optimalkan firefox

3
Percepat Menu Firefox Dengan fitur ini, maka menu yang ada di Firefox akan lebih responsif dari sebelumnya, karena Delay dari menu tersebut akan kita hilangkan. Di about:config, coba kamu klik kanan dan pilih New > integer dan kemudian tulis ui.submenuDelay . Kemudian isi Enter String Value dengan 0. Kembalikan RAM yang Kosong Setiap Firefox Di Minimize Tidak seperti aplikasi Windows yang lain, setiap Firefox me- minimize dirinya, Ia tidak secara otomatis mengosongkan RAM yang sebelumnya dipakai. Maka dari itu dengan kamu mengikuti step ini, Firefox akan mengosongkan RAM setiap Ia di-minimize. Caranya adalah klik kanan about:config, kemudian pilih New > Boolean, kemudian ketik config.trim_on_minimize dan pilih true untuk mengaktifkannya. 1. Set "browser.cache.disk_cache_ssl : true" 2. Set "browser.xul.error_pages.enabled : true" 3. Set "content.interrupt.parsing : true" 4. Set "content.max.tokenizing.time : 3000000" 5. Set "content.maxtextrun : 8191" 6. Set "content.notify.backoffcount : 5" 7. Set "content.notify.interval : 750000" 8. Set "content.notify.ontimer : true" 9. Set "content.switch.threshold : 750000" 10. Set "network.http.max-connections : 32" 11. Set "network.http.max-connections-per-server : 8" 12. Set "network.http.max-persistent-connections-per- proxy : 8"

Upload: j-baptista

Post on 10-Jul-2016

2 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Enjoy

TRANSCRIPT

Percepat Menu Firefox

Dengan fitur ini, maka menu yang ada di Firefox akan lebih responsif dari sebelumnya,

karena Delay dari menu tersebut akan kita hilangkan. Di about:config, coba kamu klik kanan

dan pilih New > integer dan kemudian tulis ui.submenuDelay . Kemudian isi Enter String

Value dengan 0.

Kembalikan RAM yang Kosong Setiap Firefox Di Minimize

Tidak seperti aplikasi Windows yang lain, setiap Firefox me-minimize dirinya, Ia tidak secara

otomatis mengosongkan RAM yang sebelumnya dipakai. Maka dari itu dengan kamu

mengikuti step ini, Firefox akan mengosongkan RAM setiap Ia di-minimize. Caranya adalah

klik kanan about:config, kemudian pilih New > Boolean, kemudian ketik

config.trim_on_minimize dan pilih true untuk mengaktifkannya.

1. Set "browser.cache.disk_cache_ssl : true"

2. Set "browser.xul.error_pages.enabled : true"

3. Set "content.interrupt.parsing : true"

4. Set "content.max.tokenizing.time : 3000000"

5. Set "content.maxtextrun : 8191"

6. Set "content.notify.backoffcount : 5"

7. Set "content.notify.interval : 750000"

8. Set "content.notify.ontimer : true"

9. Set "content.switch.threshold : 750000"

10. Set "network.http.max-connections : 32"

11. Set "network.http.max-connections-per-server : 8"

12. Set "network.http.max-persistent-connections-per-proxy : 8"

13. Set "network.http.max-persistent-connections-per-server : 4"

14. Set "network.http.pipelining : true"

15. Set "network.http.pipelining.maxrequests : 8"

16. Set "network.http.proxy.pipelining : true"

17. Set "plugin.expose_full_path : true"

18. Set "signed.applets.codebase_principal_support : true"

1. Set “network.http.pipelining” menjadi “true”

2. Set “network.http.proxy.pipelining” menjadi “true”

3. Set “network.http.pipelining.maxrequests” menjadi nilai "8"

4. Terakhir, Klik Kanan dimana saja --> New --> Integer. masukan

“nglayout.initialpaint.delay” menjadi "0″.

1. Klik Kanan dimana saja --> New --> Boolean, masukan "content.interrupt.parsing"

pilih "true"

2. Klik Kanan dimana saja --> New --> Boolean, masukan "content.notify.ontimer" pilih

"true"

3. Cari "network.dns.disableIPv6" --> true (klik 2x), jika tidak ada, Klik Kanan dimana

saja --> New --> Boolean, masukan "network.dns.disableIPv6" pilih "true"

4. Klik Kanan dimana saja --> New --> Integer, masukan "content.max.tokenizing.time",

masukan "2250000"

5. Klik Kanan dimana saja --> New --> Integer, masukan "content.notify.interval",

masukan "750000"

6. Klik Kanan dimana saja --> New --> Integer, masukan "content.notify.backoffcount"

masukan "5"

7. Klik Kanan dimana saja --> New --> Integer, masukan "content.switch.threshold"

masukan "750000"