menghitung jam tatap muka

10
MENGHITUNG JAM TATAP MUKA DASAR: 1. KEPUTUSAN DIRJEN PENDIS NO.DJ.I/DT.I.I/166.2012 TENTANG PEDOMAN TEKNIS PENGHITUNGAN BEBAN KERJA GURU RA/MADRASAH 2. SOSIALISASI SERTIFIKASI 2012 OLEH KABID MAPENDA KANWIL PROF. JATENG PADA TANGGAL DI AULA KANKEMENAG KAB. JEPARA.

Upload: nellis

Post on 22-Feb-2016

109 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

MENGHITUNG JAM TATAP MUKA. DASAR: KEPUTUSAN DIRJEN PENDIS NO.DJ.I/DT.I.I/166.2012 TENTANG PEDOMAN TEKNIS PENGHITUNGAN BEBAN KERJA GURU RA/MADRASAH SOSIALISASI SERTIFIKASI 2012 OLEH KABID MAPENDA KANWIL PROF. JATENG PADA TANGGAL DI AULA KANKEMENAG KAB. JEPARA. KETENTUAN MENGHITUNG JTM. - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Page 1: MENGHITUNG  JAM TATAP MUKA

MENGHITUNG JAM TATAP MUKA

DASAR:1. KEPUTUSAN DIRJEN PENDIS

NO.DJ.I/DT.I.I/166.2012 TENTANG PEDOMAN TEKNIS PENGHITUNGAN BEBAN KERJA GURU RA/MADRASAH

2. SOSIALISASI SERTIFIKASI 2012 OLEH KABID MAPENDA KANWIL PROF. JATENG PADA TANGGAL DI AULA KANKEMENAG KAB. JEPARA.

Page 2: MENGHITUNG  JAM TATAP MUKA

KETENTUAN MENGHITUNG JTM1. MENGHITUNG ALOKASI WAKTU PER MATA PELAJARAN

- ALOKASI JAM HRS SESUAI KETENTUAN DARI KEMENAG- PERHARI MAKSIMAL 8 JAM- TAMBAHAN JAM ( JAM KE-9 DST, FULLDAY ATAU LAINNYA) SELAIN

EKSTRA, BIMBEL/KO KUR, PENGAYAAN,REMIDI, TIDAK DIAKUI SEBAGAI JTM SERTIFIKASI.

- CONTOH : BAHASA ARAB DITAMBAH 1 JAM DARI 3 MENJADI 4 JTM, INI

BOLEH DILAKUKAN, TAPI TIDAK BOLEH DIHITUNG JAM SERTIFIKASI. TAPI MENGAMBIL 1 JAM DARI 3 JAMNYA BHS ARAB UNTUK MAPEL

NAHWU, MISALNYA. INI DAPAT DIHITUNG SBG JTM SERTIFIKASI BHS ARAB.

Page 3: MENGHITUNG  JAM TATAP MUKA

- GURU YANG MENGAJAR KEJAR PAKET DAPAT DIPERHITUNGKAN BILA SESUAI SERTIFIKASINYA.

- GURU MENGAJAR MAPEL LAIN YG TAK SAMA DEGAN SERTIFIKASI, TIDAK DIHITUNG, KECUALI SERUMPUN.

- RUMPUN YG DITENTUKAN HANYA PAI (4 MAPEL), IPS DAN IPA. MAPEL LAIN BERDIRI SENDIRI.

Page 4: MENGHITUNG  JAM TATAP MUKA

2. MENGHITUNG TUGAS YANG DAPAT DIAKUI SEBAGAI JTM:- KEPALA = 18 JTM ( 1 ORANG)- WAKA= 12 JTM

3 ORANG UTK MTS KURANG DARI 9 RUANG4 ORANG UTK MTS 9 RUANG KE ATAS

- KEPALA PERPUST = 12 JTM ( 1 ORANG )- KEPALA LAB = 12 JTM

(MASING-MASING 1 ORANG)

Page 5: MENGHITUNG  JAM TATAP MUKA

3. MENGHITUNG JAM TAMBAHAN KO, REMIDI, PENGAYAAN , DLL. BIMBINGAN BELAJAR (KO KURIKULER)

HARUS TERSTRUKTURHARUS ADA JADWALMAKSIMAL TOTAL = 6 JTM PER MADRASAH (3 MAPEL @ 2

JTM). JTMNYA BUKAN PER RUANG KELAS, TAPI PER MAPELCONTOH :

a. BIMBINGAN BTA UNTUK MAPEL QURAN HADITS = 2JTMb. BIMBINGAN PRAKTEK IBADAH UNTUK FIQIH = 2 JTMc. BIMBINGAN ASMAUL HUSNA UNTUK AQIDAH = 2 JTM

Page 6: MENGHITUNG  JAM TATAP MUKA

EKTRA, YANG TERCANTUM DI JUKNIS :1. PRAMUKA = DIHITUNG HANYA 2 JTM HANYA 1 GURU/MTS 2. PMR = DIHITUNG HANYA 2 JTM HANYA 1 GURU/MTS 3. OLIMPIADE = DIHITUNG HANYA 2 JTM HANYA 1 GURU/MTS 4. OLAH RAGA = DIHITUNG HANYA 2 JTM HANYA 1 GURU/MTS 5. KESENIAN = DIHITUNG HANYA 2 JTM HANYA 1 GURU/MTS 6. KIR = DIHITUNG HANYA 2 JTM HANYA 1 GURU/MTS 7. KEAGAMAAN = DIHITUNG HANYA 2 JTM HANYA 1 GURU/MTS 8. PASKIBRAKA = DIHITUNG HANYA 2 JTM HANYA 1 GURU/MTS 9. PECINTA ALAM = DIHITUNG HANYA 2 JTM HANYA 1 GURU/MTS 10. JURNALISTIK= DIHITUNG HANYA 2 JTM HANYA 1 GURU/MTS 11. UKS = DIHITUNG HANYA 2 JTM HANYA 1 GURU/MTS

Page 7: MENGHITUNG  JAM TATAP MUKA

REMIDI DAN PENGAYAANTIDAK BOLEH SEMUA MAPELHANYA UNTUK MAPEL YG BENAR-BENAR

MEMBUTUHKAN REMIDI/PENGAYAANHANYA UTK KELOMPOK SISWA YANG BUKAN SISWA

SATU KELAS SEMUADIHITUNG 2 JTM PER MAPEL/PER MINGGU (BUKAN

PER RUANG)CONTOH: MATEMATIKA, BAHASA INGGRIS, BAHASA

ARAB.

Page 8: MENGHITUNG  JAM TATAP MUKA

UPAYA MENUJU PAI MENCAPAI 24 JTM/GURU (UTK KALANGAN SENDIRI)

1. MEMBUAT BIMBEL /KO KURIKULERUNTUK 3 MAPEL PAI (UPAYAKAN MAPEL PAI YANG TIDAK ADA TAKHOSSUSNYA)= MAKSIMAL 6 JTM/PER MTS

2. MEMBUAT EKTRA KEAGAMAAN = MAKS 2 JTM

3. TUGAS TAMBAHAN, MULAI KEPALA, WAKA, KEPALA PERPUS, KEPALA LAB PAI,

Page 9: MENGHITUNG  JAM TATAP MUKA

UPAYA MENUJU 24 JTM/GURU (NON PAI) (UTK KALANGAN SENDIRI)

1. MEMBUAT EKTRA 2. PENGAYAAN REMIDI ( BHS ARAB, BHS

INGGRIS, MATEMATIKA)3. TUGAS TAMBAHAN, MULAI KEPALA, WAKA,

KEPALA PERPUS, KEPALA LAB (SESUAI MAPEL),

Page 10: MENGHITUNG  JAM TATAP MUKA

PERENCANAAN PEMBAGIAN TUGAS UNTUK JTM SERTIFIKASI

NO MAPELJUMLAH JAM BERDAS JUMLAH RUANG JUMLAH GURU SERTIFIKASI

JML RUANG JML RUANG3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1 Quran Hadits(2)

8 24 32 40 48 56 64 72 80 88 96 1,0 1,3 1,7 2,0 2,3 2,7 3,0 3,3 3,7 4,02 Fiqih(2)3 Akidah Akhlak(2)4 SKI (2)5 BAHASA ARAB 3 9 12 15 18 21 24 27 30 33 36 0,4 0,5 0,6 0,8 0,9 1 1,1 1,3 1,4 1,5

6 MTK 4 12 16 20 24 28 32 36 40 44 48 0,5 0,7 0,8 1,0 1,2 1,3 1,5 1,7 1,8 2,0

7 Bhs, Indonesia 4 12 16 20 24 28 32 36 40 44 48 0,5 0,7 0,8 1,0 1,2 1,3 1,5 1,7 1,8 2,0

8 Bhs Inggris 4 12 16 20 24 28 32 36 40 44 48 0,5 0,7 0,8 1,0 1,2 1,3 1,5 1,7 1,8 2,0

9 Sains/IPA 4 12 16 20 24 28 32 36 40 44 48 0,5 0,7 0,8 1,0 1,2 1,3 1,5 1,7 1,8 2,0

10 Penget.Sosial/IPS 4 12 16 20 24 28 32 36 40 44 48 0,5 0,7 0,8 1,0 1,2 1,3 1,5 1,7 1,8 2,0

11 Kwargan/PPKN 2 6 8 10 12 14 16 18 20 22 24 0,3 0,3 0,4 0,5 0,6 0,7 0,8 0,8 0,9 1,0

12 Bhs daerah 2 6 8 10 12 14 16 18 20 22 24 0,3 0,3 0,4 0,5 0,6 0,7 0,8 0,8 0,9 1,0

13 Teknologi&Ketramp 2 6 8 10 12 14 16 18 20 22 24 0,3 0,3 0,4 0,5 0,6 0,7 0,8 0,8 0,9 1,0

14 Pendidikan Seni 2 6 8 10 12 14 16 18 20 22 24 0,3 0,3 0,4 0,5 0,6 0,7 0,8 0,8 0,9 1,0

15 Penjaskes 2 6 8 10 12 14 16 18 20 22 24 0,3 0,3 0,4 0,5 0,6 0,7 0,8 0,8 0,9 1,0

16 Ke-NU-an 2 6 8 10 12 14 16 18 20 22 24 0,3 0,3 0,4 0,5 0,6 0,7 0,8 0,8 0,9 1,0

JUMLAH 43 129 172 215 258 301 344 387 430 473 516