over view operasional inacbg 4.0-edited endsup 11 des 2013

Upload: fitriarahmawati

Post on 10-Jan-2016

41 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

INACBG

TRANSCRIPT

OVER VIEW OPERASIONAL INACBG 4.0

OVER VIEW INA-CBGs 4.0OPERASIONAL INA-CBGs 4.0Software INACBGSejarah PerkembanganFeature INACBG 4.0 (Perbedaan INA-CBGs)Integrasi Sistem INACBGAlur Klaim INA-CBGTrouble Shooting INACBG Tahapan aktivasi software INA-CBG 4.0Daftar Email yang Bisa di hubungiInstalasi INA-CBGs 4.0 (hands on practice)Demo Entri Data (hands on practice)

POKOK BAHASAN

Software INACBG:

Software yang digunakan dalam program Jamkesmas, yang telah menggunakan sistem casemix, dengan dasar pengelompokkan ICD-10 (Untuk diagnosa) dan ICD-9CM (untuk prosedur), serta menggunakan UNU Grouper dalam proses grouping data.FUNGSI Software INACBG:

Entry data klaim pasien JKN di RSProses grouper data klaim untuk menghasilkan kode CBGTariff CBG dari kode CBG yang dihasilkanOutput berupa TXT file untuk prosesklaim selanjutnya

KOMPONEN SOFTWARE INACBGMenu entri Data PasienMenu Entri Data KlaimMenu Laporan (Txt Inacbg, Rekap data dalam PDF)Menu Setup Rumah SakitMenu Backup dan RestoreDatabaseGrouper

PENGEMBANGAN SOFTWARE INACBG

SOFTWARE INACBGSpesifikasi Teknis:Windows Flatform Webbased AplicationDijalankan dengan menggunakan Web browser Mozilla Firefox, Google ChromeMultiple UserPHP dan JavascriptMysql Database

PC dengan Processor intelPentium Dual Core 2.16Ghz; Memory 2 Gigabyte; Harddisk 80 Gigabyte; Monitor dengan resolusi 800 x 600. LANCARD (Client Server)HARDWARE MINIMAL

Text FileVerifikasiLayak klaimKLaimRumah sakitPDF fileAPI/Text FileyaText FileTidakALUR INA-CBG DI RS SAAT INI

HUB

HUBSEP PCINACBG-CLIENTINACBG-CLIENTINACBG-CLIENT

VERIFIKASI-PCINACBG-SERVERNETWORKINGPenambahan variabel Special CMGADL Sp ProcedureSp ProthesisSp InvestigationSp Drugs

Tarif Tarif Kelas 1, 2 dan 3 utk Rawat Inap serta tarif Rawat JalanTarif TOP UP untuk Special CMGsPERUBAHAN MENDASARCara Pulang :JKNJamkesda 1-10KJSBerat Lahir diisi pada pasien bayi :< 28 HariStruktur/susunan TXTBHP DihilangkanMenu IMPORT TXT (Ditiadakan)PERUBAHAN MENDASAR (lanjutan)

Perbedaan SW INA-CBG 3.1 dan SW INA CBG 4.0Tampilan Login Pada SW INA-CBGs 3.1 dan SW INA-CBGs 4.0

Tampilan Menu Grouper Pada SW INA-CBGs 3.1 Tampilan Menu Grouper Pada SW INA-CBGs 4.0Perbedaan SW INA-CBG 3.1 dan SW INA CBG 4.0

Identitas Pasien dan Data Klaim SW INA-CBGs 3.1Identitas Pasien dan Data Klaim SW INA-CBGs 4.1Terdapat perbedaan pada SW INA-CBGs 3.1 DAN SW INA-CBGs 4.0,pada SW INA-CBG 4.0 BHP Khusus di hilangkan dan di berubah menjadi Spesial CMG,hal ini dilakukan karena BHP Khusus telah masuk dalam perhitungan tarif INA-CBGs 4.0Perbedaan SW INA-CBG 3.1 dan SW INA CBG 4.0

Hasil Grouper pada SW INA-CBGs 3.1Hasil Grouper pada SW INA-CBGs 4.0Pada hasil gambar diatas, grouping SW INA-CBGs 4.0 terdapat perbedaan , pada grouping tersebut terdapat penambahan tarif Top Up dan total tarifPerbedaan SW INA-CBG 3.1 dan SW INA CBG 4.0

Hasil Rekapan TXT Pada SW INA-CBGs 3.1Hasil Rekapan TXT Pada SW INA-CBGs 4.0Secara tampilan, tidak ada yang berubah dalam bentuk TXT pada Software INA-CBGs 4.0, tetapi ada penambahan file file sehingga tidak sama dengan TXT Software INA-CBGs 3.1Perbedaan SW INA-CBG 3.1 dan SW INA CBG 4.0

Hasil Laporan Individu Pasien (PDF) pada SW INA-CBGs 3.1Hasil Laporan Individu Pasien (PDF) pada SW INA-CBGs 4.0Perbedaan SW INA-CBG 3.1 dan SW INA CBG 4.0Troubleshooting

SolusiGanti Antivirus yang dapat mengenali service Software INA-CBGs 4.0Atau Disable Antivirus yang memblok Software INA-CBGs 4.0Install Kembali Software INA-CBGs 4.0

ANTI VIRUS

SolusiUnistall software lain yang menggunakan database MySqlUninstal windows service yang menggunakan port sama dengan apache atau mysqlSOFTWARE INA-CBG TIDAK BISA BERJALAN

Database corrupt sering terjadi dikarenakan listrik terputus tiba-tiba.

Solusi:Backup database sw INA CBGs 4.0Lakukan proses restore databaseAtau lakukan proses repairdatabase secara manual melalui mysql administratorDATABASE CORRUPTHal ini terjadi dikarenakan grouper tidak berjalan sehingga menghasilkan error grouper.

Solusi:Untuk masalah grouper convertion from string to type Date is not valid.ikuti langkah-langkah sebagai berikut :Masuk kedalam folder extra Instal Unugrouper30sInstal Library SetupInstal update40

DATE NOT VALIDMemiliki master software INA-CBG 4.0Memiliki Kode Registrasi Rumah Sakit (7 digit)Melakukan aktivasi dengan cara :Update data dasar RS Online www.buk.depkes.go.idMengirimkan email: Nama RSKode RSNama-nomor HP-email Petugas (koder/IT) ke [email protected] email feedback berupa link download database INA-CBG Melakukan instalasi patch database INA-CBG ke dalam software INA-CBG yang sudah terinstalTAHAPAN AKTIFASI INA-CBG 4.0

Email:[email protected]

Telepon/Fax:021-526 1813

CONTACT NCCMENJALANKAN SOFTWARE INACBG 4.0SETUP RS PADA INA-CBG 4.0

SETUP RUMAH SAKIT1. Klik Petugas Koding2. Klik Sistem Admin3. Klik Ganti Kode Masukan Kode RS

ID : NCCPASSWORD: NCCID DAN PASSWORD

Terdapat menu pencarian berdasarkan Nama/No Rekam Medis dan No. SEPNo. SEP: pencarian dengan SEP dapat dilakukan bagi rumah sakit yang sudah dapat terhubung dengan Askes Center melalui jaringan wifi atau LAN. Hal ini memudahkan pengetri dalam penginputan. Dimana jika pencarian dengan No SEP maka akan otomatis data terentri: Nama Pasien, Jenis Kelamin, Tanggal Lahir, Model Pembayaran, Nomor Peserta, Nomor SEP, Jenis Perawatan, Kelas PerawatanMENU PENCARIAN

Bagi rumah sakit yang belum terhubung dengan Askes Center, maka penginputan data pasien dengan cara manual seperti pada gambar di atas.INPUT MANUAL DATA PASIEN

Field dokter penanggungjawab serta tarif rumah sakit wajib diisiFIELD DOKTER PENANGGUNGJAWAB DAN TARIF RS Jiwa (F).. Beberapa T, beberapa A31

ADL score adalah nilai yang mengambarkan ketidakmampuan pasien untuk melakukan aktifitas sehari hariScoring dilakukan oleh petugas yang kompeten (dokter, perawat terlatih) dengan menggunakan WHO-DAS 2.0Teknis mengenai alur proses penilaian akan disosialisasikan kemudian.Range Nilai : 12 sd 60Digunakan sebagai dasar pembayaran cost per day untuk fase subakute (43 sd 102 Hari) dan kronis (103 sd 180 hari) untuk psikiatri, rehabilitasi dan kusta.ADL SCOREJiwa (F).. Beberapa T, beberapa A32

Pada Tampilan grouping, mengalami perubahan dibandingkan dengan SW INA-CBGs 3.1. Apabila ada penambahan (top up) maka akan ada tarif tambahan (top up) untuk pasien tersebut dan akan ada tarif total di baris paling bawah.TAMPILAN GROUPERSub-akut dan kronisProsedurDrugsProsthesisInvestigationPenambahan Special Groups

Tumor pineal Endoskopy```````````````Hip Replacement / knee replacementPCIKeratoplastyPancreatectomyRepair of septal defect of heart with prosthesisStereotactic Surgery & RadiotheraphyTorakotomiLobektomi / bilobektomiAir plumbageTimektomiVitrectomyPhacoemulsificationMicrolaringoscopyCholangiographSPECIAL PROCEDUREJiwa (F).. Beberapa T, beberapa A35

StreptokinaseDeferiproneDeferoksaminDeferasiroxHuman AlbuminSPECIAL DRUGSJiwa (F).. Beberapa T, beberapa A36

Other CT ScanNuclear MedicineMRIDiagnostic and Imaging Procedure of EyeSPECIAL INVESTIGATIONJiwa (F).. Beberapa T, beberapa A37

Subdural grid electrodeCote graftTMJ ProthesisLiquid Embolic (for AVM)Hip Implant/ knee implantSPECIAL PROSTHESISJiwa (F).. Beberapa T, beberapa A38Contoh Kasus:Entri pada Spesial Prosedur

KLIK TOMBOL REFRESH UNTUK MELIHAT APAKAH ADA SPESIAL CMGKLIK SPESIAL CMG DAN KLIK TOMBOL SIMPAN KEMBALI

Pada Hasil Grouper terdapat hasil Tariff dan hasil Special Procedur (Top UP) serta tariff TotalContoh KasusEntri pada Sub Acute/Chronic

Field ADL diisi berdasarkan skoring WHO-DASS dilakukan untuk pasien dengan LOS > 42 Hari, skoring dilakukan oleh dokter atau petugas yang telah diberikan pelatihan, skoring ini berlaku untuk pasien Sub akut dan kronis.

Pada Hasil Grouper terdapat Hasil Tarif dan Tarif Sub Acute/Chronic dan Total Tarif dari hasil penjumlahannyaLaporan pada Software INA-CBGs 4.0

Sesuaikan Tanggal pasien pulangJaminanKelas perawatanJenis perawatan dan waktu grouping

Contoh Rekapan TXT

Contoh Rekapan IndividualMaintenance Pada Software INA-CBGs 4.0

1. Klik Petugas Koding2. Klik Sistem Admin

3. Klik Generate Backup1. Backup Data

4. Klik Tanggal yang Muncul5. Save File Hasil BackUp Pindahkan ketempat yang mudah di ingat

Copy Folder Inacbg MpiPindahkan Ke FlashdiskComputerLocal Disk CFolder inacbgFolder dataLangkah 1Langkah 22. Backup Data (Manual)

1. Klik Restore2. Klik Choose File3. Cari File BackUp4. Klik Open1. Restore Data

5. Jika berhasil akan bertuliskan Restore Berhasil

Paste Folder Inacbg MpiComputerLocal Disk CFolder inacbgFolder dataLangkah 1Langkah 22. Restore Data (Manual)FORUM INA-CBGs 4.0FORUM KOMUNIKASI INACBG

021 5261813021 5201590 ext 1303Sirs, case-mix, dan INA [email protected]@gmail.com

Gd Depkes Lama Lt 4 Ruang 417CONTACT PERSONS

Klik RS OnlineUPDATE RS PADA RS ONLINE

Klik Login

Username :Kode RSPassword :12345

National Casemix CenterDitjen Bina Upaya Kesehatan Kementerian Kesehatan RI