jalan Palas VI Nomor I B Kelurahan Simpang Selayang Kecamatan Medan Tuntungan Kota Medan, berdasarkan Surat Kuasa Khusus tanggal 14 Desember 2017 yang selanjutnya disebut sebagai Pembanding semula Penggugat; Melawan: 1. Binur Lidya Delmei Hutajulu, A.Mk., jenis kelamin Perempuan, Umur 44 tahun, tempat tinggal Perum Taman Pesona Indah Nomor 6 Kelurahan Tanjung Selamat Kecamatan Medan Tuntungan Kota Medan, dalam hal ini diwakili oleh Kuasa Hukumnya, ABDUR ROZZAK HARAHAP,.H, 2. AKHIYAR IDRIS SAGALA,S.H, 3. ADE LESMANA,S.H, 4. M.HAIKAL HAMZAH LUBIS,S.H kesemuanya Advocat dan Konsultan Hukum pada Kantor Hukum “SAGALA, HARAHAP, LESMANA & ASSOCIATES LAW OFFICE beralamat di Jl. Padang Golf,Kompleks CBD Polonia Blok B-71, Kelurahan Sukadamai, Kecamatan Medan Polonia, Kota Medan,Sumatera Utara, berdasarkan Surat Kuasa Khusus tanggal 8 Januari 2018, selanjutnya disebut sebagai Terbanding I semula Tergugat-I;

Upload: vanbao

Post on 02-Aug-2019

217 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 1 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

Pengadilan Tinggi Medan yang memeriksa dan memutus perkara-

perkara perdata pada pengadilan tingkat banding, telah menjatuhkan putusan

sebagai berikut dalam perkara antara:

Suriaty, jenis kelamin perempuan, umur 53 tahun, tempat tinggal Jalan

Seroja Raya Nomor 14 Lingkungan VII Kelurahan

Tanjung Selamat Kecamatan Medan Tuntungan Kota

Medan, dalam hal ini diwakili oleh Kuasa Hukumnya, 1.

Suplinta Ginting, S.H., M.H., 2. Suranta R. Tarigan,S.H.,

M.H., 3. Frengki Bukit,S.H.., kesemuanya para Advokat

dan Konsultan Hukum pada Kantor Hukum “Suplinta

Ginting dan Rekan” beralamat di Jalan Palas VI Nomor I

B Kelurahan Simpang Selayang Kecamatan Medan

Tuntungan Kota Medan, berdasarkan Surat Kuasa

Khusus tanggal 14 Desember 2017 yang selanjutnya

disebut sebagai Pembanding semula Penggugat;

Melawan:

1. Binur Lidya Delmei Hutajulu, A.Mk., jenis kelamin Perempuan,

Umur 44 tahun, tempat tinggal Perum Taman Pesona

Indah Nomor 6 Kelurahan Tanjung Selamat Kecamatan

Medan Tuntungan Kota Medan, dalam hal ini diwakili

oleh Kuasa Hukumnya, ABDUR ROZZAK

HARAHAP,.H, 2. AKHIYAR IDRIS SAGALA,S.H, 3.

ADE LESMANA,S.H, 4. M.HAIKAL HAMZAH LUBIS,S.H

kesemuanya Advocat dan Konsultan Hukum pada

Kantor Hukum “SAGALA, HARAHAP, LESMANA &

ASSOCIATES LAW OFFICE beralamat di Jl. Padang

Golf,Kompleks CBD Polonia Blok B-71, Kelurahan

Sukadamai, Kecamatan Medan Polonia, Kota

Medan,Sumatera Utara, berdasarkan Surat Kuasa

Khusus tanggal 8 Januari 2018, selanjutnya disebut

sebagai Terbanding I semula Tergugat-I;

Page 2: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 2 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

2. Nurlinda Simanjorang, SH.Sp.N, Notaris, tempat tinggal Jalan

Medan Binjai Km. 9,1 Nomor 1 C Kelurahan Lalang,

Kecamatan Sunggal, Kabupaten Deli Serdang, yang

selanjutnya disebut sebagai Terbanding II semula

Tergugat- II;

Pengadilan Tinggi tersebut;

Setelah membaca:

1. Penetapan Ketua Pengadilan Tinggi Medan tanggal 28 November 2018

Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN, tentang penunjukan Majelis Hakim untuk

memeriksa dan mengadili perkara tersebut ditingkat banding;

2. Surat Penunjukan oleh Wakil Panitera Pengadilan Tinggi Medan tanggal 28

November 2018 Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN tentang Penunjukan

Panitera Pengganti;

3. Penetapan Hakim Ketua Majelis tanggal 29 November 2018 Nomor

425/Pdt/2018/PT MDN, tentang penetapan hari siding;

4. Berkas perkara, termasuk Berita Acara Sidang dan salinan putusan

Pengadilan Negeri Medan tanggal 7 Juni 2018 Nomor 769/Pdt.G/2017/PN

Mdn, serta surat-surat yang berhubungan dengan perkara ini;

TENTANG DUDUK PERKARA

Menimbang, bahwa Penggugat dengan surat gugatannya tanggal 18

Desember 2017 yang telah diterima dan didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan

Negeri Medan pada Tanggal 19 Desember 2017 dalam Register Perkara Nomor

769/Pdt.G/2017/ PN Mdn, telah menggugat Para Tergugat dengan dalil– dalil

Gugatan sebagai berikut:

1. Bahwa Penggugat dan Tergugat-I pada awalnya ada hubungan hukum

berupa hutang piutang. Penggugat mempunyai hutang kepada Tergugat -I

sebesar Rp200.000.000,00 (dua ratus juat rupiah) dengan jaminan Surat

Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor

91/LEG/3/MTT/1980 tertanggal 2 Juni 1980 atas nama Tikut Barus;

2. Bahwa dalam setiap penyerahan uang Penggugat selalu mempersiapkan 2

(dua) kwitansi yang ditulis dan ditandatangani sendiri oleh Penggugat dan

menyerahkan satu kwitansi diserahkan kepada Tergugat - I dan satu

kwitansi lagi dipegang oleh Penggugat;

3. Bahwa hutang tersebut diberikan Tergugat dalam 4 (tiga) tahap yaitu:

- tanggal 4 Agustus 2017 sebesar Rp15.000.000,00 (lima belas juta

rupiah) sesuai dengan kwitansi tanggal 4 Agustus 2017;

Page 3: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 3 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

- tanggal 9 Agustus 2017 sebesar Rp64.400.000,00 (enam puluh empat

juta empat ratus ribu rupiah) sesuai dengan kwitansi tanggal 9 Agustus

2017;

- tanggal 11 Agustus 2017 sebesar Rp48.300.000,00 (empat puluh

delapan juta tiga ratus ribu rupiah) sesuai dengan kwitansi tanggal 11

Agustus 2017;

- tanggal 15 Agustus 2017 sebesar Rp71.800.000,00 (tujuh puluh satu juta

delapan ratus ribu rupiah) sesuai dengan kwitansi tanggal 15 Agustus

2017;

4. Bahwa dalam hutang tersebut tidak dibuat perjanjian hutang secara tertulis,

hanya dibuat kesepakatan secara lisan dengan bunga uang yang diterima

oleh Tergugat 20 % setiap bulannya;

5. Bahwa kemudian pada tanggal 16 Agustus 2017 Tergugat-I meminta

kepada Penggugat untuk hadir di kantor Tergugat- II untuk menyatukan

semua hutang dalam satu surat akta notaris agar mempermudah bagi

Tergugat-I ;

6. Kemudian Penggugat mendatangi kantor Tergugat - II bersama sama

dengan Tergugat - I, namun Tergugat - II tidak ada di kantor, namun

Tergugat - I menyodorkan kepada Penggugat konsep akta Pernyataan

Melepaskan Penguasaan Atas Tanah Dengan Ganti Rugi tanpa nomor

dengan jumlah ganti rugi yang tertera sebesar Rp200.000.000,00 (dua ratus

juta rupiah) sesuai jumlah hutang Penggugat yang kemudian ditandatangani

Penggugat di hadapan Tergugat - I tanpa ada Tergugat – II;

7. Bahwa selain itu juga Tergugat-I meminta Penggugat untuk

menandatangani Surat Pernyataan tanggal 16 Agustus 2017 dengan jumlah

hutang Rp925.000.000,00 (sembilan ratus dua puluh lima juta rupiah) yang

awalnya ditolak oleh Penggugat, namun Tergugat-I meyakinkan Penggugat

bahwa yang dipergunakan nantinya adalah yang tertera di dalam akta dan

Surat Pernyataan ini hanya untuk menyesuaikan dengan harga jaminan

hutang, sehingga Penggugat menandatanganinya;

8. Bahwa kemudian pada bulan Nopember Penggugat berniat untuk melunasi

seluruh hutang Penggugat berikut bunganya kepada Tergugat -I, namun

Tergugat-I tidak mengakui hutang sebesar Rp200.000.000,00 (dua ratus

juta rupiah) dan menyatakan hutang Penggugat adalah sebesar

Rp925.000.000,00 (sembilan ratus dua puluh lima juta rupiah), sehingga

Penggugat menolak untuk membayar karena hutang Penggugat kepada

Tergugat I sebesar Rp200.000.000,00 (dua ratus juta rupiah);

Page 4: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 4 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

9. Bahwa kemudian Penggugat mendatangi kantor Tergugat-II dan meminta

akta Pernyataan Melepaskan Penguasaan Atas Tanah Dengan Ganti Rugi

tanpa nomor yang telah pernah ditandatangani Penggugat kepada pagawai

Tergugat-II yang ikut menyaksikan penandatanganan tersebut dan

kemudian pegawai Tergugat -II menyerahkan foto copy akta tersebut yang

ditandatangani Penggugat dimana diuraikan dalam akta tersebut jumlah

ganti rugi yang merupakan jumlah hutang Penggugat sebesar

Rp200.000.000,00 (dua ratus juta rupiah);

10. Bahwa selang beberapa hari kemudian Tergugat -I kembali mendatangi

Penggugat dan Tergugat -I tetap menyatakan hutang Penggugat sebesar

Rp925.000.000,00 (sembilan ratus dua puluh lima juta rupiah) dan harus

dibayar selambat lambatnya pada bulan Pebruari 2018, jika Penggugat tidak

membayar maka barang jaminan menjadi hak milik Tergugat-I dengan

Tergugat-I menunjukkan foto copy Surat Pernyataan tanggal 16 Agustus

2017 dan foto copy Akta Pernyataan Melepaskan Hak Atas Tanah Dengan

Ganti Rugi No. 59 tanggal 16 Agustus 2017 yang diterbitkan oleh Tergugat-

II dengan uang ganti rugi sebesar Rp925.000.000,00 (sembilan ratus dua

puluh lima juta rupiah);

11. Bahwa Akta Pernyataan Melepaskan Hak Atas Tanah Dengan Ganti Rugi

Nomor 59 tanggal 16 Agustus 2017 tersebut tidak pernah dibacakan

dihadapan Penggugat dan tidak pernah ditandatangani oleh Penggugat.

Sebab yang ditandatangani oleh Penggugat adalah Akta Melepaskan

Penguasaan Atas Tanah Dengan Ganti Rugi tanpa nomor tertanggal 16

Agustus 2017 dengan uang ganti rugi sebesar Rp200.000.000,00 (dua ratus

juta rupiah);

12. Bahwa perbuatan Tergugat -I yang mempersiapkan Surat Pernyataan

tertanggal 16 Agustus 2017 dengan jumlah hutang sebesar

Rp925.000.000,00 (sembilan ratus dua puluh lima juta rupiah) tidak sesuai

dengan fakta hutang sesungguhnya yang telah menimbulkan kerugian bagi

Penggugat adalah perbuatan melawan hukum;

13. Bahwa Surat Pernyataan tertanggal 16 Agustus 2017 yang dipersiapkan

oleh Tergugat -I dan tidak sesuai dengan fakta hutang sesungguhnya yang

telah menimbulkan kerugian bagi Penggugat, dengan demikian Surat

Pernyataan tanggal 16 Agustus 2017 adalah cacat hukum sehingga sangat

beralasan menurut hukum untuk dibatalkan;

14. Bahwa perbuatan Tergugat-II yang menerbitkan Akta Pernyataan

Melepaskan Penguasaan Atas Tanah Dengan Ganti Rugi Nomor 59

Page 5: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 5 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

tanggal 16 Agustus 2017 tanpa diketahui oleh Penggugat dan tidak sesuai

dengan fakta sesungguhnya yang telah menimbulkan kerugian bagi

Penggugat adalah perbuatan melawan hukum;

15. Bahwa oleh karena perbuatan Tergugat-II dalam menerbitkan Akta

Pernyataan Melepaskan Penguasaan Atas Tanah Dengan Ganti Rugi

Nomor 59 tanggal 16 Agustus 2017 adalah perbuatan melawan hukum,

maka Akta Pernyataan Melepaskan Penguasaan Atas Tanah Dengan Ganti

Rugi Nomor 59 tanggal 16 Agustus 2017 adalah cacat hukum sehingga

sangat beralasan menurut hukum untuk dibatalkan;

16. Bahwa disamping itu juga hubungan hukum antara Penggugat dan

Tergugat-I adalah menyangkut hutang piutang dengan jaminan tanah yang

kemudian dialihkan dengan Akta Pernyataan melepaskan penguasaan atas

tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

kesepakatan harga tanah bertentangan dengan kaidah hukum dan sangat

beralasan menurut hukum untuk dibatalkan;

17. Bahwa oleh karena Penggugat mempunyai hutang kepada Tergugat-I dan

Penggugat berniat untuk mengembalikan hutang tersebut, maka sangat

berlasan menurut hukum untuk menghukum Tergugat untuk menerima

pembayaran hutang dari Penggugat sebesar Rp200.000.000,00 (dua ratus

juta rupiah) secara tunai dan kontan;

18. Bahwa walaupun disepakati secara lisan bunga uang sebesar 20 %, namun

atas dasar peri kemanusiaan dan keadilan, maka bunga yang dibebankan

kepada Penggugat adalah bunga uang sesuai dengan bunga bank yang

berlaku secara umum pada saat pembayaran;

19. Bahwa oleh karena Penggugat melakukan pembayaran atas hutangnya,

maka sangat beralasan menurut hukum Tergugat dihukum untuk

menyerahkan surat jaminan hutang berupa Surat Keterangan Nomor

91/LEG/3/MTT/1980 tertanggal 2 Juni 1980 atas nama Tikut Barus kepada

Penggugat dalam keadaan aman dan baik;

20. Bahwa untuk menghindari Tergugat menghindari untuk menjalankan

putusan yang berkekuatan hukum tetap, maka sangat beralasan dihukum

Para Tergugat secara tanggung renteng membayar dwangsom sebesar

Rp1.000.000,00 (satu juta rupiah) setiap harinya kepada Penggugat sampai

Tergugat Tergugat menjalankan isi putusan;

21. Bahwa oleh karena gugatan Para Pengugat didasari dengan bukti yang

cukup, maka sangat beralasan kiranya putusan dalam perkara ini

Page 6: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 6 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

dinyatakan dapat dijalankan dengan serta merta (uit voerbarr bij vorraad)

meskipun ada banding, verzet, ataupun kasasi ;

Berdasarkan alasan tersebut di atas Penggugat memohon agar berkenan

kiranya Bapak Ketua Pengadilan Negeri Medan untuk memanggil pihak-pihak

yang ada hubungannya dengan perkara ini untuk hadir di persidangan yang

telah ditentukan seraya memeriksa dan mengadili serta memutuskan dengan

amar putusan:

1. Mengabulkan Gugatan Penggugat untuk seluruhnya;

2. Menyatakan sah secara hukum:

- kwitansi Tgl. 4 Agustus 2017 dengan jumlah uang Rp15.500.000,00

- kwitansi Tgl. 9 Agustus 2017 dengan jumlah uang Rp64.400.000,00

- kwitansi Tgl. 11 Agustus 2017 dengan jumlah uang Rp48.300.000,00

- kwitansi Tgl. 15 Agustus 2017 dengan jumlah uang Rp71.800.000,00

3. Menyatakan secara hukum hutang Penggugat kepada Tergugat - I adalah

sebesar Rp200.000.000,00 (dua ratus juta rupiah) dengan bunga uang

sesuai dengan bunga bank yang berlaku umum;

4. Menyatakan perbuatan Tergugat-I dan Tergugat -II telah melakukan

perbuatan melawan hukum;

5. Menyatakan Surat Pernyataan Tgl. 16 Agustus 2017 batal demi hukum dan

tidak mempunyai kekuatan hukum;

6. Menyatakan Akta Pernyataan Melepaskan Penguasaan Atas Tanah Dengan

Ganti Rugi Nomor 59 tanggal 16 Agustus 2017 yang diterbitkan Tergugat -

II batal demi hukum dan tidak mempunyai kekuatan hukum;

7. Menghukum Tergugat - I untuk menerima pembayaran hutang dari

Penggugat sebesar Rp200.000.000,00 (dua ratus juta rupiah) berikut bunga

uang sesuai bunga bank yang berlaku umum secara tunai dan kontan;

8. Menghukum Tergugat-I untuk menyerahkan surat jaminan hutang berupa

Surat Keterangan Nomor 91/ LEG/ 3/ MTT/ 1980 tertanggal 2 Juni 1980

atas nama Tikut Barus kepada Penggugat dalam keadaan aman dan baik;

9. Menghukum Tergugat-I dan Tergugat-II secara tanggung renteng untuk

membayar dwangsom sebesar Rp1.000.000,00 (satu juta rupiah) setiap

harinya kepada Penggugat sampai Tergugat menjalankan isi putusan;

10. Menyatakan putusan ini dapat dijalankan dengan serta merta meskipun ada

Verzet, Banding ataupun Kasasi;

11. Menghukum Tergugat I dan Tergugat II secara tanggung renteng untuk

membayar biaya-biaya yang timbul dalam perkara ini;

Page 7: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 7 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

Menimbang, bahwa terhadap gugatan Penggugat tersebut, Tergugat-I

dipersidangan telah mengajukan jawaban secara tertulis tanggal 7 Februari

2017, sebagai berikut:

I. DALAM EKSEPSI Setelah membaca dengan seksama Gugatan Penggugat, Tergugat-

Iberpendapat Gugatan Penggugat mengandung kekeliruan sebagaimana

diuraikan sebagai berikut :

A. Gugatan Penggugat Prematur:

1. Bahwa berdasarkan Surat Pernyataan tanggal 16 Agustus 2017

telah ditegaskan bahwa Penggugat benar memiliki hutang sebesar

Rp925.000.000,00 (Sembilan ratus dua puluh lima juta rupiah) dan

hutang tersebut akan Penggugat bayar kepada Tergugat-I dalam

tempo 6 (enam) bulan lamanya setelah penandatanganan surat

pernyataan tersebut sampai dengan tanggal 9 Februari 2018,

apabila pada tanggal tersebut Penggugat tidak mampu membayar

hutang tersebut kepada Tergugat-I, maka berdasarkan Surat

Pernyataan Melepaskan Penguasaan Atas Tanah Dengan Ganti

Rugi atas sebidang tanah seluas 768 M2 (tujuh ratus enam puluh

delapan meter persegi) terletak di dalam propinsi Sumatera Utara,

Kota Medan, Kecamatan Medan Tuntungan, Kelurahan Tanjung

Selamat, yang merupakan sebagian dari sebidang tanah seluas

lebih kurang 10.161 M2 (sepuluh ribu seratus enam puluh satu

meter persegi), Sebagaimana jelas diuraikan dalam surat

keterangan Nomor 91/ LEG/ 3/ MTT/ 1980 tertanggal dua Juni

seribu Sembilan ratus delapan puluh (02-06-1980) yang

ditandatangani oleh Camat Medan Tuntungan terdaftar atas nama

Tikut Barus. Demikian berikut 1 (satu) unit bangunan rumah tempat

tinggal beserta segala sesuatu yang sekarang ada diatas tanah

tersebut dan kemudian hari akan ada yang menurut sifat dan

peruntukannya dapat dianggap sebagai harta tetap, akan menjadi

sah secara hukum;

2. Bahwa fakta yang terjadi sebelum jatuh tempo pada tanggal 09

Februari 2018 dan Penggugat sama sekali belum membayar hutang

sejumlah 925.000.000,00 (Sembilan ratus dua puluh lima juta

rupiah) kepada Penggugat, ternyata Penggugat mengajukan

Page 8: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 8 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

Gugatan kepada Tergugat-I untuk membatalkan Surat Pernyataan

tertanggal 16 Agustus 2017 dan Akte No. 59 tentang Pernyataan

Pelepasan Hak Dengan ganti Rugi dan Penggugat tidak mengakui

memiliki hutang kepada Tergugat-I sebesar Rp925.000.000,00

(Sembilan ratus dua puluh lima juta rupiah); Hal mana telah jelas-

jelas bertentangan dengan Surat Pernyataan tanggal 16 Agustus

2017 yang dibuat oleh Penggugat kepada Tergugat-I. Oleh sebab

itu telah jelas bahwa Gugatan yang diajukan Penggugat tersebut

terlalu dini atau premature dan memperlihatkan Penggugat sudah

tidak memiliki itikad baik untuk membayar hutangnya kepada

Tergugat, sehingga Gugatan Penggugat a quo dapat dinyatakan

tidak dapat diterima (Niet Ontvankelijke Verkaardl);

B. Gugatan Penggugat Kabur/ Obscur Libel ;

a. Gugatan Penggugat Tidak Singkron dan Saling Bertentangan

Antara Posita Dengan Petitum;

1. Bahwa Penggugat didalam Posita Gugatannya mempersoalkan

tentang hutang piutang antara Penggugat kepada Tergugat-I,

dimana Penggugat mendalilkan bahwa Penggugat memiliki

hutang kepada Tergugat-I sebesar Rp200.000.000,00 (dua

ratus juta rupiah) bukan sebesar Rp925.000.000,00 (Sembilan

ratus dua puluh lima juta rupiah), dengan jaminan Surat Tanah

Warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor

91/LEG/3/MTT/1980 tertanggal 2 Juni 1980 atas nama Tikut

Barus, hal mana disebutkan dari dalil Posita Penggugat Nomor

1, 2, 3, dan 4, namun kemudian di dalam Petitum Penggugat

mempersoalkan Surat Pernyataan yang dibuat Penggugat

tertanggal 16 Agutus 2017 dan Akta Pernyataan Melepaskan

Penguasaan Atas Tanah Dengan Ganti Rugi Nomor 59

tertanggal 16 Agustus 2017 dan meminta agar Majelis Hakim

menyatakan Surat Pernyataan dan Akte Nomor 59 tersebut

batal demi hukum dan tidak mempunyai kekuatan hukum; 2. Bahwa hal ini menunjukkan inkonsistensi sekaligus

ketidakjelasan Penggugat dalam mengajukan Gugatan, karena

dalil hutang sebesar Rp200.000.000,00 (Dua Ratus Juta

Rupiah) yang menjadi alasan Penggugat tidak ada

hubungannya dengan Surat Pernyataan tertanggal 16 Agustus

2017 dan Akta Pernyataan Pelepasan Dengan Ganti Rugi

Page 9: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 9 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 karena didalam Surat

Pernyataan tanggal 16 Agustus 2017 Penggugat mengakui

mempunyai hutang sebesar Rp925.000.000,00 (Sembilan Ratus

Dua Puluh Lima Juta Rupiah) bukan Rp200.000.000,00 (Dua

Ratus Juta Rupiah), sehingga Penggugat keliru apabila

meminta pembatalan atau menyatakan Akta Nomor 59 tanggal

16 Agustus 2017 dan Surat Pernyataan tanggal 16 Agustus

2017 batal demi hukum dan tidak mempunyai kekuatan hukum,

dan jika memang Penggugat mempersoalkan hutang piutang,

maka hal tersebut berbeda dan tidak ada hubungannya dengan

Perbuatan Melawan Hukum, karena hutang piutang adalah

pelaksanaan kewajiban pembayaran atau pelunasan jumlah-

jumlah hutang yang wajib dibayar oleh Penggugat kepada

Tergugat-I berdasarkan Surat Pernyataan tanggal 16 Agutsus

2017 dan kwitansi tertanggal 9 Agustus 2017, dimana

Penggugat berkewajiban membayar sejumlah

Rp925.000.000,00 (Sembilan ratus dua puluh lima juta rupiah)

kepada Tergugat-I, yang diberi waktu sampai dengan tanggal 9

Februari 2018, sedangkan sah atau tidaknya Surat Pernyataan

yang berisikan perjanjian adalah persoalan terpenuhi atau

tidaknya syarat sahnya perjanjian; 3. Bahwa jika Penggugat berpendapat Surat Pernyataan yang

berisikan perjanjian batal demi hukum, maka seharusnya

Penggugat memberikan penegasan apakah perjanjian tersebut

tidak sah dalam artian dapat dibatalkan karena tidak terpenuhi

syarat subjektif perjanjian atau tidak sah dalam artian batal demi

hukum karena tidak terpenuhi syarat objektif perjanjian, karena

kedua hal tersebut mempunyai konsekuensi hukum yang

berbeda. Jika menurut Penggugat perjanjian tersebut batal demi

hukum, maka upaya yang harus dilakukan oleh Penggugat

adalah mengajukan Gugatan Pembatalan Surat Pernyataan

yang berisikan perjanjian, dengan konsekuensi bahwa

Penggugat harus mengembalikan dan membayarkan secara

tunai dan sekaligus seluruh uang milik Tergugat I sebesar

Rp925.000.000,00 (Sembilan ratus dua puluh lima juta rupiah),

Jika menurut Penggugat Surat Pernyataan yang isinya tentang

perjanjian tersebut tidak mempunyai kekuatan hukum, maka

Page 10: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 10 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

berarti sejak semula perjanjian tersebut tidak terjadi atau tidak

berlaku dikarenakan bertentangan dengan ketentuan Undang-

Undang yang bersifat dwingenrecht dan oleh karenanya batal

dengan sendirinya tanpa harus dimintakan pembatalan, dengan

konsekuensi bahwa Penggugat harus mengembalikan seluruh

uang milik Tergugat- I sebesar Rp925.000.000,00 (Sembilan

ratus dua puluh lima juta rupiah). Sebaliknya jika Penggugat

berpendapat bahwa perjanjian tersebut sah, maka konsekuensi

hukumnya segala tindakan Tergugat-I yang bersumber dari

perjanjian adalah sah dan mengikat sebagai Undang-Undang

bagi Penggugat dan Tergugat-I berdasarkan asas kebebasan

berkontrak dan asas konsensualitas dalam bidang hukum

perdata (vide Pasal 1338 jo. Pasal 1320 KUH Perdata),

sehingga segala sesuatu tindakan Tergugat-I yang bersumber

dari perjanjian tersebut tidak dapat dipermasalahkan lagi oleh

Penggugat; 4. Bahwa berdasarkain uraian tersebut, jika digambarkan secara

ringkas, dalam Posita Gugatan Penggugat mendalilkan tentang

hutang piutang, namun dalam Petitum Gugatan Penggugat

menyatakan Tergugat-I melakukan Perbuatan Melawan Hukum,

seharusnya Penggugat mengajukan Gugatan Wanprestasi.

Maka hal tersebut jelas memperlihatkan bahwa antara Posita

dengan Petitum tidak singkron dan bahkan saling bertentangan

(kontra diktif), karena jika Penggugat mengaku memiliki hutang

kepada Tergugat- I, berarti Penggugat mengakui bahwa Surat

Pernyataan tanggal 16 Agutus 2017 yang berisikan perjanjian

tersebut sah, jika perjanjian tersebut sah maka segala tindakan

Tergugat - I yang telah diatur dalam perjanjian tersebut juga

sah. Bahwa oleh karena gugatan Penggugat kabur / Obscur

Libel dikarenakan tidak singkron dan saling bertentangan antara

Posita dengan Petitum, maka gugatan Penggugat patut untuk

dinyatakan tidak dapat diterima ((Niet Ontvankelijke Verkaardl). b. Gugatan Penggugat Obscur Libels tentang Objek Apa Yang

Disengketakan

1. Bahwa di dalam dalil Gugatan Penggugat mendalilkan

Penggugat mempunyai hutang kepada Tergugat-I sejumlah

Rp200.000.000,00 (dua ratus juta rupiah) dengan jaminan Surat

Page 11: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 11 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

Tanah Warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomo 91/

LEG/ 3/ MTT/ 1980 tertanggal 2 Juni 1980 atas nama Tikut

Barus; 2. Bahwa kemudian Penggugat mendalilkan Gugatan Penggugat

merupakan hubungan hukum antara Penggugat dan Tergugat-I

adalah menyangkut hutang piutang dengan jaminan tanah yang

kemudian dialihkan dengan akta pernyataan melepaskan

penguasaan atas tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal

16 Agustus 2017 dan Penggugat menyatakan merupakan

Perbuatan Melawan Hukum dan beralasan hukum untuk

dibatalkan; 3. Bahwa Penggugat mendalilkan hubungan hukum antara

Penggugat dengan Tergugat-I adalah tentang hutang piutang,

hutang piutang merupakan perikatan yang menimbulkan hak

dan kewajiban dan apabila salah satu pihak tidak melaksanakan

kewajibanya maka perbuatan tersebut merupakan perbuatan

Wanprestasi atau Ingkar Janji. Dalil gugatan lain Penggugat

menjelaskan perbuatan Tergugat-I merupakan Perbuatan

Melawan Hukum, namun yang menjadi objek sengketa

Perbuatan Melawan Hukum sebagaimana yang dimaksud

Penggugat yang dilakukan Tergugat-I tidak disebutkan; 4. Bahwa oleh sebab itu Gugatan Penggugat Obscur Libel

dikarenakan tidak jelas apa objek yang sebenarnya

disengketakan Penggugat, maka Gugatan Penggugat patut

untuk dinyatakan tidak dapat diterima (Niet Ontvankelijke

Verkaardl) ; II. DALAM POKOK PERKARA

1. Bahwa Tergugat - I menolak seluruh dalil–dalil Gugatan Penggugat,

kecuali dengan tegas diakui kebenarannya; 2. Bahwa apa yang telah diuraikan Tergugat -I dalam eksepsinya,

merupakan bagian tidak terpisahkan pada bagian pokok perkara ini; 3. Bahwa tidak benar Pengugat mempunyai hutang kepada Tergugat-I

sebesar Rp200.000.000,00 (dua ratus juta rupiah), dengan jaminan

Surat Tanah Keterangan Nomor 91/ LEG/ 3/ MTT/ 1980 tertanggal 2

Juni 1980 atas nama Tikut Barus sesuai kwitansi yang di uraikan

Pengugat didalam Posita Gugatanya, yang benar adalah Penggugat

memiliki hutang kepada Tergugat-I sebesar Rp925.000.000,00

Page 12: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 12 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

(Sembilan Ratus Dua Puluh Lima Juta Rupiah) Surat Tanah Keterangan

Nomor 91/ LEG/ 3/ MTT/ 1980 tertanggal 2 Juni 1980 atas nama Tikut

Barus, Sesuai kwitansi tangal 9 agustus 2017 dan surat pernyataan

tertangal 16 Agustus 2017, sehingga hutang sebesar Rp200.000.000,00

(Dua ratus juta rupiah) tersebut tidak ada hubungan hukumnya dengan

Akta Pernyataan Melepaskan Hak Atas Tanah Dengan Ganti Rugi

Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 antara Penggugat sebagai

Penjual dan Tergugat-I sebagai Pembeli. Oleh sebab itu Gugatan

Penggugat patut untuk ditolak; 4. Bahwa tidak benar Posita Gugatan Penggugat angka-2, menyatakan

setiap penyerahan uang Penggugat selalu mempersiapkan dua kwitansi

yang ditulis dan ditandatangani sendiri oleh Penggugat dan satu lagi

menyerahkan satu kwitansi kepada Tergugat-I. Bahwa jika pun benar

Penggugat meminjam uang kepada Tergugat-I, maka Tergugat-I lah

yang mempersiapkan kwitansi yang ditandatangani Penggugat karena

Penggugat yang berhutang kepada Tergugat -I, serta hanya satu

kwitansi yang diberikan kepada Penggugat. Terlebih faktanya Tergugat

- I tidak ada memberikan pinjaman kepada Penggugat sejumlah uang

Rp200.000.000,00 (Dua Ratus Juta Rupiah) dengan jaminan Surat

Tanah Keterangan Nomor 91/ LEG/ 3/ MTT/ 1980 tertanggal 2 Juni

1980 atas nama Tikut Barus,dan jika memang penggugat memiliki

hutang kepada Tergugat- I sebesar Rp200.000.000,00 (Dua Ratus Juta

Rupiah) sudah pastilah saat ini kwitansinya Tergugat -I yang memegang

bukan Penggugat, Oleh karena itu dalil Gugatan tersebut patut

dinyatakan ditolak; 5. Bahwa Posita angka 3 (tiga) dan angka 4 (empat) jumlah hutang

Penggugat sebesar Rp200.000.000,00 (Dua Ratus Juta Rupiah) adalah

tidak benar dan halusninasi Penggugat semata, dan dalil tersebut tidak

ada hubunganya dengan kwitansi tanggal 9 Agustus 2017 dan Surat

Pernyatan tanggal 16 Agustus 2017 serta Akta 59 tanggal 16 Agustus

2017; 6. Bahwa dalil Posita angka -5 Gugatan Penggugat tidak benar, karena

berdasarkan kwitansi tanggal 9 Agustus 2017 yang telah di cap jari

jempol dan ditandatangani oleh Penggugat diatas materai, dan

penggugat telah menerima uang secara tunai dari Tergugat-I sebesar

Rp925.000.000,00 (sembilan ratus dua puluh lima juta rupiah), guna

melepaskan, memindahkan dan menyerahkan segala hak dengan nama

Page 13: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 13 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

apapun juga yang ada pada Penggugat kepada Tergugat-I, berdasarkan

Akta Pernyataan Melepaskan Penguasaan Atas Tanah Dengan Ganti

Rugi Nomor 59 tanggal 16 Agustus 2017 yaitu atas “sebidang tanah

seluas lebih kurang 768 M2 (tujuh ratus enam puluh delapan meter

persegi) terletak di dalam Propinsi Sumatera Utara, Kota Medan,

Kecamatan Medan Tuntungan, Kelurahan Tanjung Selamat, tanah

mana adalah merupakan bagian dari sebidang tanah seluas lebih

kurang 10.161 M2 (sepuluh ribu enam ratus enam puluh satu),

sebagaimana jelas diuraikan dalam Surat Keterangan Nomor 91/ LEG/

3/ MTT/ 1980 tertanggal 2 Juni 1980, ditandatangani oleh Camat

MedanTuntungan terdaftar atas nama TIKUT BARUS. Demikian berikut

1 (satu) unit bangunan rumah tempat tinggal beserta segala sesuatu

yang sekarang ada diatas tanah tersebut dan kemudian hari akan ada

yang menurut sifat dan peruntukannya dapat dianggap sebagai harta

tetap, oleh sebab itu dalil Gugatan Penggugat tersebut patut ditolak; 7. Bahwa dalil Posita angka - 6 Gugatan Penggugat tidak benar Surat

Pernyataan tanggal 16 Agustus 2017 yang ditandatangani oleh

Penggugat adalah permintaan Penggugat sendiri kepada Tergugat-II

untuk membuatnya, bukan permintaan Tergugat-I, karena Penggugat

merasa mampu untuk mengembalikan uang Tergugat I sebesar

Rp925.000.000,00 (Sembilan ratus dua puluh lima juta rupiah) dan akan

membeli kembali tanah dan bangunan rumah diatasnya sebagaimana

dimaksud dalam Akta Nomor 59 tentang Pernyataan Melepaskan

Penguasaan Atas Tanah Dengan Ganti Rugi, tertanggal 16 Agustus

2017 yang telah dijual kepada Tergugat-I,oleh sebab itu dalil Gugatan

Penggugat tersebut patut ditolak; 8. Bahwa dalil Posita angka - 7 Gugatan Penggugat tidak benar, karena

pada bulan November 2017 Penggugat datang ke rumah Tergugat-I

ingin meminta kembali tanah dan bangunan rumah diatasnya yang telah

dijual Penggugat kepada Tergugat I, yaitu Akta Nomor 59 tentang

Pernyataan Melepaskan Penguasaan Atas Tanah Dengan Ganti Rugi

tertanggal 16 Agustus 2017 dengan cara Penggugat akan menganti rugi

kembali kepada Tergugat - I dengan harga sebesar Rp700.000.000,00

(tujuh ratus juta rupiah), akan tetapi Tergugat - I tidak setuju, karena

tidak sesuai dengan harga semula yaitu Rp925.000.000,00 (Sembilan

ratus dua puluh lima juta rupiah), oleh sebab itu dalil Gugatan

Penggugat tersebut patut ditolak;

Page 14: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 14 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

9. Bahwa dalam Posita Gugatan Penggugat angka - 8 adalah dalil yang

mengada-ada dan tidak bisa diterima akal sehat dan serta merupakan

halusinasi Penggugat semata, karena bagaimana mungkin Akta yang

diterbitkan Tergugat- II selaku Notaris tidak dicantumkan atau di

tuliskan Nomor terlebih dahulu sebelum ditandatangani dan bagaimana

mungkin Akta yang telah ditandatangani baru kemudian diberikan

Nomor; Karena Faktanya sebelum ditandangani oleh Para Pihak,

Tergugat-II selaku Notaris telah memberikan Nomor pada Akta terlebih

dahulu dan membacakan dahulu dihadapan Para Pihak kemudian Para

Pihak membaca kembali, dan Tergugat - I merasa heran dengan

Penggugat yang selalu menyatakan hutang Penggugat kepada

Tergugat-I adalah Rp200.000.000,00 (dua ratus juta rupiah), faktanya

telah jelas jumlah hutang Penggugat berdasarkan kwitansi tertanggal 9

agustus 2017 dan Surat Pernyataan tertanggal 16 Agustus 2017 adalah

Rp925.000.000,00 (Sembilan Ratus dua Puluh Lima Juta rupiah), oleh

sebab itu dalil Gugatan Penggugat tersebut patut ditolak; 10. Bahwa dalam Posita Gugatan Penggugat angka - 9 adalah dalil yang

tidak benar dan mengada-ada, karena setelah bulan November 2017

Tergugat - I tidak pernah mendatangi Penggugat, akan tetapi

Penggugatlah yang sering datang ke rumah Tergugat-I meminta

kembali tanah dan bangunan rumah diatasnya yang telah dijual

Penggugat kepada Tergugat-I, yaitu Akta Nomor 59 tentang Pernyataan

Melepaskan Penguasaan Atas Tanah Dengan Ganti Rugi tertanggal 16

Agustus 2017 dengan cara Penggugat akan menganti rugi kembali

kepada Tergugat-I dengan harga sebesar Rp700.000.000,00 (tujuh

ratus juta rupiah), akan tetapi Tergugat-I tetap tidak sepakat, karena

tidak sesuai dengan harga semula yaitu Rp925.000.000,00 (Sembilan

ratus dua puluh lima juta rupiah) dan mengenai Surat Pernyataan

tanggal 16 Agustus 2017 adalah pengulangan jawaban karena sudah

Tergugat - I jelaskan pada angka 7 diatas, oleh sebab itu dalil Gugatan

Penggugat tersebut patut dinyatakan ditolak; 11. Bahwa Posita angka-10 Gugatan Penggugat adalah dalil tidak benar

dan mengada-ada, faktanya dalam pembutan Akta Nomor 59 tentang

Pernyataan Melepaskan Penguasaan Atas Tanah Dengan Ganti Rugi

tertanggal 16 Agustus 2017, terlebih dahulu Tergugat - II selaku Notaris

membacakan kepada Penggugat dan Tergugat I, kemudian setelah

Tergugat II membacakan Akta Nomor 59, Penggugat dan Tergugat-I

Page 15: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 15 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

membaca kembali dan menandatangani Akta Nomor 59 tersebut, dan

mengenai Akta Melepaskan Penguasaan Atas Tanah Dengan Ganti

Rugi tanpa nomor tanggal 16 Agustus 2017 dengan ganti rugi sebesar

Rp200.000.000,00 (dua ratus juta rupiah) adalah akta yang tidak benar

dan tidak pernah ada sama sekali ditandatangani oleh Tergugat-I dan

Penggugat dan tidak pernah ada diterbitkan oleh Tergugat – II, oleh

sebab itu dalil Gugatan Penggugat tersebut patut untuk ditolak; 12. Bahwa Posita angka - 11 dan angka 12 Gugatan Penggugat adalah dalil

tidak benar, dan mengada-ada, faktanya Penggugat sendirilah yang

meminta kepada Tergugat-II selaku Notaris untuk membuat Surat

Pernyataan tertanggal 16 Agustus 2017, hal tersebut bukanlah

merupakan Perbuatan Melawan Hukum dan tidak ada cacat hukum

sehingga tidak perlu dibatalkan sebab akan berakhir dengan sendirinya

setelah melewati tanggal 9 Februari 2018, oleh karenanya Surat

Pernyataan tersebut adalah pernyataan secara sepihak dan atas

kemauan Penggugat sendiri, tanpa ada paksaan maupun ancaman oleh

siapapun untuk membuatnya, oleh sebab itu dalil Gugatan Penggugat

tersebut patut untuk ditolak; 13. Bahwa Posita angka - 13 dan angka 14 Gugatan Penggugat adalah dalil

tidak benar dan mengada-ada, faktanya Akta Nomor 59 tentang

Pernyataan Melepaskan Penguasaan Atas Tanah Dengan Ganti Rugi

tertanggal 16 Agustus 2017 yang diterbitkan oleh Tergugat - II, dibuat

dan dibacakan serta ditandatangani oleh Penggugat dan Tergugat - I

yang disaksikan oleh saksi-saksi bukan merupakan Perbuatan Melawan

Hukum dan tidak dapat untuk dibatalkan karena tidak terpenuhinya

syarat untuk membatalkan suatu akta perikatan,oleh sebab itu dalil

Gugatan Penggugat tersebut patut untuk ditolak; 14. Bahwa dengan diajukan Gugatan ini oleh Penggugat dan berdasarkan

Surat Pernyataan tanggal 16 Agustus 2017 yang diperbuat oleh

Penggugat dihadapan Tergugat - II adalah wanprestasi atau ingkar janji,

karena Penggugat menyatakan memiliki hutang sebesar

Rp925.000.000,00 (Sembilan ratus dua puluh lima juta rupiah), sebelum

jatuh tempo seharusnya Penggugat memulangkan uang milik Tergugat-I

yang dipinjam oleh Penggugat, akan tetapi Penggugat mengajukan

Gugatan ke Pengadilan dengan bentuk Gugatan perbuatan melawan

hukum. oleh sebab itu Gugatan Penggugat patut untuk dinyatakan

ditolak;

Page 16: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 16 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

III. DALAM REKONVENSI

1. Bahwa dalam Rekonvensi ini mohon Tergugat-I dalam Konvensi disebut

sebagai Penggugat Rekonvensi dan Penggugat dalam Konvensi di

sebut sebagai Tergugat Rekonvensi dan Tergugat-II dalam konvensi

disebut sebagai Turut Tergugat Rekonvensi dan dalil-dalil yang

digunakan dalam konvensi dianggap digunakan lagi dalam rekonvensi; 2. Bahwa pada pokoknya Penggugat Rekonvensi menolak seluruh dalil-dalil

yang di pergunakan Tergugat Rekonvensi dalam Gugatan Tergugat

Rekonvensi, kecuali secara tegas yang diakui Penggugat Rekonvensi; 3. Bahwa pada awalnya hubungan hukum antara Penggugat Rekonvensi

dan Tergugat Rekonvensi adalah Tergugat Rekonpensi Meminjam uang

Pengggugat Rekonpensi sebesar Rp925.000.000,00 (Sembilan Ratus

Dua Puluh Lima Juta Rupiah) dengan jaminan Tergugat menyerahkan

surat tanah yang terletak di Jalan Seroja Raya Nomor 14 atas nama

Tikut Barus sesuai dengan kwitansi tanda terima uang yang telah

ditanda tangani dan cap jari jempol Tergugat Rekonvensi pada tanggal

9 Agustus 2017; 4. Bahwa oleh karena Tergugat Rekonvensi sendiri mengakui tidak mampu

membayar/mengembalikan uang milik Penggugat rekonvensi maka atas

permintaan Tergugat Rekonvensi sendiri mengatakan kepada

Penggugat Rekonvensi agar pembayaran/pengembalian uang milik

Penggugat Rekonvensi tersebut di ganti dengan sebidang tanah yang

terletak di Jl. Seroja Raya seluas 768 m2; 5. Bahwa atas permintaan Tergugat Rekonvensi tersebut Penggugat pada

awalnya tidak bersedia akan tetapi karena Tergugat Rekonvensi

membujuk secara terus menerus sehingga Penggugat Rekonvesni

menyetujuinya dan Penggugat Rekonvensi bersama-sama dengan

Tergugat Rekonvensi datang ke kantor Notaris Nurlinda Simanjorang Ic

Turut Tergugat Rekonvensi untuk di buatkan Surat Pernyataan

melepaskan penguasaan atas tanah dengan ganti rugi sebesar

R925.000.000,00 (Sembilan Ratus Dua Puluh Lima Juta Rupiah) seluas

768 M2; 6. Bahwa karena adanya kesepakatan antara Penggugat Rekonvensi

dengan Tergugat Rekonvensi tersebut maka Penggugat Rekonvensi

dan Tergugat Rekonvensi Melakukan pengukuran dan meletakan tapal

batas atas tanah tersebut;

Page 17: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 17 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

7. Bahwa batas batas tanah seluas 768 M2 berikut rumah yang terdapat

diatasnya yang terletak di Jl Seroja raya Nomor 14 Kelurahan Tanjung

Selamat Kecamatan Medan Tuntungan Kota Medan dengan ukuran dan

batas batas sebagai berikut: - Utara berbatas dengan Tikut Barus terukur 62,8 M - Timur berbatas dengan Jalan Seroja Raya Terukur 13 M - Selatan berbatas dengan Kiman sembiring terukur 62,8 M - Barat berbatas dengan sekolah santo yoseph terukur 11,45 M

8. Bahwa berdasarkan kesepakatan dan permintaan Penggugat

Rekonvensi dan Tergugat Rekonvensi serta hasil pengukuran tersebut

datang meghadap Turut Tergugat Rekonvensi agar Turut Tergugat

Rekonvensi membuat akta pelepasan tanah dengan ganti rugi sehingga

Turut Tergugat Rekonpensi menerbitkan Akta Nomor 59 tentang Surat

Pernyataan Melepaskan Penguasaan atas Tanah Dengan Ganti Rugi

seluas 768 M2 tertanggal 16 Agustus 2017 yang di tanda tangani dan

cap jari oleh Penggugat Rekonvensi dan Tergugat Rekonvensi serta

saksi-saksi yang hadir;

9. Bahwa setelah Penggugat Rekonvensi dengan Tergugat Rekonvensi

serta saksi-saksi menandatangani Akta Nomor 59 tentang tentang

pernyataan melepaskan penguasaan atas tanah dengan ganti rugi

tersebut, Tergugat Rekonvensi kembali memohon dan membujuk rayu

Penggugat Rekonvensi agar kembali memberikan waktu selama 6 bulan

kepada Tergugat Rekonvensi untuk membayar hutang atau

mengembalikan uang milik Penggugat Rekonvensi dengan alasan

bahwa Tergugat Rekonvensi sedang menunggu pencairan penjualan

tanah dan pencairan pinjaman di bank sumut;

10. Bahwa pada awalnya Penggugat Rekonvensi tidak mau mengabulkan

Permohonan Tergugat Rekonpensi tersebut, akan tetapi karena

Tergugat Rekonvensi terus memohon dan membujuk rayu serta berjanji

kepada Penggugat Rekonvensi pasti membayar hutang/

mengembalikan uang milik Pengguat Rekonvensi dan bersedia

membuat Pernyataan,maka Penggugat Rekonvensi mengabulkan

Permohonan Tergugat Rekonvensi Tersebut;

11. Bahwa atas dasar Tergugat Rekonvensi tersebut bersedia membuat

Pernyataan di dalam Surat Pernyataan, maka Tergugat Rekonvensi

memberikan Pernyataan tertanggal 16 Agustus 2017 dan telah di

legalisir Turut Tergugat Rekonvensi;

Page 18: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 18 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

12. Bahwa didalam Surat Pernyataan tertanggal 16 Agustus 2017 tersebut

Tergugat Rekonvensi telah mengakui berhutang kepada Penggugat

Rekonvensi sebesar Rp925.000.000,00 (Sembilan ratus dua puluh lima

juta rupiah) dan akan di bayar dalm tempo 6 (Enam) bulan setelah

penandatanganan surat pernyataan yaitu hingga tanggal 09 Pebruari

2018 dan apabila pada tanggal tersebut tidak mampu membayar

hutangnya kepada Penggugat Rekonvensi, maka Surat Pernyataan

Melepaskan Penguasaan atas Tanah Dengan Ganti Rugi (Ic akta

Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017) yang sudah di tanda tangani

atas sebidang tanah seluas lebih kurang 768 m2 yang merupakan

sebahagian dari tanah seluas 10.161 m2 yang terletak di Propinsi

sumatera Utara Kota Medan Kecamatan Medan Tuntungan Kelurahan

Tanjung selamat dengan Surat Keterangan Nomor 91/ LEG/ 3/ MTT/

1980 tertanggal 2 juni 1980, beserta satu unit bangunan rumah tempat

tinggal beserta sekarang yang ada di atas tanah tersebut sebagai harta

tetap akan menjadi sah secara hukum;

13. Bahwa akan tetapi sebelum jatuh tempo pembayaran hutang atau

pengembalian uang milik Penggugat Rekonvensi yaitu tanggal 09

Pebruari 2018, Tergugat Rekonvensi telah memiliki itikad tidak baik dan

berniat jahat kepada Penggugat Rekonvensi, hal tersebut terlihat

Tergugat Rekonvensi melanggar/mengingkari Surat Pernyataan

tertanggal 16 Agustus 2017 yang di tanda tangani serta di beri cap

jempol Tergugat Rekonvensi sendiri, hal tersebut terlihat juga dari

Gugatan yang dilakukan Tergugat Rekonvensi dalam perkara Aquo

terhadap Penggugat Rekonvensi yang tujuanya tiada lain untuk

menghindari pembayaran hutang atau pengembalian uang kepada

Penggugat Rekonvensi dan untuk membatalkan Akta Nomor 59 tentang

Surat Pernyataan Melepaskan Penguasaan Atas Tanah Dengan Ganti

Rugi agar tanah dan rumah yang sudah di alihkan kepada Penggugat

Rekonvensi kembali kepada Tergugat Rekonvensi tanpa membayar

hutang/ mengembalikan uang milik Penggugat Rekonvensi sebesar

Rp925.000.000,00 (Sembilan Ratus Dua Puluh Lima Juta Rupiah);

14. Bahwa hal tersebut sangatlah bertentangan dengan kaidah hukum dan

kepatutan dan memperlihatkan bahwa Tergugat Rekonvensi memiliki

niat tidak baik kepada Penggugat sehingga Penggugat Rekonvensi

sebagai pembeli yang memiliki itikat baik haruslah di lindungi secara

hukum guna mempertahankan segala haknya atas tanah tersebut.

Page 19: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 19 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

Karena Penggugat Rekonvensi dalam memperoleh tanah tersebut

dengan ganti rugi dan sesuai dengan peraturan perundang-undangan

yang berlaku;

15. Bahwa dengan diajukanya oleh Tergugat Rekonvensi/ Pengugat

Konvensi Gugatan dalam perkara aquo Penggugat Rekonvensi merasa

telah dipermainkan dan Tergugat Rekonvensi dengan itikat tidak baik

berupaya untuk menghindarkan diri dari kewajiban prestasi yaitu

melaksanakan kewajiban membayar sejumlah hutang sebesar

Rp925.000.000,00 (Sembilan Ratus Dua Puluh Lima Juta Rupiah) atau

menyerahkan tanah seluas 768 m2 beserta rumah yang terletak

diatasnya;

16. Bahwa dengan perbuatan Tergugat Rekonvensi yang tidak mau

melaksanakan kewajibanya membayar sejumlah uang atau

melaksanakan Perjanjian sesuai Akta Nomor 59 tertanggal 16 Agustus

2017 tersebut, maka perbuatan Tergugat Rekonvensi merupakan

perbuatan ingkar janji atau wanprestasi yang sangat merugikan

Penggugat Rekonvensi;

17. Bahwa akibat dari perbuatan wanprestasi yang dilakukan oleh Tergugat

Rekonvensi tersebut telah menimbulkan kerugian bagi Penggugat

Rekonvensi baik kerugian materiil maupun immateriil, maka patut

kiranya Majelis Hakim yang memeriksa perkara ini menghukum

Tergugat Rekonvensi untuk membayar kerugian tersebut yang dapat

dirincikan sebagai berikut:

- Kerugian Materiil untuk memperoleh kembali hak Penggugat

Rekonvensi berupa sebidang tanah seluas 768 M2 yang terletak di

jalan Seroja Raya Nomor 14 Kelurahan Tanjung Selamat Kecamatan

Medan Tuntunga Kota Medan;

- Kerugian Materiil akibat perkara ini, Penggugat telah mengeluarkan

biaya untuk berperkara di pengadilan dan biaya kuasa hukum

sebesar Rp70.000.000,00 (Tujuh puluh juta rupiah);

- Kerugian Immateriil akibat tersitanya waktu, pikiran, tenaga dengan

adanya perkara ini akibat perbuatan Tergugat Rekonvensi tersebut,

dapat ditaksir sebesar Rp1.000.000.000,00 (satu milyar rupiah;

- Jumlah total seluruh kerugian materiil dan immateriil adalah sebidang

tanah seluas 768 M2 beserta rumah yang ada diatasnya yang

terletak di jalan Seroja Raya Nomor 14 Kelurahan Tanjung Selamat

Kecamatan Medan Tuntunga Kota Medan dan uang sebesar

Page 20: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 20 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

Rp1.070.000.000,00 (Satu Miliyar Tujuh Puluh Juta Rupiah), Bahwa

kerugian tersebut harus diserahkan Tergugat Rekonvensi karena

Penggugat Rekonvensi tidak bisa menguasai Sebidang tanah seluas

768 M2 yang terletak di Jalan Seroja Baru Nomor 14 Kelurahan

Tanjung Selamat,Kecamatan Medan Tuntungan, Kota Medan. dan

kerugian uang tersebut harus dibayar oleh Tergugat Rekonvensi

secara tunai dan langsung kepada Penggugat Reonvensi, jumlah

tersebut akan bertambah sebesar 2,5 % setiap bulan sampai terbayar

lunas oleh Tergugat Rekonvensi;

18. Bahwa Gugatan Rekonvensi ini diajukan berdasarkan bukti Surat

Kwitansi tertanggal 9 Agustus 2017 dan Surat Pernyataan tanggal 16

Agustus 2017 serta Akta Pernyataan Pelepasan Tanah Dengan Ganti

Rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017, yang disepakati bersama

berlaku sebagai undang-undang yang tidak dapat disangkal

kebenarannya, maka patutlah Penggugat Rekonvensi mohon putusan

Pengadilan dapat dijalankan terlebih dahulu/serta merta meskipun ada

bantahan, banding ataupun kasasi;

19. Bahwa untuk menjamin putusan dalam perkara ini dipatuhi dengan

segera perlu kiranya Tergugat Rekonvensi dibebani uang paksa

(dwangsoom) sebesar Rp1.000.000,00 (satu juta rupiah) perhari secara

tunai apabila Tergugat Rekonvensi lalai menjalankan putusan

Pengadilan terhitung setelah putusan Pengadilan mempunyai kekuatan

hukum tetap sampai terbayar lunas;

20. Bahwa untuk mencegah kerugian Penggugat Rekonvensi lebih

bertambah besar lagi dan untuk menjamin agar gugatan ini bernilai dan

tidak sia-sia, untuk itu sangat patut dan beralasan hukum kiranya

Penggugat Rekonvensi mohon kepada Majelis Hakim yang menangani

perkara ini untuk meletakkan sita jaminan terhadap Sebidang tanah

seluas 768 M2 yang terletak di Jalan seroja baru nomor 14 kelurahan

Kecamatan Medan Tuntungan Kota Medan dengan batas-batas sebagai

berikut:

Utara berbatas dengan Tikut Barus terukur 62,8 M

Timur berbatas dengan Jalan Seroja Raya Terukur 13 M

Selatan berbatas dengan Kiman sembiring terukur 62,8 M

Barat berbatas dengan sekolah santo yoseph terukur 11,45 M

Bahwa berdasarkan alasan-alasan yuridis dan bukti-bukti yang kuat telah

diuraikan Tergugat -I/ Penggugat Rekonvensi tersebut di atas, mohon kepada

Page 21: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 21 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

Majelis Hakim Yang Mulia yang memeriksa dan mengadili perkara ini agar

memberikan putusan dengan amar sebagai berikut :

DALAM EKSEPSI

1. Menerima Eksepsi Tergugat - I untuk seluruhnya;

2. Menyatakan Gugatan Penggugat tidak jelas (obscuur libels);

3. Menyatakan gugatan Penggugat tidak dapat diterima (Niet Ontvankelijke

Verkaardl);

DALAM POKOK PERKARA

1. Menolak Gugatan Penggugat untuk seluruhnya;

2. Menghukum Penggugat untuk membayar seluruh biaya yang timbul dalam

perkara ini ;

DALAM REKOVENSI

1. Menerima dan Mengabulkan Gugatan Penggugat Rekonvensi untuk

seluruhnya;

2. Menyatakan Tergugat Rekonvensi melakukan Ingkar Janji (Wan Prestasi);

3. Menyatakan Kwitansi Tertanggal 09 Agustus 2017 yang di tanda tangani

oleh Tergugat Rekonvensi adalah sah dan mengikat secara hukum;

4. Menyatakan secara hukum hutang Tergugat Rekonvensi kepada Penggugat

Rekonvensi sebesar Rp925.000.000,00 (Sembilan Ratus Dua Puluh Lima

Juta Rupiah);

5. Menghukum Tergugat Rekonvensi untuk membayar ganti rugi materiil dan

Immateriil sebesar Rp1.070.000.000,00 (satu miliar tujuh puluh juta rupiah),

Bahwa kerugian tersebut harus dibayar oleh Tergugat Rekonvensi secara

tunai dan langsung kepada Penggugat Rekonvensi, jumlah tersebut akan

bertambah sebesar 2,5 % setiap bulan sampai terbayar lunas secara tunai

oleh Tergugat Rekonvensi;

6. Menyatakan Surat Pernyataan Tergugat Rekonvensi tertanggal 16 Agustus

2017 sah dan mengikat secara hukum;

7. Menyatakan Akta Nomor 59 tentang Surat Pernyataan Melepaskan

Penguasaan Atas Tanah Dengan Ganti Rugi seluas 768 M2 tertanggal 16

Agustus 2017 sah dan mengikat secara hukum;

8. Menghukum Tergugat Rekonvensi untuk melaksanakan Akta Nomor 59

tentang Surat Pernyataan Melepaskan Penguasaan Atas Tanah Dengan

Ganti Rugi seluas 768 M2 tertanggal 16 Agustus 2017;

9. Menyatakan Penggugat Rekonvensi sebagai pemilik yang sah secara

hukum atas tanah seluas 768 M2 berikut rumah yang terdapat diatasnya

Page 22: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 22 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

yang terletak di Jl Seroja Raya Nomor 14 Kelurahan Tanjung Selamat

Kecamatan Medan Tuntungan Kota Medan dengan ukuran dan batas batas

sebagai berikut :

Utara berbatas dengan Tikut Barus terukur 62,8 M

Timur berbatas dengan Jalan Seroja Raya Terukur 13 M

Selatan berbatas dengan Kiman sembiring terukur 62,8 M

Barat berbatas dengan sekolah santo yoseph terukur 11,45 M

10. Menghukum Tergugat Rekonvensi untuk menyerahkan sebidang tanah

seluas 768 M2 yang terletak di Jl Seroja Raya Nomor 14 Kelurahan Tanjung

Selamat Kecamatan Medan Tuntungan Kota Medan dengan ukuran dan

batas batas sebagai berikut :

Utara berbatas dengan Tikut Barus terukur 62,8 M

Timur berbatas dengan Jalan Seroja Raya Terukur 13 M

Selatan berbatas dengan Kiman sembiring terukur 62,8 M

Barat berbatas dengan sekolah Santo Yoseph terukur 11,45 M

Berikut menyerahkan dan mengosongkan rumah yang terletak di

atasnya dalam keadaan baik;

11. Meletakan sita jaminan (Consevatoir Beslagh) terhadap tanah seluas 768

M2 yang terletak di Jl Seroja Raya Nomor 14 Kelurahan Tanjung Selamat

Kecamatan Medan Tuntungan Kota Medan dengan ukuran dan batas batas

sebagai berikut:

Utara berbatas dengan Tikut Barus terukur 62,8 M

Timur berbatas dengan Jalan Seroja Raya Terukur 13 M

Selatan berbatas dengan Kiman sembiring terukur 62,8 M

Barat berbatas dengan sekolah Santo Yoseph terukur 11,45 M

Berikut rumah yang terletak diatasnya;

12. Menghukum Tergugat Rekonvensi untuk membayar uang paksa

(dwangsoom) sebesar Rp1.000.000,00 (satu juta rupiah) perhari terhitung

setelah putusan Pengadilan mempunyai kekuatan hukum tetap dan pasti

serta dibayar tunai kepada Penggugat;

13. Menyatakan putusan dapat dilaksanakan terlebih dahulu/serta merta

meskipun ada bantahan, banding maupun kasasi;

14. Membebankan segala biaya perkara yang muncul dalam perkara ini

kepada Tergugat Rekonvensi.

Atau, apabila Majelis Hakim berpendapat lain mohon putusan yang seadil

adilnya ( Ex Aequo Et Bono) ;

Page 23: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 23 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

Menimbang, bahwa terhadap Gugatan Penggugat tersebut, Tergugat-II

dipersidangan telah mengajukan Jawaban secara tertulis tanggal 14 Februari

2017, sebagai berikut:

1. Dalam Eksepsi

Setelah membaca dengan seksama gugatan penggugat, saya, Tergugat II

berpendapat Gugatan Penggugat mengandung kekeljruan sebagaimana

diuraikan sebagai berikut:

Gugatan Penggugat Prematur

Berdasarkan Akta Surat Pernyataan Melepaskan Penguasaan Atas Tanah

dengan Ganti Rugi Nomor 59 tanggal 16 (enam belas) Agustus 2017 (dua

ribu tujuh belas) atas sebidang tanah seluas lebih kurang 768 M2 (tujuh

ratus enam puluh delapan Meter persegi) terletak di Propinsi Sumatera

Utara, Kota Medan, Kecamatan Medan Tuntungan, Kelurahan Tanjung

Selamat, yang merupakan sebahagian dari sebidang tanah seluas lebih

kurang 10.161 M2 (sepuluh ribu seratus enam puluh satu meter persegi),

Sebagaimana jelas diuraikan dalam Surat keterangan Nomor : 91 / LEG/ 3 /

MTT/ 1980 tertanggal dua Juni seribu Sembilan ratus delapan puluh (02-06-

1980) yang ditandatangani o1eh Camat Medan Tuntungan terdaftar atas

nama Tikut Barus. Demikian berikut 1 (satu) unit bangunan rumah tempat

tinggal beserta segala sesuatu yang sekarang ada diatas tanah tersebut

dan kemudian hari akan ada yang menurut sifat dan peruntukannya dapat

dianggap sebagai harta tetap, batas-batas terlampir sesuai dengan ukuran

yang disepakti oleh kedua belah pihak Telah sesuai dengan ketentuan Kitab

Undang Undang Hukum Perdata Pasal 1320 dan Undang-Undang Republik

Indonesia Nomor 2 tahun 2014 Tentang Perubahan atas Undang-Undang

Nomor 30 T ahun 2004 Tentang Jabatan Notaris

2. Dalam Pokok Perkara:

Bahwa Posita angka 13 dan angka 14 gugatan penggugat adalah dalil yang

tidak benar dan mengada-ada, karena untuk pembuatan Akta tersebut

diatas telah sesuai dengan yang diatur dalam Undang-Undang Republik

Indonesia Nomor 2 tahun 2014 Tentang Perubahan atas Undang-Undang

Nomor 30 Tahun 2004 Tentang J abatan Notaris yaitu:

Pasal 1, - Poin 1 (Notaris adalah Pejabat Umum yang berwenang untuk

membuat akta autentik);

Page 24: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 24 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

- Poin 8 (Minuta akfa adalah asli Akta yang mecantumkan

tandatangan para penghadap, saksi, dan Notaris yang disimpan

sebagai bagian dari ProtokolNotaris);

Pasal 15, - Poin 1 (Notaris bervvenang membuat akta autentik mengenai

semua perbuatan, perjanjian dan penetapan yang diharuskan

oleh peraturan perundang-undangan dan atau yang dikehendaki

oleh yang berkepentingan untuk dinyatakan dalam akta

autentik, menjamin kepastian tanggal pembuatan akta,

menyimpan akta, memberikan grosse, salinan dan kutipan akta

itu;

Pasal 16, Poin ,a, (bertindak amanah, jujur, seksama , mandiri, tidak

berpihak, dan menjaga kepentingan pihak yang terkait dalam

perbuatan hukum

Poin m, (membacakan Akta dihadapan penghadap dengan dihadiri

oleh paling sedikit 2 orang saksi, dan ditandatangani pada saat

itu juga oleh penghadap, saksi, dan Notaris);

Pasal 38 Poin 3 Badan Akta memuat:

a. Nama lengkap, tempat tanggal lahir, b. Kewarganegaraan,Pekerjaan, tempat tinggal para penghadap c. Isi Akta yang merupakan kehendak dan keinginan dari pihak

yang berkepentingan, d. Nama lengkap, tempat dan tanggal lahir Serta pekerjaan dari

tiap-tiap saksi, Pasal 39 Poin a. Penghadap harus memenuhi syarat sebagai berikut :

a. Paling rendah berumur 18 Tahun atau' telah menikah

b. Cakap melakukan perbuatan hukum

Pasal 40, Poin (1), Setiap Akta yang dibacakan oleh Notaris dihadiri paling

sedikit 2 (dua) orang saksi, kecuali peraturan perundang-

undangan menentukan lain,

sehingga Akta tersebut telah mempunyai kekuatan hukum, bukan merupakan

perbuatan melawan hukum, oleh sebab itu telah jelas bahwa Gugatan yang

diajukan Penggugat dinyatakan tidak dapat diterima (Niet Ontvankelijke

Verkaardl) dan patut untuk ditolak;

Demikian Eksepsi dan Jawaban Tergugat –II ini disampaikan,

Page 25: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 25 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

Apabila Majelis Hakim berpendapat lain mohon putusan yang seadil – adilnya

(Ex Aequo Et Bono);

Menimbang, bahwa atas gugatan Penggugat tersebut, Pengadilan Negeri

Medan telah menjatuhkan putusan tanggal 7 Juni 2018 Nomor

769/Pdt.G/2017/PN Mdn yang amarnya sebagai berikut:

Dalam Konvensi

Dalam Eksepsi :

1. Menolak Eksepsi Tergugat-II ;

2. Mengabulkan Eksepsi Tergugat-I untuk sebahagian,

3. Menyatakan Gugatan Penggugat kabur (obscuur libel)’

Dalam Pokok Perkara :

- Menyatakan Gugatan Penggugat tidak dapat diterima (Niet Onvantkelijke

verklraard) ;

Dalam Rekonvensi :

- Menyatakan Rekonvensi tidak dapat diterima (NietOnvantkelijke verklraard);

Dalam Konvensi dan Rekonvensi :

- Menghukum Penggugat Dalam Konvensi/ Tergugat Dalam Rekonvensi

untuk membayar biaya yang timbul dalam perkara ini, yang sampai saat ini

ditaksir sebesar Rp. 1. 041.000,- (satu juta empat puluh satu ribu rupiah) ;

Menimbang, bahwa atas putusan Pengadilan Negeri Medan tanggal 7 Juni

2018 Nomor 769/Pdt.G/2017/PN Mdn tersebut, Kuasa Pembanding semula

Penggugat telah mengajukan permohonan banding pada tanggal 21 Juni 2018

sesuai Akta Permohonan Banding Nomor 103/2018 tanggal 21 Juni 2018, yang

dibuat oleh Panitera Pengadilan Negeri Medan dan permohonan banding

tersebut telah diberitahukan kepada Terbanding I semula Tergugat I pada

tanggal 10 Juli 2018, kepada Terbanding II semula Tergugat II pada tanggal 22

Oktober 2018;

Menimbang, bahwa atas permohonan banding tersebut, Kuasa

Pembanding semula Penggugat telah mengajukan memori banding tanggal 17

Desember 2018, yang pada pokoknya sebagai berikut:

Page 26: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 26 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

Bahwa adapun keberatan Pembanding terhadap putusan tersebut sehingga

Pembanding menyatakan banding adalah karena Majelis Hakim Pengadilan

Negeri Medan yang menyidangkan perkara a quo telah salah dalam

menerapkan hukum dalam putusannya sehingga putusan tersebut tidak lagi

mencerminkan keadilan hukum yang objektif sebagaimana yang diharapkan

Undang Undang itu;

Bahwa disamping itu juga putusan judex tidak menggali nilai – niali keadilan

yang hidup dan berkembang dalam masyarakat, sehingga putusan judex facti

tersebut mencederai rasa keadilan dalam masyarakat;

Bahwa adapun alasan keberatan Pembanding terhadap putusan Majelis Hakim

Pengadilan Negeri Medan No. 769/Pdt.G/2017/PN-Mdn tanggal 7 Juni 2018

tersebut adalah sebagai berikut:

I. Majelis Hakim Pengadilan Negeri Medan Salah Menerapkan Hukum Dalam

Perkara A Quo.

Bahwa judex facti (Majelis Hakim pada Pengadilan Negeri Medan) dalam

pertimbangan hukumnya menyatakan “...gugatan Penggugat terdapat

ketidakjelasan atau kabur (obscuur libel) antara perbuatan wanprestasi

dengan perbuatan melawan hukum, dan antara posita dan petitum juga

tidak sinkron.”. Dengan dasar pertimbangan hukum tersebut judex facti

dalam putusannya menyatakan gugatan Penggugat tidak dapat diterima

(Niet Onvankelijke verklraard).

Bahwa pertimbangan hukum judex facti tersebut adalah pertimbangan

hukum yang salah dan keliru yang menyebabkan putusan judex facti tidak

dapat dipertahankan lagi dan demi hukum harus dibatalkan. Dari

pertimbangan hukum yang diuraikan judex facti menunjukkan judex facti

dalam memeriksa dan mengadili perkara a quo telah salah menerapkan

hukum;

Bahwa judex facti dalam pertimbangan hukumnya seolah – olah

mengarahkan gugatan yang diajukan oleh Penggugat adalah gugatan

wanprestasi dengan menguraikan pasal 1320 KUHPerdata Jo. pasal 1338

KUHPerdata sebagai dasar judex facti memeriksa dan mengadili perkara a

quo. Padahal dalam fakta hukum yang terungkap di persidangan tidak ada

diuraikan meyangkut perjanjian antara Penggugat dan Tergugat I;

Bahwa dari bukti – bukti yang terungkap di persidangan baik dari bukti yang

diajukan oleh Penggugat maupun bukti yang diajukan oleh Tergugat-

Tergugat tidak ada satu bukti yang menunjukkan adanya perjanjian yang

Page 27: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 27 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

dibuat oleh Penggugat dan Tergugat I. Demikian juga dari keterangan saksi-

saksi yang diajukan Penggugat maupun Tergugat I dimana tidak ada

keterangan saksi yang menguraikan adanya perjanjian antara Penggugat

dan Tergugat I;

Bahwa fakta hukum yang terungkap di persidangan dari bukti – bukti yang

diajukan dan saksi – saksi yang memberikan keterangan dimana ditemukan

fakta hukum berupa:

- Penggugat ada berhutang kepada Tergugat I sebesar Rp. 200.000.0000,-

(dua ratus juta rupiah) yang dibuktikan dengan bukti P- 1 s/d. P – 4 dan

dikuatkan oleh keterangan saksi Mahdalena Br Ginting, Rina Herlina

Ginting dan Roni Br Barus;

- bahwa sebagai jaminan hutang tersebut Penggugat menyerahkan

jaminan berupa Surat Keterangan Tanah sesuai dengan bukti P-8 /T -1;

- Bahwa kemudian Tergugat I tanpa pemberitahuan kepada Penggugat

dan tanpa sepengetahuan Penggugat menyiapkan Akta Pernyataan

Melepaskan Penguasaan Tanah Dengan Ganti Rugi tanpa nomor

tanggal 16 Agustus 2017 atas tanah yang dijadikan jaminan oleh

Penggugat dengan nilai ganti rugi sebesar Rp. 200.000.000,- (dua ratus

juta rupiah) sesuai dengan bukti P – 5;

- Bahwa selain itu juga Tergugat I tanpa sepengetahuan Penggugat dan

tanpa pemberitahuan kepada Penggugat mempersiapkan Akta

Pernyataan Melepaskan Penguasaan Tanah Dengan Ganti Rugi Nomor

59 tanggal 16 Agustus 2017 atas tanah yang dijadikan jaminan oleh

Penggugat dengan nilai ganti rugi sebesar Rp. 925.000.000,- (sembilan

ratus dua puluh lima juta rupiah) sesuai dengan bukti P – 6/ T - III;

- Bahwa selain mempersiapkan kedua akta tersebut, Tergugat I juga

mempersiapkan Surat Pernyataan tanggal 16 Agustus 2017 untuk

ditandatangani Penggugat yang menerangkan jumlah hutang

Penggugat sampai bulan Pebruari 2018 sebesar Rp. 925.000.000,-

(sembilan ratus dua puluh lima juta rupiah) sesuai dengan bukti P – 7/ T

- II;

- Bahwa didepan persidangan di buktikan kwitansi sebesar Rp.

925.000.000,- (sembilan ratus dua puluh lima juta rupiah) dimana dalam

kwitansi tersebut tertulis hutang dengan jaminan Surat Keterangan

Tanah bukan kwitansi ganti rugi pelepasan hak sebagaimana akta 59

tanggal 16 Agustus 2016. Hal ini sesuai dengan bukti T – IV dan

Page 28: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 28 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

dikuatkan oleh keterangan saksi Tergugat I di persidangan atas nama

Yuniar Betty Siregar;

Bahwa fakta – fakta yang terungkap di persidangan dari bukti surat maupun

dari keterangan saksi terlihat jelas dan nyata adanya perbuatan konspirasi

Tergugat I dan Terggugat II dengan adanya 2 (dua) Akta Pernyataan

Melepaskan Penguasaan Tanah Dengan Ganti Rugi tertanggal 16 Agustus

2017 dengan nilai ganti rugi yang berbeda sesuai dengan bukti P – 5 dan

bukti P – 6 / T – III;

Bahwa disamping itu juga adanya kwitansi yang diajukan sebagai bukti oleh

Tergugat I dan Tergugat II yaitu bukti T – IV dan bukti T. II – VIII dimana

dalam kwitansi tersebut tertera jelas sebagai hutang dengan jaminan Surat

Keterangan Tanah bukan sebagai kwitansi ganti rugi atas pelepasan

penguasaan atas tanah;

Bahwa dengan demikian dari fakta hukum yang terungkap di persidangan

terlihat jelas adanya perbuatan melawan hukum yang dilakukan oleh

Tergugat I dengan dibantu oleh Tergugat II dengan mengubah nilai hutang

Penggugat dari Rp200.000.000,00 (dua ratus juta rupiah) menjadi

Rp925.000.000,00 (sembilan ratus dua puluh lima juta rupiah). Disamping

itu juga Tergugat I dan Tergugat II melakukan perbuatan melawan hukum

dengan membuat akta Pernyataan Melepaskan Penguasaan Tanah Dengan

Ganti Rugi No. 59 tanggal 16 Agustus 2017;

Bahwa perbuatan Tergugat I dan Tergugat II adalah perbuatan melawan

hukum yang telah menimbulkan kerugian bagi Penggugat. Dengan demikian

putusan judex facti tidak dapat dipertahankan lagi dan sangat beralasan

menurut hukum untuk dibatalkan;

II. Putusan Majelis Hakim Pengadilan Negeri Medan Melanggar Azas Hukum

dan Mencederai Rasa Keadilan Dalam Masyarakat.

Bahwa putusan judex facti tidak mencerminkan rasa keadilan dan sangat

mencederai rasa keadilan dalam masyarakat. Hal ini terlihat atas putusan

judex facti yang tidak berpihak kepada kebenaran. Peristiwa hukum yang

dialami oleh Penggugat adalah peristiwa yang sering terjadi di tengah –

tengah masyarakat. Peristiwa tersebut adalah suatu tindakan yang dibuat

seolah – olah legal untuk mengambil keuntungan yang lebih besar

khususnya dari masyarakat yang awam hukum;

Bahwa dalam azas hukum di Indonesia yang berkaitan dengan Hakim dan

kewajibannya dikenal azas hukum social justice yaitu Hakim wajib

menggali/menemukan hukum dan mengikuti serta memahami nilai nilai

Page 29: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 29 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

hukum dan rasa keadilan yang hidup dalam masyarakat dan bukan hanya

menerapkan hukum ansiq (hukum yang telah ada). Azas ini diatur dalam

pasal 28 ayat (1) Undang Undang No. 4 Tahun 2004 (Drs. M. Fauzan,

S.H.,M.M. dalam bukunya Pokok Pokok Hukum Acara Perdata Peradilan

Agama Dan Mahkamah Syar’iyah Di Indonesia, hal. 7, Kencana Prenada

Media Group, Mei 2005);

Bahwa putusan judex facti (Majelis Hakim Pengadilan Negeri Medan) dalam

perkara a quo telah melanggar azas social justice. Sebab judex facti dalam

menjatuhkan putusannya tidak menggali nilai hukum dan rasa keadilan

dalam masyarakat.

Hal ini terbukti dengan pandangan subjektif judex facti dalam pertimbangan

hukumnya yang menyampingkan bukti - bukti maupun keterangan saksi –

saksi yang diajukan Pembanding yang menguraikan secara jelas dan tuntas

tentang perbuatan Tergugat I dan Tergugat II yang merugikan Pembanding;

Bahwa oleh karena putusan judex facti tidak mencerminkan keadilan dan

sangat mencederai rasa keadilan dalam masyarakat, maka sangat

beralasan menurut hukum untuk membatalkan putusan judex facti dan

berkenan kiranya Majelis Hakim Tinggi yang memeriksa dan mengadili

perkara a quo untuk mengadili sendiri dan mengabulkan gugatan

Penggugat untuk seluruhnya;

Bahwa berdasarkan alasan tersebut diatas Pembanding memohon agar

berkenan kiranya Bapak Ketua Pengadilan Tinggi Medan menerima

permohonan banding dan memori banding yang diajukan oleh Pembanding

seraya mengadili dan memutuskan dengan amar putusan:

Menerima permohonan banding serta memori banding dari pembanding

untuk seluruhnya.

Membatalkan putusan Majelis Hakim Pengadilan Negeri Medan No.

769/Pdt.G/2017/PN-Mdn tanggal 7 Juni 2018.

Mengadili sendiri :

Dalam Eksepsi

- Menolak eksepsi Tergugat untuk seluruhnya

Dalam Pokok Perkara :

- Mengabulkan gugatan Penggugat untuk seluruhnya.

Dalam Rekonpensi :

- Menolak gugatan rekonpensi untuk seluruhnya.

Dalam Konpensi dan Rekonpensi :

Page 30: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 30 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

- Membebankan biaya biaya yang timbul dalam perkara ini kepada

Terbanding.

Menimbang, bahwa selanjutnya kepada Para Pihak yang berperkara telah

diberitahukan untuk mempelajari berkas perkara sebelum di kirim ke Pengadilan

Tinggi Medan dalam tenggang waktu 14 (empat belas) hari sesuai Relaas

Pemberitahuan Mempelajari Berkas Perkara Nomor 769/Pdt.G/2017/PN Mdn

kepada Pembanding semula Penggugat pada tanggal 23 Agustus 2018, kepada

Terbanding I semula Tergugat I pada tanggal 16 Agustus 2018, kepada

Terbanding II semula Tergugat II pada tanggal 22 Oktober 2018;

TENTANG PERTIMBANGAN HUKUM

Menimbang, bahwa permohonan banding yang diajukan oleh Kuasa

Hukum Pembanding semula Penggugat telah diajukan dalam tenggang waktu

dan menurut tata cara serta memenuhi syarat-syarat yang telah ditentukan

Undang-Undang, oleh karenanya permohonan banding tersebut secara formal

dapat diterima;

Menimbang, bahwa setelah membaca dan mempelajari dengan seksama

berkas perkara tersebut beserta surat-surat yang terlampir, salinan putusan

Pengadilan Negeri Medan tanggal 7 Juni 2018 Nomor 769/Pdt.G/2017/PN Mdn,

Majelis Hakim Tingkat Banding dapat menyetujui pertimbangan dan putusan

Majelis Hakim Tingkat Pertama dalam perkara ini karena pertimbangan tersebut

sudah tepat dan benar menurut hukum sehingga diambil alih sebagai

pertimbangan Majelis Hakim Tingkat Banding sendiri dalam memeriksa dan

memutus perkara ini di tingkat banding;

Menimbang, bahwa keberatan Pembanding semula Penggugat

sebagaimana dalam memori banding tanggal 17 Desember 2018 tidak

beralasan hukum karena gugatan Penggugat tidak sempurna (obscuur libel)

karena telah mencampuradukkan antara perbuatan melawan hukum dengan

wanprestasi sebagaimana dipertimbangkan oleh Majelis Hakim Tingkat

Pertama;

Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut maka putusan

Pengadilan Negeri Medan tanggal 7 Juni 2018 Nomor 769/Pdt.G/2017/PN Mdn

tersebut dapat dipertahankan dan dikuatkan;

Page 31: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 31 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

Menimbang, bahwa oleh karena pihak Pembanding semula Penggugat

tetap dipihak yang kalah, baik dalam pengadilan tingkat pertama maupun dalam

pengadilan tingkat banding, maka semua biaya perkara dalam kedua tingkat

pengadilan tersebut dibebankan kepada Pembanding semula Penggugat, yang

dalam tingkat banding ditentukan dalam amar putusan perkara ini;

Memperhatikan, Reglemen voor de Buitengewesten Stb. 1927 No.227,

Undang-undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 1947 tentang Pengadilan

Peradilan Ulangan, dan Peraturan-peraturan lain yang berkaitan dengan

perkara ini;

M E N G A D I L I

1. Menerima permohonan banding yang diajukan oleh Pembanding

semula Penggugat;

2. Menguatkan putusan Pengadilan Negeri Medan tanggal 7 Juni 2018

Nomor 769/Pdt.G/2017/PN Mdn yang dimohonkan banding tersebut ;

3. Menghukum Pembanding semula Penggugat untuk membayar biaya

perkara dalam kedua tingkat Pengadilan yang dalam tingkat banding ini

ditetapkan sejumlah Rp150.000,00 (seratus limapuluh ribu rupiah);

Demikianlah diputuskan dalam rapat permusyawaratan Majelis Hakim pada

Pengadilan Tinggi Medan pada hari Kamis tanggal 17 Januari 2019 oleh kami,

H. Dasniel, S.H., M.H. Hakim Tinggi pada Pengadilan Tinggi Medan sebagai

Hakim Ketua, Sumartono, S.H., M.Hum dan Aroziduhu Waruwu, S.H., M.H.

masing-masing sebagai Hakim Anggota, yang ditunjuk untuk memeriksa dan

mengadili perkara tersebut dalam peradilan tingkat banding, putusan tersebut

diucapkan dalam sidang terbuka untuk umum pada hari Senin tanggal 28

Januari 2019 oleh Hakim Ketua dengan didampingi Hakim Anggota serta

dibantu oleh Masrukiyah, S.H., sebagai Panitera Pengganti pada Pengadilan

Tinggi Medan, tanpa dihadiri oleh kedua belah pihak maupun Kuasa Hukumnya.

Hakim Anggota Hakim Ketua

Sumartono, S.H., M.Hum. H. Dasniel, S.H., M.H.

Page 32: P U T U S A N Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN PENGADILAN … Tanah warisan Penggugat berupa Surat Keterangan Nomor ... tanah dengan ganti rugi Nomor 59 tertanggal 16 Agustus 2017 tanpa ada

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

PENGADILAN T

INGGI M

EDAN

Halaman 32 dari 32 Putusan Nomor 425/Pdt/2018/PT MDN

Aroziduhu Waruwu, S.H., M.H.

Panitera Pengganti

Masrukiyah, S.H.

Perincian Biaya: 1. Meterai Rp6.000,00 2. Redaksi Rp5.000,00 3. Pemberkasan Rp139.000,00 Jumlah Rp150.000,00 ( seratus lima puluh ribu rupiah ).