modul viii hidrosfer

17
MODUL VIII HIDROSFER SMK Kelas X Semester 2 ILMU PENGETAHUAN ALAM Pengen pintar . . . . . BELAJAR

Upload: ahava

Post on 09-Feb-2016

179 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

MODUL VIII HIDROSFER. SM K Kelas X Semester 2. ILMU PENGETAHUAN ALAM. Pengen pintar . . . . . BELAJAR. Standar Kompetensi. 1. Memahami gejala-gejala alam melalui pengamatan. Kompetensi Dasar. - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Ikhlas berbagi rela memberi

MODUL VIIIHIDROSFERMODUL VIIIHIDROSFER

SMKKelas X

Semester 2

ILMU PENGETAHUAN ALAM Pengen pintar . . . . . BELAJAR

Ikhlas berbagi rela memberi

Standar Kompetensi1. Memahami gejala-gejala alam

melalui pengamatan

Kompetensi Dasar

1.2 Mengidentifiksi obyek secara terencana dan sistematis untuk memperoleh informasi gejala alam

abiotik

ILMU PENGETAHUAN ALAM Pengen pintar . . . . .

BELAJAR

Ikhlas berbagi rela memberi

IndikatorGejala alam yang terjadi di hidrosfer

diidentifikasi dengan benarFaktor-faktor terjadinya gejala alam di

hodrosfer dijelaskan dengan benar.Pengetahuan tentang antisipasi akibat

dari gejala alam di litosfer diidentifikasi dengan benar.

ILMU PENGETAHUAN ALAM Pengen pintar . . . . .

BELAJAR

Ikhlas berbagi rela memberi

Pendahuluan

ILMU PENGETAHUAN ALAM Pengen pintar . . . . .

BELAJAR

Pernah kamu membayangkan hidup tanpa air . . . Atau

Sumber air terkena POLUSI . . .Atau

Kalian harus Beli air dengan harga yang sangat MAHAL . . .

Ikhlas berbagi rela memberi

HIDROSFERAir sangat mudah berubah wujud. Perubahan wujud air yang berlangsung secara terus menerus disebut . . .(Siklus air)

1. Siklus air kecilair laut-uap air-awan-mendung-hujan-air laut

2 Siklus air sedang3 Siklus air besar

ILMU PENGETAHUAN ALAM Pengen pintar . . . . .

BELAJAR

Ikhlas berbagi rela memberi

Perairan lautMeliputi : laut, lautan, teluk, selat

ILMU PENGETAHUAN ALAM Pengen pintar . . . . .

BELAJAR

Ikhlas berbagi rela memberi

Karekteristik laut :1. Mengandung garam2. Perbedaan suhu3. Kerapatan air laut4. Warna air lau terkandung pada

zat yang dikandungnya5. Adanya arus laut6. Adanya gelombang

Ikhlas berbagi rela memberi

Ikhlas berbagi rela memberi

Perairan daratSejumlah massa air yang ada didaratan, baik permukaan maupun bawah tanah.Perairan darat meliputi:

1. Air tanah2. Sungai3. Glester4. Danau5. Rawa

ILMU PENGETAHUAN ALAM Pengen pintar . . . . .

BELAJAR

Ikhlas berbagi rela memberi

AIR TANAHAir hujan meresap kedalam

tanah melalui media . . . (pori2 dan retakan2 batuan, rongga2)

Kenapa vegetasi sangat mempengaruhi efektifitas peresapan air hujan . . .

Air tanah mengalami penguapan melalui 2 cara:

1. Langsung2. Tdk langsung

Ikhlas berbagi rela memberi

KLASIFIKASI AIR TANAHApa beda zona penjenuhan dan

zona zerasi . . .Beda air tanah dangkal dan

dalam . . .Sumur artesis . . .Sungai bawah tanah . . .Gaiser . . .Travertin . . .Kegunaan air tanah . . .

Ikhlas berbagi rela memberi

PENDAHULUAN

Ikhlas berbagi rela memberi

SUNGAIAliran air tawar yang berawal di

hulu sungai dan berakhir di muara sungai.

Bagian-bagian sungai . . . Mata air . . .Sungai yang terjadi pada daerah

yang curah hujannya musiman . . .

Sebutkan 3 macam sungai berdasarkan letak aliran sungai . . .

Ikhlas berbagi rela memberi

Debit adalah . . . Q = A . V

Q = debit air (m3/s)A = luas irisan lintang lembah (m2)V = kecepatan aliran (m/s)

Q = F . V . C

F = Penampang sungai (m2)C = konstanta dasar sungaiC = 0,8 jika sungai kasarC = 0,9 jika sungai halus

F = ½. T . (a+b)T = Tinggi sungai (m)a = lebar permukaan sungai (m)b = lebar dasar sungai (m)

V = s/t

s = jarak (m)t = waktu (s)

Ikhlas berbagi rela memberi

Latihan yuk . . .Suatu sungai dengan dasar halus, lebar permukaan 10 m, lebar dasar 4 m dengan ketinggian 6 m.sungai sebagai sampel 900 m waktu tempuh 15 menit. Tentukan debit airnya!Diket :C = 0,9a = 10 mb = 4 mT = 6 ms = 900 mt = 15 menit = 900 sDitanya:Q . . . ?

Ikhlas berbagi rela memberi

Regim sungai adalah . . .Apa guna regim sungai . . .Meader . . .Delta sangat subur mengapa . . .Manfaat sungai . . .Gletser . . .Danau yang terjadi karena

larutnya kapur . . .Manfaat danau . . .

Ikhlas berbagi rela memberi

Rawa . . .Bagaimana proses terbentuknya

rawa abadi . . .Manfaat rawa . . .

*******Kerjakan pelatihan 3 hal 36******

SELAMAT MENGERJAKAN