modul jaringan windows

16
1 MODUL-1 JARINGAN WINDOWS SHARING FILE DAN FOLDER PADA WINDOWS 7 Tentunya dengan jaringan komputer banyak sekali manfaat yang bisa kita peroleh, salah satunya berbagi dokumen dalam folder (sharing) dari satu komputer ke komputer lainnya. Cara ini sangat praktis untuk mengirimkan berkas atau dokumen dan prosesnya sangat cepat. Berikut langkah-lakngkah sharing file atau folder pada windows 7 Syarat untuk berbagi dokumen (Sharing file) : 1. Koneksi jaringan antar komputer 2. Aktivasi Permission Share 3. Gunakan Password jika ingin lebih aman dalam membagikan berkas atau dokumen (option) Langkah 1 Cara terlebih dahulu folder atau direktori yang dibagikan : Langkah 2 Aktifkan permission share

Upload: deddsimbolon

Post on 08-Jul-2015

79 views

Category:

Education


2 download

DESCRIPTION

education school

TRANSCRIPT

Page 1: Modul jaringan windows

1

MMOODDUULL--11 JJAARRIINNGGAANN WWIINNDDOOWWSS SSHHAARRIINNGG FFIILLEE DDAANN FFOOLLDDEERR PPAADDAA WWIINNDDOOWWSS 77

Tentunya dengan jaringan komputer banyak sekali manfaat yang bisa kita peroleh, salah

satunya berbagi dokumen dalam folder (sharing) dari satu komputer ke komputer lainnya.

Cara ini sangat praktis untuk mengirimkan berkas atau dokumen dan prosesnya sangat cepat.

Berikut langkah-lakngkah sharing file atau folder pada windows 7

Syarat untuk berbagi dokumen (Sharing file) :

1. Koneksi jaringan antar komputer

2. Aktivasi Permission Share

3. Gunakan Password jika ingin lebih aman dalam membagikan berkas atau dokumen

(option)

Langkah 1

Cara terlebih dahulu folder atau direktori yang dibagikan :

Langkah 2

Aktifkan permission share

Page 2: Modul jaringan windows

2

Page 3: Modul jaringan windows

3

Langkah 3

Hasil Aktivasi share

Cara mengambil file yang sudah dishare atau dibagikan

A. Dengan menggunakan alamat atau IP Adress

Langkah 1

harus mengetahui alamat host yang telah memberikan akses untuk mengambil file kepada user

Langkah 2

masukkan alamat atau IP Adress

Page 4: Modul jaringan windows

4

B. Dengan menggunakan nama komputer

Langkah 1

Harus mengetahui nama komputer yang telah memberikan akses untuk mengambil file kapada

user

Langkah 2

Masukkan nama komputer pada kolom addres pada windows explorer

Page 5: Modul jaringan windows

5

C. Menggunakan Password guna untuk keamanan pada Share Folder

Langkah 1

Membuat Password

Page 6: Modul jaringan windows

6

Langkah 2

Memberi akses password untuk share

Sumber:

Page 7: Modul jaringan windows

7

http://news.palcomtech.com/2011/10/cara-sharing-file-atau-folder-pada-windows-7/

MMOODDUULL--22 JJAARRIINNGGAANN WWIINNDDOOWWSS SSHHAARRIINNGG PPRRIINNTTEERR PPAADDAA WWIINNDDOOWWSS 77

Dengan penggunaan sharing printer terutama di lingkungan kerja memiliki beberapa

keuntungan antara lain:

1. Hemat biaya

2. Mempermudah untuk dilakukan maintenance

3. Memaksimalkan sumber daya (resource) yang di miliki

4. Memberikan ruang yang lebih lapang karena tidak terlalu banyak printer yang

digunakan

Sebelum kita mulai, baiknya samakan persepsi terlebih dahulu

Minimal dalam satu jaringan ada 2 PC/Laptop yang semuanya sudah terhubung satu

sama lain baik dengan kabel/wireless

Jaringan menggunakan IP Statis (PC 1: 192.168.1.1 dan PC2: 192.168.1.25) Printer

diinstall di PC1

Pastikan driver printer yang akan dishare sudah terinstall di salah satu PC, misalnya di

PC1

Printer yang saya gunakan di sini adalah printer HP Desjet D2060 (sebenarnya bebas

printer apa saja bisa)

Kita mulai, ikuti langkah-langkah berikut ini:

Di sudut kiri bawah klik Start>Devices and Printer akan muncul tampilan berikut

Klik kanan pada printer dan akan muncul tampilan berikutnya

Page 8: Modul jaringan windows

8

Langkah selanjutnya pilih menu tab Sharing. Centang pilihan Share this printer lalu klik OK.

Page 9: Modul jaringan windows

9

Tampilan printer pada Devices and Printer akan berubah dengan munculnya gambar sharing.

Artinya printer sudah di-share dan dapat digunakan oleh user dengan komputer yang berbeda

namun masih dalam satu jaringan.

Selanjutnya adalah seting printer di komputer klien atau PC2. Langkah-langkahnya adalah

sebagai berikut:

Klik menu Start>Devices and Printer. Setelah muncul tampilan baru, klik menu Add Printer di

bagian atas.

Akan muncul pilihan berikutnya, klik Add a network, wireless or Bluetooth printer

Sistem akan menampilkan pilihan beberapa printer yang telah di-share dalam jaringan yang

digunakan. Pilih salah satu dan klik Next.

Page 10: Modul jaringan windows

10

Selanjutnya adalah notifikasi bahwa penambahan printer telah berhasil, klik Next.

Silahkan centang pilihan set as default printer jika menginginkan printer tersebut sebagai

printer utama dan untuk mengakhirinya klik Finish.

Dengan demikian printer di yang terhubung di komputer lain dapat kita gunakan melalui

komputer yang kita pakai. Untuk mengetesnya silahkan buka salah satu dokumen office, lalu

klik Ctrl+P pada keyboard. Terlihat pada pilihan printer jika printer yang di-share tadi sudah

siap digunakan.

Page 11: Modul jaringan windows

11

Pada PC2 untuk memanggil printer yang ada dalam jaringan (PC1) dapat dengan cara

memanggil IP PC1:

Klik Start terus pada kotak pencarian ketikkan IP PC1: \\192.168.1.1

Cari Printer yang dishare, klik kanan lalu klik Connect. Driver akan terinstall. Dengan

demikian printer siap dipakai.

Page 12: Modul jaringan windows

12

Sumber:

http://massol507.wordpress.com/2013/07/03/sharing-printer-di-windows-7/

Page 13: Modul jaringan windows

13

MMOODDUULL--33 JJAARRIINNGGAANN WWIINNDDOOWWSS MMOONNIITTOORRIINNGG JJAARRIINNGGAANN

Monitoring Jaringan adalah proses pengumpulan dan melakukan analisis terhadap

data-data pada lalu lintas jaringan dengan tujuan memaksimalkan seluruh sumber daya yang

dimiliki Jaringan Komputer.

Berikut adalah contoh software monitoring jaringan :

Radmin

Radmin adalah suatu program atau aplikasi bantu yang digunakan para administrator dalam

suatu jaringan di kantor untuk meremote PC yang ada dalam jaringan tanpa harus datang ke

PC Client. Misalkan dalam sebuah kantor terdapat 10 PC dengan ruang lingkup kantor yang

kecil mungkin radmin tidak begitu terasa kegunaannya, namun bila PC Client terdiri dari

ratusan dan ruangannya bertingkat tingkat. Bayangkan jika semuanya sedang bermasalah

dalam hal setting dan konfigurasi maka si admin harus datang ke Client dan memperbaiki PC

nya satu persatu, pastinya melelahkan dan memakan waktu yang cukup lama. Disinilah

pentingnya radmin sebagai aplikasi yang sangat membantu tugas dari para administrator

jaringan.

Cara menggunakannya :

1. Yang pertama pastinya download dulu software radmin.

2. Langkah kedua install software nya terlebih dahulu

3. Setelah diinstall, lalu kita buka radmin server untuk mensetting dan menambahkan user

4. Klik permissions

Page 14: Modul jaringan windows

14

5. Kemudian klik “adduser” dan pilih centang yang anda inginkan.

6. Setelah itu buka radmin viewer untuk memulai remote jaringan dan klik “connection” lalu

pilih “connect to”

7. Kemudian masukkan IP yang akan di remote dan klik ok

Page 15: Modul jaringan windows

15

8. Dan masukkan user name kemudian passwordnya dan klik ok

9. Nah ini adalah tampilan PC yang sedang saya remote.

Sumber:

Page 16: Modul jaringan windows

16

http://headhunters00.wordpress.com/2013/05/08/monitoring-jaringan/

Analisa Percobaan :